Anda di halaman 1dari 4

Perancangan Sistem Terstuktur

Perancangan sistem pada penelitian ini melibatkan beberapa diagram


dan user interface dalam merancang Sistem Informasi Penjualan Barang.
Beberapa alur data didapat pada saat pengumpulan data yaitu: statement of
purpose (SOP), event list, dan data flow diagram.

1. Statement Of Purpose (SOP)


Perancangan Sistem Informasi Penjulan Barang ini dapat melakukan
pengolahan data seperti pengolahan Keberadaan barang, pengolahan
perhitungan yang harus dibayar, pengolahan penerimaan pembayaran, dan
pengolahan laporan.

2. Event List
1. Mengolah Keberadaaan Data Barang
1) Memasukkan berdasarkan merek barang
2) Menampilkan seluruh jenis barang dari merek barang
3) Menapilkan stock barang yang tersedia
4) Memberikan informasi kepada pembeli
2. Mengolah Perhitungan yang harus dibayar
3. Mengolah Penerimaan Pembayaran
4. Mengolah laporan

3. Data Flow Diagram (DFD)


1. Diagram Konteks
Diagram Konteks bertujuan untuk memetakan keseluruhan sistem, dimana
terdapat 2 pelaku (entitas) untuk dapat mengelola data. dua entitas tersebut
adalah (1) pembeli sebagai pengelolaan data yang ditanyakan , dibeli,
proses yang dibayar dan penerimaan pembayaran (2) pemilik sebagai
pengelolaan data transaksi penjualan dan laporan penjualan. Untuk proses
Diagram Konteks dapat dilihat pada Gambar 1. Diagram Konteks

Gambar 1. Diagram Konteks


2. DFD Level 1
DFD Level 1 merupakan diagram alir data yang menjelaskan tentang
keseluruhan proses pengelolaan perancangan sistem informasi penjualan
barang dari pengguna. Simbol panah menjelaskan arah alir suatu entitas,
proses, dan penyimpanannya. Dalam perancangan ini memiliki 4 proses yaitu
mengolah Keberadaan barang, mengolah perhitungan yang harus dibayar,
mengolah penerimaan pembayaran, dan mengolah laporan. Data Flow
Diagram Level Nol dapat dilihat pada Gambar 2. DFD Level 1.

Gambar 2. DFD Level 1

3. DFD Level 2 Mengelola Keberadaan barang.


DFD Level 2 mengelola keberadaan barang menggambarkan proses yang
terjadi pada data barang, alur sistem dan penyimpanan data. Entitas pembeli
dapat melakukan 4 proses yaitu Memasukkan berdasarkan merek barang,
Menampilkan seluruh jenis barang dari merek barangMenapilkan stock barang
yang tersedia, Memberikan informasi kepada pembeli. DFD Level 2 Mengelola
Keberadaan barang dapat dilihat pada Gambar 3. DFD Level 2 Mengelola
Keberadaan barang
Gambar 3. DFD Level 2

4. Kamus Data SI Penjualan Barang


Berikut ini adalah kamus data untuk studi kasus Sistem Informasi Penjualan
Barang, yaitu :
Tabel 1. Kamus Data SI Penjualan Barang
1. Nama : Barang
Digunaka : Proses mengecek data barang, menghitung uang yang
n di harus dibayar, menampilkan keseluruhan jenis barang
berdasarkan merek, menampilkan stock barang yang
tersedia, dan membuat laporan
Deskripsi : Merek_barang = merek_barang
Merek_barang=*string*
Jumlah_barang=*integer*
2. Nama : Penjualan
Digunaka : Proses penerimaan pembayaran,proses membuat
n di laporan
Deskripsi : Penerimaan pembayaran = merek_barang
+harga_barang+ jumlah_barang+subtotal+totalbayar
Merek_barang=*string*
Harga_barang=*double*
Jumlah_barang=*double*
Subtotal=*double*
Totalbayar=*double*
3. Nama : Kasir
Digunaka : Proses membuat laporan
n di
Deskripsi : Laporan transaksi penjualan
barang=kodenota+namapembeli+tglpenjualanbarang+to
talpembayaran
Laporan data barang=merek
barang+harga+jumlahbarang

5. Implementasi Dfd Ke Dalam Program Sistem Informasi Penjualan Barang


Berikut adalah proses-proses yang ada didalam diagram DFD sistem informasi
penjualan barang beserta contoh kode program dalam pseudocode :
Tabel 1. Kamus Data SI Penjualan Barang
Proses Level Aliran Aliran Keterangan Contoh implementasi
dalam DFD DFD data data fungsi
masuk keluaran
Mengecek 1 Barang Stock Mengecek stock Prosedurmengecekbaran
data ditanya barang barang dan g(merek_barang:string;
barang menampilkan harga:double;
hasilnya jumlahbarang:double)
Dan ........ .............. .............. ........................... .....................
seterusnya ........ ........ ........ ..
.

Anda mungkin juga menyukai