Anda di halaman 1dari 14

Cara Mengoperasikan Komputer

Cara Mengoperasikan Komputer sendiri terdiri dari tiga tahapan, yaitu Bagaimana Menyalakan
Komputer, Bagaimana Mengoperasikan Komputer itu sendiri dan Bagaimana Mematikan
Komputer. Berikut adalah beberapa Cara Mengoperasikan Komputer yang Baik dan Benar

1. Menyalakan Komputer
Sebelum menyalakan komputer, ada beberapa hal yang harus diperhatikan
diantaranya memastikan perangkat-perangkat seperti keyboard, mouse, monitor dan kabel
power dalam keadaan terhubung power supply dan memastikan PC sudah terinstall Sistem
Operasi. Berikut adalah langkah-langkah menyalakan komputer.
 Tekan tombol power pada CPU kemudian ikuti dengan menekan tombol pada
monitor.
 Tunggu beberapa saat proses loading hingga muncul jendela windows dan
komputer/PC sudah siap untuk digunakan.

2. Mengoperasikan Komputer
Setelah komputer dinyalakan, maka proses selanjutnya adalah Mengoperasikan
Komputer. Agar bisa lebih cepat menguasai komputer, maka gunakanlah komputer sesuai
dengan kebutuhan dan tujuan Belajar Komputer, Jika Anda seorang Designer, maka Anda bisa
menggunakan Software Design seperti Corel Draw, 3D, Adobe Photoshop dan lain-lain agar
lebih fokus terhadap aktivitas design Anda, Jika Anda seorang Programmer, maka Anda bisa
menggunakan Visual Basic, C++, C#, Java, PHP dan lain-lain untuk menunjang pekerjaan
Anda, sedangkan jika tujuan belajar komputer Anda adalah hanya untuk Mengetik, Mengirim
E-Mail, Membuat Surat dan aktivitas lainnya yang menunjang pekerjaan kantor Anda, maka
Microsoft Office (Microsoft Word, Excel, Power Point, Access) dan sedikit pengetahuan
tentang internet sudah sangat mumpuni untuk membantu Anda meringankan pekerjaan Anda.

3. Mematikan Komputer
Untuk mematikan komputer (Shutdown), ada beberapa tahap yang harus diperhatikan
yaitu:
 Tutup semua aplikasi yang Anda gunakan.
 Klik menu Start (XP)/ Logo Windows (7) di pojok kiri bawah.
 Pilih Shutdown dan tunggu beberapa saat hingga komputer Anda benar-benar mati.
 Setelah komputer benar-benar mati, kemudian tekan tombol pada Monitor dan
Speaker, Stabilizer dan Perangkat komputer lainnya.
 Setelah itu baru cabut kabel dari stop kontak. Hal ini bertujuan untuk menghemat
daya dan mengantisipasi terjadinya korsleting listrik.
Cara Mengoperasikan Program Aplikasi dengan Benar

a. Menjalankan Program
Agar mendapatkan manfaat optimal dari perangkat lunak aplikasi, Anda perlu
belajar tentang bagaimana membuka atau menjalankan perangkat lunak aplikasi,
bagaimana membuat dokumen baru, bagaimana menyimpan dokumen, dan bagaimana
membuka kembali dokumen yang Anda buat. Di bagian ini Anda akan mencoba
menjalankan beberapa program aplikasi. Perangkat lunak aplikasi yang akan Anda jalankan
pada bagian ini adalah :
 Home folder
 Microsoft Excel 2007

1. Home Folder
Menjalankan aplikasi Home Folder. Aplikasi ini sebenarnya merupakan file manager
yang berfungsi untuk mengorganisasi file-file di komputer. Untuk menjalankan Home
Folder, pilihlah menu Places → Home Folder. Untuk mengakhiri Home Folder, Anda
dapat menekan tombol silang atau pilih menu File → Close.

2. Microsoft Excel 2007


a. Menjalankan Excel 2007
Untuk membuka Microsoft Excel 2007 ada 2 cara, yaitu :
1) Cara Pertama
Double Click icon Microsoft Office Excel 2007 pada Desktop.
2) Cara Kedua :
a) Pilih tombol Start di pojok kiri bawah tampilan windows.
b) Pilih All Program.
c) Kemudian Menu Microsoft Office.
d) Klik Shortcut dengan tulisan Microsoft Office Excel 2007.

b. Menutup Microsoft Office Excel 2007


Untuk mengakhiri Microsoft Office Excel 2007 ada beberapa cara sebagai berikut:
1) Klik dua kali tombol Office Button.
2) Menekan Shortcut , yaitu tombol Alt + F4 pada keyboard.
3) Mengklik tombol Close yang berada di pojok kanan atas jendela.
4) Mengklik Office Button (1), kemudian pilih tombol Exit Excel yang berada dibagian
bawa kanan (2).
Cara Membuat Dokumen Baru
Cara Membuat Dokumen Baru dengan Menjalankan Program Microsoft Word
Saat dijalankan Microsoft Word secara otomatis akan membuat sebuah dokumen baru. Cara
ini sama dengan cara membuka/menjalankan Microsoft Word baik itu dengan membuka
Microsoft Word melalui program Microsoft Office, membuka Microsoft Word melalui Star
Menu, ataupun membuka Microsoft Word melalui Dekstop atau Taksbar.

1. Membuat Dokumen Baru Melalui Menu File


Untuk dapat membuat sebuah dokumen baru melalui menu file langkah-langkah yang bisa
diterapkan adalah :
 Klik Menu File
 Selanjutnya pilih New
 Pilih Tempalate sesuai keinginan (secara default jika kita tidak mengubahnya
template akan berupa Blank Dokumen yang mana template ini adalah yang paling
sering digunakan terutama untuk pemula).
 Langkah selanjutnya silahkan klik tombol Create.
 Sebuah dokumen baru telah siap digunakan.

2. Membuat Dokumen Baru Memanfaatkan Windows Explorer


Melalui Windows Explorer kita juga dapat membuat dokumen word baru, keuntungan
menggunakan cara ini kita bisa langsung menempatkan dan memberi nama dokumen word
yang kita buat tersebut. Berikut langkah-langkahnya:

 Jalankan Windows Explorer


 Klik kanan bagian yang kosong pada area di mana dokumen Word baru akan buat,
pada menu yang muncul pilih New, kemudian klik Microsoft Word Document
 Akan muncul file dokumen Word dengan area nama file dalam keadaan
terpilih/terblok, silahkan langsung saja ketik nama file sesuai dengan keinginan.
Akhiri dengan mengklik daerah yang kosong/bebas untuk melepaskan mode
pemberian nama file. Sampai dengan tahap ini kita sudah membuat sebuah dokumen
baru dengan tempat dan nama sesuai dengan keinginan.
 Untuk mengisi atau membuat perubahan pada dokumen tersebut silahkan klik kanan
pada file yang telah kita buat tadi, kemudian pada menu yang muncul klik Open.
 Selanjutnya sebuah dokumen baru telah siap digunakan.

Cara Menyimpan Dokumen Baru


Untuk pertama kalinya menyimpan dokumen yang baru saja kita buat kebentuk file dokumen
pada sistem microsoft office word 2007 adalah:
1. Klik tombol microsoft office lalu klik SAVE AS (atau tekan CTRL+S untuk perintah di
key board atau juga icon untuk di toolbar Quick acces). Ketiganya akan menampilkan
dialaog SAVE AS.
2. Pada pilihan save in tentukan folder atau drive yang akan dijadikan tempat penyimpanan.
3. Ketikkan nama file dokumen pada kotak file name, lalu klik save.
Menyimpan setelah perubahan
Untuk menyimpan dokumen yang baru saja diubah di file alasanya (file itu juga),
caranya tinggal klik tombol microsoft offce, lalu klik save (atau tekan CTRL+ S di
keyboard).
Menyimpan Dokumen dengan Nama Lain
Untuk menyimpan dokumen yang sudah di simpan pada sistem microsoft
office 2007,dan ingin disimpan dengan nama lain (tidak di satukan dengan dokumen asli),
maka:
1. Klik tombol microsoft office, lalu klik save as (atau tekan F12 di keyboard).
2. Kedua akan menampilkan kotak di alog save as, ketikan nama file dokumen baru (tidak
boleh sama dengan nama sebelumnya) pada kotak file name, lalu klik save.

Cara Membuka Dokumen Lama


Cara membuka dokumen lama di ms word :
1. Klik icon Office button ( letak di pojok kiri atas )
2. Klik Open, cari dokumen yang akan dibuka. misal : latihan 1
3. Dokumen siap di edit atau di cetak

Mengenal Perangkat Lunak Pengolah Angka

1. Mengenal Fungsi
Microsoft Excel memiliki banyak sekali fungsi antara lain,
a. Membuat sebuah laporan keuangan
b. Membuat Daftar Nilai
c. Membuat daftar hadir
d. Melakukan operasi kali,bagi, rerataan dengan cepatMenghitung Kurs Mata Uang
e. Membuat Grafik dan Tabel dari suatu penghitungan
f. Membuat diagram batang,diagram garis dan diagram lingkaran
2. Mengenal Tampilan Lembaran Kerja
Tampilan Lembar Kerja Microsoft Excel 2007

3. Mengenal Menu
FUNGSI MENU DARI TAMPILAN LEMBAR KERJA MS.EXCEL 2007

NO Nama Fungsi

Office button atau tombol office terletak di sudut


1 Office Button
kiri jendela Microsoft Excel.
Quick access toolbar terletak di sebelah kiri atas
2 Quick Access Toolbar yang berisi sejumlah tombol akses cepat yang
sering digunakan, misalnya save, undo, dan redo.
Baris judul terletak di tengah atas jendela Microsoft
Excel 2007. Baris judul berguna untuk
3 Baris Judul
menampilkan nama progran dan nama file
dokumen yang sedang aktif.
Tombol pengatur ukuran jendela terletak di sebelah
kanan atas jendela Microsoft Excel 2007. Tombol
4 Kontrol Jendela
pengatur ukuran jendela terdiri dari tombol
minimize, restore, maximize, dan close.
Seperti pada Microsoft Word 2007, pada Microsoft
Excel 2007 pun terdapat ribbon. Ribbon terdiri dari
5 Ribbon
tab-tab yang berisi tombol-tombol perintah
Microsoft Excel 2007.
Tombol dialog adalah tombol yang digunakan
6 Tombol Dialog untuk membuka kotak dialog serta memodifikasi
perintah-perintah yang ada di dalamnya.
Baris rumus terletak di atas sel. Baris rumus
7 Baris Rumus menampilkan isi sel yang sedang aktif pada sebuah
lembar kerja.
Baris (row) terdiri dari sel-sel yang tersusun secara
horizontal. Baris dimulai dari angka 1, 2, 3, sampai
65536. Kolom (Column) terdiri dari sel-sel yang
8 Baris dan Kolom tersusun secara vertikal. Kolom dimulai dari A, B,
C, sampai Z, kemudian AA, AB, AC, sampai AZ,
dan seterusnya sampai IV. Sehingga jumlah kolom
dalam sebuah lembar kerja adalah 256 kolom.
Sel merupakan perpotongan antara kolom dengan
baris. Nama sel diambil dari posisi perpotongan
9 Sel
kolom dan baris tersebut, misalnya sel D5, artinya
sel perpotongan antara kolom D dan baris ke 5.
Range adalah kumpulan dari beberapa sel terpilih.
Nama range diambil dari alamat sel pertama dan
10 Range
alamat sel terakhir yang digabungkan dengan tanda
titik dua.
Lembar kerja terdiri dari kolom dan baris serta sel
11 Lembar kerja (Worksheet) tempat kita akan memasukkan data.

Tab sheet atau tab lembar kerja berada di bawah


sebelah kiri. Tab lembar kerja pada Excel ditulis
12 Tab Sheet Sheet1, Sheet2, dan Sheet3, kita dapat menambah,
memberi nama, menyalin, memindahkan, dan
menghapus tab Sheet tersebut.
Pengatur tampilan lembar kerja berada di bawah
sebelah kanan. Fasilitas ini berguna untuk mengatur
Pengaturan tampilan
13 tampilan lembar kerja. Ada tiga pilihan tampilan
lembaran
lembar kerja yaitu page break preview, page
layout, dan normal.
Zoom digunakan untuk mengatur perbesaran dan
pengecilan tampilan lembar kerja. Pengatur zoom
14 Zoom
terletak di bawah sebelah kanan dekat pengatur
tampilan lembar kerja.
Penggulung layar terletak di sebelah kanan dan
bawah halaman kerja. Penggulung layar digunakan
15 Penggulung layar
untuk menggulung tampilan layar ke atas, ke
bawah, ke kiri, atau ke kanan.
4. Mengenal Ikon
Berikut pembahasan fungsi icon Tab Menu pada microsoft excel 2007 beserta
gambarnya.

Home

Terdapat setidaknya tujuh kelompok menu turunan yang ada pada Tab Menu "Home".
Mari kita bahas satu persatu dengan pembahasan dan penjelasan yang cukup singkat.

Clipboard

Seperti yang ada pada Microsoft Word, pada Excel juga terdapat Clipboard yang
berfungsi untuk mengcopy, Cut, dan paste. Fungsi ini juga bisa anda munculkan pada
Acces menu untuk kemudahan penggunaan.

Font

Sesuai dengan nama kelompok menu "Font" berisikan ikon - ikon yang berfungsi untuk
pengaruran pada Font atau tulisan. Mengatur jenis huruf, ukuran (size), karakter (Bold.
Italic, Underline) hingga mengatur warna huruf.

Alignment

Ternyata di sini juga kita dapati menu "Alignment" yang berisi ikon - ikon pengaturan
alignment text seperti rata kanan, rata tengah, text atas, tengah dan bawah. Kemudian ada
juga menu merge & center untuk menggabungkan dua "cel" di Microsoft Excel.
Number

Pada menu ini terdapat beberapa ikon gambar yang berfungsi berhubungan dengan
pengaturan number yang ada pada microsoft exce seperti merubah angka menjadi text
(huruf), prosestase dan lain sebagainya.

Style

Berisi beberapa ikon menu yang berhubungan dengan style seperti format tabel, Cell
style dan kondisional format.

Cells

Menu Cells ini berisi beberapa menu untuk mengatur Cell pada lembar kerja Microsoft
Excel yaitu Format Cells, Delet dan juga menambahkan Cells.

Mengenal Perangkat Lunak Pengolah Kata


1. Mengenal Fungsi
Perangkat Lunak Pengolah Kata yang lebih dikenal yaitu Microsoft Word. Adapun fungsi
dari mirosoft word adalah sebagai pengolah kata sehingga semua pekerjaan yang
berhubungan dengan pengolahan kata dapat dilakukan dengan aplikasi ini seperti :
 membuat surat
 membuat tabel
 membuat tulisan dengan berbagai variasi (word Art)
 memasukan gambar
 dan membuat dokumen

2. Mengenal Tampilan Lembaran Kerja


Tampilan Jendela MS Word 2007

3. Mengenal menu
Adapun beberapa menu di tampilan lembar keja Microsoft Word
a. Menu File, Sub Menu File
• New : Membuka dockument baru yang masih kosong
• Open : Membuka file dokumen yang telah disimpan
• Close : Mrenutup dokumen
• Save : Menyimpan dokumen ke media penyimpanan
• Save As : Menyimpan dokumen ke media penyimpanan dalam format lain
• Save as Web page : Menyimpan dalam format file web page
• Seacrh : Mencari teks tertentu dari suatu file
• Versions : Untuk mengetahui versi Ms. Word
• Web page Preview : Melihat tampilan dokumen dalam format web page
• Page setup : Mengatur tampilan halaman yang akan dicetak pada pada dokumen
• Print Preview : Melihat tampilan dari dokumen yang akan di cetak
• Print : Mencetak dokumen dan mengatur kerja printer
• Send to : Mengirim dokumen melalui e-mail
• Propertise : Mengetahu beberapa keterangan mengenai isi dokumen
• Exit : menutup program Ms. Word

b. Menu Edit, Sub Menu Edit


• Undo : Membatalkan perintah yang telah dilakukan (Ctrl+Z)
• Repeat atau Redo : Mengulangi perintah yang telah dilakukan (Ctrl+Y)
• Cut : Menghapus/memindahkan teks atau objek yang dipilih ke clipboard
• Copy : Menyalin teks atau objek yang dipilih ke clipboard
• Office Clipboard : Membuka isi clipboard
• Paste : Menempatkan objek/teks yang ada di clipboard pada posisi titik sisip berada
• Paste Spesial : Menempatkan objek/teks yang ada di clipboard pada posisi titik sisip
berada dengan format yang berbeda
• Paste Hyperlink : Menempatkan teks sebagai hyperlink
• Clear : Menghapus semua data (All), format data (formats), komentar (comments),
isi data (contents) yang ada pada lembar kerja
• Select All : Untuk memblok semua isi dokumen
• Find : Mencari kata dari dokumen yang sedang aktif
• Replace : Untuk mencari dan mengganti kata tertentu dari dokumen yang sedang
aktif
• Go To : Menuju ke halaman
• Links : Mengubah sumber link objek pada dokumen yang aktif
• Object : Mengedit objek yang bukan berasal dari dokumen word

c. Menu View, Sub Menu View


• Normal : Mengubah tampilan layar ke bentuk normal
• Web layout : Mengubah tampilan layar dalam bentuk web view
• Print layout : Mengubah tampilan layar pengetikan ke bentuk print view
• Outline : Mengubah tampilan layar ke bentuk outline view
• Task Pane : Menampilkan/menyembunyikan bantuan task pane di layar
• Toolbars : Menampilkan dan menyembunyikan toolbar
• Ruler : Menampilkan dan menyembunyikan mistar/garis pengatur
• Show Paragraph Marks : Untuk menampilkan simbol paragraph
• Gridlines : Untuk menampilkan tanda garis pada lembar kerja
• Documents Map : Menampilkan dokumen dengan disertai peta gambar
• Header Footer : Membuat dan menghapus judul atas dan bawah di dokumen
• Footnotes : Melihat catatan hasil footnote
• Mark up : Menampilkan toollbar markup
• Full Screen : Menampilkan dokumen dalam satu layar penuh
• Zoom : Menentukan ukuran tampilan lembar kerja pada layar

d. Menu Insert, Sub Menu Insert


• Break : Menentukan jenis perpindahan halaman
• Page Numbers : Memberi nomor halaman
• Date and time : Menyisipkan tanggal dan waktu yang berlaku saat ini
• Autotext : Menyisipkan kata
• Field : Menyisipkan field
• Symbol : Menyisipkan symbol ke dalam teks
• Comment : Menyisipkan komentar
• Reference : Menyisipkan footnote, caption, cross reference
• Web Component : Menyisipkan komponen dari web
• Picture : Menyisipkan gambar
• Diagram : Menyisipkan diagram
• Text Box : Menyisipkan teks atau gambar yang berada dalam kotak tertentu kedalam
dokumen aktif
• File : Menampilkan toollbar markup
• Object : Menyisipkan objeck kedalam dokumen
• Bookmark : Menyisipkan tanda pada suatu teks, gambar, grafik, dan lainnya ke
dalam dokumen
• Hyperlink : Menyisipkan hyperlink pada taks, file, atau dokumen (HTML) (Ctrl+K)
e. Menu Format, Sub Menu Format
 Font : Memilih jenis, gaya, ukuran, dan efek hurufyang diinginkan
 Paragraph : Menentukan identitas, spasi, pemotongan baris, dan halaman dokumen
aktif
 Bullets and Numbering : menyisipkan bullet dan nomor pada teks yang dipilih
 Borders and Shading : Memberikan bingkai dan arsiran
 Columns : Membuat dokumen menjadi beberapa kolom
 Tabs : Menentukan batas tabulasi di dalam dokumen
 Drop Cap : Memformat teks menjadi huruf berukuran lebih besar di awal
paragraph
 Text Direction : Mengatur arah horizontal dan vertikal dari teks yang diketik
 Change Case : Mengatur teks yang disorot menjadi huruf besar dan kecil atau
sebaliknya
 Fit Text : Mengatur jarak atara huruf dalam kalimat
 Background : Memberi warna latar belakang pada dokumen
 Theme : Mengatur format tampilan theme yang digunakan pada halaman web
 Frames : membuat tabel daftar isi dengan menggunakan heading dari dokumen dan
menempatkannya sebelah kiri frame
 Autoformat : Mengubah format yang disediakan Word menjadi format dokumen
baru
 Style and Formating : Mengubah style dan format
 Reveal Formating : Menampilkan task pane Reveal Formatting yang berfungsi
untuk menentukan format suatu teks
 Object : Memformat suatu objek

Mengenal Perangkat Lunak Persentase (Power Point)


1. Mengenal Fungsi
Fungsi Microsoft Powerpoint adalah untuk Membuat presentasi dalam bentuk slide
dan dapat menambahkan file lain berupa audio,video,gambar dan animasi dalam
presentasi sehingga presentasi menjadi lebih menarik dan hidup.
2. Mengenal Tampilan Lembaran Kerja
3. Mengenal Menu
Beberapa fungsi menu dan ikon pada Microsoft Power Point

Fungsi Menu Dan Ikon Pada Menu Bar Ms.Powerpoint

 Menu dan ikon pada Menu Bar terdiri dari menu File, Edit, View, Insert, Format,
Tools, Table, Window, dan Help.
 Fungsi Menu dan Ikon Pada Ms. Powerpoint :

1) File
Menu file berfungsi untuk membuat, membuka, menyimpan, mencetak, mengatur ukuran
halaman hingga menutup suatu dokumen yang kiti tool-tool yang terdapat dalam menu file
fungsi dari tool-tool yang terdapat dalam menu File.

Fungsi Menu File :


a. New : Untuk membuat lembar kerja baru
b. Open : Untuk membuka file dokumen yang pernah kita buat
c. Close : Untuk menutup file yang sudah sedang aktif
d. Save : Untuk menyimpan file yang sudah dikerjakan atau sedang dikerjakan
e. Save as : Untuk menyimpan file yang sudah dikerjakan atau sedang dikerjakan dengan
nama file baru.
f. Save as Web Page : Untuk menyimpan file yang sudah dikerjakan atau sedang
dikerjakan dengan nama file baru.
g. Search : Untuk mencari file atau nama file
h. Versions : Untuk menampilkan tanggal dan waktu masing-masing versi yang disimpan
dan nama orang yang menyimpan.
i. Web Page Preview : Untuk menampilkan file yang aktif sebagai halaman web dalam
browser sehingga kita dapat melihat seperti apa dokumen yang dibuat sebelum
diterbitkan/dicetak.
j. Page Setup : Untuk menentukan margin dan ukuran kertas.
k. Print Preview : Untuk melihat tampilan dokumen sebelum dicetak
l. Print : Untuk mencetak dokumen yang kita buat
m. Send to : Untuk mengirim dokumen ke media lain seperti Microsoft Powerpoint
n. Properties : Untuk menampilakn informasi tentang dokumen yang aktif
o. Exit Untuk : keluar dari program Microsoft Office

2) Edit
Menu Edit berfungsi untuk mengedit (melakukan perubahan dengan cara menambah,
menghapus, memotong, menyalin, membatalkan, mengatur pemunculan objek, dan lain-
lain. Berikut ini merupakan berbagai fungsi dari tool-tool yang terdapat dalam menu
Edit.

Fungsi Menu Edit :


a. Undo : Untuk membatalkan perintah terakhir
b. Repeat : Untuk membatalkan Undo
c. Cut : Untuk memotong suatu objek seperti kata, kalimat, gambar dan memasukkannya
ke clipboard atau dokumen lain.
d. Copy : Untuk meng-copy atau menyalin suatu objek ke dalam clipboard atau
dokumen lain.
e. Office Clipboard : Untuk mengatur pemunculan objek dari clipboard
f. Paste : Untuk memunculkan suatu objek dari dalam clipboard atau dokumen lain.
g. Paste Special : Paste dengan kriteria tertentu
h. Paste as Hyperlink : Untuk memunculkan objek dari dalam clipboard namun tetap ada
hubungannya walau berada di tempat yang berbeda.
i. Clear : Untuk menghapus format atau objek yang dipilih.
j. Select All : Untuk memilih/memberi tanda blok hitam pada seluruh lembar kerja
k. Find : untuk mencari mencari kata yang dikehendaki
l. Replace : untuk mengganti kata
m. Go to : untuk berpindah halaman, baris, kolom, objek, dan lain-lain.
n. Links : untuk membentuk hubungan
o. Object : untuk mengedit object

3) View
Menu View berfungsi untuk mengatur tampilan layar dari dokumen yang kita kerjakan.
Berikut ini merupakan berbagai fungsi dari tool-tool yang terdapat dalam menu View.

Fungsi Menu View :


a. Normal : untuk menampilkan tampilan layar yang normal atau tampilan standar
(default)
b. Web Layout : untuk menampilkan tampilan editing dokumen kita ketika muncul di
web browser.
c. Print Layout : Untuk menampilkan print layout yang berupa sebuah tampilan editing
dokumen kita ketika akan mencetak.
d. Outline : untuk memindahkan tampilan editing dokumen kita ke tampilan outline
view, sehingga kita dapat memeriksa dan bekerja dengan struktur file dokumen kita
dalam bentuk outline klasik.
e. Task Pane : untuk menampilkan Task Pane
f. Toolbars : untuk menampilkan dan menyembunyikan toolbar-toolbar yang
dikehendaki
g. Ruler : untuk menampilkan dan menyembunyikan/menghilangkan penggaris yang ada
di atas area kerja
h. Document Map : merupakan layar vertikal yang berfungsi juga sebagai peta dokumen
untuk memberitahukan letak/posisi dokumen kita sekarang.
i. Header and Footer : untuk membuat header dan footer
j. Footnotes : untuk membuat catatan kaki
k. Markup : untuk memunculkan atau menyembunyikan komentar
l. Full Screen : untuk menggunakan tampilan layar menjadi tampilan penuh layar
m. Zoom : untuk memperbesar tampilan

4) Insert

Menu insert berfungsi untuk menyisipkan teks, tanggal atau waktu, simbol, diagram, file,
objeck, dan sebagainya. Selain itu dapat digunakan untuk memberi nomor halaman pada
dokumen yang kita kerjakan. Berikut ini merupakan berbagai fungsi dari tool-tool yang
terdapat dalam menu insert.

Fungsi Menu Insert :


a. Break : untuk menentukan jenis perpindahan
b. Page Number : untuk memberi nomor halaman
c. Date and Time : untuk menyisipkan tanggal
d. Auto Text : untuk menyisipkan teks
e. Field : untuk menyisipkan field
f. Symbol : untuk menyisipkan simbol
g. Comment : untuk menyisipkan komentar dan catatan
h. Reference : untuk menyisipkan footnote, caption, cross reference, dan index
i. Web Component : komponen dari web
j. Picture : untuk menyisipkan gambar
k. Diagram : untuk menyisipkan diagram
l. Text Box : untuk menyisipkan text box
m. File : untuk menyisipkan file
n. Object : untuk menyisipkan objek
o. Bookmark : untuk menyisipkan bookmark
p. Hyperlink : teks atau grafik yang kita kirimkan ke suatu file, dokumen HTML

Anda mungkin juga menyukai