Anda di halaman 1dari 47

Subtopik

A
Besaran Fisis Perpindahan, Waktu dan Kecepatan Rata-rata.
Gerak 1D & 2D
Kecepatan Sesaat.
Hukum Gerak
Newton
Percepatan Rata-rata dan Sesaat.
B Aplikasi Hukum Gerak dengan Percepatan Konstan.
Newton
Benda Jatuh Bebas.
Kerja & Energi
C Kekekalan
Energi

Momentum
D Gerak Rotasi

Gravitasi
E Gerak Periodik

Mekanika
Fluida
F Gelombang &
Bunyi
Tujuan Instruksional Khusus
A
Besaran Fisis Menjelaskan kecepatan rata-rata dan sesaat dalam
Gerak 1D & 2D
gerak lurus.
Hukum Gerak
Newton
Menginterpretasi grafik posisi terhadap waktu,
B Aplikasi Hukum kecepatan terhadap waktu dan percepatan terhadap
Newton
waktu untuk gerak lurus.
Kerja & Energi
C Kekekalan Memecahkan masalah gerak lurus dengan
Energi
percepatan konstan, termasuk gerak jatuh bebas.
Momentum
Menganalisa gerak lurus jika percepatan tidak
D Gerak Rotasi konstan.

Gravitasi
E Gerak Periodik

Mekanika
Fluida
F Gelombang &
Bunyi
Sensor Parkir
Perpindahan, Mengunakan detektor ultrasonic
Waktu dan
A Kecepatan Mengukur jarak suatu objek menggunakan gelombang
Rata-rata
ultrasonic
Bagaimana prinsip kerjanya ?
B Kecepatan
Sesaat
Sensor menerima pulsa ultrasonic yang dipancarkan
pemancar
Mengukur selisih waktu pemancaran dan penerimaan
Percepatan
C Rata-rata dan jarak dihitung dari waktu
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Kelelawar
Perpindahan,
Waktu dan
Mirip seperti sensor ultrasonic dalam mendeteksi
A Kecepatan
Rata-rata benda-benda
Kelelawar akan mengukur jarak benda terdekat
Kecepatan dengan menerima pantulan suara
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Gerak 1 Dimensi
Gerak 1 Dimensi
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Gerak 1 Dimensi
Perpindahan,
Waktu dan
Perpindahan Displacement : Perubahan posisi
A Kecepatan
Rata-rata Kecepatan rata rata avarage velocity (vektor) :
perpindahan benda dibagi dengan waktu tempuh
Kecepatan Laju rata rata avarage speed (skalar) : total
B Sesaat
panjang lintasan yang ditempuh dibagi dengan
waktu tempuh
Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan
x = x t x o
x total panjang lintasan
E Benda Jatuh vx = laju rata - rata =
Bebas
t waktu tempuh
Contoh
Perpindahan,
Waktu dan
Carilah perpindahan, kecepatan rata-rata dan laju
A Kecepatan
Rata-rata rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

x = x F x A = 53 m 30 m = 83 m
Gerak dengan
D Percepatan x x F x A 53 m 30 m
Konstan vx = = = = 1,7 m/s
t t F t A 50 s 0 s
E Benda Jatuh 22 m + 52 m + 53 m
Bebas laju rata - rata = = 2,5 m/s
50 s
Contoh Aktif
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata
Carilah Jarak dan Perpindahan
Hitunglah (a) jarak dan (b) perpindahan untuk perjalanan dari
Kecepatan
rumah temanmu ke sebuah warung dan dilanjutkan ke
B Sesaat rumahmu.

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Gambar: Koordinat satu dimensi


Benda Jatuh Lokasi rumahmu, rumah temanmu, dan warung dalam koordinat
E Bebas satu dimensi.
Contoh Aktif
Perpindahan, Solusi (Uji pemahaman anda dengan mengerjakan perhitungan
Waktu dan
A Kecepatan seperti yang diindikasikan pada setiap langkah.)
Rata-rata
Bagian (a)
1. Jumlahkan jarak yang ditempuh
B Kecepatan pada beberapa bagian perjalanan: 2,1mil + 4,3mil + 4,3mil = 10,7mil
Sesaat
Bagian (b)

Percepatan
2.Tentukanlah posisi awal pada
C Rata-rata dan perjalanan ini, perhatikan gambar: xi = 0
Sesaat

3.Tentukan posisi akhir pada


Gerak dengan perjalanan ini, perhatikan gambar: x f = 2,1mil
D Percepatan
Konstan
4.Kurangkan dari untuk
memperoleh perpindahan: x = 2,1mil
Benda Jatuh
E Bebas
Contoh Aktif
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Giliran Anda
Sesaat
Anggaplah kita tentukan titik awal pada gambar pada lembaran
soal terletak di rumahmu, bukannya di rumah temanmu. Pada
Gerak dengan kasus ini, carilah (a) jarak dan (b) perpindahan pada perjalanan dari
D Percepatan
rumah temanmu ke warung dan kemudian ke rumahmu.
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Kecepatan & Laju Sesaat
Perpindahan,
Waktu dan
Kecepatan sesaat adalah kecepatan pada suatu
A Kecepatan
Rata-rata waktu (t 0)
x dx
v x = lim =
Kecepatan t 0 t dt
B Sesaat
Laju sesaat adalah besar dari kecepatan sesaat
x v(t2) = kemiringan garis singgung di t2
Percepatan
C Rata-rata dan
x2
Sesaat

x
Gerak dengan x1
D Percepatan
Konstan

t1 t2 t
E Benda Jatuh t
Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
Kecepatan Rata-rata
A Kecepatan Andaikan anda mengendarai sebuah mobil sejauh 4,00 mil
Rata-rata
dengan kecepatan 30,0 mil/jam, kemudian 4,00 mil berikutnya
anda bergerak dengan kecepatan 50,0 mil/jam. Apakah
Kecepatan kecepatan rata-rata anda untuk perjalanan sejauh 8,00 mil ini
B Sesaat (a) Lebih dari 40,0 mil/jam, (b) sama dengan 40,0 mil/jam, atau
(c) kurang dari 40,0 mil/jam?

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat Alasan dan Pembahasan
Pengamatan sekilas membawa pada kesimpulan kecepatan rata-rata
anda sebesar 40,0 mil/jam. Tetapi setelah diamati secara lebih
Percepatan
C Rata-rata dan
seksama, waktu yang diperlukan untuk perjalanan sejauh 4,00 mil
Sesaat dengan kecepatan 30,0 mil/jam adalah lebih besar daripada untuk
perjalanan sejauh 4,00 mil dengan kecepatan 50,0 mil/jam. Karena
itu, anda berjalan dengan kecepatan rendah dalam waktu lebih lama,
Gerak dengan
D Percepatan sehingga kecepatan rata-rata anda menjadi kurang dari 40,0 mil/jam
Konstan (lebih dekat ke 30,0 mil/jam daripada ke 50,0 mil/jam).

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Jawaban
(c) Kecepatan rata-rata anda kurang dari 40,0 mil/jam
Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata
Kecepatan Sesaat
Mengacu pada gambar di slide berikut, apakah kecepatan sesaat
Kecepatan pada t=0,500 s (a) lebih besar dari, (b) kurang dari, atau (c) sama
B Sesaat dengan kecepatan sesaat pada t=1,00 s?

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gambar Kecepatan Sesaat


Gerak dengan
D Percepatan Plot x terhadap t untuk gerak dengan kecepatan yang berubah-ubah.
Konstan Kecepatan sesaat di t = 1 s sama dengan kemiringan garis singgung di
waktu tersebut. Kecepatan rata-rata untuk rentang waktu yang
singkat yang terpusat di t = 1 s mendekati kecepatan sesaat di t = 1 s
Benda Jatuh
E Bebas
jika interval waktu dibuat mendekati nol.
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan Alasan dan Pembahasan
Sesaat
Grafik x terhadap t pada gambar di slide sebelumnya
memperlihatkan dengan jelas bahwa kemiringan garis singgung
Gerak dengan yang digambar di t=0,500 s lebih besar dari kemiringan garis
D Percepatan singgung di t=1,00 s. Jadi, kecepatan di t=0,500 s lebih besar dari
Konstan
kecepatan di t=1,00s.

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan
Jawaban
(a) Kecepatan sesaat di t=0,500 m lebih besar dari di t=1,00 s.
Benda Jatuh
E Bebas
Percepatan
Perpindahan,
Waktu dan
Percepatan a adalah besar perubahan kecepatan
A Kecepatan
Rata-rata Percepatan rata rata adalah
v v v xo
a x = x = xt
B Kecepatan
Sesaat
t t to
Percepatan sesaat adalah
Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat v x dv x
ax = lim =
t 0 t dt
Gerak dengan
D Percepatan
Konstan
dv x d dx d 2 x
ax = = = 2
dt dt dt dt
Benda Jatuh
E Bebas
Grafik Hubungan x, vx dan ax
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Percepatan Konstan
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata
a = konstan
Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat
v = v0 + at

2
Gerak dengan v 2 v0 = 2a( x x 0 )
D Percepatan
Konstan

1 2
x = x 0 + v0t + at
E Benda Jatuh 2
Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

B Kecepatan Kecepatan Sebagai Fungsi Waktu


Sesaat
Kurva II (grafik v terhadap t) pada gambar di slide berikut
memperlihatkan kelajuan sebuah partikel yang meningkat secara
tunak terhadap waktu. Sekarang perhatikan kurva I pada gambar
Percepatan
C Rata-rata dan yang sama, yang menggambarkan grafik v terhadap t suatu partikel
Sesaat lain. Apakah kelajuan partikel tersebut (a) bertambah, (b) berkurang,
atau (c) berkurang dan kemudian bertambah dengan berjalannya
waktu?
Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan
Plot v terhadap t untuk gerak dengan kecepatan konstan
Kurva I menggambarkan pergerakan sebuah partikel dengan
E Benda Jatuh percepatan konstan a = -0,50 m/s2. Kurva II menggambarkan gerak
Bebas
sebuah partikel dengan percepatan konstan a = +0,25 m/s2.
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan Alasan dan Pembahasan


B Sesaat Ingatlah bahwa kelajuan adalah besar dari kecepatan. Pada kurva I di
gambar pada slide tadi terlihat bahwa kelajuan mulai dari 1,0 m/s,
kemudian berkurang hingga 0 di t=2 s. Setelah t=2 s kelajuan
Percepatan
C Rata-rata dan meningkat lagi. Sebagai contoh, di t=3s kelajuan adalah 0,50 m/s
Sesaat sedangkan di t=4s kelajuan adalah 1 m/s. Sadarkah anda bahwa
partikel yang digambarkan pada kurva I di gambar pada itu berubah
arah di t=2s? Itulah yang terjadi. Sebelum t=2 s partikel bergerak dalam
Gerak dengan
D Percepatan arah positif; setelah t=2 s partikel ini bergerak dalam arah negatif.
Konstan Tepat t=2 s partikel ini diam sesaat. Tetapi, tak peduli apakah dia
bergerak dalam arah positif, bergerak dalam arah negatif, ataupun
diam, percepatannya konstan dan tetap sama. Percepatan hanya
Benda Jatuh berhubungan dengan bagaimana kecepatan berubah pada suatu saat.
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan
Jawaban
(c) Kelajuan menurun dan kemudian meningkat.
Benda Jatuh
E Bebas
Problem
Perpindahan,
Waktu dan
Mobil berjalan dengan kecepatan konstan 45,0 m/s
A Kecepatan
Rata-rata melewati polisi yang sedang bersembunyi di
belakang sebuah billboard. Satu detik setelah mobil
Kecepatan melewati billboard, polisi mulai mengejar mobil
B Sesaat
tersebut dengan percepatan konstan 3,00 m/s2.
Berapa waktu yang dibutuhkan polisi untuk
Percepatan
C Rata-rata dan mendahului mobil tersebut
Sesaat
Seberapa jauhkah jarak dari billboard, ketika polisi
Gerak dengan
mendahului mobil
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Problem
Perpindahan,
Waktu dan
Mobil dan polisi mempunyai kondisi gerak yang
A Kecepatan
Rata-rata berbeda
Mobil kecepatan konstan
B Kecepatan
Sesaat
Polisi percepatan konstan

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Persamaan gerak mobil


Benda Jatuh
x mobil = x B + v x mobil t = 45,0 m + (45,0 m/s ) t
E Bebas
Problem
Perpindahan,
Waktu dan
Persamaan gerak polisi
A Kecepatan
Rata-rata 1
( 1
)
x pol = x o + v xo t + a x t 2 = 0 + 0t + 3,00m/s2 t 2
2 2
Kecepatan
B Sesaat
Pada saat polisi mendahului mobil x pol = x mobil

C
Percepatan
Rata-rata dan
1
2
( )
3,00m/s2 t 2 = 45,0 m + (45,0 m/s ) t
Sesaat
t = 31,0 detik

D
Gerak dengan
Percepatan
Jarak dari billboard
x mobil = 45,0 m + (45,0 m/s ) 31,0 s = 1,44 x 103 m
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan, Jarak Berhenti
Waktu dan
A Kecepatan Seorang polisi hutan (polhut) mengendarai mobil patrolinya di jalan
Rata-rata desa di tengah malam. Karena melihat seekor rusa yang diam terkejut
ditengah jalan, ia mengerem mobilnya hingga berhenti setelah
menempuh jarak sejauh 17,1 m. Setelah mengerem sejauh setengah
Kecepatan
B Sesaat jarak tadi, 0,5x(17,1 m) = 8,55 m, apakah kelajuan polisi hutan (a)
sama dengan 0,5v0, (b) lebih dari 0,5v0, atau (c) kurang dari 0,5v0?

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata Alasan dan Pembahasan
Ingatlah, kenyataan bahwa jarak tempuh hingga berhenti, Dx,
tergantung pada v02. Hal ini berarti bahwa jarak tersebut bertambah
Kecepatan
B Sesaat
dengan faktor empat ketika kelajuan menjadi dua kali lipat. Sebagai
contoh, untuk kelajuan awal v0 jarak tempuh ini adalah empat kali
jarak yang ditempuh dengan kelajuan awal 0.5v0.
Percepatan Marilah kita terapkan hasil pengamatan ini pada kasus polisi hutan.
C Rata-rata dan Asumsikan bahwa jarak yang ditempuh dengan kelajuan awal v0 adalah
Sesaat
Dx. Jadi polisi berhenti setelah menempuh jarak Dx/4 untuk kelajuan
awal 0.5v0. Artinya ketika polisi hutan memperlambat kelajuan dari v0
Gerak dengan ke 0, ia menempuh jarak Dx/4 untuk melambat dari 0.5v0. Sisa jarak
D Percepatan 3Dx/4 ditempuh ketika ia melambat dari v0 ke 0.5v0. Dengan demikian,
Konstan
saat dititik tengah lintasan kecepatan polisi hutan belumlah mencapai
setengah kecepatan awal, kecepatan pada titik ini masih lebih besar
Benda Jatuh
dari 0.5v0.
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh Jawaban


E Bebas (b) Kelajuan polisi hutan lebih besar dari 0,5 v0
Demonstrasi
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Demonstrasi
Perpindahan, Galileo melakukan eksperimen untuk meyakinkan
Waktu dan
A Kecepatan orang bahwa percepatan yang disebabkan gravitasi
Rata-rata
akan sama untuk semua benda jatuh jika tidak ada
udara yang menghambat benda tersebut.
Kecepatan
B Sesaat Galileo menjatuhkan dua bola besi pejal secara
bersamaan dari suatu gedung. Meskinpun bola
Percepatan
pertama lebih berat, kedua bola menyentuh
C Rata-rata dan tanah hampir bersamaan.
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan 1. Jatuhkan dua lembar kertas identik secara
Konstan
bersamaan. Amati kejadiannya.
2. Remas satu kertas hingga berbentuk bola,
Benda Jatuh
E Bebas
jatuhkan bersamaan dengan kertas kedua.
3. Berilah pendapat tentang kedua kejadian tsb.
Bola tenis vs golf
Perpindahan,
Waktu dan
Bola tenis dan bola golf dijatuhkan
A Kecepatan
Rata-rata secara bersamaan di udara. Bola
tenis dipengaruhi hambatan udara
Kecepatan lebih banyak dibandingkan dengan
B Sesaat
bola golf.

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat Semakin besar benda, dan
semakin cepat benda jatuh,
D
Gerak dengan
Percepatan
semakin besar pula hambatan
Konstan
udara pada geraknya.

Benda Jatuh
E Bebas
Bulu vs apel
Perpindahan,
Waktu dan
Ketika udara di keluarkan
A Kecepatan
Rata-rata dari suatu wadah, bulu dan
apel dijatuhkan secara
Kecepatan bersamaan. Kedua benda
B Sesaat
tersebut akan jatuh
dengan kecepatan yang
C
Percepatan
Rata-rata dan
hampir sama
Sesaat

D
Gerak dengan
Percepatan
Jika semua udara
Konstan
dikeluarkan, kedua benda
akan dipercepat ke bawah
E Benda Jatuh dengan nilai yang sama.
Bebas
Bola jatuh
Perpindahan,
Waktu dan
Mula-mula diam
A Kecepatan
Rata-rata Dipercepat ke
bawah
Kecepatan Menempuh jarak
B Sesaat
yang semakin
besar dalam setiap
C
Percepatan
Rata-rata dan
detiknya
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan, Jarak Pisah Gerak Jatuh Bebas
A Waktu dan Anda menjatuhkan sebongkah batu dari atas jembatan ke sungai. Saat
Kecepatan
Rata-rata batu tersebut telah jatuh sejauh 4 m, anda menjatuhkan batu kedua.
Selama kedua batu tersebut tetap jatuh bebas, apakah jarak antara
keduanya (a) bertambah, (b) berkurang, atau (c) tetap sama?
Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata
Alasan dan Pembahasan
Sepertinya jarak pisah kedua batu akan tetap sama, karena keduanya
Kecepatan
B Sesaat bergerak jatuh bebas. Ternyata tidaklah demikian. Batu yang mulai
jatuh lebih dulu, selalu mempunyai kecepatan lebih besar dari batu
yang jatuh belakangan. Jadi, ia selalu menempuh jarak yang lebih jauh
Percepatan untuk setiap selang waktu. Karena itu, jarak antara kedua batu akan
C Rata-rata dan
bertambah.
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh
E Bebas
Conceptual Checkpoint
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata

Kecepatan
B Sesaat

Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat

Gerak dengan
D Percepatan
Konstan

Benda Jatuh Jawaban


E Bebas (a) Jarak pisah kedua batu bertambah.
Jatuh bebas 1D Bola Jatuh
Perpindahan,
Waktu dan
Salah satu kasus percepatan konstan (gravitasi)
A Kecepatan
Rata-rata Percepatan disebabkan karena adanya gaya gravitasi
Sumbu y ke atas
B Kecepatan
Sesaat
Arah percepatan gravitasi ke bawah y

y ay = -g
1
C
Percepatan
Rata-rata dan y = y0 + v0 y t g t2
Sesaat 2
t
v
Gerak dengan
D Percepatan t
Konstan v y = v 0y gt
a
E Benda Jatuh
Bebas ay = g t
Percepatan gravitasi bumi
Perpindahan,
Waktu dan
Nilai g berubah tergantung pada posisi di
A Kecepatan
Rata-rata permukaan bumi dan juga jarak benda dari
permukaan bumi!
Kecepatan
B Sesaat
Secara umum g = 9,81 m/s2
Di ekuator g = 9,78 m/s2
Percepatan
C Rata-rata dan Di kutup utara g = 9,83 m/s2
Sesaat

Gerak dengan
Kuliah khusus gravitasi akan diberikan beberapa
D Percepatan
Konstan
minggu lagi!

Benda Jatuh
E Bebas
Problem
Perpindahan,
Waktu dan
Seorang pilot
A Kecepatan
Rata-rata helikopter
menjatuhkan paket
Kecepatan dari ketinggian 1000 m
B Sesaat
Berapa waktu yang
dibutuhkan untuk
C
Percepatan
Rata-rata dan
mencapai tanah
Sesaat Berapa laju paket
ketika mencapai tanah
Gerak dengan
D Percepatan Abaikan hambatan
Konstan
udara
Helikopter
Benda Jatuh
E Bebas mengapung di udara
Problem
Perpindahan,
Waktu dan
A Kecepatan
Rata-rata
Pilihlah sistem koordinat.
B Kecepatan Titik nol dan sumbu - y.
Sesaat

Tuliskan persamaan posisi:


Percepatan
C Rata-rata dan
Sesaat 1 2
y = y 0 + v 0y t gt
2
Gerak dengan
D Percepatan Ingatlah v0y = 0
Konstan

1 2 y
E Benda Jatuh y = y0 gt
Bebas
2
y=0
Problem
Perpindahan,
Waktu dan
Selesaikan t untuk
A Kecepatan
Rata-rata y = 0 dan yo = 1000m

2 y0 2 1000m
B Kecepatan
Sesaat t= = 2
= 14,3s
g 9,81 m s

C
Percepatan
Rata-rata dan
Gunakan
Sesaat
v 2y - v02 y = 2a( y - y0 )

D
Gerak dengan
Percepatan
Mencari vy:
Konstan
v y = 2 gy0
y
Benda Jatuh = 140 m / s
E Bebas
y=0

Anda mungkin juga menyukai