Anda di halaman 1dari 15

www.ProdukIMIndonesia.

com
Cara Mendapatkan Biaya Per Klik Murah
Untuk Google Adwords

Perkenalkan saya Adrianto dari masadri.biz. Kali ini saya ingin mencoba share singkat
mengenai cara mendapatkan biaya klik murah di google adwords.

Mungkin diantara tema-teman sudah banyak yang sudah ahli di google adwords ini,
mohon bimbingannya ya jika ada kesalahan.

Terimakasih untuk teman-teman yang sudah bergabung dengan bersedia mendownload


panduan ini.

Salam

Owner @ http://masadri.biz
Google Adwords merupakan jasa periklanan yang di bawahi oleh perusahaan raksasa
internet yaitu Google.

Berikut penampakan iklan adwords di mesin pencari google :

Dengan Adwords, website kita bisa tampil di halaman pertama google secara instant.
Tidak perlu optimisasi SEO agar website kita tampil di halaman pertama bahkan di posisi
pertama.

Perusahaan-perusahaan besar sering kali menggunakan adwords untuk mendatangkan


traffic ke website mereka seperti OLX, tokopedia, blibli, lazada dll.

Periklanan adwords bisa sangat tertarget banget karena iklan akan muncul hanya
berdasarkan keyword yang kita bidik.

Misal Anda jualan sepatu, Anda bisa menargetkan orang-orang bedasarkan keyword-
keyword yang relevan saja yang bisa mendatangkan penjualan seperti jual sepatu
online, jual sepatu online murah, dll.

Dengan adwords website jualan Anda bisa nongkrong di halaman pertama secara
instant dan cepat pada keyword-keyword yang relevan dengan bisnis Anda.
Berikut strategi yang saya gunakan untuk mendapatkan biaya klik adwords murah :

1. Usahakan agar Quality Score (QS) = 10 (minimal mendekati)


2. Caranya dengan relevansi ad copy, keyword dan website/landing page harus
relevan.
3. Misal keyword Anda jual sepatu online maka di ad copy dan website Anda juga
harus ada keyword jual sepatu online.
4. Bid 5.000, Budget harian 10.000
5. Besoknya bid turunkan jadi 1.000 tapi budget tetep 10.000
6. Besoknya lagi bid turunkan jadi 500 budget tetep atau juga bisa di naikan jadi
50.000
7. Besoknya lagi bid turunkan jadi 200 budget 100.000 per hari.
8. Proses ini bisa Anda lakukan terus menerus sampai daily budget 1jt/hari dan bid
di bawah 100 perak.

Jika Anda sudah setting bid 100 perak dan budget misalkan 1jt/hari namun Anda iklan
Anda hanya menghabiskan dana jauh di bawah 1jt dan traffic pun lumayan banyak.

Itu kabar gembira untuk Anda karena Google akan terus memberikan traffic murah ke
website Anda.
Oke sekarang kita praktek!

Membuat Akun Google Adwords

Cara membuat akun google adwords sangat mudah dan tidak perlu kartu kredit untuk
proses pembayarannya.

Yang harus Anda siapkan :

1. Akun Gmail
2. Rekening Bank BNI (Jika Anda tidak punya kartu kredit)

Silahkan Anda membuat akun Adwords melalui link berikut :

http://adwords.google.com

lalu Masukan email gmail Anda.


Silahkan Create campaign

Perlu Anda perhatikan jika Anda ingin iklan tampil di mesin pencari saja maka Anda
harus setting iklan Anda dengan type Seacrh Network Only dan saran saya pilih yang
All features.
Lalu Anda setting juga target lokasi yang ingin Anda bidik untuk pemasaran bisnis Anda.

Kemudian pilih bahasa untuk target iklan Anda.


Disini strategi utamanya, silahkan pilih cara bidding manual lalu isi default bid 5000 dan
budget 10000.

Jika Anda ingin ada nomor tlp atau alamat usaha Anda di iklan google adwords Anda.
Seperti ini :
Bisa dengan menambahkan pada Ad extensions. Jika ingin menambahkan nomor tlp
Anda bisa mencentang Call dan menambahkan nomor tlp bisnis Anda. Jika ingin
menambahkan lokasi Anda bisa menambahkan dengan mencentang Location.

Anda juga bisa mengatur jadwal tayang iklan Anda pada Schedule. Misalkan iklan anda
hanya ingin tampil setiap hari senin-jumat dari jam 6 pagi sampai jam 10 malam.
Sekarang Anda buat ad group dan ad copy nya. Masukan keyword yang Anda bidik pada
ad copy iklan Anda agar QS ad relevance Anda bagus.

Masukan keyword yang Anda bidik pada kolom seperti di bawah :


Jika sudah selesai, Anda bisa lanjutkan dengan klik Save and continue to billing

Kemudian Anda setting system pembayarannya.


Silahkan pilih cara pembayaran Manual Payments jika Anda ingin menggunakan VCN
BNI untuk deposit ke adwords.

Setelah Anda melakukan deposit, akun Anda akan di review maksimal 3 hari oleh tim
google adwords.

Minimal untuk deposit ke akun adwords adalah Rp 100.000,- namun ada biaya tambahan
Rp 10.000 sebagai verifikasi dari adwords namun biaya ini akan di kembalikan akhir bulan
oleh adwords.
Jika Anda belum tahu apa itu VCN dan bagaimana mendapatkan nomor VCN silahkan
Anda bisa membacanya langsung dari web BNI berikut :

http://www.bni.co.id/id-
id/bnipromo/newsletter/belanjaonlinedenganbnidebitonline/faqbnidebitonline.aspx

Oke sekian dulu panduan Adwords untuk saat ini. Jika ingin belajar Google Adwords
lebih dalam lagi silahkan bergabung di http://masadri.biz/bisnisadwords. Kamu akan
mendapat akses lengkap video tutorial Google Adwords dan dipandu langsung oleh
salah seorang pakar yang sudah memiliki sertifikat Google Adwords serta dapat
berdiskusi di grup premium dengan anggota lainnya. KHUSUS untuk kamu yang sudah
membaca panduan ini bisa mendapatkan DISKON Rp 250.000,- dengan kode
kupon IKLANADWORDS.

Apa saja kelebihan bergabung di http://masadri.biz/bisnisadwords?

1. Voucher Iklan Adwords senilai Rp. 450.000,-


2. GRATIS Pendampingan & Pengelolaan Akun Adwords Anda selama 1 TAHUN PENUH
senilai Rp. 6.000.000,-
3. Workshop dan Kelas Offline untuk sama-sama belajar Google Adwords langsung
dengan tim. (tentatif dan berkala)
4. FREE Join di Facebook "BisnisAdwords PREMIUM GROUP" (di sini kita bisa diskusi
dan belajar bersama-sama case-by-case dari setiap anggota member)

Jika ada hal lain yang ditanyakan mengenai Internet Marketing atau Bisnis Online,
silahkan langsung PM Saya di Facebook --> https://www.facebook.com/dagdo

Mau Panduan List Building?


Silahkan JOIN GRATIS di http://masadri.biz/paketlistbuilding.

Selamat Praktek!

Owner @ http://masadri.biz
RESOURCE BELAJAR LAINNYA
SPECIAL OFFER HANYA UNTUK PEMILIK EBOOK INI !

GUNAKAN KODE KUPON TUKANGTIDUR


UNTUK DISKON Rp. 750.000,- PEMBELIAN
SI TUKANG TIDUR MAIN ADSENSE
Hanya Berlaku sd. 28 Februari 2015

Anda mungkin juga menyukai