Anda di halaman 1dari 8

DRAMA

Judul : SENTOT HIGH SCHOOL


Tema :Kelakuan Guru dan
Siswa yang tidak benar.
Tokoh :
1. Mami Mery
2. Lola
3. Angel
4. Teman-teman Angel

Penokohan:
Mami mery =cerewet dan jahat
Lola =bodoh
Angel =suka menggoda,
sperti perempuan
padahal pria
Teman-teman Angel= acuh tak
acuh dan ramai

Setting
Tempat :Sekolah
Suasana : menyenangkan,
menghibur
Waktu :Siang hari

Sudut Pandang:
Orang pertama pelaku utama
dalam drama.

Amanat:
1. Patuhilah dan hormati guru
saat mengajar di kelas
2. Jangan terlalu berlebihan
dalam menangani sesuatu,
contohnya cara penokohan
Mami Mery mngajar muridnya
3. Bersikaplah sewajarnya
,jangan mencari perhatian
orang

Gaya Bahasa:
Bahasa tidak baku atau bahasa
keseharian

Alur: Maju Mundur (Flash back)


* Perkenalan
Lola datang memperkenalkan
diri, lau masuk dalam kelas. Tidak
lama kemudian Mami Mery atau
Ibu guru Mery datang dan
memperkenalkan diri pula.

*Penampilan masalah:
Proses ngajar mengajar akan
dimulai, tetapi dikelas hanya Lola
yang baru datang. Beberapa lama
kemudian Angel dan teman-
temannya datang dengan tenang,
padahal mereka datang telat.

*Klimaks
Mami Mery marah karena Angel
dan teman-temannya datang
telat. Mereka juga tidak
memperhatikan Mami Mery
mengajar.Maka Mami Mery pun
semakin marah.

*Anti Klimaks
Mami Mery berdebat dengan
murid-muridnya kecuali Lola.
Mereka membalas omongan Mami
Mery dengan perkataan yang
tidak sopan. Lola masih tetap
diam belajar sendiri.

*Penyeleseian
Akhirnya Angel dan teman-
temannya pergi meninggalkan
kelas lalu pergi nongkrong ke
Warung. Mami Mery pun
membiarkan mereka, hingga Lola
juga ikut pergi dari kelas. Mami
Mery semakin bergerutu sendiri.

Nilai:
*Moral =Sikap guru dan murid
yang tidak saling
menghargai
*Pendidikan= Aturan pengajaran
yang tidak baik, dan
seharusnya guru
mengajakan hal baik
pada muridnya.
Unsur intrinsik :

Judul : Kartini Menagih Janji

Tema : Emansipasi Wanita

Tokoh : 1. Resti
2. Kartika
3. Widi
4. Lena
5. Nensi
6. Friska
7. kartini
8. Ibu Kartika

Perwatakan :
1. Resti : baik, suka menolong
2. Kartika : cupu, lemah lembut
3. Widi : kejam, suka
meremehkan orang
4. Lena : kejam, suka meremehkan
orang
5. Nensi : kejam, suka meremehkan
orang
6. Friska : kejam, suka meremehkan
orang
7. Kartini : pembunuh, kejam,
pendendam
8. Ibu Kartika : materialistis, tidak
sayang kepada anak

Alur :
- Maju mundur

Setting :
- waktu :pagi dan siang hari
- tempat : di sekolah
- suasana: menegangkan
Amanat :
- kita tidak boleh memiliki sifat
pendendam
- kita tidak boleh berbuat jahat
kepada orang lain
- kita tidak boleh membeda-bedakan
teman
- kita tidak boleh mementingkan diri
sendiri
- kita tidak boleh bersifat
materialistis

Sudut Pandang :
- orang pertama pelaku utama

Unsur Ekstrinsik :

1. Moral :
- Janganlah kita bersifat pendendam
- Janganlah kita bersifat materialistis
2. Sosial :
- Kita harus saling tolong menolong
- Kita tidak boleh membeda-bedakan
teman karena dimata Allah semua
sama
3. Realigi :
- Kita tidak boleh percaya terhadap
hal-hal yang dapat menyekutukan
Allah.

Anda mungkin juga menyukai