Anda di halaman 1dari 1

Cara memperbaiki file excel yang corrupt

Ketika Anda menyimpan sebuah data atau dokumen dalam bentuk file excel, mungkin file corrupt
adalah salah satu masalah yang pernah Anda alami. File corrupt sendiri kasus dimana file error
karena ulah Brainware maupun software dalam komputer, seperti anti-virus yang menganggap file
tersebut sebagai virus.

Nah jika ternyata Anda mendapati file excel yang corrupt pada data Anda, cara memperbaikinya
tidaklah sulit. Bahkan Anda bisa mencoba beberapa langkah cara memperbaiki file excel yang
corrupt, yaitu.

Langkah cara memperbaiki file excel yang corrupt


1.Memperbaiki file excel dengan metode repair
Langkah atau cara memperbaiki file excel yang corrupt adalah dengan menggunakan metode repair.
Nah berikut langkah untuk memperbaiki file corrupt menggunakan metode repair.

1. Pertama buka file excel yang corrupt.


2. Namun umumnya file tidak bisa dibuka karena corrupt, untuk itulah klik file kemudian pilih
opsi Open salah satu dokumen saja.Biarkan saja lalu klik ” OK ”
3. Lalu pilih logo office yang berada di sudut atas pada layar tersebut.
4. Buka Kembali file tersebut dengan menggunakan menu open pada Ms.Word.
5. Pilih file yang corrupt tersebut,pada bagian drop down, pilih “ Open and repair ”.
6. Setelah itu klik “ Repair ” dan file akan bisa dibuka seperti biasanya.

Demikian topik pembahasan cara memperbaiki file excel yang corrupt ini semoga bermanfaat .

Anda mungkin juga menyukai