Anda di halaman 1dari 1

Pertanyaan Forum Diskusi 5

1. Dalam suatu sampel acak berukuran n = 55 dari sebuah populasi, rataan dan standar
deviasi sampel bagi suatu peubah pengukuran adalah X = 24,66 dan s = 1,454
a) Hitunglah interval konfidensi 95% bagi rataan populasi, untuk peubah ini.
b) Hitunglah panjang interval ini.
c) Seandainya rataan dan standar deviasi yang sama seperti di atas diperoleh untuk
sampel berukuran 150 yang ditarik dari populasi yang sama, hitunglah interval
konfidensi 95% bagi . Hitung panjang interval ini.
d) Bandingkan panjang interval yang Anda peroleh dalam butir c) dengan yang dalam
butir b), apa yang tampaknya terjadi pada panjang interval jika ukuran sampel naik?

2. Proporsi nelayan di sebuah desa wilayah pesisir yang memperoleh Kredit Tanpa
Anggunan (KTA) pada tahun 2012 adalah 28%. Pimpinan Bank Penyalur KTA ingin
mengetahui apakah proporsi ini telah berubah, hal ini perlu untuk kepentingan
pengalokasian dana KTA bagi para nelayan tahun yang akan datang. Suatu sampel
sebanyak 300 orang nelayan diambil dan uji akan dilakukan pada tingkat signifikansi,
=1% .
a) Susunlah pernyataan hipotesis (H0 dan Ha) dan berikan kaidah ujinya.
b) Jika 110 orang nelayan yang terambil sebagai sampel adalah nelayan yang
memperoleh KTA, keputusan apa yang diambil?
c) Hitung selang kepercayaan 99% untuk proporsi nelayan yang memperoleh KTA.

=== $$$ ===

Anda mungkin juga menyukai