Anda di halaman 1dari 2

Contoh pujian pada allah

1. Ya allah, dzat yang mengizinkan aku untuk sujud pada malam hari ini
2. Ya allah, dzat yang mengizinkan agar ada energi di tubuhku hingga aku bisa
sholat
3. Ya allah, dzay yang mengizinkan lidahku mengucapkan ini dan menyusun
kata-katanya
4. Dzat yang mengalirkan darah di urat-urat syarafku, yang menyusun otot otot
di atas tulangku, yang memberikan sumsum didalam tulangku

Bahasa yang luar biasa yang menghadirkan rasa bahwa dia adalah seorang hamba
dihadapan allah

1. Ya allah yang telah mengurus langit dan bumi


2. Yang menurunkan hujan
3. Yang memberikan rezeki kepada seluruh hamba-hambanya
4. Yang turun ke langit bumi dan menawarkan kepada kami untuk berdoa dan
memohon kepadanya, aku memujimu sebagaimana layak engkau dipuji
sebagai pencipta, kemudian aku membaca sholawat kepada nabimu
muhammad salallahu alaihi wasalam sebagai mana engkau mengucapkan
salam bersama malaikatmu kepadanya

Setelah memuji allah, lalu bersalawat pada rasulullah, baru kita memanjatkan doa

1. Ya Allah sembuhkan penyakit saya


2. Ya Allah mudahkan urusan saya
3. Dsb

Harus santun saat meminta kepada Allah

Apabila kalian berdoa, hendaknya dia memulai dengan memuji dan mengagungkan Allah,
kemudian bershalawat kepada Nabi shallallahu alaihi wa sallam. Kemudian berdoalah
sesuai kehendaknya. (H.r. Ahmad, Abu Daud dan dishahihkan al-Albani)

Setiap perkara (kehidupan) yang tidak dimulai dengan menyebut nama Allah, maka dia akan
terputus. Artinya adalah kurang barakahnya

2 sifat dasarberdoa kepada Allah

Khouf dan tamak

Rasa takut kepada allah dan rasa tamak terhadap rahmat Allah

Dalil : aaraf ayat 56

Rasa takut -> Kjawatir Allah tidak menerima doa kita. Sehingga kita
memaksimalkan doa
Tamak terhadap rahmat Allah adalah ibadah.

Contoh:

Minta dipertahankan kesehatan lebih baik dari pada sudah jatuh sakit baru minta
kesembuhan

Selalu meminta nikmat melimpah dari Allah

Anda mungkin juga menyukai