Anda di halaman 1dari 4

Numpang tanya nih gan,, ketika aku mau membuka File excel (berekstensi .xls).

Aku mencoba
mengubah ekstensi file ke "xls", ".xlsm", "xlsx". Pada dasar nya aku terus mendapatkan pesan
kesalahan seperti berikut ini gan :
THE FILE YOU ARE TRYING TO OPEN, 'nama file.xls' IS IN A DIFFERENT
FORMAT THAN SPECIFIED BY THE FILE EXTENSION. VERIFY THAT THE
FILE IS NOT CORRUPTED AND IS FROM A TRUSTED SOURCE BEFORE
OPENING THE FILE. DO YOU WANT TO OPEN THE FILE NOW ?

gambar tampilan pesan 'the file you are trying to open, ...'

Apabila saya klik YES, file terbuka tapi isinya kayak cakar ayam alias kacau/ga jelas. agan
bisa lihat tampilan screenshot nya dibawah ini :

tampilan file excel yang kacau/ ga jelas (sumber gambae-mail)

Jika saya klik NO, tidak bisa terbuka. Bagaimana cara nya agar saya bisa membuka file itu
lagi. Mohon pencerahan nya.
Berikut sedikit cara untuk mengembalikan file excel jika anda juga mengalama hal yang
sama.

1. Pastikan terlebih dahulu tersebut benar-benar terkena virus atau tidak nya. dengan cara :
a. Buka Microsoft Office Excel 2007 atau 2010 anda
b. Klik file > open
c. Klik lah nama file yang mau anda buka, klik tanda panah kecil (letak sebelah kanan
tombol Open) kemudian pilih Open and Repair ; untuk lebih jelas nya perhatikan
gambar :

Dengan cara tersebut mudah-mudahan file anda dapat terbuka dengan baik.

2. Jika setelah anda mencoba cara yang pertama tetapi masih saja tidak bisa kebuka anda bisa
mencoba cara ini :

Silahkan anda mencoba pilihan pemulihan untuk file .xls anda yang terinfeksi tersebut. nama
alat nya adalah Recovery Toolbox. untuk mendownload software nya anda bisa googling
menggunakan keyword "Download Recovery Toolbox for Excel" berikut cara pemulihan file
berekstensi .xls menggunakan Recovery Toolbox :

a. Bukalah Software Recovery Toolbox, maka akan muncul tampilan seperti ini :
b. Kemudian anda klik icon folder, lebih jelas nya perhatikan gambar di bawah ini :

c. Setelah itu anda klik tobol " Analyze ". maka akan tampil seperti ini :
d. kemudian klik Yes, tunggu beberapa saat maka file kesayangan anda pun dapat
terbuka kembali seperti tampilan berikut ini :

e. Klik tombol "Start Recovery" dan pilih Export to Excel.

Demikian Postingan mengenai cara mengembalikan file .xls yang tidak bisa di buka.

Read more: http://qizz234.blogspot.com/2014/10/cara-mengatasi-file-xls-format-excel-yang-


tidak-bisa-dibuka.html#ixzz3roSZ3MS2

Anda mungkin juga menyukai