Anda di halaman 1dari 3

1

Membuat Table.
Untuk membuat tabel ada tiga cara:
Cara Pertama:
1. Pilih menu Table, Insert, Table maka jendela insert
tabel tampil.
2. Pada bagian Tabel size tentukan jumlah kolom
(Columns) dan jumlah baris (Rows) yang akan
dibuatkan pada tabel.
3. Klik Ok maka tabel tercipta.

Untuk contoh buatlah tabel seperti berikut:


Data Penjualan pada toko Cirebon Komputer.
Data Penjualan Cirebon Komputer
Jl. Panjunan No. 65 Tlp. (0231) 246887

No. Tanggal Nama Barang Jumlah Barang Harga Satuan Harga Total
1 18/02/2008 CD Room Samsung 5 Rp150.000 Rp750.000
2 19/02/2008 Harddisk Maxtor 80 Gb 2 Rp600.000 Rp1.200.000
3 20/02/2008 Mouse Optic 5 Rp30.000 Rp150.000
4 21/02/2008 Monitor Samsung 793sg 2 Rp800.000 Rp1.600.000
5 22/02/2008 Processor P4 2,66 GHz 2 Rp900.000 Rp1.800.000

Cara yang kedua :


1. Pilih menu Table, Draw Table maka tampil toolbox draw table dan kursor mouse berubah
menjadi gambar pensil.
2. Buatlah tabel dengan baris 5 dan kolom 5, caranya adalah buatlah garis horizontal untuk
baris, dan vertikal untuk kolom.

Cara yang ketiga adalah membuat tabel dari aplikasi Microsoft Excel.
1. Pilih menu Insert, Object maka tampil
jendela Object.
2. Pilih Microsoft Excel Worksheet
3. Klik tombol Ok, maka dokument excel
ditampilkan.
2

Membuat Surat Tanda Bukti atau Nota.

Langkah-langkah untuk membuat nota tersebut:


1. Pilih menu Insert, Object, maka tampil kotak
pilihan object, pilih Microsoft Excel Worksheet.
2. Setelah tampil excel Worksheet, pilih menu
Insert, Picture, Clip Art atau From File untuk
menambahkan gambar.
3. Untuk membuat border, blok sel yang akan
dibuatkan bordernya, klik kanan pilih Format
Cell, aktif pada tab Border, pada bagian Preset
pilih Outline.
4. Untuk membuat border penuh, pada bagian Preset pilih Outline dan Inside
3

Anda mungkin juga menyukai