Anda di halaman 1dari 4

BAB 1

PENDAHULUAN
1.1.

Latar Belakang
Pelabuhan laut dan udara merupakan pintu gerbang lalu-lintas barang, orang

dan alat transportasi, baik dari dalam maupun luar negeri. Seiring dengan meningkatnya
arus pariwisata, perdagangan, migrasi dan teknologi maka kemungkinan terjadinya
penularan penyakit melalui alat transportasi semakin besar. Penularan penyakit dapat
disebabkan oleh binatang maupun vektor pembawa penyakit yang terbawa oleh alat
transportasi maupun oleh vektor yangtelah ada di pelabuhan laut atau udara. Serangga
yang termasuk vektor penyakit antara lain nyamuk, lalat, pinjal, kecoa, dan tungau
(Ditjen PP&PL. 2006). Semakin meningkatnya aktifitas di bandara, pelabuhan dan
lintas batas darat negara berkaitan dengan transmisi penyakit potensial wabah serta
penyakit lainnya yang berpotensi menimbulkan kedaruratan kesehatan yang berpotensi
menimbulkan dampak yang merugikan bagi pencapaian tujuan pembangunan kesehatan
nasional, serta meresahkan meresahkan dunia..
Upaya kesehatan disesuaikan dengan International Health Regulation (IHR)
tahun 2005 yang yang memberikan perhatian khusus kepada Public Health Emergency
International Concern (PHIEC). Perhatian khusus tersebut diberlakukan untuk wilayah
pelabuhan, bandara, dan lintas batas darat negara karena wilayah tersebut merupakan
pintu masuk dan keluarnya penyakit.

Untuk mewaspadai penyebaran masuknya vektor penyakit serta penyakit lewat


pelabuhan

sesuai

dengan

Peraturan

Menteri

Kesehatan

RI

NO.

2348/MENKES/PER/XI/2011 telah ditetapkan bahwa Kantor Kesehatan Pelabuhan


(KKP) sebagai Unit Pelaksana Teknis (UPT) dan ujung tombak Kementerian
Kesehatan RI yang berwenang mencegah dan menangkal vektor penularan penyakit
yang masuk dan keluar pelabuhan dengan melakukan upaya pemutusan mata rantai
penularan penyakit secara profesional menurut standar dan persyaratan yang telah
ditetapkan.
Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) adalah unit pelaksana teknis di lingkungan
Departemen Kesehatan yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Direktur
Jenderal Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan. Tugas KKP adalah
mencegah dan menagkal masuk-keluarnya penyakit dari atau ke luar negeri. Bidang
Pengendalian Resiko Lingkungan (PRL) mempunyai tugas untuk melaksanakan
perencanaan, pemantauan dan evaluasi serta penyusunan laporan di bidang
pengendalian vektor dan binatang penular penyakit. Upaya ini dilakukan untuk
memutuskan mata rantai penularan penyakit serta meminimalisasi dampak resiko
lingkungan terhadap masyarakat. Salah satu kegiatan dalam pengendalian vektor
nyamuk yaitu survei jentik.
Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Panjang mempunyai tugas dan
tanggung jawab melaksanakan pencegahan penyakit potensial wabah, surveilans
epidimiologi, kekarantinaan, pengendalian dampak kesehatan lingkungan, pelayanan

kesehatan, pengawasan OMKABA serta pengamanan terhadap penyakit baru dan


penyakit yang muncul kembali.

1.2.

Tujuan

1.2.1. Tujuan Umum


Tujuan umum dari penulisan laporan ini adalah untuk mengetahui tentang tugas
dan fungsi Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Panjang
1.2.2. Tujuan Khusus
1. Untuk mengetahui struktur organisasi di Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP)
Kelas II Panjang
2. Untuk mengetahui sejarah Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II
Panjang
3. Untuk mengetahui visi dan misi Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II
Panjang
4. Untuk mengetahui kegiatan yang dilakukan di Kantor Kesehatan Pelabuhan
(KKP) Kelas II Panjang
1.3.

Manfaat
Bagi mahasiswa, agar dapat menambah informasi dan pengetahuan mengenai
kegiatan di Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Panjang dalam rangka
mencegah dan menangkal penyakit

Bagi KKP Kelas II Panjang sebagai masukan dan penerima saran untuk
menyempurnakan kegiatan-kegiatan kesehatan kedepannya

Bagi masyarakat, sebagai tambahan pengetahuan mengenai keberadaan KKP Kelas


II Panjang serta perannya.

Anda mungkin juga menyukai

  • Cover Dan Daftar Isi
    Cover Dan Daftar Isi
    Dokumen3 halaman
    Cover Dan Daftar Isi
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Abang Jelek
    Abang Jelek
    Dokumen1 halaman
    Abang Jelek
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Infeksi Nosokomial
    Infeksi Nosokomial
    Dokumen25 halaman
    Infeksi Nosokomial
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Translit Jurnal Radiologi
    Translit Jurnal Radiologi
    Dokumen4 halaman
    Translit Jurnal Radiologi
    nurulamini
    Belum ada peringkat
  • Bundo
    Bundo
    Dokumen28 halaman
    Bundo
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka New
    Daftar Pustaka New
    Dokumen3 halaman
    Daftar Pustaka New
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Journal Reading Radiology
    Journal Reading Radiology
    Dokumen22 halaman
    Journal Reading Radiology
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Makala Escherichia-Coli
    Makala Escherichia-Coli
    Dokumen13 halaman
    Makala Escherichia-Coli
    Febri Riandi
    Belum ada peringkat
  • Fraktur Cruris
    Fraktur Cruris
    Dokumen14 halaman
    Fraktur Cruris
    rino agustian praja
    Belum ada peringkat
  • Bab 2
    Bab 2
    Dokumen11 halaman
    Bab 2
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Didik
    Didik
    Dokumen13 halaman
    Didik
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Dftar Isi
    Dftar Isi
    Dokumen1 halaman
    Dftar Isi
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus Hemoroid
    Laporan Kasus Hemoroid
    Dokumen22 halaman
    Laporan Kasus Hemoroid
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Bab 1
    Bab 1
    Dokumen4 halaman
    Bab 1
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Tatalaksana Ileus Obstruktif dan Resusitasi Cairan
    Tatalaksana Ileus Obstruktif dan Resusitasi Cairan
    Dokumen9 halaman
    Tatalaksana Ileus Obstruktif dan Resusitasi Cairan
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Tugas Resusitasi Cairan
    Tugas Resusitasi Cairan
    Dokumen9 halaman
    Tugas Resusitasi Cairan
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Leaflettb PERMANA
    Leaflettb PERMANA
    Dokumen2 halaman
    Leaflettb PERMANA
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Tinjauan Pustaka
    Tinjauan Pustaka
    Dokumen9 halaman
    Tinjauan Pustaka
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Bab 1 Fix
    Bab 1 Fix
    Dokumen13 halaman
    Bab 1 Fix
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Kista Ovarium
    Kista Ovarium
    Dokumen40 halaman
    Kista Ovarium
    Choirul Wiza
    50% (2)
  • Bab 4
    Bab 4
    Dokumen1 halaman
    Bab 4
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Visum Et Repertum
    Visum Et Repertum
    Dokumen5 halaman
    Visum Et Repertum
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Identifikasi Forensik Untuk Menentukan Identitas Korban
    Identifikasi Forensik Untuk Menentukan Identitas Korban
    Dokumen46 halaman
    Identifikasi Forensik Untuk Menentukan Identitas Korban
    EnricoFermihutagalung
    100% (1)
  • Referat Apendiks
    Referat Apendiks
    Dokumen17 halaman
    Referat Apendiks
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Copian Abstrak
    Copian Abstrak
    Dokumen3 halaman
    Copian Abstrak
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Bab 1 2 Dapus
    Bab 1 2 Dapus
    Dokumen34 halaman
    Bab 1 2 Dapus
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Bab 1
    Bab 1
    Dokumen5 halaman
    Bab 1
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Infeksi E. coli
    Infeksi E. coli
    Dokumen3 halaman
    Infeksi E. coli
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Bab 4 Fix
    Bab 4 Fix
    Dokumen2 halaman
    Bab 4 Fix
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat
  • Bab 3
    Bab 3
    Dokumen2 halaman
    Bab 3
    EnricoFermihutagalung
    Belum ada peringkat