Anda di halaman 1dari 1

Sate Lilit

Picture credit: resephariini.com

Berbeda dengan sate pada umumnya yang dagingnya ditusuk, Sate Lilit justru dibuat dengan
cara di lilit. Sebelumnya, daging akan dicincang halus terlebih dahulu dan di ramu dengan
bumbu Bali. Kemudian, di lilitkan di batang daun serai atau tangkai bambu. Rasanya di jamin
empuk dan gurih! Terlebih pada sate lilit yang menggunakan batang daun serai, kamu akan
mencium bau wangi yang sedap.

Pada umumnya daging yang digunakan, antara lain daging ayam, babi, ataupun ikan tenggiri.
Namun, sate lilit dengan daging ikan tenggiri lah yang menjadi primadona di Bali.

Anda mungkin juga menyukai