Anda di halaman 1dari 1003

Sidoarjo, 26 Oktober 2015

Nomor : 005/S.P/LOTIM-SD/CL/X/2015
Lampiran : 1 (satu) bendel

Kepada Yth.:
Pokja ULP Kabupaten Lombok Timur
pada Paket Pengadaan Peralatan Pendidikan SD
di
Selong

Perihal : Penawaran Pekerjaan Pengadaan Peralatan Pendidikan SD

Sehubungan dengan pengumuman Pelelangan [Umum/Sederhana] dengan Pascakualifikasi


dan Dokumen Pengadaan Nomor: 01/11.2.1/72/X/2015 tanggal 20 Oktober 2015 dan setelah kami
pelajari dengan saksama Dokumen Pengadaan dan Berita Acara Pemberian Penjelasan [serta
adendum Dokumen Pengadaan], dengan ini kami mengajukan penawaran untuk pekerjaan
Pengadaan Peralatan Pendidikan SD (Sisa DAK) sebesar Rp 3.644.017.300 (Tiga Milyar Enam Ratus
Empat Puluh Empat Juta Tujuh Belas Ribu Tiga Ratus Rupiah ).

Penawaran ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang tercantum dalam
Dokumen Pengadaan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas.
Penawaran ini berlaku 30 (tiga puluh) sejak batas akhir pemasukan dokumen penawaran;

Sesuai dengan persyaratan, bersama Surat Penawaran ini kami lampirkan:

1. [Daftar Kuantitas dan Harga, apabila dipersyaratkan];


2. [Surat perjanjian Kemitraan/Kerja Sama Operasi, (apabila peserta berbentuk Kemitraan/KSO);
3. Dokumen penawaran teknis;
4. [Formulir rekapitulasi perhitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN), apabila
dipersyaratkan untuk diberikan preferensi harga]; dan
5. Data Kualifikasi.

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan sanggup dan akan
tunduk pada semua ketentuan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan.

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA
Pengadaan Peralatan Pendidikan SD- DAK Tahun 2015

Harga Satuan
JUMLAH PER Set /
No. NAMA ALAT / BARANG Total Harga (Rp)
SEKOLAH Sekolah (Rp)

1 2 3 4 5 = (3 x4)
A ALAT PERAGA PENDIDIKAN SD
1. Peralatan Pendidikan Matematika Rp 10.195.300
A. Alat Peraga Matematika Pemula (Dasar) 4.918.000
1 a. Mata Rantai 2 set 74.000 148.000
b. Manik & Pola 2 set 63.000 126.000
c. Kubus Berkait 2 set 77.000 154.000
2 Bangun Datar & Bingkainya 2 set 175.000 350.000
3 Macam-macam Bangun Datar 2 set 135.000 270.000
4 Bangun 3 Dimensi 2 set 145.000 290.000
5 Muka Jam/Jam Analog 2 set 87.000 174.000
6 Jam Digital 2 set 66.000 132.000
7 Blok Logika 2 set 103.000 206.000
8 Mistar dan Jangka 2 set 58.000 116.000
9 Tabel Penjumlahan 2 set 57.000 114.000
10 Tabel Perkalian 2 set 58.000 116.000
11 Kartu Bilangan 1 - 10 2 set 119.000 238.000
12 Kartu Bilangan 11 - 20 2 set 103.000 206.000
13 Kartu Operasi Bilangan 2 set 77.000 154.000
14 Kartu Gambar 2 set 103.000 206.000
15 Papan Peraga 1 set 255.000 255.000
16 Permainan Tali Lilitan atau Sejenisnya 2 set 119.000 238.000
17 Papan Pecahan 2 set 127.000 254.000
18 Kotak Alat 2 buah 151.000 302.000
19 Lantai Permainan Elektronik 1 set 765.000 765.000
20 Buku Petunjuk Penggunaan 2 eks 52.000 104.000
B. Peralatan Pendidikan Matematika Permainan 5.277.300
1 PERMAINAN BANGUN RUANG
1. BANGUN RUANG TRANSPARAN 2 set 197.000 394.000
2. JARING-JARING BANGUN RUANG 2 set 294.500 589.000
3. BANGUN KERANGKA 2 set 159.000 318.000
2 PERMAINAN PECAHAN
1. Pecahan Persegi 2 set 98.600 197.200
2. Pecahan Lingkaran 2 set 86.700 173.400
3. Model Statistik 2 set 149.600 299.200
4. Blok Logika 2 set 149.600 299.200
3 MENGHITUNG MASSA
1. Timbangan Wadah 2 set 113.500 227.000
2. Timbangan Lengan 2 set 31.900 63.800
4 MEMBUAT KOORDINAT 2 set 110.000 220.000
5 MENGHITUNG WAKTU DAN JARAK
1. Model Jam 2 set 79.900 159.800
2. Stop Wacth 2 set 144.500 289.000
3. Meteran Gulung 2 set 15.500 31.000
6 BUKU PETUNJUK , set = 5 macam buku 5 set 62.900 314.500
7 TEMPAT PENYIMPANAN 2 buah 65.500 131.000
C. Kit Diagram Presentase / Pecahan / Desimal
1 Diagram Batang Pecahan / Presentase / Desimal 2 set 288.500 577.000
2 Diagram Lingkaran Pecahan / Presentase / Desimal 2 set 221.000 442.000
3 Diagram Bujur sangkar Pecahan / Presentase / Desimal 2 set 225.500 451.000
Buku Panduan Pembelajaran Diagram Persentase, Pecahan, dan
4 2 Eks 50.600 101.200
Desimal

2. Peralatan Pendidikan IPA/SAINS Rp 3.775.000


Peralatan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) / Sains
1 Penumpu Cermin Datar 4 buah 2.800 11.200
2 Penjepit Selang 8 buah 3.500 28.000
3 Dinamo Motor 2 buah 5.600 11.200
4 Bola Lampu 4 buah 1.500 6.000
5 Tali Pada Roda 2 rol 17.600 35.200
6 Spiral Pin 40 buah 2.300 92.000
7 Kabel Penghubung Pendek 14 buah 500 7.000
8 Kabel Penghubung Panjang 14 buah 800 11.200
9 Katrol 7 cm 2 buah 16.000 32.000
10 Katrol 3.5 cm 2 buah 14.500 29.000
11 Dudukan Poros 4 buah 8.800 35.200
12 Jepit Buaya Merah 2 set 5.600 11.200
13 Jepit Buaya Hitam 2 set 5.600 11.200
14 Katrol Ganda 2 buah 20.000 40.000
15 Katrol Tunggal 2 buah 17.600 35.200
16 Rumah Baterai Terminal Lima 2 buah 28.000 56.000
17 Pipa Plastik 2 buah 1.600 3.200
18 Cincin Kaki Tiga 2 buah 28.000 56.000
19 Saklar Tekan 2 buah 13.600 27.200
20 Meter Listrik 2 buah 88.000 176.000
21 Penumpu Bentuk A 4 set 6.500 26.000
22 Jepit Penumpu 4 buah 8.800 35.200
23 Dudukan Lilin 2 buah 2.500 5.000
24 Layar 2 buah 26.000 52.000
25 Dudukan Layar 2 buah 2.500 5.000
26 Dudukan Lampu 4 buah 12.000 48.000
27 Penumpu Papan Serbaguna 8 buah 4.000 32.000
28 Filter warna merah 2 buah 8.800 17.600
29 Filter warna hijau 2 buah 8.800 17.600
30 Filter warna biru 2 buah 8.800 17.600
31 Filter warna kuning 2 buah 8.800 17.600
32 Lempeng Cermin Datar 2 buah 6.500 13.000
33 Tabung Reaksi 2 buah 3.500 7.000
34 Penjepit Tabung 2 buah 6.500 13.000
35 Siring Besar 2 buah 45.600 91.200
36 Siring Kecil 4 buah 12.000 48.000
37 Kaca Pembesar 2 buah 6.500 13.000
38 Pipa Alumunium 15 cm 4 buah 7.200 28.800
39 Pipa Alumunium 12,5 cm 2 buah 5.600 11.200
40 Pipa Alumunium 7,5 cm 2 buah 4.000 8.000
41 Papan Serbaguna 2 buah 53.600 107.200
42 Lembar Plastik Warna 2 buah 6.500 13.000
43 Lembar Karet 2 buah 2.400 4.800
44 Balon 2 buah 800 1.600
45 Cermin Cekung Besar 2 buah 36.000 72.000
46 Prisma Siku-siku 2 buah 36.000 72.000
47 Thermometer 2 buah 24.000 48.000
48 Lilin Plastisin 2 buah 800 1.600
49 Tabung Kapsul 2 buah 36.000 72.000
50 Tutup Senter 1 Celah 2 buah 20.000 40.000
51 Tabung Kaleidoskop 2 buah 16.000 32.000
52 Tabung Penyambung Kaleidoskop 2 buah 24.000 48.000
53 Tabung Obyek Kaleidoskop 2 buah 8.800 17.600
54 Penutup Tabung Kaleidoskop 2 buah 6.400 12.800
55 Cermin Kaleidoskop 6 buah 3.200 19.200
56 Lembar Lingkaran (Hitam) 2 buah 500 1.000
57 Lembar Lingkaran (Kuning) 2 buah 500 1.000
58 Lembar Lingkaran (Merah) 2 buah 500 1.000
59 Manik-manik 2 set 1.600 3.200
60 Mangkok Neraca 2 buah 5.600 11.200
61 Tuas/Neraca dengan Penyeimbang 2 buah 32.000 64.000
62 Jepit Tuas/Dudukan Neraca 2 buah 3.200 6.400
63 Penggantung Mangkok Neraca 2 buah 5.600 11.200
64 Bak Plastik 2 buah 36.000 72.000
65 Cakram 2 Warna 5 cm 2 buah 7.500 15.000
66 Cakram 2 Warna 3 cm 2 buah 6.500 13.000
67 Cakram 6 Warna 5 cm 2 buah 6.800 13.600
68 Cakram 6 Warna 3 cm 2 buah 6.800 13.600
69 Cakram 2 Warna (Elektrik) 2 buah 5.600 11.200
70 Cakram 6 Warna (Elektrik) 2 buah 5.600 11.200
71 Pemukul 2 buah 4.000 8.000
72 Baling-baling 2 buah 3.500 7.000
73 Batang Bayang-bayang I 2 buah 500 1.000
74 Batang Bayang-bayang II 2 buah 500 1.000
75 Papan Skala 2 buah 7.500 15.000
76 Garputala 2 buah 2.500 5.000
77 Corong Plastik 4 buah 2.000 8.000
78 Selang Plastik 2 glg 2.500 5.000
79 Booser/Speaker 2 buah 12.000 24.000
80 Penggaris 2 buah 2.500 5.000
81 Busur Derajat 2 buah 2.500 5.000
82 Tali/Karet 2 buah 1.600 3.200
83 Resistor 200 2 buah 16.000 32.000
84 Resistor 100 2 buah 16.000 32.000
85 Lempeng Kuningan 2 buah 6.500 13.000
86 Lempeng Tembaga 2 buah 6.500 13.000
87 Lempeng Seng 2 buah 6.500 13.000
88 Lempeng Plastik 2 buah 6.500 13.000
89 Lempeng Alumunium 2 buah 6.500 13.000
90 Lempeng Kayu 2 buah 6.500 13.000
91 Lempeng Karet 2 buah 6.500 13.000
92 Lempeng Karton 2 buah 6.500 13.000
93 Neraca Pegas 2 buah 12.800 25.600
94 Periskop 4 buah 26.500 106.000
95 Cermin Periskop 4 buah 1.600 6.400
96 Stopwatch Digital 2 buah 44.000 88.000
97 Beban Pemberat (Bandul) 8 buah 4.000 32.000
98 Karet 6 buah 500 3.000
99 Pengait Cermin 2 buah 2.500 5.000
100 Lilin Sumbu 2 buah 500 1.000
101 Kotak Peralatan Kecil 8 buah 4.800 38.400
102 Kawat Tembaga 2 rol 36.000 72.000
103 Lampu Senter 2 buah 6.500 13.000
104 Baterai 8 buah 1.500 12.000
105 Klip Kertas 10 buah 500 5.000
106 Sterofoam 2 buah 500 1.000
107 Magnet Batang 2 psg 44.000 88.000
108 Milar Mika 347 2 buah 6.700 13.400
109 Choke Koil 2 buah 6.600 13.200
110 Transistor STN 3904 2 buah 6.800 13.600
111 Plat Bentuk L 4 buah 8.800 35.200
112 Plat Bulat 2 buah 6.500 13.000
113 Katrol 2 cm 2 buah 1.500 3.000
114 Lampu LED 2 buah 16.000 32.000
115 Gelas Ukur 100 ml 2 buah 33.600 67.200
116 Kotak Persegi Panjang 2 buah 4.500 9.000
117 Double Tipe 2 buah 2.500 5.000
118 Serbuk/Pasir Besi 2 botol 24.000 48.000
119 Amplas 2 lbr 500 1.000
120 Kompas 2 buah 2.500 5.000
121 Snar Gitar 2 buah 1.600 3.200
122 Ring Plastik 2 buah 1.500 3.000
123 Kertas Saring 2 buah 1.600 3.200
124 Penyelam dan Pelampung 2 set 800 1.600
125 Ring Poros Bulat 2 buah 500 1.000
126 Karton Bercelah 2 buah 1.500 3.000
127 Kawat Melingkar 2 buah 12.000 24.000
128 Bola Sterefoam 2 buah 1.600 3.200
129 Solar Sel 2 buah 44.000 88.000
130 Dudukan Wadah 2 set 108.000 216.000
131 Kotak Alat 2 buah 104.000 208.000
132 Buku Manual 2 eks 20.100 40.200
133 Tranduser 2 buah 9.600 19.200
134 Buku Panduan Pembelajaran 2 eks 60.000 120.000

3. Kit IPS dan Bentang Alam Rp 2.445.700


a. Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) 131.500
1 Peta Indonesia Physical 1 Buah 131.500 131.500
b. Kit Tentang Bentang Alam 2.314.200
1 Peta 3 Dimensi tentang Bentang Alam 2 Buah 180.800 361.600
2 Model relief Daratan 2 Set 232.000 464.000
3 Model relief dasar laut 2 Buah 243.600 487.200
4 Poster Gelombang Laut 2 Buah 54.500 109.000
5 Poster Zona Kedalaman Laut 2 Buah 61.600 123.200
6 Poster Batas Laut Indonesia 2 Buah 61.600 123.200
7 Poster Tentang Bentang Alam 2 Buah 54.500 109.000
8 Poster Irisan Kulit Bumi 2 Buah 54.500 109.000
9 Modul pembelajaran 2 Buah 40.000 80.000
10 Lembar kerja Siswa 2 Buah 30.000 60.000
11 Tempat penyimpanan 2 Buah 144.000 288.000

4. Peralatan Pendidikan Bahasa Rp 6.395.000


a. Peralatan Bahasa Indonesia Interaktif Dasar
1 Kotak Alat Peraga Siswa 2 Buah 50.700 101.400
2 Lembar Peraga Mengenal Abjad 2 Buah 173.100 346.200
3 Lembar Peraga Mengenal Kata 2 Buah 192.000 384.000
4 Lembar Keping (badge) Huruf Kecil, set = 48 buah 2 set 395.600 791.200
5 Lembar Keping (badge) Gambar, set = 26 buah 2 set 214.300 428.600
6 Lembar Keping (badge) Kosakata, set = 26 buah 2 set 260.000 520.000
7 Lembar Keping (badge) Suku Kata, set = 190 buah 2 set 1.276.800 2.553.600
8 Papan Klasikal 2 Buah 186.600 373.200
9 Tiang Penyangga Papan Klasikal 2 Buah 168.200 336.400
10 Buku Panduan Guru 2 Eks 50.200 100.400
11 Buku Penunjang Pengayaan, set = 5 eksp 2 set 90.800 181.600
12 CD Petunjuk Guru, set = 1 CD 2 set 44.600 89.200
13 CD Petunjuk Pengayaan, set = 3 CD 2 set 94.600 189.200

5 Peralatan Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan Rp 12.715.000


1 Bola Kaki No. 5 3 Buah 328.100 984.300
2 Bola Futsal No. 4 3 Buah 328.100 984.300
3 Bola Voli 6 Buah 348.500 2.091.000
4 Net Bola Voli 2 Buah 218.875 437.750
5 Matras Senam 2 Buah 1.690.650 3.381.300
6 Tongkat Estafet 5 pcs/set 1 Set 204.000 204.000
7 Catur 4 Buah 51.000 204.000
8 Tali Pramuka 24 Buah 10.625 255.000
9 Peralatan P3K 1 Set 328.100 328.100
10 Tas POA 1 Buah 236.300 236.300
11 Kantong POA 4 Set 60.775 243.100
12 Bola Soft Tenis 12 Buah 15.000 180.000
13 Bola POA 4 Buah 127.500 510.000
14 Bola Ayun Besar 4 Buah 32.725 130.900
15 Bola Ayun Kecil 4 Buah 24.650 98.600
16 Roket / Rudal 8 Buah 48.875 391.000
17 Gawang Aman 8 Buah 29.325 234.600
18 Petak Lompat 10 Buah 49.300 493.000
19 Clapper 1 Buah 116.450 116.450
20 Bilah 10 Buah 21.675 216.750
21 Cones 10 Buah 48.875 488.750
22 Gelang Raja 1 set 397.800 397.800
23 Buku POA 1 Buah 55.300 55.300
24 CD POA 1 Buah 52.700 52.700

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
PROGRAM : PROGRAM WAJIB BELAJAR PENDIDIKAN DASAR SEMBILAN TAHUN
KEGIATAN : PENGADAAN ALAT PRAKTIK DAN PERAGA SISWA
PEKERJAAN : PENGADAAN PERALATAN PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR ( SD )
TAHUN ANGGARAN : 2015

JLH SKLH
No. URAIAN HARGA SATUAN JUMLAH
PENERIMA

PERALATAN PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR ( SD )


1 Peralatan Pendidikan Matematika Rp 10.195.300 103 Rp 1.050.115.900

2 Peralatan Pendidikan IPA Rp 3.775.000 103 Rp 388.825.000

3 Peralatan Pendidikan IPS Rp 2.445.700 102 Rp 249.461.400

4 Peralatan Pendidikan Bahasa Rp 6.395.000 103 Rp 658.685.000

Peralatan Pendidikan Jasmani, Olah Raga


5 Rp 12.715.000 102 Rp 1.296.930.000
dan kesehatan

Total Harga Peralatan Pendidikan SD Rp 3.644.017.300

Terbilang : Tiga Milyar Enam Ratus Empat Puluh Empat Juta Tujuh Belas Ribu Tiga Ratus Rupiah

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
JADWAL WAKTU PENYERAHAN / PENGIRIMAN BARANG

Program : Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun


Kegiatan : Peningkatan Sarana Prasarana Sekolah
Pekerjaan : PENGADAAN PERALATAN PENDIDIKAN SD
Lokasi : Kabupaten Lombok Timur

BULAN PELAKSANAAN
No Uraian Kegiatan HARI KE KET.
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
1 Kegiatan & Persiapan
a. Administrasi Penandatanganan Kontrak dan Administrasi lain
b. Pemesanan Barang ke Produsen (SP)
c. Pengiriman Barang dari Produsen ke Gudang Penyedia
d. Pengecekan Barang setelah datang dari Produsen
e.Pengepakan dan Penandaan Barang Sesuai Dengan Jumlah Paket dan
f. Survey Ke Beberapa Lokasi
40 HK
2 Kegiatan Pelaksanaan
a. Pengiriman Barang ke Pengguna Barang / Jasa (Pemeriksaan)
b. Pendistribusian Barang ke sekolah penerima
c.Pelatihan kepada guru masing-masing sekolah penerima barang
3 Kegiatan Penyerahan
a Administrasi Berita Acara Serah Terima Pekerjaan
b. Administrasi Penyelesaian Pembayaran

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
METODE PELAKSANAAN
CV. CAHAYA LESTARI

I. JENIS PEKERJAAN :

Jenis Pekerjaan Yang akan dilaksanakan adalah Pengadaan Peralatan Pendidikan SD pada Dinas Pendidikan
Pemuda dan Olahraga Kabupaten Lombok Timur.

II. LINGKUP PEKERJAAN YANG AKAN DILAKSANAKAN :

Setelah Surat Keputusan Penetapan Penyedia Barang / Jasa (SPPB/J) di keluarkan sebagai bukti dasar telah di
tentukan sebagai pemenang untuk Pengadaan Peralatan Pendidikan SD pada Dinas Pendidikan Pemuda dan
Olahraga Kabupaten Lombok Timur. Pada proses Persiapan, setelah menerima SPMK, dilakukan penghitungan
serta Pendataan sekolah- sekolah SD yang mendapatkan paket pengerjaan Pengadaan Peralatan Pendidikan SD
yang ditunjuk oleh Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Lombok Timur.

maka disusun Lingkup pekerjaan yang akan dilaksanakan dalam kegiatan ini berupa :

1. Persiapan dan Pengepakan Barang

2. Pengiriman Barang Dari Pabrik ke Gudang.

3. Pengecekan Barang di Gudang

4. Persiapan Pengiriman Barang Ke Sekolah

5. Pengiriman Barang Ke Sekolah


6. Pelatihan Uji Fungsi Barang
7. Pengurusan Serah Terima Barang Dari Sekolah
III. PENJELASAN SINGKAT LINGKUP PEKERJAAN :

3.1. Persiapan dan Pengepakan Barang


Segala sesuatunya menyangkut kelancaran pekerjaan pelaksanaan harus telah disiapkan di lokasi
sebelum melaksanakan pekerjaan.
Jadwal terinci, Time schedule, mobilisasi peralatan dan tenaga kerja,serta kelengkapan administrasi
lapangan harus disiapkan sebelum memulai pekerjaan.
Demi kelancaran kegiatan, harus memperhatikan penempatan barang dan lalu lintas.
Menghubungi Pabrikan untuk memesan barang yang sesuai dengan Spesifikasi Teknis Barang yang
dipersyaratkan.
Pengiriman barang dan menyelesaikan jasa terkait sesuai dengan jadwal pengiriman dan
penyelesaian.
Atas tanggungan sendiri mengepak barang sedemikian rupa sehingga barang terhindar dan terlindungi
dari resiko kerusakan atau kehilangan selama masa transportasi atau pada saat pengiriman dari tempat asal
barang sampai ke tempat tujuan akhir.
Pengepakan barang harus memperhatikan hal-hal yang dapat mempengaruhi mutu barang antara
lain penangan barang secara kasar, suhu udara yang ekstrim, kadar garam dan penguapan, penyimpanan di
tempat terbuka, jauhnya jarak menuju tempat tujuan akhir dan ketiadaan fasilitas penanganan barang yang
memadai.
Pengepakan, penandaan dan penyertaan dokumen identitas barang di dalam dan di luar paket barang
harus sesuai dengan instruksi tambahan yang diatur dalam SSKK dan instruksi lain yang diberikan secara
tertulis oleh PPK.

3.2. Pengiriman Barang Dari Pabrik ke Gudang

Pada proses Pengiriman, terlebih dahulu diberitahukan kepada tim Penerima barang di gudang yang
telah disediakan oleh penyedia bahwa dari pabrikan siap untuk mengirim barang ke tempat yang telah di
tentukan dalam PO sebelumnya. Pengiriman dilakukan sesuai jadwal (time schedule) yang telah ditentukan.

Mengatur pengangkutan barang (termasuk pemuatan dan penyimpanan) sampai dengan tujuan
pengiriman.
Angkutan barang diteruskan sampai dengan tujuan akhir.
Sebagai langkah awal pelaksanaan pekerjaan, maka perlu melakukan pembersihan lapangan/Lokasi
pembangunan dari hal-hal yang dapat merusak pelaksanaan pembangunan.
3.3. Pengecekan Barang Di Gudang

Panitia berhak untuk melakukan pengecekan atas barang untuk memastikan kecocokannya dengan
spesifikasi dan persyaratan yang telah ditentukan dalam kontrak.
Pengecekan barang dapat dilakukan sendiri oleh penyedia dan disaksikan oleh Panitia atau diwakilkan
kepada pihak ketiga.
Pemeriksaan dan pengujian dilakukan di tempat yang ditentukan dan dihadiri oleh Panitia. Penyedia
berkewajiban untuk memberikan akses kepada Panitia.
Membuat dan menandatangani berita acara pemeriksaan barang yang ditandatangai oleh Panitia dan /
atau Pejabat / Panitia Penerima Hasil Pekerjaan dan penyedia barang.

3.4 Pengiriman Barang Ke Sekolah


Pada tahap pengiriman barang ke sekolah dilakukan setelah pengecekan barang yang dilakukan oleh
panitia, dan jika sudah dinyatakan bahwa kondisi barang baik dan lengkap maka dilakukan pengiriman barang
sesuai dengan nama-nama sekolah yang di tunjuk oleh panitia. Pengiriman dilakukan melalui ekspedisi yang
telah di siap kan oleh penyedia barang.

3.5. Pelatihan

Pelatihan meliputi instruksi penggunaan alat/barang yang dianjurkan sesuai dengan kebutuhan
alat/barang tersebut yang dilakukan oleh technical support. Pelatihan diberikan kepada sekolah- sekolah yang
menerima barang dari penyedia barang sesuai yang di atur perjanjian kontrak, dan dalam pelatihan ini di ikuti
oleh wakil-wakil yang ditunjuk sekolah untuk mengikuti pelatihan yang di selenggarakan oleh penyedia barang.

3.6. Pengurusan Serah Terima Barang Ke Sekolah

Setelah Pekerjaan selesai 100% (seratus persen), penyedia mengajukan permintaan secara tertulis
kepada Sekolah untuk penyerahan pekerjaan;
Serah terima barang dilakukan di sekolah-sekolah sebagaimana ditetapkan dalam perjanjian kontrak
Pihak Sekolah Penerima Hasil Pekerjaan berkewajiban untuk memeriksa kebenaran dokumen identitas
barang dan membandingkan kesesuaiannya dengan dokumen rincian pengiriman.
Jika identitas barang sesuai dengan dokumen rincian pengiriman maka Pejabat/Panitia Penerima
Hasil Pekerjaan dapat secara langsung meminta penyedia barang untuk melakukan pemeriksaan serta
pengujian barang.
Jika Barang dianggap tidak memenuhi persyaratan kontrak maka Pejabat/Panitia Penerima
Hasil Pekerjaan berhak untuk menolak barang tersebut.
Panitia Membuat berita acara serah terima yang kemudian ditandatangani oleh PPK dan
penyedia barang.

3.7. Penutup

Demikianlah Metode Pelaksanaan dibuat mulai dari pemesanan barang, Pengiriman barang,
pelatihan, pengurusan serah terima barang dari sekolah, pengurusan berkas tagihan.

Sidoarjo, 26 Oktober 2015

CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
SPESIFIKASI TEKNIS BARANG

MATEMATIKA PEMULA SD

No Nama Alat Spesifikasi Teknis

1 2 3
1 PERALATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA PEMULA (DASAR)
1 a. Mata Rantai 250 buah mata rantai ukuran 1 x 2 cm berbentuk persegi, segitiga dan lingkaran
Bahan : Plastik
Warna : Merah, Kuning, Hijau dan Biru
Fungsi : Digunakan untuk belajar membilang tahap awal siswa dengan pendekatan
yang menarik, juga dapat melatih motorik siswa. Alat ini juga dapat digunakan untuk
pengenalan aneka warna.

b. Manik & Pola Terdiri dari 100 manik-manik dengan 4 bentuk dan 5 buah benang besar
Bahan : Plastik
Warna : Merah,Kuning, Hijau dan Biru
Fungsi : Digunakan untuk belajar membilang tahap awal siswa dengan pendekatan
yang menarik, dan dapat melatih motorik siswa. Alat ini juga dapat digunakan untuk
pengenalan aneka warna.

c. Kubus Berkait 200 kubus berkait aneka warna


Bahan : Plastik
Warna : Merah,Kuning, Hijau dan Biru
Fungsi : Digunakan untuk belajar membilang tahap awal siswa dengan pendekatan
yang menarik, dan dapat melatih motorik siswa.
Alat ini juga dapat digunakan untuk pengenalan aneka warna
2 Bangun datar & Bingkainya 10 model bangun datar bertangkai & papan berpola 10 model bangun datar tersebut.
Bahan : Plastik
Warna : Merah, Kuning
Fungsi : Mengenalkan bentuk-bentuk bangun datar sebagai pengenalan awal ilmu
bangun atau geometri pada siswa

3 Macam-macam Bangun Datar Papan berukuran 25 x 25 cm tebal 0,5 cm dengan 16 pola bangun datar dan bangun
datarnya. Bila setiap bangun datar dimasukkan pada pola bangun datar yang terdapat
pada papan, maka bangun datar yang ada akan menonjol karena lubang yang ada
lebih dangkal dibanding dengan tebal bangun datar yang tersedia dengan maksud agar
mudah untuk dipasang dan dilepas oleh siswa.
Bahan : Plastik
Warna : Papan berwarna hijau dan bangun datarnya berwarna orange
Fungsi : Mengenalkan bentuk-bentuk bangun datar sebagai pengenalan awal ilmu
bangun/geometri pada siswa

4 Bangun 3 Dimensi Papan berpola bangun 3 dimensi (kecuali bangun bola) untuk
meletakkan 7 macam bangun 3 dimensi dengan,
Ukuran : papan 20 x 28 cm, Kubus 6 x 6 x 6 cm, Balok 6 x 6 x 8 cm,
Tabung dan kerucut diameter alas 8 cm, tinggi 8 cm, Limas alasnya 6 x 6 cm
tinggi 8 cm,Prisma Segi enam setiap sisinya 4,5 cm x tinggi 8cm , bola dengan
diameter 8 cm
Bahan : Plastik Transparant
Warna : Biru, Hijau, Kuning dan Merah
Fungsi : Alat untuk pengenalan awal bentuk-bentuk bangun 3 (tiga) dimensi yaitu
kubus, balok, tabung, kerucut, limas dan prisma segienam
5 Muka Jam/Jam Analog Muka jam berbentuk lingkaran dengan modifikasi kaki dimana berdiameter lingkaran
18 cm. Muka jam dilengkapi dengan angka penunjuk jam dari jam 1 sampai dengan jam
24 serta penunjuk menit dari 5 menit sampai 60 menit. Lingkaran muka jam terdapat
lubang-lubang yang berfungsi untuk mengganti angka dengan huruf romawi atau pun
derajat, di mana huruf romawi dan derajat dicetak di alas plastik berbentuk lingkaran
kecil dengan diameter lingkaran 2 cm
Bahan : Plastik
Warna : Muka jam berwarna merah,jarum pendek berwarna kuning, jarum panjang
berwarna biru, tulisan pada muka jam berwarna kuning, lingkaran bertuliskan huruf
romawi dan derajat berwarna merah dengan tulisan berwarna hitam.
Fungsi : Alat untuk belajar tentang waktu atau jam, huruf romawi dan derajat (sudut)

6 Jam Digital Jam Digital dibuat dengan alas jam berbentuk persegi dengan
ukuran 9 x 6,5 cm, dimana persegi tersebut bila diletakkan posisinya akan miring
dengan kemiringan 25 derajat. Di atas alas jam digital berbentuk persegi menonjol 6
buah tabung kecil sebagai pijakan angka - angka yang akan menunjukkan jam. Angka -
angka yang akan menunjukkan waktu dibuat dengan bentuk persegi berukuran 3 x 1,6
cm sebanyak 40 keping bertuliskan angka 0-9 dengan masing - masing angka sebanyak
4 buah.
Bahan : Plastik Warna
: Alas Jam digital berwarna merah, keping angka berwarna kuning dengan cetakan
angka berwarna hitam. Fungsi :
Alat untuk belajar tentang waktu atau jam dengan bentuk digital

7 Blok Logika Lingkaran diameter 6 cm, Persegi Panjang 6 x 4 cm, Persegi 6 x 6 cm & segitiga sama sisi
6 x 6 x 6 cm masing-masing dengan tebal 5 mm & 2 mm. serta Lingkaran diameter 3
cm, Persegi Panjang 4 x 2 cm, Persegi 3 x 3 cm & Segitiga sama sisi 3 x 3 x 3 cm masing-
masing dengan tebal 5 mm & 2 mm.
Bahan : Plastik
Warna : Merah, kuning dan biru
Ditempatkan dalam wadah transparan. Fungsi : untuk
mengenalkan bentuk - bentuk geometri kepada siswa, namun juga untuk mengenal
warna ( 3 warna dasar yaitu merah, kuning, biru ). Untuk melatih logika anak,
mengenal bentuk membandingkan ukuran ( besar kecil dan tebal tipis ),
mengelompokkan benda sesuai warna, sesuai bentuk, sesuai ukuran dan lain - lain.

8 Mistar & Jangka Penggaris 20 cm, penggaris segitiga panjang 14 cm (sudut 90, 45, 45 derajat),
penggaris segitiga panjang 18 cm (sudut 30, 60, 90 derajat), busur dengan diameter
14,5 cm & jangka
Bahan : Plastik dan Logam
Warna : Transparant dan Logam
Fungsi : Alat ini sebagai alat bantu siswa dalam mengenal tentang pengukuran seperti
ukuran panjang, lebar, tinggi, tebal, termasuk besar suatu sudut. juga sebagai alat
bantu siswa untuk dapat menggambar bentuk-bentuk bangun datar, serta digunakan
sebagai alat ukur panjang baku dan tidak baku (cm,m) yang sering digunakan siswa.

9 Tabel Penjumlahan Lembaran plastik 20 x 20 cm dengan cetak tabel penjumlahan.


Bahan : Plastik
Warna : Full colour
Fungsi : Alat bantu siswa untuk dapat belajar tentang penjumlahan

10 Tabel Perkalian Lembaran plastik 20 x 20 cm cetak tabel perkalian


Bahan : Plastik
Warna : Full colour
Fungsi : Alat bantu siswa untuk dapat belajar tentang perkalian. Alat bantu siswa
dalam melakukan perkalian bilangan yang menghasilkan bilangan dua angka.
11 Kartu Bilangan 1 s.d. 10 Kartu Kumpulan Gambar, Kartu Angka dan Kartu Nama Bilangan 1 s.d 10 dengan
ukuran Kartu Kumpulan Gambar dan Kartu Nama Bilangan 15 x 8 cm dan ukuran Kartu
Angka 10 x 6 cm dimana cetakan kartu angka dan kartu nama bilangan menggunakan
teknologi HIT TRANSFER
Bahan : Plastik Bermagnet
Warna : Kartu kumpulan gambar berwarna merah muda, Kartu angka berwarna hijau
cetak perak dan kartu nama bilangan berwarna kuning cetak merah metalik
Fungsi : Alat bantu guru dalam mengajar di depan kelas untuk mengajarkan konsep
bilangan dan mengenalkan bilangan beserta lambang bilangannya.

12 Kartu Bilangan 11 s.d. 20 Kartu Angka, dan Kartu Nama Bilangan 11 s.d 20 dengan ukuran Kartu Nama Bilangan
15 x 8 cm, dan ukuran Kartu Angka 10 x 6 cm. Dimana cetakan kartu angka dan kartu
nama bilangan menggunakan teknologi HIT TRANSFER
Bahan : Plastik Bermagnet
Warna : Kartu angka berwarna hijau cetak perak, dan kartu nama bilangan berwarna
kuning cetak merah metalik
Fungsi : Alat bantu guru dalam mengajar di depan kelas untuk mengajarkan konsep
bilangan dan mengenalkan bilangan beserta lambang bilangannya dan pengenalan nilai
tempat puluhan dan satuan

13 Kartu Operasi Bilangan Kartu Operasi Bilangan berukuran 10 x 6 cm, terdiri dari
+, -, X, :, dan = dicetak dengan teknologi HIT TRANSFER.
Bahan: Plastik
Warna : Kartu operasi bilangan berwarna hijau cetak emas
Fungsi : Alat bantu guru untuk mengajarkan operasi bilangan seperti penjumlahan,
pengurangan, perkalian,dan pembagian melakukan penjumlahan dan pengurangan
bilangan menggunakan sifat operasi pertukaran dan pengelompokan.

14 Kartu Gambar Kartu bergambar Ayam, Meja dan Becak


dengan ukuran kartu 10 x 6 cm.
Masing-masing gambar berjumlah 5 buah kartu
Bahan : Plastik
Warna : Kartu bergambar ayam : kuning, becak : putih, meja : Biru
semua dicetak full colour
Fungsi : Alat bantu guru untuk mengajar di depan kelas tentang bilangan, membilang,
himpunan, kelipatan, (ayam mewakili kelipatan 2, becak mewakili kelipatan 3, meja
mewakili kelipatan 4)

15 Papan Peraga Papan Peraga Berbentuk persegi dengan ukuran 60 x 60 cm


dengan warna papan kuning muda terbuat dari plat dengan list papan terbuat dari
plastik.
Bahan : Plat dan Plastik
Warna : Plat berwarna kuning, list berwarna hijau
Fungsi : Alat bantu untuk menempelkan kartu bilangan, kartu gambar, dan kartu
operasi bilangan
16 Permainan Tali Lilitan / Tali Pass Kartu permainan dengan 400 soal penjumlah, pengurangan, perkalian, dan pembagian
yang dicetak di atas kartu dengan ukuran luar 16,5 x 6 cm, di mana setiap 10 (sepuluh)
lembar kartu disatukan dilengkapi dengan tali.
Bahan : Plastik dan Tali Merah
Warna : Kartu penjumlahan berwarna hijau muda, pengurangan berwarna ungu,
perkalian berwarna biru, dan pembagian berwarna orange kesemuanya dicetak full
colour
Fungsi : Alat permainan yang akan mempercepat siswa dalam mengerjakan soal-soal
latihan matematika (penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian) dengan
menggunakan alat bantu tali, dimana guru atau pembimbingnya akan dapat langsung
mengkoreksi hasil kerja siswa hanya dengan melihat bentuk tali pada kartu bagian
belakang soal.

17 Papan Pecahan Papan 25 x 25 cm dengan 3 pola lingkaran,


2 pola persegi panjang dan 3 pola persegi dilengkapi potongan -potongan untuk
diisikan dalam pola yang tersedia. Untuk lingkaran terdapat potongan -an,1/4-an,
1/8-an. Untuk Persegi panjang terdapat potongan 2 model 1/2-an dan 1 model 1/4-an
untuk persegi terdapat potongan 2 model 1/2-an, 2 model 1/4-an, dan 1 model 1/8-an
Bahan : Plastik
Warna : Hijau, Orange dan Biru
Fungsi : Mengenal bentuk 2 dimensi dan potongannya. Mengenal pecahan sederhana.
Membandingkan pecahan sederhana. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan
pecahan sederhana.

18 Kotak Alat Ukuran 60,5 x 40 x 16 cm


Bahan : Plastik
Warna : Orange, Biru dan Kuning dengan cetakan full colour
Fungsi : Kotak tempat menyimpan alat peraga

19 Lantai Permainan Elektronik * Lantai Permainan berbentuk segi delapan, dimana masing-masing sisinya berukuran 25
cm, dengan kotak mesin alat berwarna kuning disalah satu seginya. Mesin yang ada
dapat menghasilkan suara karena menggunakan 3 (tiga) buah baterai. Dilengkapi
speaker, tombol off/on, pengaturan volume, pemilihan level, dan lampu merah dan
hijau sebagai penanda jawaban benar atau salah. Bahan : Lantai permainan terbuat
dari lembaran plastik yang dicetak full colour dimana didalamnya terdapat sensor yang
dihubungkan dengan mesin
Fungsi : Alat permainan untuk makin meningkatkan kecepatan dan ketepatan siswa
dalam memahami dan menguasai kemampuan perkalian dan pembagian dengan
melibatkan dua sampai dengan empat orang siswa, sehingga dapat terjadi kompetisi
yang sehat.
Alat ini dapat bersuara dengan menggunakan batterai. Berbahasa Indonesia.

20 Buku Petunjuk Penggunaan Ukuran : B5


Bahan Cover : Ivory 210 gr
Bahan Isi : HVS 80 gr
Jilid : Jahit Kawat
Cetak Isi : Full Colour
Cetak Cover : Full Colour
Fungsi : Panduan bagi Guru dalam penggunaan alat peraga Matematika

Keterangan Plastik yang digunakan adalah plastik murni, bukan afal atau daur ulang sehingga
menghasilkan warna-warna cerah dan aman karena tidak mengandung racun/toxic dan
pewarna Anti Toxic.

Keterangan :
Setiap 1 (satu) paket alat dan kelengkapannya dimasukkan dalam wadah atau terbungkus plastik dan dimasukkan ke dalam dus
yang tercetak nama alat peraga dan jumlah isi yang terdapat didalamnya.

MATEMATIKA PERMAINAN SD
1 PERMAINAN BANGUN RUANG (BANGUN RUANG TRANSPARAN)
a. Kubus Transparan Model Kubus : 80 x 80 x 80 mm, Berskala
Bahan : Plastik PS (injeck)
Berwarna : kuning dan merah ( tutup ),transparan

b. Balok Transparan Model Balok : 100 x 80 x 70 mm, Berskala


Bahan : Plastik PS (injeck)
Berwarna : kuning dan merah (tutup), transparan

c. Prisma Segi Tiga Transparan Model Prima Segi Tiga : 100 x 80 x 70 mm, Berskala
Bahan : Plastik PS (injeck)
Berwarna : kuning dan merah (tutup) ,transparan

d. Limas Segi Empat Transparan Model Limas Segi Empat : 80 x 80 x 100 mm, berskala
Bahan : Plastik PS (injeck)
Warna : kuning dan merah (tutup) , transparan

f. Limas Segi Tiga Transparan Model Limas Segi Tiga : 80 x 70 x 100 mm, berskala
Bahan : Plastik PS (injeck)
Warna : kuning dan merah (tutup) , transparan

g. Tabung Transparan Model Tabung : D = 80 mm T = 100 mm,Berskala


Bahan : Plastik PS (injeck)
Warna : kuning dan merah (tutup) , transparan

h. Kerucut Transparan Model Kerucut : D = 80 mm T = 100 mm


Bahan : Plastik PS (injeck)
Warna : kuning dan merah (tutup) , transparan

i. Bola Model Bola : D = 80 mm


Bahan : Plastik PS (injeck)
Warna : kuning dan merah (tutup) ,transparan
JARING - JARING BNGUN RUANG
a. Kubus Ukuran : 80 x 80 x 80 mm, 1 warna
Bahan : Plastik ( injeck)
Warna : Kuning

b. Balok Ukuran : 100 x 80 x 70 mm, 3 warna


Bahan : Plastik ( injeck)
Warna : Kuning, Merah, Biru

c. Prisma Segi Tiga Ukuran : 100 x 80 x 70 mm, 4 warna


Bahan : Plastik ( injeck)
Warna : kuning, biru, hijau, merah,

d. Limas Segi Empat Ukuran : 80 x 80 x 100 mm, 2 warna


Bahan : Plastik ( injeck)
Warna : merah, kuning
e. Limas Segi Tiga Ukuran : 80 x 70 x 100 mm, 2 warna
Bahan : Plastik ( injeck )
Warna : merah, kuning
f. Tabung Transparan Ukuran : = 88 mm, T= 100 mm, 2 warna
Bahan : Plastik ( injeck )
Warna : orange, hijau

g. Kerucut Transparan Ukuran : = 88 mm, T= 100 mm, 2 warna


Bahan : Plastik ( injeck )
Warna : orange, hijau

BANGUN KERANGKA Bahan : Plastik ABS (injeck) dan karet


Warna : Berwarna.
Deskripsi : Peraga rangka bangun terdiri dari Kubus, Balok,Prisma dan Limas. Seluruh
alat dimasukkan kedalam stereofoam dan diberi sekat untukmasing-masing alat.
Ukuran :
Pipa 0,8 cm x 15 cm
Pipa 0,8 cm x 17 cm
Kaki berbentuk Kubus 2 cm x 2 cm
Karet segi delapan Elastis lubang 8
Tempat penyimpanan Bahan : Art Karton Full colour
Deskripsi : sebagai tempat penyimpanan alat Bangun Ruang Transparan, Jaring-
jaring, Bangun kerangka

2 PERMAINAN PECAHAN
1. Pecahan Persegi Landasan
Ukuran : 300 x 300 mm
Bahan : Plastik ABS (Injeck), Spon
Warna : Orange, biru
Deskripsi : Sebagai tempat dudukan rangkaian pecahan persegi.
Isi
Ukuran : 100 x 100 mm
Bahan : Plastik ABS (Injeck)
Warna : Transparan dan warna Doff
Deskripsi : 1 set terdiri dari pecahan persegi 1,1/2, 1/3, 1/4, 1/5,1/6, 1/8, 1/10, 1/12,
sejumlah 2 set alat

1. Pecahan Lingkaran Landasan


Ukuran : 300 x 300 mm
Bahan : Plastik ABS (Injeck) , Spon
Warna : Orange, biru
Deskripsi : Sebagai tempat dudukan rangkaian pecahan lingkaran.
Isi
Ukuran : 90 mm
Bahan : Plastik ABS (Injeck)
Warna : 9 warna berbeda
Deskripsi : 1 set terdiri dari bentuk pecahan lingkaran 1,1/2, 1/3,1/4, 1/5, 1/6, 1/8,
1/10, 1/12

2. Model Statistik Landasan


Ukuran : 300 x 300 mm
Bahan : Plastik ABS (Injeck)
Warna : Berwarna
Deskripsi : sebagai tempat dudukan pecahan statistik
Isi
Ukuran : Diameter 19 cm
Bahan : Plastik
Warna : 5 warna yang menarik
Deskripsi : 1 set terdiri dari landasan dan 5 (lima) buah pecahan lingkaran untuk
menampilkan data statistik.

3. Blok Logika Terdiri dari


Ukuran : Tidak beraturan
Bahan : Plastik ABS (inject)
Warna : 10 warna yang berbeda
Deskripsi : 1 set terdiri dari 10 bentuk bangun datar.

Tempat Penyimpanan Bahan : Art Karton Full colour


Deskripsi : sebagai tempat penyimpanan alat item Pecahan persegi,Pecahan lingkaran,
model statistik dan blok logika

3 MENGHITUNG MASSA
1. TIMBANGAN WADAH Satu set terdiri dari :
Landasan
Ukuran : 120 x 75 x 100 mm
Bahan : Plastik ABS (injeck)
Warna : Biru
Deskripsi : Sebagai tempat dudukan dari lengan neraca dan tempat dudukan tiang
untuk timbangan lengan. Landasan Neraca
Ukuran : 300 x 115 x 15 mm
Bahan : Plastik ABS (injeck)
Warna : Merah
Deskripsi : Sebagai batang penyeimbang Pada ujung lengan terdapat lekukan oval
sebagai tempat gantungan wadah neraca dan dilengkapi dengan raider.

Beban Timbangan
Bahan : Plastik ABS (Injek)
Ukuran : Diameter 50 mm
Deskripsi : Alat ini untuk menunjukkan satuan massa atau berat dengan menggunakan
3 (tiga) perbandingan yang ditunjuk-kan dengan warna yang berbeda. ( ungu, hijau,
orange )

Wadah Neraca
Ukuran : 75 mm x 60 mm, Berskala
Bahan : Plastik PS (Injeck)
Warna : Transparan

4 2. TIMBANGAN LENGAN Ukuran : Tiang : 5 cm x 13 cm x 2,5 cm


Lengan : 40 cm x 1 cm x 2 cm,
Beban : 2cmx 2cm, dengan berat yang sama, jumlah 20 buah
Bahan : Landasan, lengan, raider : plastic injeck, dan
Tiang : Plastik
Warna :
Tiang : biru
Lengan : Merah
Raider : Kuning
Beban : Hijau

Tempat Penyimpanan Bahan : Art Karton Full colour


Deskripsi : sebagai tempat penyimpanan alat item Timbangan wadah dan
timbangan lengan

4 MEMBUAT KOORDINAT

1. PAPAN KOORDINAT Landasan


Ukuran : 250 x 250 mm
Bahan : Plastik ABS (injeck)
Warna : Kuning
Deskripsi :
Mempunyai 361 lubang untuk paku. Digunakan Sebagai Alat rangkaian penggunaan
papan berpaku, papan koordinat cartesius, papan kotak untuk mengenalkan bangun
datar.

Isi
a. Paku dari bahan plastik ABS (Injeck),
warna merah sejumlah 100 bh, untuk dirangkaikan pada papan bidang membentuk
papan berpaku. Untuk menentukan dalam menggambar bangun datar.

b. Paku dari bahan plastik ABS (Injeck),


warna biru sejumlah 50 bh,
berwarna biru untuk meletakkan titik koordinat dengan tambahan karet sebagai
penghubung serta penyekat yang bisa di geser sebagai tata letak koordinat X, Y
Tempat Penyimpanan Bahan : Art Karton Full colour
Deskripsi : sebagai tempat penyimpanan alat item membuat kordinat

5 MENGHITUNG WAKTU DAN JARAK


1. MODEL JAM Ukuran : 300 mm
Bahan : Plastik ABS (Injeck)
Warna : Kuning, Merah, Biru, Putih

Deskripsi :
Terdiri dari papan peraga jam serta jarum penunjuk yang dapat digerakkan dengan
roda gigi dan dilengkapi dengan peragaan jam digital dari plastik dengan jumlah 29
keping.

2. STOP WATCH Bahan : plastik


Warna : berwarna
Deskripsi : untuk mengukur banyaknya waktu yang digunakan terdapat tombol untuk
memulai dan menghentikan hitungan waktu.

3. METERAN GULUNG Ukuran : Panjang 150 cm, lebar : 2 cm


Bahan : Plastik
Warna : Berwarna

Tempat Penyimpanan Bahan : Art Karton Full colour


Deskripsi : sebagai tempat penyimpanan item menghitung waktu dan jarak

6 BUKU PETUNJUK
Buku Petunjuk Permainan Bangun Bahan Cover : Art Paper 310 gram
Ruang Bahan Isi : HVS 70 Gram
Ukuran : 14 x 20 cm
Warna : Full Colour, UV
Deskripsi : Kelengkapan, buku ini ditempatkan pada masing- masing kotak item alat.

Buku Petunjuk Permainan Pecahan Bahan Cover : Art Paper 310 gram
Bahan Isi : HVS 70 Gram
Ukuran : 14 x 20 cm
Warna : Full Colour, UV
Deskripsi : Kelengkapan, buku ini ditempatkan pada masing- masing kotak item alat.

Petunjuk Papan Koordinat Bahan Cover : Art Paper 310 gram


Bahan Isi : HVS 70 Gram
Ukuran : 14 x 20 cm
Warna : Full Colour, UV
Deskripsi : Kelengkapan, buku ini ditempatkan pada masing- masing kotak item alat.

Buku Petunjuk Mengenal waktu Bahan Cover : Art Paper 310 gram
dan jarak Bahan Isi : HVS 70 Gram
Ukuran : 14 x 20 cm
Warna : Full Colour, UV
Deskripsi : Kelengkapan, buku ini ditempatkan pada masing- masing kotak item alat.

Buku Petunjuk Menghitung Massa Bahan Cover : Art Paper 310 gram
Bahan Isi : HVS 70 Gram
Ukuran : 14 x 20 cm
Warna : Full Colour, UV
Deskripsi : Kelengkapan, buku ini ditempatkan pada masing- masing kotak item alat.

7 TEMPAT PENYIMPANAN Bahan : Karton Full colour


Deskripsi : sebagai tempat penyimpan untuk seluruh item Alat Peraga
Catatan :
Setiap 1 (satu) paket alat dan kelengkapannya dimasukkan dalam wadah atau terbungkus plastik dan dimasukkan ke dalam dus
yang tercetak nama alat peraga dan jumlah isi yang terdapat didalamnya.

KIT DIAGRAM PRESENTASE/ PECAHAN/ DESIMAL


1 Diagram Batang Persentase/ Bahan : Plastik cetakan
Pecahan/ Desimal Jumlah batang : 8 jenis
Bentuk : Segitiga
Warna : Merah, Hijau, Biru, Putih, Kuning, Ungu, Abu-abu dan Orange Menampilkan 3
sisi yang berbeda masing-masing persentase, pecahan dan desimal

Landasan Diagram Batang Bahan : Plastik cetakan


Ukuran : 22,5 cm x 9 cm x 16 cm
Terdapat 12 lubang untuk memasangkan diagram batang segitiga persentase/
pecahan/ desimal

Lembar Kerja Diagram Batang Bahan : Art Carton 360 gr (didouble sehingga menjadi 720 gr) sparasi empat warna
Persentase/ Pecahan/ Desimal dilaminating Ukuran :
18 cm x 21 cm
Jumlah : 15 lembar

2 Diagram Lingkaran Persentase/ Bahan : Plastik cetakan dengan warna warni yang menarik
Desimal, Pecahan Ukuran : Diameter 10 cm
Jumlah 8 jenis kepingan
Muka pertama menampilkan pecahan, sedangkan muka lainnya menampilkan
persentase dan desimal.

Lembar Kerja Diagram Lingkaran Bahan : Art Carton 360 gr sparasi empat warna dilaminating
Persentase/ Desimal, Pecahan Ukuran : 15 cm x 20 cm
Jumlah : 10 lembar

3 Diagram Bujur Sangkar Persentase/ Bahan : Plastik cetakan dengan warna warni yang menarik
Desimal, Pecahan Ukuran : 10 cm
Jumlah 8 jenis kepingan
Muka pertama menampilkan pecahan, sedangkan muka lainnya menampilkan
persentase dan desimal.

Lembar Kerja Diagram Bujur Sangkar Bahan : Art Carton 360 gr sparasi empat warna dilaminating
Persentase/ Desimal, Pecahan Ukuran : 15 cm x 20 cm
Jumlah : 10 lembar

4 Buku Panduan Pembelajaran Ukuran : A5


Bahan Cover : Art Carton 210 gram
Bahan Isi : HVS 70 gram
Jilid : Jahit kawat
Cetak isi : 1 (satu) warna
Cetak Cover : Full Color

Catatan :
Setiap 1 (satu) paket alat dan kelengkapannya dimasukkan dalam wadah atau terbungkus plastik dan dimasukkan ke dalam dus
yang tercetak nama alat peraga dan jumlah isi yang terdapat didalamnya.

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
SPEPESIFIKASI TEKNIS
PERALATAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM ( IPA ) SAINS

No Nama Alat Spesifikasi Teknis


1 2 3
D PERALATAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA SAINS ) SUPLEMEN
1 Penumpu Cermin Datar Ukuran : diameter 2 Cm
Bahan : Plastik Injek
Warna : Berwarna
Diskripsi : Terdapat celah untuk meletakkan cermin lentur, terdapat pin sistem
0,5 mm untuk dipasangkan pada landasan serbaguna
Fungsi : Sebagai dudukan cermin datar agar berdiri tegak

2 Penjepit Selang Ukuran : 1,3 cm X 3 cm


Bahan : Plastik Injek
Warna : Berwarna
Diskripsi : terdapat 2 pin sistem 0,5 cm dapat diletakkkan pada landasan
serbaguna
Fungsi : Sebagai penjepit selang, pipa plastik, booser / speaker

3 Dinamo-motor Ukuran : 5,9 Volt


Bahan : standar umum
Fungsi : Model untuk mengubah energi listrik ke energi gerak dan media
perubahan energi

4 Bola Lampu Ukuran : 3.8 Volt (ModeL E-10)


Bahan : gelas, kuningan
Fungsi : Listrik menjadi cahaya

5 Tali pada Roda Ukuran : 1 meter


Bahan : Katun,
Diskripsi : Tali warna putih, dililitkan pada Roda Plastik Injek
Fungsi : sebagai roda bergandar untuk menunjukkan perubahan energi gerak ke
bentuk energi lainnya

6 Spiral Pin Ukuran : 1,2 cm, sistem 0,5 cm


Bahan : Stenlis Steel
Fungsi : Sebagai Soket

7 Kabel Penghubung Pendek Ukuran : 7 cm, pada kedua ujung diberi logam solder
Fungsi : Sebagai penghantar arus listrik

8 Kabel Penghubung Panjang Ukuran : 17,5 cm, pada kedua ujung di beri logam solder
Fungsi : Sebagai penghantar arus listrik

9 Katrol 7 cm Bahan : Plastik ABS


Diskripsi : Pada badan katrol terdapat celah untuk meletakkan tali, dan terdapat
lubang 0,7 mm, petunjuk arah dan pin pemutar katrol
Fungsi : memahami hubungan antar gaya, gerak dan energi serta fungsinya

10 Katrol 3,5 cm Bahan : Plastik Injek


Diskripsi : Pada badan katrol terdapat celah untuk meletakkan tali, dan terdapat
lubang 0,7 mm, petunjuk arah dan pin pemutar Katrol.
Fungsi : Menjelaskan fungsi pesawat sederhana
11 Dudukan Poros Ukuran : 1 cm x 5 cm
Bahan : Plastik Injek
Warna : Berwarna
Diskripsi : Poros terletak pada bagian tengah dudukan, dilengkapi ring pengunci
dan terdapat dua kaki pin sistem 0,5 cm dapat diletakkan pada papan
serbaguna
Fungsi : Sebagai pemegang katrol pada saat percobaaan

12 Jepit Buaya Merah Ukuran : Panjang : 33.3 cm


Diskripsi : Terpasang pada kabel listrik
Fungsi : Penghubung antara baterai dan alat listrik lainnya

13 Jepit Buaya Hitam Ukuran : Panjang : 33.3 cm


Diskripsi : Terpasang pada kabel listrik
Fungsi : Penghubung antara baterai dan alat listrik lainnya

14 Katrol Ganda Ukuran : Bingkai 1,8 cm x 3,7 cm,


Katrol 2 cm
Bahan : Plastik Injek PP, ABS
Warna : Bingkai dengan katrol berbeda warna (Kontras)
Diskripsi : Bingkai katrol plastik, 2 buah katrol dapat berputar bebas/lancar, pada
bagian atas bawah terdapat pengait dari logam
Fungsi : Menunjukkan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih
mudah dan lebih cepat.

15 Katrol Tunggal Ukuran : Bingkai 1,8 cm x 3,7 cm,Katrol 2 cm


Bahan : Plastik Injek PP, ABS
Warna : Bingkai dengan katrol berbeda warna (Kontras)
Diskripsi : Bingkai katrol plastik, katrol dapat berputar bebas/lancar, pada bagian
atas bawah terdapat pengait dari logam
Fungsi : Menunjukkan pesawat sederhana yang dapat membuat pekerjaan lebih
mudah dan lebih cepat

16 Tempat Baterai Ukuran : 7 cm x 7,5 cm Bahan


: Plastik Injek
Diskripsi : Pada bagian bawah ada simbol kutub baterai secara permanen
Untuk meletakkan 4 (empat) buah Baterai AA, 1,5 Volt
Fungsi : Tempat dudukan baterai dapat terhubung melalui kabel dengan alat
lainnya

17 Pipa Plastik Ukuran : 5 cm Panjang 17,9 cm Bahan


: Plastik
Warna : Berwarna
Fungsi : Mengidentifikasi sifat tekanan udara

18 Cincin Kaki Tiga Ukuran : Panjang 15 cm x 0,7 cm


Bahan : Logam
Deskripsi : Kompetibel dengan tabung kapsul
Fungsi : Berfungsi sebagai dudukan tabung kapsul

19 Saklar Tekan on/off Ukuran : 1,3 cm x 3 cm


Bahan : landasan Plastik PP, plat dari logam
Diskripsi : saklar tekan on/off terpasang pada landasan plastik, terdapat dua pin
sistem 0,5 cm Plat I dikuatkan dengan baut, plat II menempel, pada alas sejajar
dengan plat I dikuatkan dengan baut.
Fungsi : Mempraktekkan fungsi saklar sebagai pemutus dan penyambung arus
listrik
20 Meter Listrik Ukuran : 8,5 cm x 9 ,5 cm
Bahan : Plastik Injek
Warna : Berwarna
Diskripsi : Terdapat 4 buah soket spiral pin sistem pengait jari, saklar On-Of dan
skala nilai
Fungsi : sebagai pengukuran, menyajikan informasi tentang perpindahan dan
perubahan energi listrik ( Amper, Volt, Galvano)

21 Penumpu bentuk A Ukuran :7 cm x 9 cm


Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Terdapat dudukan berpenjepit
Fungsi : Pemegang alat / komponen alat pada saat percobaan, penjepit dinamo
meter, cermin cekung besar

22 Jepit Penumpu Ukuran : 1,2 cm x 2,8 cm


Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Terdapat celah untuk menjepit kaki pin sistem dia 0,5 cm untuk
dipasang pada landasan serbaguna
Fungsi : Sebagai penjepit penumpu bentuk A pada saat percobaan menggunakan
dinamometer

23 Dudukan Lilin Ukuran : 4 cm x 4 cm


Bahan : MDF
Diskripsi : Terdapat lubang/dudukan lilin
Fungsi : Tempat meletakkan lilin

24 Layar Ukuran : 11 cm x 9 cm
Bahan : Plastik Injek
Warna : Bening Translusen
Fungsi : Menangkap bayangan atau berkas cahaya yang dihasilkan membuktikan
sifat cahaya merambat lurus

25 Dudukan Layar Ukuran : 4 cm x 4 cm


Bahan : MDF
Warna : Natural
Diskripsi : Terdapat dudukan untuk meletakkan Layar Fungsi :
Menangkap bayangan atau berkas cahaya yang dihasilkan membuktikan sifat
cahaya merambat lurus

26 Dudukan Lampu Ukuran : 1,3 cm x 3 cm


Bahan : Alas Plastik Injek, Plat I dan Plat II dari Logam
Diskripsi : dudukan lampu terpasang pada landasan plastik, terdapat dua pin
sistem 0,5 cm Plat I dikuatkan dengan baut, plat II menempel, pada alas sejajar
dengan plat I dikuatkan dengan baut.
Fungsi : Menunjukkan perubahan energi listrik menjadi energi Cahaya, dll

27 Penumpu Papan Serbaguna Ukuran : 0,7 cm x 6 cm


Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Terdapat celah untuk menegakkan papan serbaguna
Fungsi : Sebagai penumpu pada papan serbaguna ketika di gunakan pada saat
peragaan

28 Filter warna Merah Ukuran : 6 cm x 6 cm


Bahan : Plastik Transparan Bening
Warna : Merah, terdapat tangkai
Fungsi : Menyelidiki sifat cahaya

29 Filter warna Hijau Ukuran : 6 cm x 6 cm


Bahan : Plastik Transparan Bening
Warna : Hijau, terdapat tangkai
Fungsi : Menyelidiki sifat cahaya
30 Filter warna Biru Ukuran : 6 cm x 6 cm
Bahan : Plastik Transparan Bening
Warna : Biru, terdapat tangkai
Fungsi : Menyelidiki sifat cahaya

31 Filter warna Kuning Ukuran : 6 cm x 6 cm


Bahan : Plastik Transparan Bening
Warna : Kuning, terdapat tangkai
Fungsi : Menyelidiki sifat cahaya

32 Lempeng Cermin Datar Ukuran : 7,5 cm x 15 cm


Bahan : Plastik Lentur/elastis
Fungsi : Untuk menjelaskan proses pencerminan/ pemantulan Mengidentifikasi
sifat- sifat Bayangan

33 Tabung Reaksi Ukuran : Diameter 12 mm


Bahan : Kaca Borosilikat
Fungsi : Mengidentifikasi tenaga yang dihasilkan

34 Penjepit Tabung Ukuran : 5 cm x 12 cm


Bahan : Stenlis Steel
Diskripsi : Dapat menjepit tabung Reaksi, didudukan pada Cermin Cekung Besar .
Fungsi : Alat bantu pemegang tabung reaksi yang terdapat dilingkungan dan sifat-
sifatnya

35 Siring Besar Ukuran : 50 cc, berskala


Fungsi : Mendiskripsikan energi bunyi

36 Siring Kecil Bahan : 10 cc, berskala


Fungsi : Menyelidiki Luas Penampang

37 Kaca Pembesar Ukuran : pembesaran 3 x


Bahan : Plastik Bening
Fungsi : Memfokuskan cahaya
38 Pipa Alumunium Ukuran : 14 cm, 8 mm
dia. 8 mm 14 cm Diskripsi : Salah satu ujung di beri lubang untuk digantungkan tali.
Fungsi : Menyelidiki pengaruh panjang pendek kolom udara pada tinggi-rendah
bunyi

39 Pipa Alumunium Ukuran : 12 cm, 8 mm


dia. 8 mm 12 cm Diskripsi : Salah satu ujung di beri lubang untuk digantungkan tali.
Fungsi : Menyelidiki pengaruh panjang pendek kolom udara pada tinggi-rendah
bunyi

40 Pipa Alumunium Ukuran : 7 cm, 8 mm


dia. 8 mm 7 cm Diskripsi : Salah satu ujung di beri lubang untuk digantungkan tali.
Fungsi : Menyelidiki pengaruh panjang pendek kolom udara pada tinggi-rendah
bunyi

41 Papan Serbaguna Ukuran : 20,5 cm x 29,5 cm x 1 cm


Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Pada landasan terdapat lubang
dengan sistem 0,5 cm, sebanyak 330 Jarak antar lubang kompatibel
dengan Penjepit selang, Saklar tekan, dudukan katrol, dll.
Fungsi : Sebagai papan yang berfungsi ganda dengan jarak lubang kompatibel
dengan penjepit selang, Saklar tekan on/off, dll

42 Lembar Plastik Warna Ukuran : 7 cm x 1,5 cm


Warna : warna
Bahan : Plastik
Fungsi : Menyelidiki sifat-sifat cahaya
43 Lembar Karet Ukuran : 8 x 8 cm
Bahan : Karet
Fungsi : Mengidentifikasi sifat pemantulan bunyi

44 Balon Bahan : Kualitas baik, standar penggunaan umum


Fungsi : Mengidentifikasi sifat gas, pemuaian gas

45 Cermin Cekung Besar Ukuran : 15 cm


Bahan : Plastik Injek di krum
Diskripsi : Berbentuk parabola terdapat pegangan pada kanan dan kiri. Yang
kompetibel dengan penjepit penumpu bentuk A. Fungsi :
Perpaduan warna cahaya

46 Prisma Siku-siku Bahan : Plastik


Fungsi : Mengidentifikasi sifat - sifat Cahaya

47 Thermometer Skala : 0 110C


Ukuran : 30 cm, terpasang tali
Fungsi : Alat Pengukur suhu pada percobaan tertentu

48 Lilin/plastisin Bahan : Lilin Lembek


Fungsi : Sebagai alat bantu

49 Tabung Kapsul Ukuran : 6,5 cm T : 17 cm


Bahan : Plastik Transparan
Fungsi : Mengidentifikasi sifat pemantulan bunyi
50 Tutup Senter 1 celah Ukuran : 10 cm, 3 cm
Warna : Hitam
Bahan : Plastik Injek PP
Diskripsi : dipasangkan pada senter (sebagai penutup senter)
Fungsi : Mengindentifikasi sifat cahaya merambat lurus

51 Tabung Kaleidoskop Ukuran : 12,5 cm x 4,5 cm


Bahan : Plastik
Fungsi : Mendiskripsikan sifat-sifat cahaya. Membuat suatu karya/model dari
bahan sederhana dengan menerapkan sifat-sifat cahaya

52 Tabung Penyambung Kaleidoskop Ukuran : 4,5 cm x 7 cm


Bahan : Plastik Bening Transparan Fungsi
: Mendiskripsikan sifat-sifat cahaya. Membuat suatu karya/model dari bahan
sederhana dengan menerapkan sifat-sifat cahaya

53 Tabung Obyek Kaleidoskop Ukuran : 4 cm x 2,5 cm


Bahan : Plastik Bening Transparan
Fungsi : Mendiskripsikan sifat-sifat cahaya. Membuat suatu karya/model dari
bahan sederhana dengan menerapkan sifat-sifat cahaya

54 Penutup Tabung Kaleidoskop Ukuran : 4,2 cm x 1 cm


Bahan : Plastik Bening Transparan
Fungsi : Mendiskripsikan sifat-sifat cahaya. Membuat suatu karya/model dari
bahan sederhana dengan menerapkan sifat-sifat cahaya

55 Cermin Kaleidoskop Ukuran : 3 cm x 12,5 cm


Diskripsi : Cermin diletakkan pada tabung kaleidoskop ( kompatibel)
Fungsi : Mendiskripsikan sifat-sifat cahaya. Membuat suatu karya/model dari
bahan sederhana dengan menerapkan sifat-sifat cahaya

56 Lembar Lingkaran Ukuran : 3,7 cm


3,7 cm hitam berlubang Bahan : Plastik Solid warna Hitam Berlubang Fungsi :
Digunakan pada percobaan sifat-sifat cahaya
57 Lembar Lingkaran Ukuran : 3,7 cm
3,7 cm kuning bening Bahan : Plastik Bening warna kuning
Fungsi : Digunakan pada percobaan sifat-sifat cahaya

58 Lembar Lingkaran Ukuran : 3,7 cm


3,7 cm merah bening Bahan : Plastik Bening warna merah
Fungsi : Digunakan pada percobaan sifat-sifat cahaya

59 Manik-manik Ukuran : Bermacam


Bahan : Plastik
Fungsi : Digunakan pada percobaan sifat-sifat cahaya
60 Mangkok Neraca Ukuran : 9,5 cm
Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Terdapat 3 lubang untuk gantungan mangkok neraca dan 4 lubang
untuk tali penggantung
Fungsi : Sebagai mangkok atau tempat meletakkan dudukan alat dan beban
pemberat

61 Tuas / neraca dengan Ukuran : 40 cm


penyeimbang Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : pada posisi tengah terdapat lubang untuk jepit tuas / dudukan neraca
Fungsi : Menjelaskan pesawat sederhana dapat membuat pekerjaan lebih mudah
dan lebih cepat

62 Jepit Tuas/dudukan Neraca Ukuran : 8 mm x 2 cm


Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Terdapat penahan agar tuas tidak mudah terlepas
Fungsi : Menjelaskan pesawat sederhana dapat membuat pekerjaan lebih mudah
dan lebih cepat

63 Penggantung Mangkok Neraca Ukuran : 17 cm


Bahan : Plastik Injek PP
Diskripsi : Ditiap ujung terdapat pengait yang kompatibel dengan mangkok
neraca
Fungsi : Menjelaskan pesawat sederhana dapat membuat pekerjaan lebih mudah
dan lebih cepat

64 Bak Plastik Ukuran : 17 cm x 11 cm x 9 cm


Bahan : Plastik Transparan Bening
Fungsi : Sebagai alat bantu percobaan
65 Cakram 2 Warna Ukuran : 5 cm
5 cm Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : terdapat tangkai untuk memutar secara manual
Fungsi : Perpaduan beberapa warna menjadi warna baru

66 Cakram 2 Warna Ukuran : 3 cm


3 cm Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : terdapat tangkai untuk memutar secara manual
Fungsi : Perpaduan beberapa warna menjadi warna baru

67 Cakram 6 Warna Ukuran : 5 cm


5 cm Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : terdapat tangkai untuk memutar secara manual
Fungsi : Perpaduan beberapa warna menjadi warna baru

68 Cakram 6 Warna Ukuran : 3 cm


3 cm Bahan : Plastik Injeck
Diskripsi : terdapat tangkai untuk memutar secara manual
Fungsi : Perpaduan beberapa warna menjadi warna baru

69 Cakram 2 Warna (Elektrik) Ukuran : 7,5 cm


Bahan : karton di Vernis
Diskripsi : penyambung Plastik injeck 1,5 cm
terdapar pin, untuk dipasangkan ke dinamo
Fungsi : Perpaduan beberapa warna menjadi warna baru
70 Cakram 6 Warna (Elektrik) Ukuran : 7,5 cm
Bahan : karton di Vernis
Diskripsi : penyambung Plastik injeck 1,5 cm
terdapar pin, untuk dipasangkan ke dinamo
Fungsi : Perpaduan beberapa warna menjadi warna baru

71 Pemukul Ukuran : 16,7 cm


Bahan : Tangkai Logam berujung bandul dengan pemegang kayu
Fungsi : Sebagai alat bantu percobaan
72 Baling-baling Ukuran : 9,5 cm
Bahan: : Plastik Injek
Warna : Berwarna
Fungsi : Menjelaskan berbagai energi dan penggunaannya.
73 Batang Bayang-bayang I Ukuran : 0,4 cm, x 12 cm
Bahan : Kayu
Fungsi : Menyelidiki bayangan yang dibentuk cermin datar
74 Batang Bayang-bayang II Ukuran : 0,4 cm, x 8 cm
Bahan : Kayu
Fungsi : Sebagai objek
75 Papan skala Ukuran : 3 cm x 12 cm
Bahan : Plastik Injek/Karton
Diskripsi : Papan dengan Skala terdapat dua pin sistem 0,5 cm untuk diletakkan
pada papan serbaguna
Fungsi : Menjelaskan daya hubungan dengan tekanan air

76 Garputala Ukuran : 10,6 cm, 3,5 mm


Bahan : Logam di krom
Fungsi : Mendeskripsikan bunyi yang terdapat di lingkungan sekitar serta sifat -
sifatnya, menjelaskan berbagai energi alternatif dan cara penggunaannya

77 Corong Plastik Ukuran : atas 4,7 cm x T 5,7 cm, bawah 55 mm


Bahan : Plastik Injek
Warna : Berwarna
Diskripsi : Mulut Corong berbentuk Kerucut, Tinggi leher 2,5 cm Fungsi
: Menjelaskan gaya hubungannya dengan tekanan air

78 Selang Plastik Ukuran : 0,5 cm, x 1 meter


Bahan : Plastik PE Lunak
Fungsi : Sebagai media saluran air dan angin dalam gaya dan tekanan

79 Booser/Speaker Ukuran : 2 cm
Bahan : Landasan Plastik Injek Transparan
Diskripsi : Speaker terpasang pada landasan plastik
ukuran 4 cm x 5 cm
Fungsi : Sebagai sumber bunyi / suara

80 Penggaris Ukuran : Panjang 30 cm


Bahan : Plastik
Fungsi : Sebagai Alat ukur
81 Busur Derajat Bahan : Plastik
Fungsi : Sebagai alat ukur sudut pantulan cahaya

82 Tali / Karet Ukuran : 7,5 cm


Bahan : Karet/Plastik
Diskripsi : Sebagai Penggerak roda
Fungsi : Penggerak katrol

83 Resistor/Hambatan Tetap 100 Ukuran : 100


Bahan : Plastik Injeck
Diskripsi : terpasang pada landasan Plastik, terdapat dua pin sistem
0,5 cm. Plat I, Plat II dikuatkan dengan sistem baut, pada alas sejajar
Fungsi : Sebagai hambatan tetap
84 Resistor/Hambatan Tetap 200 Ukuran : 200
Bahan : Plastik Injeck Diskripsi :
terpasang pada landasan Plastik, terdapat dua pin
sistem 0,5 cm. Plat I, Plat II dikuatkan dengan sistem baut, pada alas sejajar
Fungsi : Sebagai hambatan tetap

85 Lempeng Kuningan Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Kuningan
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang, ujung lainnya 1 lubang 2
mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

86 Lempeng Tembaga Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Tembaga
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang, ujung lainnya 1 lubang
2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

87 Lempeng Seng Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Seng
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang, ujung lainnya 1 lubang 2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

88 Lempeng Plastik Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Plastik
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang, ujung lainnya 1 lubang 2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

89 Lempeng Alumunium Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Aluminium
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang, ujung lainnya 1 lubang 2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

90 Lempeng Kayu Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Kayu
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang, ujung lainnya 1 lubang 2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

91 Lempeng Karet Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Karet
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang,
ujung lainnya 1 lubang 2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

92 Lempeng Karton Ukuran : 0,8 cm x 6 cm


Bahan : Plat Karton
Diskripsi : Salah satu ujung terdapat 2 lubang dan ujung lainnya 1 lubang 2 mm
Fungsi : Sebagai Konduktor / isolator

93 Neraca Pegas Ukuran : 1,5 N


Bahan : Skala sablon permanen, pegas terbuat dari baja pegas, penggantung dari
stainless steel, tabung dari polycarbonat bening Diskripsi : Pada saat diam tanpa
beban menunjuk pada posisi 0 ( nol )
Fungsi : Menentukan besarnya tekanan terhadap benda.

94 Periskop Ukuran : 6 cm x 6 cm Panjang 40 cm


Bahan : Plastik PP, Berwarna
Diskripsi : 2 bh kotak periskop, Terdapat celah pengintai, dudukan cermin
Fungsi : Penggambaran proses pemantulan cahaya
95 Cermin periskop Ukuran : 8 cm x 7 cm
Bahan : Kaca Cermin
Fungsi : Sebagai pembiasan
96 Stop watch digital Bahani : Plastik,
Deskripsi : Standar penggunaan umum
Fungsi : Sebagai penanda penghitungan waktu dalam percobaan

97 Beban pemberat (Bandul) Ukuran : 9 mm x 40 mm


Bahan : Kuningan
Diskripsi : terdapat pengait logam atas Bawah Fungsi
: Sebagai pemberat

98 Karet Ukuran : Karet gelang


Fungsi : sebagai pengikat

99 Pengait Cermin Ukuran : 3 cm x 12 cm


Bahan : Kawat
Diskripsi : Sebagai pengait Cermin Lentur Fungsi
: Sebagai pengait untuk percobaan cermin cekung dan cembung

100 Lilin sumbu Ukuran : Standar


Fungsi : sebagai sumber cahaya,pengganti bola lampu

101 Kotak Peralatan Kecil Ukuran : 8,5 x 8,5 cm


Bahan : Plastik Transparan Bening
Fungsi : Penyimpanan peralatan kecil dan alat bantu percobaan
102 Kawat Tembaga Ukuran : 500 cm, 0,3 mm
Diskripsi : Kawat berisolasi tergulung pada klosan Plastik
Fungsi : Konduktor medan magnet dan arus listrik

103 Lampu Senter Ukuran : Memuat 2 buah baterai AA. 1,5 Volt
Fungsi : Sebagai sumber cahaya

104 Baterai Ukuran : AA, 1,5 Volt


Fungsi : Sebagai sumber tegangan

105 Klip Kertas Bahan : Logam, Standart Umum


Fungsi : Percobaan medan magnet

106 Sterofoam Ukuran : 4 cm x 4 cm


Fungsi : Digunakan pada percobaan medan magnet

107 Magnet Batang Ukuran : Standar


Bahan : Logam Bermagnet,
Diskripsi : Terdiri dari dua kutub magnet (Kutub Utara, Kutub Selatan)
Fungsi : Mendiskripsikan hubungan antara gaya, gerak dan energi melalui,
percobaan gaya magnet.

108 Milar Mika 347 Ukuran : Landasan 1,5 cm x 2,5 cm


bahan : Plastik Injek
Diskripsi : terpasang pada landasan plastik, terdapat 2 pin sistem 0.5 cm
Fungsi : Digunakan pada percobaan nada elektrik

109 Choke Coil Ukuran : Landasan 1,5 cm x 2,5 cm


bahan : Plastik Injek
Diskripsi : terpasang pada landasan plastik, terdapat 2 pin sistem 0.5
cm Fungsi :
Digunakan pada percobaan nada elektrik
110 Transistor STN 3904 Ukuran : Landasan 1,5 cm x 2,5 cm
bahan : Plastik Injek
Diskripsi : terpasang pada landasan plastik, terdapat 2 pin sistem 0.5
cm
Fungsi : Digunakan pada percobaan nada elektrik

111 Plat bentuk L Ukuran : 1 cm x 5 cm


Bahan : Logam
Fungsi : Sebagai dudukan kawat melingkar dan plat bulat

112 Plat bulat Ukuran : 3 cm


Bahan : Logam
Fungsi : Digunakan pada percobaan prinsip kerja motor listrik

113 Katrol 2 cm Ukuran : 2 cm


Bahan : Plastik Injek
Fungsi : Digunakan pada percobaan motor listrik

114 Lampu LED Bahan : Plastik


Diskripsi : terpasang pada landasan Plastik dengan dua pin sistem
0,5 cm Plat I, Plat II dikuatkan dengan sistem baut, pada alas sejajar
Fungsi : Digunakan pada percobaan motor listrik

115 Gelas Ukur 100 ml Bahan : Plastik Injek Bening


Fungsi : Pengukur

116 Kotak Persegi Panjang Ukuran : 6 x 3 x 3 cm, tebal 1,2 mm


Bahan : Plastik Bening, tidak bocor
Fungsi : Sebagai wadah dan media pembiasan cahaya
117 Double Tip Standar Umum

118 Serbuk/Pasir Besi Ukuran : 3 cm x 5 cm


Diskripsi : Serbuk besi berada dalam wadah plastik transparan
Fungsi : Mendiskripsikan hubungan antara gaya, gerak dan energi melalui gaya
magnet
119 Amplas Ukuran : 8 cm x 8 cm
Bahan : Standar Umum
Fungsi : Digunakan pada percobaan prinsip kerja motor listrik
120 Kompas Ukuran : 2 cm
Bahan : Standar Umum
Fungsi : Penunjuk arah medan Elektromagnetik
121 Snar Gitar Ukuran : 90 cm
Bahan : Logam
Diskripsi : Salah satu ujung di pasang pengait
Fungsi : Sebagai sumber bunyi

122 Ring Plastik Bahan : Plastik


Ukuran : 2 cm
Warna : 2 warna berbeda
Diskripsi : terdapat pengunci yang mudah di buka tutup
Fungsi : Sebagai pengait , digunakan pada percobaan motor listrik

123 Kertas Saring Ukuran : Standar


Bahan : Standar
Fungsi : Sebagai indikator proses pemisahan warna
124 Penyelam dan pelampung Ukuran : 1 cm x 4 cm
Bahan : Plastik Injek
Diskripsi : Penyelam dengan pelampung yang dapat di lepas Fungsi
: Menunjukkan proses tenggelam dan terapung
125 Ring Polos Bulat Bahan : Plastik Injek
Digunakan bersama dudukan poros
Fungsi : Digunakan bersama dudukan poros
126 Karton Bercelah Bahan : Plastik Lentur
Ukuran : 20 x 7 cm, tinggi celah 5 cm
Warna : Hitam
Diskripsi : Dapat dikaitkan untuk membentuk Lingkaran
Fungsi : Penggambaran proses penguraian cahaya

127 Kawat Melingkar Ukuran : 1,5 cm


Bahan : Tembaga
Diskripsi : 20 x lilitan
Fungsi : Digunakan pada percobaan prinsip kerja motor listrik
128 Bola Sterefoam Ukuran : 1,5 cm
Bahan : Sterofoam
Fungsi : Sebagai pelampung ( gejala mengapung )
129 Solar Sel Ukuran : 6,5 cm x 6,5 cm
Diskripsi : Terpasang pada landasan Plastik ABS, terdapat kabel listrik berujung
logam pengait, rangkaian berada pada plastik tertutup
Fungsi : Mempraktekkan pola penggunaan dan energi cahaya ke energi listrik

130 Dudukan Wadah Bahan : Plastik PVC (Vacum Forming)


Bahan : Berwarna
Diskripsi : Memiliki lekukan-lekukan (coakan)
Fungsi : Tempat untuk meletakkan alat

131 Kotak Alat Ukuran : 64,5 cm x 27 cm


Bahan : Plastik
Diskipsi : Terdapat kancing pengunci
Fungsi : Tempat untuk meletakkan alat

132 Buku Manual Ukuran : A4


Bahan : Isi : HVS 70 gr
Cover : Art Carton 210 gr
Cetak Isi : 1 (satu) warna
Cover : full color divernis
Fungsi : Panduan perakitan

133 Transdeser Ukuran : 3 cm x 4,5 cm


Bahan : Plastik
Untuk menghasilkan nada irama / bunyi
134 Buku Panduan Pembelajaran IPA Ukuran : A4
Bahan Cover : Art Carton 210 gr
Bahan Isi : HVS 70 gr
Jilid : Jahit Kawat, Perfect Binding
Cetak Isi : 1 (satu) warna
Cetak Cover : Full Color
Fungsi : Panduan pembelajaran pemanfaatan kit yang menunjang
pendalaman materi IPA Sains

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
SPESIFIKASI TEKNIS KIT IPS & GEJALA ALAM SD

No Nama Alat Spesifikasi Teknis


1 Peta Indonesia a. Ukuran : 87 x 118 cm
b. Ukuran gambar : 76 x 111 cm
c. Skala sekitar : 1:4.750.000
c. Jenis bahan : Art Carton 230 gram
Keterangan : pada peta harus tertera nama perusahaan dan tahun pembuatan
minimal tahun 2013. Bingkai :
Plastik (injeck)
Fungsi alat :
1. Menunjukkan posisi atau lokasi Indonesia di permukaan bumi
2. Memperlihatkan ukuran (luas dan jarak) dan arah indonesia dengan skala
3. Menggambarkan bentuk-bentuk di permukaan bumi seperti negara, gunung,
sungai dan bentuk-bentuk lainnya di Indonesia
4. Alat untuk mempelajari hubungan timbal balik antara fenomena-fenomena
geografi di permukaan bumi khususnya wilayah indonesia

KIT BENTANG ALAM


1 Peta 3 Dimensi a. Ukuran : 38 x 39 cm
tentang Bentang b. Bahan : Plastik
Alam c. Warna : Berwarna dan menarik
d. Tempat penyimpanan : Dus corrugated

Menyajikan 60 legenda dalam bentuk 3 dimensi untuk dapat menunjukkan suatu


bentukan ( alam / buatan) dan tinggi rendah suatu daratan.

Keterangan : Legenda terdiri dari bahasa Indonesia dan bahasa Inggris


Keterangan :
- Ukuran Peta 3 dimensi tentang bentang alam lebih besar dari juknis
- Jumlah legenda lebih banyak dibandingkan juknis

2 Relief Daratan a. Ukuran : 28 x 20 x 7 cm


b. Bahan : Plastik ( Injeck )
c. Warna : Full Colour dan menarik, pewarnaan menggunakan teknik paint brush.
Pada kedua sisi model terdapat susunan lapisan tanah

ALAS
a. Ukuran : 32 x 24 x 1 cm
b. Bahan : Plastik ( Injeck )
c. Warna : Berwarna dan menarik
Keterangan :
- Ukuran Relief daratan lebih besar dari juknis
- Terdapat legenda ; Pegunungan, Gunung, Gunung berapi, Sungai, danau, Hutan,
Delta, Laut, pantai.
- Alas Model relief daratan terbuat dari plastic ( Injeck)
3 Model Relief Dasar a. Pada permukaan Relief dapat diisi air untuk menggambarkan permukaan air laut.
Laut b. Lapisan pada ke 4 sisinya menggambarkan susunan/ lapisan tanah.

a. Ukuran : 30 x 18 x 8 cm
b. Bahan : Plastik ( Injeck )
c. Warna : Berwarna dan menarik, Pewarnaan menggunakan teknik paint brush.
Keterangan :
- Ukuran Relief dasar laut lebih besar dari juknis
- Terdapat legenda ; Daratan, pantai, Ambang laut, peg.laut,palung, Laut dalam,
Punggung laut, Lereng Benua, Garis pantai,
- Alas model relief dasar laut di buat tersendiri dari plastik sehingga air tidak mudah
tumpah/bocor
- Model relief dasar laut terbuat dari plastic ( Injeck)

4 Poster Gelombang a. Ukuran : 95 x 66 cm


Laut b. Bahan : Art Carton 230 gram, varnish UV
c. Warna : Berwarna, jelas dan menarik.

Poster dilengkapi dengan bingkai seng

5 Poster Zona a. Ukuran : 95 x 66 cm


Kedalaman Laut b. Bahan : Art Carton 230 gram, varnish UV
c. Warna : Berwarna, jelas dan menarik.
Kelebihan dibandingkan dengan juknis :
Poster dilengkapi dengan bingkai seng

6 Poster Batas Laut a. Ukuran : 60 x 92 cm


Indonesia b. Bahan : Art Carton 230 gram, varnish UV
c. Warna : Berwarna, jelas dan menarik.
Kelebihan dibandingkan dengan juknis :
Poster dilengkapi dengan bingkai Plastik ( Injeck )

7 Poster Tentang a. Ukuran : 84 x 66 cm


Bentang Alam b. Bahan : Art Carton 230 gram, varnish UV
c. Warna : Berwarna, jelas dan menarik.

Poster dilengkapi dengan bingkai seng

8 Poster Irisan Kulit a. Ukuran : 84 x 66 cm


Bumi b. Bahan : Art Carton 230 gram, varnish UV
c. Warna : Berwarna, jelas dan menarik.

Poster dilengkapi dengan bingkai seng


9 Modul Pembelajaran a. Ukuran : A4
b. Bahan isi : HVS 70 gram
c. Bahan Cover : AC 210 gram
d. Warna isi : Berwarna
e. Warna Cover : Full Colour, Vernish

10 Lembar Kerja Siswa a. Ukuran : A4


b. Bahan isi : HVS 70 gram
c. Bahan Cover : AC 210 gram
d. Warna isi : Berwarna
e. Warna Cover : Full Colour, Vernish
11 Tempat Kotak Penyimpanan Poster Bentang Alam :
Penyimpanan a. Ukuran : 10 x 10 x 105 cm
b. Bahan : Dus Corrugated
c. Warna : Berwarna dan menarik
Tempat Penyimpanan Bentang Alam /set

a. Ukuran : 41.5 x 41.5 x 13.5 cm


b. Bahan : Plastik Corrugarted
c. Warna : Berwarna dan menarik

Tempat penyimpanan Gejala Alam / paket

a. Ukuran : 42.5 x 43.5 x 28.5 cm


b. Bahan : Dus Corrugarted
c. Warna : Berwarna dan menarik

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
SPESIFIKASI TEKNIS BAHASA INDONESIA INTERAKTIF DASAR

No Nama Alat Spesifikasi Teknis


1 Kotak Alat Peraga Kotak Alat Peraga adalah tempat menyimpan lembar (badge) keping huruf,
Siswa gambar, kata, CD/Buku Pengayaan serta CD / Buku Petunjuk Guru.
Bahan : plastik
Ukuran : 35 x 22 x 15 cm

2 Lembar Peraga Ukuran : 45 x 60 cm


Mengenal Abjad Bahan : kain nylex
System : Bordir
Abjad di border dengan system tatami
Warna : Berwarna dan menarik

3 Lembar Peraga Ukuran : 35 x 75 cm


Mengenal Kata Bahan : kain nylex
System : Bordir
Warna : Berwarna
4 Lembar keping Ukuran : 7 x 8 cm
(Badge) Huruf kecil Bahan : kain flanel
System : Bordir
Warna : Berwarna
Bisa ditempel ke lembar peraga dengan system lekat dilem dan dijahit
5 Lembar keping Ukuran : 7,5 x 8,5 cm
(Badge) Gambar Bahan : kain flanel
System : Bordir
Warna : Berwarna dan menarik
Bisa ditempel ke lembar peraga dengan sistem lekat dilem dan dijahit
6 Lembar Ukuran : 4,5 x 19,5 cm
keping(Badge) Kosa Bahan : kain flanel
kata System : Bordir
Warna : Berwarna
Bisa ditempel ke lembar peraga dengan sistem lekat dilem dan dijahit
7 Lembar Ukuran : 4,9 x 9 cm
keping(Badge) Suku Bahan : kain flanel
kata System : Bordir
Warna : Berwarna
Bisa ditempel ke lembar peraga dengan sistem lekat dilem dan dijahit
8 Papan Klasikal Ukuran : 75 x 80 cm
Bahan : dari kayu triplek 5 mm dilapisi kain perekat dengan bingkai bahan dari
plastic

9 Tiang Penyangga Ukuran : 50 x 100 cm


Papan Klasikal dengan ketinggian bisa disesuaikan.
Bahan : alumunium

10 Buku Petunjuk Guru Ukuran : A5/A4/B5


Bahan Isi : HVS 70 gr
Bahan Cover : Art Carton 210 gr
Jilid : Jahit Kawat
Cetak Isi : Full color
Cetak Cover : full color
11 Buku Penunjang Ukuran : A4/A5/B5
Pengayaan Bahan Isi : HVS 80 gr
Bahan Cover : /Art cartoon 210 gr
Jilid : Jahit Kawat
Cetak Isi : full color
Cetak Cover : full color
12 CD Petunjuk Guru Ukuran Compact Disc (CD)
diameter 12 cm
Bahan CD : Polycarbonite
Cetak label CD : Full color
13 CD Siswa Ukuran Compact Disc (CD)
diameter 12 cm
Bahan CD : Polycarbonite
Cetak label CD : Full color

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
SPESIFIKASI TEKNIS
PENGADAAN PERALATAN PENDIDIKAN OLAHRAGA DAN KESEHATAN

No Nama Alat Spesifikasi Teknis


1 2 3
ALAT PERAGA PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN
1 Bola Kaki No. 5 Bahan Kulit sintetis Polyurethan microfiber, dijahit tangan rapi, menggunakan
bola dalam butyl 80%. Bentuk bulat pada semua sisi, keliling 68 s.d 69,50 cm,
dan berat 420 s.d 440 gr. Sesuai ketentuan FIFA SNI 2180:2014

2 Bola Futsal No. 4 Bahan Kulit sintetis Polyurethan microfiber, dijahit rapi dengan tangan
menggunakan bola dalam hans/Butyl 80%.
Bentuk bulat keliling 60 s.d 66 cm, berat 400-440 gr. SNI 7817-1-2013

3 Bola Voli Bahan Kulit sintetis Polyurethan microfiber, dilem rapi, menggunakan bola dalam
Butyl 80% lunak dan lentur, warna cerah, keliling 65 cm s.d 67 cm, berat 260 s.d
280 gr. Dikulit
luar tercetak ukuran tekanan angin min 0.30 kg/cm 2. Bahan dan ukuran Sesuai
Ketentuan FIVB, SNI : 12. 1286 - 2014

4 Jaring (Net) Bola Voli Berbentuk jaring dengan lebar jaring 0,9-1 m, panjang jaring 9-10 m terbuat dari
bahan nylon atau katun berwarna gelap pada bagian atas ditutup dengan kain
kanvas sebagai sarung tali perentang dengan lebar 7 cm dan bagian bawah lebar
5 cm. Net direntangkan dengan kawat sling dan tali untuk mengikat dan
meregangkan bagian bawah. panjang tali atas minimum 1,2 m, panjang tali
bawah minimum 1.2 m. Ukuran lubang jaring 10 x 10 cm. SNI : 12-0457-1996

5 Matras Senam Bahan : Busa Super (rebounded) density 90% Ketebalan 15 cm dilapisi busa karet
atas dan bawah tebal 2 cm dibungkus bahan tripolin
Ukuran panjang x lebar x tinggi = 200 x 100 x 15 cm, dilengkapi perekat samping
dan pegangan bahan tripolin

6 Tongkat Estafet (1 set isi 5 warna Bahan : pipa alumunium elektroplatting, bagian pangkal dan ujungnya ditekuk ke
berbeda) dalam, tanpa sisi tajam dan tanpa tutup. Warna
: Masing-masing warna berbeda.
Berat : 20 gram
Ukuran : Panjang 28 cm.
Diameter luar 2 cm

7 Catur Bentuk : 64 kotak persegi (8 baris dan 8 kolom) yang disusun dalam dua warna
berselang-seling (hitam putih)
Ukuran catur : 8 inch
Bahan : Kayu.

8 Tali Pramuka Tali katun kuat, kokoh, lentur, ringan dan mudah dibawa, panjang 5 m, diameter
0,5 cm
9 Peralatan P3K 1. Kotak P3K.
Berbentuk kotak panjang 40 cm, lebar 15-20 cm, tinggi 30 cm, terbuat dari
tripleks/MDF yang dilapisi dengan plastik/PVC yang bersih dan rapi
2. Berisi :
- Obat sakit kepala dan demam, seperti aspirin, paracetamol, ataupun
acetaminophen (untuk anak-anak)
- Obat luka, perban, dan plester
- Obat diare dan pencegah dehidrasi, seperti oralit
- Obat batuk dan flu, baik untuk batuk kering dan berdahak
- Minyak penghangat, misalnya minyak kayu putih, minyak tawon, minyak angin,
minyak telon dan sebagainya.
- Bedak/lotion penghilang gatal
- Cotton bud untuk membersihkan luka kecil
- Antiseptik dan antibiotik
- Sabun antiseptik dan alkohol sebagai pembersih luka
- Selimut ukuran sekitar 180 x 90 cm
- Handuk katun ukuran 50 x 100 cm
- Kain mitela / kain bebat.

Peralatan Olahraga Anak ( POA ) , terdiri dari


10 Tas POA Ukuran : pxlxt = 100 x 20 x 60 cm
Warna : biru merah
Bahan : Kain sintetik

11 Kantong Ukuran : p x l x t = 25 x 15 x 20 cm
. = 25 x 25 x 40 cm
= 60 x 33 cm
= 30 x 29 cm
Bahan : Kain Parasut
Warna : warna warni

12 Bola POA Ukuran : 3, diameter 21 cm, jahit tangan


Bahan : Kulit sintetis segi lima
Warna : Putih-biru
Inflate : 6-8 lbs
Daya pantul : 60%

13 Bola Ayun Besar Ukuran : diameter 13 cm


Berat : 0,5 kg
Pegangan : 32 cm, jahit kuat kanan dan kiri
Bahan : Kain sintetis diisi kain perca
Warna : Merah, biru, hijau, kuning

14 Bola Ayun Kecil Ukuran : diameter 10 cm


Berat : 0,3 kg
Pegangan : 28 cm, jahit kuat kanan dan kiri
Bahan : Kain sintetis diisi kain perca
Warna : Merah, biru, hijau, kuning

15 Roket/Rudal Ukuran : Panjang keseluruhan 45 cm, diameter 3 cm


Berat : 100 gram
Bahan : Paralon kualitas baik, bagian ujung dan ekor/sirip dari karet, pegangan
dari karet.
Warna : merah-kuning

16 Gawang Aman Ukuran : Setel tinggi : 50 cm / 45cm / 25cm.


Panjang 50 cm
Bahan : Impraboard
Warna : merah, biru, kuning (masing-masing 2 buah)

17 Petak Lompat Ukuran : 40 x 40 cm


Tebal : 6 mm
Bahan : spon hati
Warna : merah (5) biru (5)
18 Clapper Ukuran : 30 x 10 cm
Tebal : 12 mm
Bahan : kayu
Warna : biru-merah (kombinasi)

19 Bilah Ukuran : panjang 90 cm, Lebar 2 cm, Tebal 2 cm


Bahan : Karet
Warna : Biru (5), Merah (5)

20 Cones Ukuran : tinggi 40 cm, diameter dasar 19 cm


Bahan : Plastik
Warna : Kuning

21 Gelang Raja Ukuran : Diameter 17 cm


Bahan : Karet
Warna : Kuning

22 Buku POA 50 halaman berjudul : Peralatan Olahraga Anak (POA) untuk pengembangan
Multilateral.

23 CD POA Berisi audio visual permainan olahraga untuk anak dan Kid Altetics

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
SPEPESIFIKASI TEKNIS
PERALATAN SENI BUDAYA DAN KETERAMPILAN

No Nama Alat Spesifikasi Teknis

1 2 3
PERALATAN PENDIDIKAN KESENIAN
1 Gitar Akustik Back Body : Sengon
Top Body : Plywood (tripleks)
Neck : Mahogany (kayu mahoni)
Headstock : Mahogany
Fingerboard : Rosewood (sonokeling)
Bridge : Rosewood
Tunners : Die-cast crome
Saddle and nut : Hard plastic / tulang
Body depth : 80 - 110 mm (3,00" - 3,94")
Senar : String/Nylon 1,2,3,4,5,6
terpasang 1 set dan cadangan 1set
Finish : Gloss Finish.
Kelengkapan : Sarung Gitar

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
IDENTITAS BARANG (JENIS TYPE MERK)
PERALATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA

No Nama Alat Jenis Merk / Logo Jenis/Type Produsen Negara Asal

1 2 3 4 5 6 7
A PERALATAN PENDIDIKAN
MATEMATIKA PEMULA (DASAR)
1 a. Mata Rantai APP Wardhana WDH-MP.01 cv.wardhana Indonesia
b. Manik & Pola APP Wardhana WDH-MP.02 cv.wardhana Indonesia
c. Kubus Berkait APP Wardhana WDH-MP.03 cv.wardhana Indonesia
2 Bangun datar & Bingkainya APP Wardhana WDH-MP.04 cv.wardhana Indonesia
3 Macam-macam Bangun Datar APP Wardhana WDH-MP.05 cv.wardhana Indonesia
4 Bangun 3 Dimensi APP Wardhana WDH-MP.06 cv.wardhana Indonesia
5 Muka Jam/Jam Analog APP Wardhana WDH-MP.07 cv.wardhana Indonesia
6 Jam Digital APP Wardhana WDH-MP.08 cv.wardhana Indonesia
7 Blok Logika APP Wardhana WDH-MP.09 cv.wardhana Indonesia
8 Mistar & Jangka APP Wardhana WDH-MP.10 cv.wardhana Indonesia
9 Tabel Penjumlahan APP Wardhana WDH-MP.11 cv.wardhana Indonesia
10 Tabel Perkalian APP Wardhana WDH-MP.12 cv.wardhana Indonesia
11 Kartu Bilangan 1 s.d. 10 APP Wardhana WDH-MP.13 cv.wardhana Indonesia
12 Kartu Bilangan 11 s.d. 20 APP Wardhana WDH-MP.14 cv.wardhana Indonesia
13 Kartu Operasi Bilangan APP Wardhana WDH-MP.15 cv.wardhana Indonesia
14 Kartu Gambar APP Wardhana WDH-MP.16 cv.wardhana Indonesia
15 Papan Peraga APP Wardhana WDH-MP.17 cv.wardhana Indonesia
16 Permainan Tali Lilitan / Tali Pass APP Wardhana WDH-MP.18 cv.wardhana Indonesia
17 Papan Pecahan APP Wardhana WDH-MP.19 cv.wardhana Indonesia
18 Kotak Alat APP Wardhana WDH-MP.20 cv.wardhana Indonesia
19 Lantai Permainan Elektronik * APP Wardhana WDH-MP.21 cv.wardhana Indonesia
20 Buku Petunjuk Penggunaan APP Wardhana WDH-MP.22 cv.wardhana Indonesia

B PERALATAN PENDIDIKAN MATEMATIKA PERMAINAN


1 PERMAINAN BANGUN RUANG
(BANGUN RUANG TRANSPARAN)
a. Kubus Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-01 cv.wardhana Indonesia
b. Balok Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-02 cv.wardhana Indonesia
c. Prisma Segi Tiga Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-03 cv.wardhana Indonesia
d. Limas Segi Empat Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-04 cv.wardhana Indonesia
f. Limas Segi Tiga Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-05 cv.wardhana Indonesia
g. Tabung Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-06 cv.wardhana Indonesia
h. Kerucut Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-07 cv.wardhana Indonesia
i. Bola APP Wardhana WD.MTKP/ BRT01-08 cv.wardhana Indonesia
JARING - JARING BNGUN RUANG
a. Kubus APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-01 cv.wardhana Indonesia
b. Balok APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-02 cv.wardhana Indonesia
c. Prisma Segi Tiga APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-03 cv.wardhana Indonesia
d. Limas Segi Empat APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-04 cv.wardhana Indonesia
e. Limas Segi Tiga APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-05 cv.wardhana Indonesia
f. Tabung Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-06 cv.wardhana Indonesia
g. Kerucut Transparan APP Wardhana WD.MTKP/ JBR02-07 cv.wardhana Indonesia
BANGUN KERANGKA APP Wardhana WD.MTKP/ BK03 cv.wardhana Indonesia
Tempat penyimpanan APP Wardhana APP cv.wardhana Indonesia
2 PERMAINAN PECAHAN
1. Pecahan Persegi APP Wardhana WD.MTKP/ PP04-01 cv.wardhana Indonesia
1. Pecahan Lingkaran APP Wardhana WD.MTKP/PP04-02 cv.wardhana Indonesia
2. Model Statistik APP Wardhana WD.MTKP/PP04-03 cv.wardhana Indonesia
3. Blok Logika APP Wardhana WD.MTKP/PP04-04 cv.wardhana Indonesia
Tempat Penyimpanan APP Wardhana APP cv.wardhana Indonesia
3 MENGHITUNG MASSA
1. TIMBANGAN WADAH APP Wardhana WD.MTKP/ MM05-01 cv.wardhana Indonesia
2. TIMBANGAN LENGAN APP Wardhana WD.MTKP/MM05-02 cv.wardhana Indonesia
Tempat Penyimpanan APP Wardhana APP cv.wardhana Indonesia
4 MEMBUAT KOORDINAT
1. PAPAN KOORDINAT APP Wardhana WD.MTKP/ MM06-01 cv.wardhana Indonesia
Tempat Penyimpanan APP Wardhana APP cv.wardhana Indonesia
5 MENGHITUNG WAKTU DAN JARAK
1. MODEL JAM APP Wardhana WD.MTKP/WJ07-01 cv.wardhana Indonesia
2. STOP WATCH APP IMPORT WD.MTKP/WJ07-02 cv.wardhana Indonesia
3. METERAN GULUNG APP IMPORT WD.MTKP/WJ07-03 cv.wardhana Indonesia
Tempat Penyimpanan APP Wardhana APP cv.wardhana Indonesia

6 BUKU PETUNJUK
Buku Petunjuk Permainan Bangun APP Wardhana WD.MTKP/BP08-01 cv.wardhana Indonesia
Ruang
Buku Petunjuk Permainan Pecahan APP Wardhana WD.MTKP/BP08-02 cv.wardhana Indonesia

Petunjuk Papan Koordinat APP Wardhana WD.MTKP/BP08-03 cv.wardhana Indonesia

Buku Petunjuk Mengenal waktu dan APP Wardhana WD.MTKP/BP08-04 cv.wardhana Indonesia
jarak
Buku Petunjuk Menghitung Massa APP Wardhana WD.MTKP/BP08-05 cv.wardhana Indonesia

7 TEMPAT PENYIMPANAN APP Wardhana APP cv.wardhana Indonesia

C PERALATAN PENDIDIKAN KIT DIAGRAM PERSENTASE/ PECAHAN/ DESIMAL


1 Diagram Batang Persentase/ Pecahan/ APP CSDI KDB01 PT.Cipta Sarana Indonesia
Desimal Didaktika
Indonesia

Landasan Diagram Batang APP CSDI KDB02 PT.Cipta Sarana Indonesia


Didaktika
Indonesia

Lembar Kerja Diagram Batang APP CSDI KDB03 PT.Cipta Sarana Indonesia
Persentase/ Pecahan/ Desimal Didaktika
Indonesia
2 Diagram Lingkaran Persentase/ APP CSDI KDL01 PT.Cipta Sarana Indonesia
Desimal, Pecahan Didaktika
Indonesia

Lembar Kerja Diagram Lingkaran APP CSDI KDL022 PT.Cipta Sarana Indonesia
Persentase/ Desimal, Pecahan Didaktika
Indonesia

3 Diagram Bujur Sangkar Persentase/ APP CSDI KDBJ01 PT.Cipta Sarana Indonesia
Desimal, Pecahan Didaktika
Indonesia

Lembar Kerja Diagram Bujur Sangkar APP CSDI KDBJ02 PT.Cipta Sarana Indonesia
Persentase/ Desimal, Pecahan Didaktika
Indonesia

4 Buku Panduan Pembelajaran APP CSDI BP01 PT.Cipta Sarana Indonesia


Didaktika
Indonesia

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
IDENTITAS BARANG
PENGADAAN PERALATAN PENDIDIKAN IPA

No Nama Alat Gambar Merk / Logo Jenis/Type Produsen Negara Asal

1 2 5 6 7 12 13
PERALATAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (IPA SAINS ) SUPLEMEN

1 Penumpu Cermin Datar APP ICU KIS-SD-001 cv.inti citra Indonesia


usaha
2 Penjepit Selang APP ICU KIS-SD-002 cv.inti citra Indonesia
usaha
3 Dinamo-motor APP ICU KIS-SD-003 cv.inti citra Indonesia
usaha
4 Bola Lampu APP Hosobuchi OP 2106 cv.inti citra Import
usaha
5 Tali pada Roda APP ICU KIS-SD-005 cv.inti citra Indonesia
usaha
6 Spiral Pin APP ICU KIS-SD-006 cv.inti citra Indonesia
usaha
7 Kabel Penghubung Pendek APP ICU KIS-SD-007 cv.inti citra Indonesia
usaha
8 Kabel Penghubung Panjang APP ICU KIS-SD-008 cv.inti citra Indonesia
usaha
9 Katrol 7 cm APP ICU KIS-SD-009 cv.inti citra Indonesia
usaha
10 Katrol 3,5 cm APP ICU KIS-SD-010 cv.inti citra Indonesia
usaha
11 Dudukan Poros APP ICU KIS-SD-011 cv.inti citra Indonesia
usaha
12 Jepit Buaya Merah APP ICU KIS-SD-012 cv.inti citra Indonesia
usaha
13 Jepit Buaya Hitam APP ICU KIS-SD-013 cv.inti citra Indonesia
usaha
14 Katrol Ganda APP ICU KIS-SD-014 cv.inti citra Indonesia
usaha
15 Katrol Tunggal APP ICU KIS-SD-015 cv.inti citra Indonesia
usaha
16 Tempat Baterai APP ICU KIS-SD-016 cv.inti citra Indonesia
usaha
17 Pipa Plastik APP ICU KIS-SD-017 cv.inti citra Indonesia
usaha
18 Cincin Kaki Tiga APP ICU KIS-SD-018 cv.inti citra Indonesia
usaha
19 Saklar Tekan on/off APP ICU KIS-SD-019 cv.inti citra Indonesia
usaha
20 Meter Listrik APP ICU KIS-SD-020 cv.inti citra Indonesia
usaha
21 Penumpu bentuk A APP ICU KIS-SD-021 cv.inti citra Indonesia
usaha
22 Jepit Penumpu APP ICU KIS-SD-022 cv.inti citra Indonesia
usaha
23 Dudukan Lilin APP ICU KIS-SD-023 cv.inti citra Indonesia
usaha
24 Layar APP ICU KIS-SD-024 cv.inti citra Indonesia
usaha
25 Dudukan Layar APP ICU KIS-SD-025 cv.inti citra Indonesia
usaha
26 Dudukan Lampu APP ICU KIS-SD-026 cv.inti citra Indonesia
usaha
27 Penumpu Papan Serbaguna APP ICU KIS-SD-027 cv.inti citra Indonesia
usaha
28 Filter warna Merah APP ICU KIS-SD-028 cv.inti citra Indonesia
usaha
29 Filter warna Hijau APP ICU KIS-SD-029 cv.inti citra Indonesia
usaha
30 Filter warna Biru APP ICU KIS-SD-030 cv.inti citra Indonesia
usaha
31 Filter warna Kuning APP ICU KIS-SD-031 cv.inti citra Indonesia
usaha
32 Lempeng Cermin Datar APP ICU KIS-SD-032 cv.inti citra Indonesia
usaha
33 Tabung Reaksi APP ICU KIS-SD-033 cv.inti citra Indonesia
usaha
34 Penjepit Tabung APP ICU KIS-SD-034 cv.inti citra Indonesia
usaha
35 Siring Besar APP Monoject SWD535762Z cv.inti citra IMPORT
usaha
36 Siring Kecil APP Monoject SWD510878Z cv.inti citra IMPORT
usaha
37 Kaca Pembesar APP ICU KIS-SD-037 cv.inti citra Indonesia
usaha
38 Pipa Alumunium APP ICU KIS-SD-038 cv.inti citra Indonesia
dia. 8 mm 14 cm usaha
39 Pipa Alumunium APP ICU KIS-SD-039 cv.inti citra Indonesia
dia. 8 mm 12 cm usaha
40 Pipa Alumunium APP ICU KIS-SD-040 cv.inti citra Indonesia
dia. 8 mm 7 cm usaha
41 Papan Serbaguna APP ICU KIS-SD-041 cv.inti citra Indonesia
usaha
42 Lembar Plastik Warna APP ICU KIS-SD-042 cv.inti citra Indonesia
usaha
43 Lembar Karet APP ICU KIS-SD-043 cv.inti citra Indonesia
usaha
44 Balon APP ICU KIS-SD-044 cv.inti citra Indonesia
usaha
45 Cermin Cekung Besar APP ICU KIS-SD-045 cv.inti citra Indonesia
usaha
46 Prisma Siku-siku APP ICU KIS-SD-046 cv.inti citra Indonesia
usaha
47 Thermometer APP ICU KIS-SD-047 cv.inti citra Indonesia
usaha
48 Lilin/plastisin APP ICU KIS-SD-048 cv.inti citra Indonesia
usaha
49 Tabung Kapsul APP ICU KIS-SD-049 cv.inti citra Indonesia
usaha
50 Tutup Senter 1 celah APP ICU KIS-SD-050 cv.inti citra Indonesia
usaha
51 Tabung Kaleidoskop APP ICU KIS-SD-051 cv.inti citra Indonesia
usaha
52 Tabung Penyambung Kaleidoskop APP ICU KIS-SD-052 cv.inti citra Indonesia
usaha
53 Tabung Obyek Kaleidoskop APP ICU KIS-SD-053 cv.inti citra Indonesia
usaha
54 Penutup Tabung Kaleidoskop APP ICU KIS-SD-054 cv.inti citra Indonesia
usaha
55 Cermin Kaleidoskop APP ICU KIS-SD-055 cv.inti citra Indonesia
usaha
56 Lembar Lingkaran APP ICU KIS-SD-056 cv.inti citra Indonesia
3,7 cm hitam berlubang usaha
57 Lembar Lingkaran APP ICU KIS-SD-057 cv.inti citra Indonesia
3,7 cm kuning bening usaha
58 Lembar Lingkaran APP ICU KIS-SD-058 cv.inti citra Indonesia
3,7 cm merah bening usaha
59 Manik-manik APP ICU KIS-SD-059 cv.inti citra Indonesia
usaha
60 Mangkok Neraca APP ICU KIS-SD-060 cv.inti citra Indonesia
usaha
61 Tuas / neraca dengan APP ICU KIS-SD-061 cv.inti citra Indonesia
penyeimbang usaha
62 Jepit Tuas/dudukan Neraca APP ICU KIS-SD-062 cv.inti citra Indonesia
usaha
63 Penggantung Mangkok Neraca APP ICU KIS-SD-063 cv.inti citra Indonesia
usaha
64 Bak Plastik APP ICU KIS-SD-064 cv.inti citra Indonesia
usaha
65 Cakram 2 Warna APP ICU KIS-SD-065 cv.inti citra Indonesia
5 cm usaha
66 Cakram 2 Warna APP ICU KIS-SD-066 cv.inti citra Indonesia
3 cm usaha
67 Cakram 6 Warna APP ICU KIS-SD-067 cv.inti citra Indonesia
5 cm usaha
68 Cakram 6 Warna APP ICU KIS-SD-068 cv.inti citra Indonesia
3 cm usaha
69 Cakram 2 Warna (Elektrik) APP ICU KIS-SD-069 cv.inti citra Indonesia
usaha
70 Cakram 6 Warna (Elektrik) APP ICU KIS-SD-070 cv.inti citra Indonesia
usaha
71 Pemukul APP ICU KIS-SD-071 cv.inti citra Indonesia
usaha
72 Baling-baling APP ICU KIS-SD-072 cv.inti citra Indonesia
usaha
73 Batang Bayang-bayang I APP ICU KIS-SD-073 cv.inti citra Indonesia
usaha
74 Batang Bayang-bayang II APP ICU KIS-SD-074 cv.inti citra Indonesia
usaha
75 Papan skala APP ICU KIS-SD-075 cv.inti citra Indonesia
usaha
76 Garputala APP ICU KIS-SD-076 cv.inti citra Indonesia
usaha
77 Corong Plastik APP ICU KIS-SD-077 cv.inti citra Indonesia
usaha
78 Selang Plastik APP ICU KIS-SD-078 cv.inti citra Indonesia
usaha
79 Booser/Speaker APP ICU KIS-SD-079 cv.inti citra Indonesia
usaha
80 Penggaris APP ICU KIS-SD-080 cv.inti citra Indonesia
usaha
81 Busur Derajat APP ICU KIS-SD-081 cv.inti citra Indonesia
usaha
82 Tali / Karet APP ICU KIS-SD-082 cv.inti citra Indonesia
usaha
83 Resistor/Hambatan Tetap 100 APP ICU KIS-SD-083 cv.inti citra Indonesia
usaha
84 Resistor/Hambatan Tetap 200 APP ICU KIS-SD-084 cv.inti citra Indonesia
usaha
85 Lempeng Kuningan APP ICU KIS-SD-085 cv.inti citra Indonesia
usaha
86 Lempeng Tembaga APP ICU KIS-SD-086 cv.inti citra Indonesia
usaha
87 Lempeng Seng APP ICU KIS-SD-087 cv.inti citra Indonesia
usaha
88 Lempeng Plastik APP ICU KIS-SD-088 cv.inti citra Indonesia
usaha
89 Lempeng Alumunium APP ICU KIS-SD-089 cv.inti citra Indonesia
usaha
90 Lempeng Kayu APP ICU KIS-SD-090 cv.inti citra Indonesia
usaha
91 Lempeng Karet APP ICU KIS-SD-091 cv.inti citra Indonesia
usaha
92 Lempeng Karton APP ICU KIS-SD-092 cv.inti citra Indonesia
usaha
93 Neraca Pegas APP ICU KIS-SD-093 cv.inti citra Indonesia
usaha
94 Periskop APP ICU KIS-SD-094 cv.inti citra Indonesia
usaha
95 Cermin periskop APP ICU KIS-SD-095 cv.inti citra Indonesia
usaha
96 Stop watch digital APP Richforth Rt 43445 cv.inti citra IMPORT
usaha
97 Beban pemberat (Bandul) APP ICU KIS-SD-097 cv.inti citra Indonesia
usaha
98 Karet APP ICU KIS-SD-098 cv.inti citra Indonesia
usaha
99 Pengait Cermin APP ICU KIS-SD-099 cv.inti citra Indonesia
usaha
100 Lilin sumbu APP Pagoda PG 801L cv.inti citra IMPORT
usaha
101 Kotak Peralatan Kecil APP ICU KIS-SD-101 cv.inti citra Indonesia
usaha
102 Kawat Tembaga APP ICU KIS-SD-102 cv.inti citra Indonesia
usaha
103 Lampu Senter APP Maglite M2A016R cv.inti citra IMPORT
usaha
104 Baterai APP ICU KIS-SD-104 cv.inti citra Indonesia
usaha
105 Klip Kertas APP Kenko No. 3 cv.inti citra IMPORT
usaha
106 Sterofoam APP ICU KIS-SD-106 cv.inti citra Indonesia
usaha
107 Magnet Batang APP Alnico AL-10060 - 025 cv.inti citra IMPORT
usaha
108 Milar Mika 347 APP ICU KIS-SD-108 cv.inti citra Indonesia
usaha
109 Choke Coil APP ICU KIS-SD-109 cv.inti citra Indonesia
usaha
110 Transistor STN 3904 APP ICU KIS-SD-110 cv.inti citra Indonesia
usaha
111 Plat bentuk L APP ICU KIS-SD-111 cv.inti citra Indonesia
usaha
112 Plat bulat APP ICU KIS-SD-112 cv.inti citra Indonesia
usaha
113 Katrol 2 cm APP ICU KIS-SD-113 cv.inti citra Indonesia
usaha
114 Lampu LED APP ICU KIS-SD-114 cv.inti citra Indonesia
usaha
115 Gelas Ukur 100 ml APP ICU KIS-SD-115 cv.inti citra Indonesia
usaha
116 Kotak Persegi Panjang APP ICU KIS-SD-116 cv.inti citra Indonesia
usaha
117 Double Tip APP ICU KIS-SD-117 cv.inti citra IMPORT
usaha
118 Serbuk/Pasir Besi APP ICU KIS-SD-118 cv.inti citra Indonesia
usaha
119 Amplas APP ICU KIS-SD-119 cv.inti citra Indonesia
usaha
120 Kompas APP Knoop CK 311 cv.inti citra Indonesia
usaha
121 Snar Gitar APP Pyramid E-1St cv.inti citra IMPORT
usaha
122 Ring Plastik APP ICU KIS-SD-122 cv.inti citra Indonesia
usaha
123 Kertas Saring APP ICU KIS-SD-123 cv.inti citra Indonesia
usaha
124 Penyelam dan pelampung APP ICU KIS-SD-124 cv.inti citra Indonesia
usaha
125 Ring Polos Bulat APP ICU KIS-SD-125 cv.inti citra Indonesia
usaha
126 Karton Bercelah APP ICU KIS-SD-126 cv.inti citra Indonesia
usaha
127 Kawat Melingkar APP ICU KIS-SD-127 cv.inti citra Indonesia
usaha
128 Bola Sterefoam APP ICU KIS-SD-128 cv.inti citra Indonesia
usaha
129 Solar Sel APP ICU KIS-SD-129 cv.inti citra Indonesia
usaha
130 Dudukan Wadah APP ICU KIS-SD-130 cv.inti citra Indonesia
usaha
131 Kotak Alat APP ICU KIS-SD-131 cv.inti citra Indonesia
usaha
132 Buku Manual APP ICU KIS-SD-132 cv.inti citra Indonesia
usaha
133 Transdeser APP ICU KIS-SD-133 cv.inti citra Indonesia
usaha
134 Buku Panduan Pembelajaran IPA APP ICU KIS-SD-134 cv.inti citra Indonesia
usaha
Sidoarjo, 26 Oktober 2015
CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
IDENTITAS BARANG IPS & GEJALA ALAM

No Nama Alat Jenis / Type Merk / Logo Nama Produsen Asal

1 Peta Indonesia APP PP.001 CV.Verimer Indonesia

KIT BENTANG ALAM

1 Peta 3 Dimensi tentang Bentang Alam APP BA-001 CV.Verimer Indonesia

2 Relief Daratan APP BA-002 CV.Verimer Indonesia

3 Model Relief Dasar Laut APP BA-003 CV.Verimer Indonesia

4 Poster Gelombang Laut APP BA-004 CV.Verimer Indonesia

5 Poster Zona Kedalaman Laut APP BA-005 CV.Verimer Indonesia

6 Poster Batas Laut Indonesia APP BA-006 CV.Verimer Indonesia

7 Poster Tentang Bentang Alam APP BA-007 CV.Verimer Indonesia

8 Poster Irisan Kulit Bumi APP BA-008 CV.Verimer Indonesia

9 Modul Pembelajaran APP BA-009 CV.Verimer Indonesia

10 Lembar Kerja Siswa APP BA-010 CV.Verimer Indonesia

11 Tempat Penyimpanan APP BA-011 CV.Verimer Indonesia

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
IDENTITAS BAHASA INDONESIA INTERAKTIF DASAR

Merk /
No Nama Alat Jenis / Type Nama Produsen Asal
Logo

PERALATAN PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA INTERAKTIF DASAR

1 Kotak Alat Peraga Siswa SS-KA-SD-001 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

2 Lembar Peraga Mengenal Abjad SS-MA-SD-002 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

3 Lembar Peraga Mengenal Kata SS-MK-SD-003 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

4 Lembar keping (Badge) Huruf kecil SS-HK-SD-004 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

5 Lembar keping (Badge) Gambar SS-LK-SD-005 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

6 Lembar keping(Badge) Kosa kata SS-KK-SD-006 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

7 Lembar keping(Badge) Suku kata SS-SK-SD-007 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

8 Papan Klasikal SS-PK-SD-008 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

9 Tiang Penyangga Papan Klasikal SS-TP-SD-009 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

10 Buku Petunjuk Guru SS-PG-SD-010 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

11 Buku Penunjang Pengayaan SS-BP-SD-011 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

12 CD Petunjuk Guru SS-CDPG-SD-012 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

13 CD Siswa SS-CDS-SD-013 SS PT. Sandiarta Sukses Indonesia

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
IDENTITAS TEKNIS

PENGADAAN PERALATAN PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR

No Nama Alat Jenis/Type Mek Nama Produsen Negara Asal


1 2 3 4 5 6
ALAT PERAGA PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN
1 Bola Kaki No. 5 WRD/OR/HS/01 Proteam PT. INKOR BOLA Indonesia
PASIFIK
2 Bola Futsal No. 4 WRD/OR/H.F/02 Proteam PT. INKOR BOLA Indonesia
PASIFIK
3 Bola Voli WRD/OR/VC.5/03 Proteam PT. INKOR BOLA Indonesia
PASIFIK
4 Jaring (Net) Bola Voli WRD/OR/JVC/04 Proteam PT. INKOR BOLA Indonesia
PASIFIK
5 Matras Senam WRD/OR/M-S/26 Proteam PT. INKOR BOLA Indonesia
PASIFIK
6 Tongkat Estafet (1 set isi 5 warna berbeda) WRD/OR/TS/22 Proteam PT. INKOR BOLA Indonesia
PASIFIK
7 Catur WRD/OR/C/27 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

8 Tali Pramuka APP Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

9 Peralatan P3K APP Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

Peralatan Olahraga Anak ( POA ) , terdiri dari

10 Tas POA Wardhana CV.WARDHANA Indonesia


WRD/T/01
Kantong Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

11 Bola POA WRD/BP/03 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

12 Bola Ayun Besar Wardhana CV.WARDHANA Indonesia


WRD/BA/04
Bola Ayun Kecil Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

13 Roket/Rudal WRD/RKT/05 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

14 Gawang Aman WRD/GA/06 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

15 Petak Lompat WRD/PL/07 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

16 Clapper WRD/CLL/08 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

17 Bilah WRD/BLH/09 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

18 Cones WRD/CNS/10 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

19 Gelang Raja WRD/GR/11 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

20 Buku POA WRD/BP/12 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

21 CD POA WRD/CD/13 Wardhana CV.WARDHANA Indonesia

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
IDENTITAS PERALATAN SENI BUDAYA DAN KETERAMPILAN

No Nama Alat Jenis Merk / Logo Nama Produsen Negara Asal

1 2 3 4 5 6
PERALATAN PENDIDIKAN KESENIAN
1 Gitar Akustik APP wardhana cv.wardhana Indonesia

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
l{omor :I2o,VRA4UOAKSDUK/X/mI5
$"venrmEB
Lmplran : -
Pcrlhrl :SgEALDlllglGAUfAgBltrA!
Kop.dt Yth.
Pokl. ULP K.bup.ton Lombok Ti.rur
P.da P.k.t Pangadarn P.r.lrtrn Pandldlkln 3D
Jl. Prof. l{. Y.nin, SH No.6g S.lor K.bup.t o Lo.t$ok linxrr

Yang brts|d td|gn dibawah ini :


NaIna Anis Darmawgn, SP
Jabatan : Oirektur
Bertrndak untuk dan atas nama CV VERIMER
Alamal : Tida. Mas Squ6r6 Elok D
Jl.Tidar 30831 O Surabaya
Tlp/Fat : (031 ) 5484307, 5352651 / (031 ) 5347050

Brtindak untuk dan atas nama CV. VERIIER sobggai Pab.ikn / Prod$on dn DistriMor Alai P6rag6
Pndidikan / P.aktik (APP) ) Sekolah, Prooram Dana Ajokasi Khusus (DAK) EidanO Pendidikan untuk
Sekolah Dasar (SD) benpa Perslal,an Pendidikan triatemalika, lPA" lPS, Sehasa, PJOK dan Kesnaan
Tahun AnOogran 2015.

DrEan ini mombadlan Orkungan yang Sabcnemy den aapantrhnya Lpada :

Nama Peru3ahaan CV. CAHAYA LESTARI


Pimpinan Novita F6t[ian
Jabalan Dirsklur :

Alamat Komplk lstans Pennaig 3@ Rsya Juanda


Desa Sawotr6tap l(6c.G6dangan, Sidogrto

Dalam rangka untj( mngikuli llang PEngdan pakot psksiaan


Pd|g da.n Prrrl.t n Plndldlkln 30
Adapun $rt dukurlean ya,rg karni brikan bri3i :

l. Jaminan G.an8i Purn Jual slamE 12 bdan untuk k.uskan alal yEng bukan dbbabkan oleh
k6laldgn pmgkEign.
2. Jaminen mass pakei (dlraulity) minimal3 (tiga) tahm
3. /
Jgminan lGtediaan Stock Esrang lGrnnpuan pflydiaan brang 3o3u.i d6ngn Volum
Pgkgrjaan.
4. 88rang ysng dklukung Edalah i00% b6ru bukan rqkondiEi, tanpa kg.uskan atau c&t dan aman
digunakan.

Surat Dukungfl ini b.laku apttla CV, CAHAYA LESTARI nelakukn pmblian produk / bararE d.i
CV.VERIXER solaku Psb.ikan den Disbh,rlo(.

Demiki{ Surat Oukungn ini dibual dnga sgbnamya untuk diprgunakan Bbagimana mostinyE.

Surabaya, 23 Oktobr 2015


Hormal kami,
CV. VERIUER

Ani3 D.rmawan. SP
Direktur

I TIDAR MAS SQUARE D.6 *t-


N Jl. l-idar 308 - 310 Surabaya, Telp.+6231 5484307,5352651 Fax +623'1 5347050
,i.trF
$ Webs rt : hftpj/wwwverimer.co.id ; [ -r, r info@verimer.co.id
SURAT PERNYATAAN
$venrmEB
BERSEDIA DITINJAU KE LOKASI PABRIK
Nornor :129.a,VRACLJI)AKSPBOXPTX/20I5

Kopad. Yth.
Poki. ULP K.buplt.n Lombok Timur
Pada Paket Pengldran Poralat.n P.ndidlkln SD
Jl. Prof. l|. Yamin, SH No.69 Solong Kabuprton Lombok Tlmur

Yeng bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Anis Darmawan, SP


Jabatan : Direktuf, CV.VERIMER
Alarnat : Tidar Mas Squarg Blok D5
Jl.Tidar 308310 Surabgya
Tlp/Fax (031) 544407, 5352651 / (031) 5347050

Bertindak untuk dan ataa nama CV. VERIITER sbagai Pabriken / Produ6en dan Distributor Alat peraga
Pendidikan ,/ Praktik (APP) ) Sekolah, Program Dgna Alokasi Khusus (DAK) Eidang pendidikan untuk
Sekolah Dasar (SD) brupa Peralatan Pndidikan Matematika, lpA, IpS, Bahssa, PJOK dan Kosenian
Tahun Angoaran 2015.

t).ngan Ini rnony.bkan bahw. kami brrr.dla ditjniau ko lok .i pabriU gudang.

Sural Pemyalean ini dibikan kepada CV. CAHAYA LESTARI dalam rangka untuk mengikuti telang
Pengadaan Paket Pek4aan Pcngadr.n P.ral.hn pondidikan SO

Demikian Suaat Pornyataan iniclibuat derEan sebnamya untuk diprgunakan sabagaimana meslinya.

Surgbaya, 23 Oktobr 20'15


Hormat kami,
cv. vERtuER

Ania Oarmawan. SP
Direktur

TIDAR MAS SQUARE D-6


J . Tldar 308 -310 Surabaya. Telp.+6231 5484307 - 5352651 Fax +6231 5347050
htlp //wwwverimer co d : rnfo@ve|merco rd
SURAT PERNYATAAN
$-ventmER
TIDAK TERLIBAT DALAM PELANGGARAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL
Nomor : 129.b/VRA-CUDAKPPHKUX./2o15

Kepada Yth.
Pokia ULP Kabupaten Lombok Timur
Pada Paket Pongadaan Pe,alatan Pendidikan So
Jl. Prot. M. Yamin, SH No.69 Selong Kabupatsn Lombok Timur

Yang bertanda tangan dibawah Inl


Nama : Anis Darmawan, SP
Jabatan :Direklur
Berlindak unluk dan atas nama : CV.VERIMER
Alamal : Tida. Ms Square Elok D
Jl Tidar 308-310 Surabaya
Telp/Fax : (031) 5484307, 5352651 / (031) 5347050

Bertindak untuk dan al,as nama CV. VERIIER sbgsi Pabriken / Produsen dan Dist.ibutor Alat Peraga
Pendidikan / Prahik (APP) ) Sekolah, Program Dana Alokasi Khusus (DAX) Bidang Pendidikan untuk
Sekolah Dasr (SD) berupa Peralatan Psndidikan Matematika, lPA, lPS, Bahasa, PJOK dan Kesenian
Tahun Anggeran 2015.

lenyatakan d.ngan lgbgnamyr bahwa Po.ua.ha.n kami tidak lgdrrlg trdibat dalam pglanggaran
hak k.k.y.an intollKud.
Sural Pemyalaan ini dib.rikan k.pade CV. CAHAYA BERSAMA dlam rangka untuk mengikrJti lelang
Pengadaan Paket Pekeriaan P.ng.d.d P.6l.t
n P.ndldlk n SD

Demikian surat pemyataan ini kami buat dgngan pnuh kesadaaan dan rasa tanggung iawab

Surabaya, 23 Oktober 2015


Hormat kami,
CV. VERIMER

Direklur

T TIDAR MAS SOUARE D.6


N Jl. Tidar 308 - 310 Surabaya, Telp.+6231 5484307 - 5352651 Fax. +623.1 5347oso l|E' .Y :, ,a:c:,
N Website i http://www.verimetco.id ; i, f .r info@verimer co.id l!*- L5F Y r. I Y i:'
SURAT PERNYATAAN KESANGGUPAN
$ventmEB
MEMBERIKAN PELATIHAN KEPADA SEKOLAH PENERIMA BARANG
Nomor : 1 29.G/VRA-CUDAKPPKSPIX./2oI 5

Kepada Yth.
Pokja ULP Kabupaten Lombok Timur
Pada Paket Pengadaan Poralatan Pendidikan SD
Jl, Prof. M. Yamin, SH No.69 Solong Kabupaton Lombok Timur

Yang bertanda tangan drbawah inr :

Nama : Anis Darmawan, SP


Jabatan : Dir6kiur, CV.VERIMER
Alamat : Tidar Mas Squaro Blok D$
Jl.Tidar 308-310 Surabaya
TalplFax : (031) 5484307, s352651 / (031) 5347050

Brtindak untuk dan atas nema CV. VERIITER sgbagai Pabrikan / Produsen dan Dislributor Alat Peraga
Pendidikan / Praktik (APP) ) S6kolah, Program Dana Alokasi Khusus (DAK) Eidang Pendidikan untuk
Sekolah Dasar (SD) be.upa Peralaten Pendidikan Matematika, lPA, lPS, Bahasa, PJOK dan Kesnian
Tahun Anggaran 2015.

Oongan ini menyatakan bahwa kami S.nggup mmborikan pelatlhan kepada lepala sekolah dan &ru
rekolah pnerlma bantuan DAX 2015.

Sural Kelerangn ini diberikan kopsda CV. CAHAYA LESTARI dalam rangka untuk mengikulr lelang
Pengadaan Paket Pekeqaan Ponoadran PsFalatan Pondidiken SD

Demikian Surat Pgmyalaan inr drbuat dongan sebnamya untuk dipergunakan sebagaimana meslinya

Surabaya, 23 Oktober 2015


Hormat kamr,
CV. VERIMER

Anis Darmawan. SP
0irektur

TIDAR MAS SQUARE D.6


Jl Tidar308-310 Surabaya. Te p +6231 5484307
d;
5352651 Fax +6231 5347050 tt ! 7 j;.--
http://wwwverimerco. tnfo@veflmerco d !-.:!q
SURAT PERNYATMil KESA
$"venrmER
MENDISTRIBUSIKAN BARANG KE SEKOLAH
Non|or : 129.(WRAaUDA(pIBKgrX/mlo

Kop.d. Ylh,
Pok a ULP K.bup.ten Lombok Tlmu.
Pada Pakct Pang.d.an pcralatln p.odldlk n SD
Jl. Prot . Yudn, SH No.6g Solong Xrbupriln Lombo* Tlmur

Y6ng brtaida tangan dibawah ini :

Nama Anis Darmawan, Sp


Jabalan : Dirktur. CV.VERIMER
Alamal : Tidar Mas Square Blok D
Jl.Idar 30&310 Surabaya
T6lp/Fax (031) 5484307, 5352651 / (031) 5347050

Bsrlindak untuk dan ata3 nama cv. VERI ER sebegi pab.ikan / produ.en deh Distrib.rtor ALt peragc
Pendidikari / Praklik (APP) ) Sokotah, program Dan Atoksst Khusus (DAK) Bidsng pendklikan unt;k
Sekolah Dasar (SD) b6npa Peretatan p6ndidikan tdsterntika, te4 teS, eairaea, plOK dan Kesenian
Tahun Anggaran 201 5.

Orf|g6n inl nrnyrtrkln bd|w! trml Sanggup [rndl.trlbullkan !.np.l klsalolCt pcnerlm. banhran
DAr 2015.

Surel K.l.r.noan ini dibo.iten tcped. CV, CAHAYA IESTARI dalam rsngka untuk mengikuti telang
Pengadaan Pakot P6k6.jaEn P.ng.daan p.rd.f.n poodldtkln SD
Dniki8) Surat Pernyataan ini dibt d6noan sb6n9mya untJk diprgunaksn sgbagatmns rlgsatnya.

Surabaya, 23 Okiober 20'15


Hormal kami,
CV. VERIIIER

Anis Oarmawan. SP
Drrektur

TIDAR MAS SQUARE D.6


310 Surabaya, Telp +6231 5484307 - 5352651 Fax +6231 5347050
Jl. Tidar 308 -
Webslta httpJ/www.verimer.co.id; l.,rli info@verimer.co.id
SURAT PERNYATAAN GARANSI PURM JUAL
$-venlmEB
Nomor : 128.!/VRACUDAKFGPJTX/2OI 5

K.padr Yth.
PokJ. ULP K.bupatan Lorrbok llmur
P.d! Prk.t P.ng.d!m P.r.latan Pcndldlkln SO
Jl. Prof. I. Y.n n, SH No.60 Solong K.bup.i.n Lonrbok nmur

Yang bertanda tangan dibawah ini i

Nama Anis Darmawan, SP


Jabalan Diroktur, CV.VERIMER
Alamat Tidar Mas Squar Blok D
Jl.Tidar 30&31 0 Surabya
T6lp/Fax {031 ) 5484307, 5352651 / (031) 5347050

Bsdandak untuk dan atas nama CV. VERIXER 36bsoai Pebrikan / Ptodls8n dan Distributor Alat Peraga
Pendidik{| / Praktik (APP) ) Sokolah, Progrem Ona Alokari Khusur (DAK) BidarE Pendidikan untuk
Skolah Dasr (SD) brupe Psralatan Perdidikari Matomatika, lPA, lPS, Baha96, PJOK dan Kesenian
Tahun Angge.en 20,|5

Oongan ini kami mombrikan jaminan :

- Gransi trrma jual !lam8 '12 (dua bol$) bulan untuk kgru3dn alat yano bukan disbabkan oleh
kelaleidl oomakeien.
- lGtrsediaen gjku cdang pralatan / Sp6rl part solama 3 (tig) tahun, bodaku sojak barang
dis6rah t6aimakan.

Sur6t K6ler.ng.n ini diboribn koped. CV. CAHAYA LESTARI dlam rangka untuk mngikuti lelang
Pengadaan Paket Pekerjaan Pcng.d[n Pafr|ltan Pondidlk n SD
Demikian Surat Pemyglasn ini dibut dgngn sebnamya untuk dipeunakn gbagimana mstinya.

Surabaya, 23 Oktob6r 2015


Hormat kami.
CV. VERITER

I TIDAR MAS SOUARE D6 -J/.


I$ Wbsile : httpl/www venmer co rd . 1., .,ri Info@venmerco rd
Jl T'dar 306 - 310 Surabaya, Telp +6231 5484307 - 5352651 Fax +6231 5347050
';;TF
a*,
as.

]'!..'

K'**

ALAT PERAGA PENDIDIKAN


MATEMATII(A PEMUTA
UNTUK SEKOLAH DASAR

www wardhana.co.id

'l . r., .
,'! !1.t' r,
EJ;."'i' :' '.!$t
D

WARDHANA
T
?f .'..
,,''"o.
'
.'
i ;i

"ALAT PrnAcA PEN Dr Dr rArv


MATEIUATII(A PEMUTA
SPESIFIKASI TEKNIS ALAT PERAGA MATEMATIKA PEMULA (DASAR)

Nama Alat

250 buah matarantalukumn 1x2cm


Bahan : Plasiik a.t 250 buah mata rantal berbentuk persegl, segilga, dan
linokaran
lrib -
Warna : Aneka warna yano menarik
Fungsi :Belajar membilang pada tahap awal dengan
pendekatan yang menarik selain juga untuk
, \\ .rd
...'p
4 .:t ..a
Bahan
Warna
Fungsl
:
:
:
P asiik
Merah,kuning,HijaudanBiru
Digunakan untuk belajar membllang tahap awal
melaiih motoriksiswa siswa dengan pendekatan yang meradk. Juga
dapat meatih motorik sswa. Alat jni juga
mengenalkan beraneka bentuk-bentuk bangun
danpengenalan anekawama
ii:1T,?lY

Terdiri dari 100 manik-manik dengan 4 beniuk dan 5 buah


benang besar
Bahan : Plasiik
j.i:_"s Berisi5 buah benang besardan 100 manik'man kdengan 4
bentuk man ik-manik.
Bahan : PLastik
Warna : Aneka warna yang menarlk
Fungsi i Belajar membilang pada tahap awal dengan f*'.\\p
- e ,/)
Warana
Fungsi
i
:
l\,4erah, kuning, hijaudanbku
Digunakan untuk belajar rnembllang tahap awal
pendekatan yang menarik sela;n juga untuk 2::u siswa dengan pendekaian yang menark, dan
melatih motor kslswa dapat melauh motorik siswa Alat inijuga dapat
Manik dan Pola digunakan untukpengena an aneka warna

200kubusberkaiianekawama 200 kubus berkaitaneka warna


Bahan : Plasilk Bahan : Plasilk
Warna : Aneka warna yang menarik Warana: [,4erah, kun]ng, hiaudan b ru
Fungsi : Belajar nrembilang pada tahap awal dengan Fungsi : Dlgunakan untuk beLajar membilang tahap awal
pendekatan yang menarik selain jusa untuk siswa dengan pendekatan yang menarlk, dan
melatih nrotoriksiswa dapal melatih moiorik siswa. Alat inijuga dapat
digun a kan untuk pengenala n aneka wa ma
Kubus Berkait

10 modelbangun datardan papan berpola 10 model bangun datar bedangkaidan papan berpola 10
Bahan : Plaslik mode bangundaiartercebut
Wama : Aneka wama yang rnenarik Bahan : Plastik
Fungsi : l\,,lengenalkan bentuk-bentuk bangun datar Warna : lrerah, kuning
sebagai pengenalan awal iFl]u bangun/geometri Fungsi i tr/engenalkan bentuk-bentuk bangun datar
pada s swa sebagai pengenalan awal ilmu bangun atau
geomelri pada siswa
Bangun Datar dan Bingkainya
WDH MP 04

Papan berukuran 25 x 25 cm iebal 0,5 cm dengan 16 pola


Papan berukuran 25 x 25 cm lebal 0,5 cm dengan 16 pola
bangun datardan bagun datarnya Bjla setia p bangun datar
bangu n. Dlmana bila setiap bangu n datar dimasukkan pada
dimasukkan pada pola bangun datar yang ierdapat pada
pola bangun daiar yang terdapal pada papan. maka papan, maka bangun dataryang ada akan menonjolkarena
bangun dataryang ada akan menonjolkarena lubang yang
lubang yang ada lebih dangkal dibanding dengan tebal
ada lebih dangkal dibanding dengan tebal bangun datar
bangun datar yang tersedia dengan maksud agar mudah
yang tersedia dengan rnaksud agar mudah untuk dlpasang
untukdlpasang dan dilepasoleh siswa.
dan dilepas oleh siswa.
Bahan : Plasuk
i
Bahan Plastik
Warna r Papan berwarna hijau dan bangun datamya
Warna : Papa n aneka wa rna yang menarik berwarnaorange
Fungsi : [,4engenalkan bentuk-bentuk bangun dalar
sebagai pengenalan awal ilmu/geomei pada
Fungsi : I\4engenalkan beniuk-beniuk bangun datar
sebagal pengenalan awal ilmu bangun/geometri
lVacam-macam Bangun Datar padasiswa.
WDH MPOs

Papan berpoia bangun 3 dinrensl (kecuali bangun bola). Papan berpola bangun3 dimensr (kecuali bangun bola)
Fungsinya untuk meletakkan 7 macanr bangun 3 dimensi. untuk rneletakkan bangun 3 dimensl dengan ukuran l
Ukuran I papan 20 x28 cnr, Kubus 6 x6 x 6 cm, Balok6 x6 x Papan 20 x 28 cm, disertal dengan Kubus 6 x 6 x 6 cm,
8 cm, Tabung dan Kerucutd ameteralas 8 cm, tinggiS cm, Balok 6 x 6 x 6 cm, Tabung dan kerucut diameter alas 8 cm,
Limas alasnya 6 x 6 cm tinggj I cm, Prisma Segienar. linggi 8 cm, Limas alasnya 6 x 6 cm, iinggi 8 cm, Bola
setiap sisinya 4,5 cm dan tingginya 8 cm, bola dengan diameterS,2 cm
diameter8 cm Bahan : PlastikTransparan
Bahan : PlastikTransparan Wama : Biru, Hijau, KLrning, dan Merah
Warna : anekawarnayangmenarik Fungsi : Alat uniuk pengenalan awal beniuk bentuk
Fungsi : pengenalan awal bentuk,bentuk berbagai bansun 3 {tiqa) dimensi yaltu Kubus, Balok,
bangun3 (liga)dimens. Tabung, dan Pr sma Segienam.
Bangun ruang sederhana (baiok, prlsma, tabung,
bola,dan kerucut) Bangun 3 Dimensi

www. wardhana.co.id
4F,
.t a. r\
., I
b
ntl. w-.lnorrANA I
Alat
^ama
Ivuka jam berbentuk lingkaran dengan modifikasi kaki [,4uka jam berbentuk lngkaran dengan modifikasi kak]
diameter iingkaran 18 cm. N,4uka jam dilengkapi dengan dimana diameter lingkaran 18 cm. l\,4uka jam dilengkapl
angka penunjukjam dad jam 1 sampaidenganjam 24 serta der gdr angka perun.ukla.1 dar arr ' sarpa dengan id-
penunluk menii dari 5 menit sampa 60 menit. Pada 24 serla penunjuk menii dai 5 menit sampai 60 menit.
lingkaran mukajam terdapat lubanglubang yang ber{ungsi Lingkaran muka jam juga terdapai lubang-lubang yang
untuk mengganti angka dengan huruf romawi aiaupun berfungsi untuk mengganti angka dengan huruf romaw
derajat Dimana huruf romawi dan derEat dicetak di atas ataupun derajal, Dimana hurufromawi dan derajai dicelak
plaslk berbentuk lingkaran kecil dengan diameter di atas plasiik berbenluk lingkaran kecil dengan diameier
lingkaran2cm. lingkaaan2cm,
Bahan : Plastik Bahan : Plasiik
Warna : l\,4uka iam berwarna Merah, jarunr pendek
Wama : Muka jam, jarum pendek, jarum panjang, tulisan berwarna Kuning, jarum panjang beMarna Biru,
pada muka jam. Ingkaran bertuliskan huruf tulisan pada muka jam beMarna Kuning,
romaw dan derajat dengan aneka warna yang lingkaran bertullskan huruf romawi dan derajal
lruka Jam / Jam Analog benrvarna merah dengan tulisanberwarna h tam.
Fungsi : Uniukbelajartentangwaktu/janr, derajat(sudut). Fungsi : A at untuk be ajartentang wakiu atau jam, huruf
UntrL men9u(ur wakir dergal satuarjam rcmawi, danderalat(sudui)

Jam digiial dibuat dengan aas jam berbentuk persegl Ja- orgral o bual der qd,l d a" jan berbenl-l Deregi
dengan ukuran mininral I x 6,5 cm, persegi tersebut blla de ix i-an rimal 9 6 5 cm. d mand perseg:
diletakkan posisinya akan mir ng dengan kemiringan 25 'qan bila diletakkan posisrnya akan miring dengan
tercebut
derajat. D atas alas jam d igital berbentu k perseg menonjo kem rlngan 25 derajai. Di atas alas jam digita berbentuk
6 buah tabung kecil sebagai pijakan angka-angka yang persegi menonjol 6 buah tabung kecl sebagai pljakan
akan menunjukkan jam. Angka-angka yang akan angka-angka yang akan menunjukkan jarn. Angka-angka
menunlukkanjam dibuatdengan bentuk persegi beru kuran yang akan menunjukkan waktu dibuai dengan bentuk
3 x 1,6 cm sebanyak 40 keping bertuliskan angka 0-9 pe.seq be'LkJ-dr 3v r6 c 'eoarya- 40 lep.g
dengan masing-masing angka sebanyak4 buah. bedLl\lan arq"d0-9 oFrqar masilg masrnq anql'a
Bahan : Plastik
Warna : Alas jam Digital, keping angka, dan ceiakan Bahan : Plastik
angka Wama : Alas jam Digiia beMarna Merah, kepirg angka
menggunakan anekawarna yang menarik. Jam Digital ber-warna Kuning dengan cetakan angka
Fungsl i Alal lniuk beajar tentang waklu/jam dengan berwarnahilam
bentuk digita . fi,4enggunakan alat ukur waktu Fungsi : Alat untuk belajar lentang waktu aiau Janr
denga n satuan jafir dengar bentLkdioital

Lingkaran diameter 6 cm, Persegi Panjarg 6 x 4 cm, Lingkaran dlameter 6 cm, Perseg Panjang 6 x 4 cm,
Pe segi6 \ 6 cm dar seq Iga sima srsi6,6 x 6cm -asi1g- Persegr 6 . 6.- dar segrliga \an'a - s 6 x 6 r 6 cm rasi-'q
mas ng dengan tebai 5 mm dan 2 mm seda Lingkaran masing dengan tebal 5 mm dan 2 mm serta Lingkaran
diameier3 cm, PersegiPanjang 4 x 2 cm, perseg 3x3cm
dan Seg tiga sama sisi3 x 3 x 3 cm masing-masing denga n
6tr=
@ 1@,
diameter 3 cm, Perseg Panjang 4 x 2 cm, perceg 3 x 3 cm
dan Segitiga sama sisi3x3x3 cm masing-masing dengan
tebal5mrn dan 2 mm.
tebal5mmdan2mm. & ld$ Bahan : Plasi k
Bahan : Plast k
Warna : ]\,4erah, Kunlng, Biru
Ditempatkan da am wadah plastikiransparan.
Fungsi : Untuk mengenalkan bentuk-bentuk geomeiri
C}:*qr Wama : [,4erah, kun ng, biru
Fungsr : Alal peraga untuk mengenalkan bentuk-bentuk
geometri kepada siswa, namun juga untuk
mengenal\darna (3 warna dasar, merah, kunlng,
kepada siswa, nam!n juga mengenal warna (3 dan biru). A at inijuga uniLrk melai h logika anak,
warna dasar yaiiu merah, kuning, dan biru). rnengena kan bentuk, rnembandingkan uk!ran
Untuk melatih ogrka anak, mengena bentuk Blok Logika
(besar kecil dan tebal iipls), mengelompokkan
memband;ngkan ukuran (besar kecil dan tebal benda sesuai warna, sesuai bentuk, sesua
rp-). -elgelompo(ka1 berda sesdai wa-na. ukuran danlainlain.
sesuai bentuk. sesua i uku ran da n la inlain. Ditempatkan dalam wadah plasUktransparan.

Penggaris 20 cm, penggaris segitiga panjang 14 cm (sudut Penggaris20 cm, penggafis segiuga panlang 14 cm (sudul
90, 45, 45 derajai), penggaris segitiga panjang 18 cm 90, 45 45 derajat), penggaris segitga panajang 18 cm
(sudut30,60, 90 deraiai), busur denqan diameier 14,5 cm (sudui 30,60, 90 deraiat), busur densan diameter 14,5 cm
danjangka
Bahan : P asiikdan looanr
Wama : Transparandan logam
'/r' ,
danjanska
Bahan r Plastik dan logam
Warna : Transparan dan logam
Fungsi : Sebagai alai Bantu siswa dalam mengenal . . ':;. Fungsi Alat ini sebagai alat Baniu s swa dalam
rellarg pcrg rluran sepen ul,J-a'r panjanq. mengenal tentang pengukuran seperti ukuran
lebar, tinggl, tebal, iermasuk besar suatu sudut. panjang lebar, tinggi, iebal, termasuk besar
Sebagai alal Bantu untuk siswa agar dapat sJau sJdLr. .luga sebaqai aLal Bd rlJ s swa
membanlu atau menggarnbar bentuk bentuk unluk dapai menggambar bentuk-bentuk
brrgu r dalar \,4enqgurakan a al J\ur panrang Mistar dan Jangka bangun datar, seara digunakan sebagaialat
WDH MPlO
tidah ba\r ddr bdkJ (,m, -) yang serng ukur panjang baku dan tdak baku (cm, m)
digunakan vanq ser nq diqunakan siswa.

Lembaran pastic minimal 20 x 20 cm dengan cetak tabel Lembaran plast k20 x20 cm ceia k label penjumlahan
Bahan : Plastik
Bahan ; Plaslik Warna : FullColour
Warna : Ful Colour Flngsi : Alat Bantu slswa untuk dapat belajar tentang
Fungsi i Alat Baniu siswa uniuk dapat belajar tentang Penjumlahan
Penjumlahan

Tabel Penjumlahan

Lembaran plastic minimal 20 x 20 cm cetak tabel Lembaran p astik minlmal20 x 20 cm celaklabe perkalian
Bahan : PlasUk
Bahan : Plastik Warna : FullColour
Warna i Fu lcolour Fungsi : Alal Bantu siswa untuk dapat belajar tentang
Fungs : Alai Banlu siswa untuk dapat belajar teniang perkalian sampai dengan 100.
Perkalian. Alat Bantu siswa dalam melakukan
perkalian biangan yang menghasllkan bilangan
duaangka.
c\J.

':, '-a*.
www. wardhana.co.id
&:
t,ct t ".i; w.- b
/l
* *$, *RRoHANA I
t' ' ra'
,l'lama Alat
.'
Kariu Kumplrlan Gambar, Kadu Angka, dan Kartu Nama Kartu Kumpulan Gambar, Kart! Angka, dan Kartu Nama
Bilangan 1 s.d 10 dengan ukun Kartu KumpuLan Gambar tt Bilangan 1 sampai dengan 10 dengan ukuran Kaftu
dan Kartu Nama Bilangan 15 x I cm, dan ukuran Kartu i:: .r if.i Kurnpulaf Gambar dan Kartu Nama Bilanoan 15 x I crn,
Angka 10x 6 cm. '- " ,+.i dan ukuran Kartu Angka 10 x 6 cm dimana cetakan Kadu
Bahan : PlastikBrmagnei 'r "a.,rn -..i lli=: Angka dan Kadu Nama Bilangan menggunakan teknoogi
Warna : Kadu Kumpulan Gambar dicetak full colour,
..-.'
5 sr*i '-? HITTRANSFER
Kartu Angka, dan kartlr Nama Bilangan * ry(t*, Bahan : Plastik Bermagnel
menggunakan aneka wa rna yang rn nar k Wama : Kaaru Kumpulan Gambar beMarna Merah
Fungsi : ALat Bantu guru dalam mengajar didepan kelas Muda, KartuAngka berllarna Hilau cetak Perak,
dan kadu Nama Bilangan berwarna kuningcetak
uniuk mengajarkan konsep bilangan dan
merah metalik.
rnengenalkan bi angan beserta lambang Fungs : Alai Bantu guru dalam mengajar di depan kelas
bilanqannya. untuk mengajarkan konsep bilangan dan
Kartu Bilangan 1 s/d 10 mengenalkan bllangan beserta ambang
bilangannya.

Kadu Angka, dan Kartu Nama Bilangan 11 s/d 20 dengan Kadu Angka, dan Kartu Nama Biangan T1 s/d 20 dengan
ukuran Kartu Nama Bilangan minima 15 x 8 cm, dan ukuran Kartu Na.na Blangan 15 x I cm, dan ukuran Kartu
ukuran Ka.tuAngka 10 x6 cm. Angka 10 x 6 cm, dimana cetakan Kariu Angka dan Kadu
Bahan : P astikBermagret Narna Bilangan menggunakan teknologi HIT TRANSFER.
Wama : Kariu Angka, dan Kariu Nama Bilangan Bahan : P astikBermaqnet
menggunakanwarna yang menar k Warna : Kadu Anqka berwarna hiiau ceiak perak, dan
Fungsi : Aat Baniu gur! dalam nrengajarkan konsep Kartu Nama Bilangan berwarna Kuning cetak
rnerah metallk
bllangan dan mengena kanbilangan beserta Fungsi : Alat Bantu guru dalam mengalar d depan kelas
ambang b langannya. lMeneniukan ni ailemplai untuk mengajarkan konsep briangaf dan
puluhan dan satuan. mengenalkan bilangan beserta lambang
Kartu Bilangan 11 s/d 20
b langannya. dan pengena an niLai lempal
WDH [']P] 4 puluhan dan satuan.

Kartu OperasiBilangan beruklran 10 x 6 cm, terdir darl+, Kartu Operasi Bllangan berukuran 1 0 x 6 cm, ierdir dari +,'
, x, : , dan =diceiakdenSan teknologi HIT TRANSFER
Bahan : Plastik Bahan : Plasfik
Warna : Kartu Operasi Biiangan menggunakan aneka Warna : Kartu Operasi Bllangan beMarna hiau cetak
warnamenarik
Fu.g. : Ala' Ba.rrL gLrL rrtLrl aenqajarkan operdsi f rg: :Aal BaILJ gJL urtJk merga.a4an opea.
bilangan seperti penjunrlahan, pengurangan, biangan seperil peniumlahan, pengurangan,
perkalian, dan pembaqian. Melakukan perkalian, dan pembagian. Melakukan
penjum ahan dan pengurangan bilangan. penjumlahan dan pengurangan bilangan.
I\,4enggunakan sifai operasi pertukaran dan N,4enggunakan sifai operasi pedukaran dan
pengelompokan. Kartu OperasiBilangan
pengelompokan.

Kadu bergambar binatang, alat rumah tangga, dan alat Kartu beeambarAyam, IVeja. dan Becak dengan ukulan
transpodasi dengan ukuran Kartu minimal 10 x 6 cm.
* Kartu minimall0 x6 cm N,4asing masinggambarberjumlah

;rn
Dimana masing masing gambar ierdapai minima 5 buah 5 buah kartll
Bahan : Plastik
Bahan : Plastik Wama : Kartu bergambarAyanr:Kuning, Becak rPutih,
Wama : Kartu bergambar binatang, alat rumah tangga
Fungsl :
atau a al tlansporiasi semua dicetak FullColour
Media bagj guru unluk mengajar didepan kelas
4; N,4eja:B ru semua dicetak Ful Colour
Fungsj : Alat Baniu guru untuk rnengajar d depan kelas
rerlaaq b argaa. ^ emb ang h:ipL1a1
lentang bilangan, membilang, himpufan kelipaian, (ayam mewakili kelipatan 2, becak
kellpatan, dan lainla n. Memblang banyak mewakili kelipatan 3, meja dan kambing
benda. l\,4enq u ruikan banyak benda. Kartu Gambar mewakil ke ipatan4).

Papan Peraga berbentuk Persegidengan ukuran minimal Papan Peraga berbentuk Pe6egidengan ukuran minimal
60 x 60 cnr dengan aneka warna papan terbuai dari plat 60 x 60 cm dengan warna papan kuning muda ierbuat darl
denqan ist papan terbuatdar pastik plat dengan list papan terbuat da ri plastik.
Bahan : Plai,1\,4DF,dan Plasiik Bahan : Plat, MDF, dan Plastik
Warna : Plat menggunakan aneka warna yang menar k Warna : Platberwarnakuning,lislberwarnahrlau.
Fungsi : I\.4edia untuk menmpelkan kariu bilangan, kartu Fungs : Alat Bantu untuk menernpelkan Kadu Bilangan,
Ga-oa' darKanJOpFrdsiB lar qa L Kadu Gambar, dan Kadu OperasiBiangan.

Karlu Permainan dengan 400 soal Penjumlahan Karlu Permainan dengan 400 soal Penjumlahan,
pengr.rrangan. Perkalian, dan Perrlbagian yang diceiak pengurangani Perkalian, dan Pembagian yang dicetak
diatas kartu dengan ukuran luar 16,5 cm, x 6 diatas kartu dengan ukuran lura 16,5x 6 cm, dimanasetiap
dimana setiap 10 (sepuluh) lembar kartu disatukan 10 (sepuluh) lembar kadu disatukan dilengka pi dengan ia i.
dengan penjept plastik dan dlengkapi dengan Bahan : PlastlkdanTa imerah
ta i. Warna : kartu Penjumlahan berwarna Hila! Muda,
Bahan : P astikdan ialimerah Pengurangan Ungu, Perkalan berwarna 8ru,
Wama : Kariu Penjumlahan Penqurangan, Perkalian, dan Pembagian berwama Orange kesemuanya
dan Pembagian menggunakan aneka warna dicetakFu lColour

rilr ,*fi
yang men arik kesemuanya diceiak Full Colour. Fungsi : Alat perrnalnan yanq akan rnempercepal siswa
Fungsi : A at Permainan yang akan mempercepat siswa
dalam mengerjakan soal-soal aiihan
maiematika (penjumlahan, pengurangan,
(-- r rx_Y-v-k/
perkalian dan pembagian) dengan *-
menggunakan
pem
alat Bantu taii, guru atau
bimbingnya akan dapat langsung XXBd
mengoreksl hasil kerja siswa hanya dengan
melihai bentuk tali pada kariu bag an dibelakan Permainan Tali Lilitan /.\,

. lii
.W
s'.
www. wardhana.co.id ,j
l)'
-,i.ilFf,r;":." 'l! *
u$,
* *,l*oHANA
, I '7 l', ,', @

Nama Alat

Papan 25 x 25 cm dengan 3 po a ingkaran, 2 pola persegi Papan 25 x 25 cm dengan 3 po a ingkaran 2 po a persegi


panjang & 3 pola persegi dilengkapi potongan potonqan panjang & 3 pola perseg d lengkapi potongan-potongan
untuk dirsikan da am po a yang tersedia Untuk Lingkaran
lerdapai potongan y'-an, %-an, l/8-an. UntLrk Persegi
Panjang terdapat potongan 2 model %-an dan 1 mode %-
Xmr'i untuk diis kan dalanr pola yang iercedia Untuk Lingkaran
ierdapal potongan y.-ar, y,-an, 1/8-an Untuk Persegi
Panjang terdapai potongan 2 model% an dan 1 model %-
an. Untuk Persegi terdapat potongan 2 madel /,ar,
an Untuk Perseg terdapat 2 model potongan % an, 2
model%'an, dan 1 mode poiongan 1/8-an.
I model %-an. dan 1 modell/8 an
Eahan : Plasuk
2

Bahan : Plastik
Warna : anekawarna yang mena k
FLrngsl t\4enqenal bentuk 2 dimensidan potongannya.
llengenal pecahar sederhara.
?@eo Warna : Hijau,OrangedanBiru
F!ngsi : t\4engenai beniuk 2 dimensi dan potongannya.
L4engenal pecahan sederhana
Me m ba ndlng kan pecahan sederhana.
l,/lembandingkan pecahan sedrhana. Memecahkan masa ah yang berkaiian dengan
I\/emecahkan masalah yang berka tan dengan Papan Pecahan pecahansederhana.
pecahan sederhana. WOH MP]!

tlkLiran minimal{i0 5 x40 x 16 cm Ukuran min mal60.5x40x 16cm


Bahan : PlasUk Bahan : P astik
Warna : aneka warna yang menadk dengan cetakan full Warna : orange, Biru dan Kunng dengan celakan ful

Fungsi : KolaktempatmenyimpanAlaiPeraga Fungsi KotaktempatmenyimpanAlatPeraga

Laniai Permanan berbenl!k segi deapan. dimaaa Lanta Permainan berbent!k segi deapan, dirnana
masin g-masing sisinya berukuran 25 cm, dengan kotak masing masLng slslnya berukuran 125 cm, dengan kotak
mesin alat berwa rna disalah saiu seginya. Mesinyang ada mesin a ai betuama Kunlng disalah salu seginya. lVes n
dapat menghasilkan suara karena menggunakan 3(tiga) yang ada dapat menghasilkan suara karena mengqunakan
buah baterai. Dilengkapi speaker tombol otr/on, pengatur 3 (tiga) buah bateral. Diengkap speaker tombol offlon
volume, pemiihan level, dan lampu rnerah dan hlalJ pengatur volume, pemilihan level dan lampu merah dan
sebagai penanda jawaban benar aiau saah. Laniai hijau sebag ai pen a nda jawaban benaraiau salah.
permainan terbuat dari lembaran plaslik yang diceiak ful Bahan : Laniai permalnan tebual dar len]baran plastk
coour dimana didalamnya terdapat sensor yang yang dicetak full coloLrr diriana didlamnya
dihubungkandengan mes n. tedapat sensor yang dihubungkan dengan
Fungsi : A at perma nan untuk meningkatkan kecepalan Fungsi :Alatpermainan untuk makn menlngkatkan
dan kelepatan siswa dalarn memaharii dan kecepatan dan ketepaiaf siswa dalam
mengu:sai kemam puan pe.kalian dan memahaml dan rnenguasa kemampuan
pFmb"ga. d.agar ralbalkr.r dra -anpa perkalian dan pembagian dengan me ibaikan
dengan empat orang slswa, sehingga dapat ora crmpd. de.q". e- p". o drg :i-^a.
terjadi kompetisi yang sehat Alat nl dapai Lantai Permainan Elektronik sehlngga dapat terjad kompetis yang sehat.
bersuara dengan menggunakan batterai !r/oN N,tP2l Alat inl dapat bersuara dengan menggunakan
dan menggunakan sifat'sifatoperasi b.tierai Berbahasa Lndonesia
h tung perka iandanpembaolan
'\4enrahaml

: A4/A5/85 :85
Bahan Cover r Minimai vory/AC210gr Bahan Cover :lvory210gr
Bahan si : MinimaiHVS70gr Bahan si : HVSS0gr
JiId : Jahit Kawat Pefeci Binding Ji id : JahitKawai
Cetak lsi : [/]inimal 1 (saiu)warna Cetaklsi : Ful Colour
Cetak Cover : Fu lColour Cetak Cover : Fui Colour
Fungsi :Panduan baqi guru dalam penggunaan Funqsi : Panduan bagi glru da anr penggLrnaan
alatperaga matemai ka Buku Petunjuk Penggunaan a alperaga matemat ka
WDll I\'1P22

Plastik yang digunakan adalah plastik murni, bukan afal atau daur ulang sehingga menghasilkan warna-warna cerah
dan aman karena tidak mengandung racun/toxic dan pewarna anti toxic.

\\a

www. wardhana.co.id
- .rri.
#,:ti,-

:"&o-
{-F;r:*it
PERMAINAN BANGUN RUANG
BANGUN RUANG TRANSPARAN, JARING-JARING, BANGUN KERANGKA
.gtandailrs-pesif ikasi: Produk .

BJhri PasriPs inr',rl Reri:.na trn:Pirai sahan r.xrr Fsl rj..ri BerMma kLoLrq{b:Trah liLr$' bisJ3r:'

&
Baran Pank F-q(lr!e.kr Be^r3ma k8furLrd:n .r,h lirrlpl taisirtr3r

Ba,i PiJrtk PS LrnEd) Fe r"arr3 kui:rlr dan mir.i (rrrupr LoisFran


sahei P astl PS I rre.rj e-tuama tansp.'ar

6a,an rjbslr Ps liire.k).6erd.ma kL,n,rE dan ner:rr lli!r) tan;par'n


3Jh.r PasLr FS 1]te.rl aenvan tr.ispa.ar 3cr30 r r(r0 rm b36kaa
- .n !na:sco EmFrscr6Nr 1i0 r.l
il,r:flii3i5ffi:,") +
F3dr PS 1 1r..kl q--alenra hr:Pir3n Ba|3n Pla3lk p-< Lrircckl E,pturarn: tufq d3n r. . ir rupi taisp, r

amJ kuiiq.rai meri:i rlliipi. tansprai


e:i;r Prnk F$ lire.rl 3--ar1j t : sr.En i:) BaMn Pr:1{Fs inre.r) 3e
Tdbunq
rwn (Fr8RT!i- 361

saian prsikFsrL'!.kl R,r* 11 ralsparal Earr.,, Pa:rjiPs 1 nre.i) Bcr,liii kunnq.Jl nerai itrt4jr transFarJn

{tr},,,"','-"'"'xilrijj
E-Fan P.dr rrs I rye.ril
arIr] P 3nl Ps Lila.ri 3er,!.!ia q!n i! rr derah lrL Upi 13rsFaftn

oc.juD rJ( dar:. c:rds Sed3nrii


rrcr! B.a.japrr n. .d 2idtrarbrah

L,1
S.tr-
lrah:n P a:1r ( nre.rl irl
'Ji
lr.Je (L! s if kria
td5'1",,,,,,,,.",,,,' 3a r a0 xrlr) I

Eah:i: P.1.1,i nrerr) kL,r rq

Balok

firde F, yrJ Seq Trr

serrJr PL:nkirag.ir. re,e1 rL/;r'r


. ir. Ln:rs Seq Etr,irr

rLrooer:rtr. seq T:qa

| ,*,,,rE:,""""1,1,',1

E;h.n Prsr I i.re.k) o,triq. hl3!

I ,",",,,-",,"'i"#:ir

A,ar Fi 5.,,Jeifk !ep,! i&.! d3 r asLlr ting d ber uh1lq 0.da lap iuilJrD-anea{ul
L ,uF dan .i slk;pi Lilllel*ts n!.qlrlrl !i!.n.
Ja.ing-jar:ng
Bangun Ruang

sahrr F asrrABs irrr.rl d3n rntl

PprLr{r.i p-. s.r r 15 r.


PEa Ukm:f: O='r e.n i 15.'i
?;ra UkLr;r O=0ncdr r 17.r1

K..l \.'q .e.ptr. a anis |Jb:lq 9

.i ;h".
' "..r, s" i. i.=*
"nr,.id.-,rr," "
Nama Alat
a.han An ka oo Fu c.l.rr E3hai
^1K?norF![CoLour
p3nan aal A3.qur Ruai!:r thnsDai.

I".TI,",,:".".^
# Deskips : sebasairdhpatr.nyhDanan dal Bansui Ruanq Laisp.rai.

PERMAINAN PEGAHAN
Nama Alat

BaMi Pia.lr (,.jeci) spon salraD Phst I ABs {Lnreck) spon


^Bs

scbalai lemp3r dudlkan rrnq(a an puh.n pe6es

Bdh:r P 3:li!i AES ( nre.tr Bahan PasfiABs ('i]e.k)


wa.na I'.ispalr. daoaiF D.f Walna : rQ.srl.la. dad Dcll
'3ma
! 113 1/4 r'5 r16 ri3 h, 1t3 1t5 116 1t3. 1114 thz,
"11

gah.n P aslkABs I rc.k).MDF sp.i B.rff PesftABS (iij.dk) sron

8a\ai Pa kABS {rre.k) Bahan: P srkABS (idjeck)


wah. I !.fta ynng bc.blda

qkaEn1.'; 1/3. 1i4. 1/s.116 1/3. 1/10. 1/12

Bahan PLadIABSlirre.r] Bshan: P srkABs (DP.k,

I s,.r rerdn .rin anCasan dan r.be 1 serr,adr dair.ad.sandan 51im.)brah pe.ahan nskaran unluk

-\vl sairad PhsrkABs I nre.k)


Bah.. P.31,(aBs ( iF.kl
r*ii -",-"t"*nll
tlama l0warnayansbftda
Deskps'' 1 ser ledniddrii0 be.tuk baigdn dara.

setutuh atat dBta. dinasukk n ke d.l.n stercalaen dan dib sekat untuk

sahai AdK.don Fu Cor.ur


rcM. a ar r.in Pecaiad*6e9 Pe.?hai Oeskr psl seb.gailempal penymDanan a al iiem Pecahan pe6qi Pecahan
llnqkaran. Nne sLri'slik dan bok lqika

MENGHTTUNG MASSA, MEMBUAT KOORDTNAT

PraiLAss hj,A.k) sahai PrasrikAss linred<)

Spaa$ remp3l dudlrar dar ensan nera.a ad NE* danrempar dudukai lianq mruk

PrasrikAes (,ni,Ack) 3:han Prasrik ABs l inleck)

sbasa bnla ns .,.ive'n bar s. Pada ujuiqienqer rerdapar ekurnova Pada urunq ngan b,napar ekuranoval
*ba!a bmp:l sadmsar !sd.h n sebagar tenpal qdnlungan wadah icrada dan di engkap dengan 6rde.

B3han Pasl*A8s {'nled)


Pa3lirtABS ( rjec|
Aar m, urluk menuflukkaf satuin massa abu bErdensan mensgunakan 3 Aal menuiJurkan salua. massa aiau be,al dengan menssunakan 3
1:sa)pe.band nqan yanq ddrnrL,(k 'niunllk
1(sa)pe,band isar )'anq dilunlukkan densanwama yaos ber.eda (unsu, hiau,

o75fi, ae^r.!n Ukuran O 75nin x60 mm. EeGkaa


P astk !s (Lnre.k)
t.ru:5.mx 13.m

a* 2.m.2.m deiqai tnrrvd q sdma.lrmah 20 bh


I, i:r i,e.i rnq P35 k

setu)h atat d6tas dnlasukk.n \e ,tatant steE.taatr da. dibeti sekal unt\k Setotuh .t.t .tiat. s .tina srkkan t:. dal.t stercDta.n dan dtb$ sekat oluk

Bahan AnKanon Fu col.ur


Deskrpsr sebaqa iempri oeryimo

B.han PLan rAsS filec0 Eaha. P 6likABS (nre.ki

sebaqa arel n9ka,an peissmaan paoar bsFaku papan koorJiar.anesus olln.katr 3ebas.ia ar raiskaan
pap3i kolar !.r!{ me^9cnaikan ban9!.irarar
rcnqqui.rn papai berpaku paFn k.o('narc.(esn: papai r.la uilrk
nerge.a ka. bailui dda,

a Paku dai bahaf, p asrikAss ( nle.k]. kna mBrsrr rur.h r00 brr. rilul
d 6rqkatn Dada oapan bdaas m
b Fziu dafl bahai padkAas lin ecr). se !m3h s0 bh meienlukai da.i) medqlzmbar banqun dalar
." .-"; i,. t o. b PJku da bahan pr:slikAEs i rrre.rl !a.i' h arrum ai 50 bh lntuk
ambahan iarcl 5ebaqa pen9[ub!iq
seda penyety:rs bsa d aes&scbagairars erak roord isix Y

seru h arat dratas crnasrkkan ke datan stere.taan dar dber sekar rnlDk Setutuh a 2! dr.t.s dnnasut:ka, te :tatan steteat.an) .ia. crL.t s.kat ntuN

Baha An Kadon Fu Co orr Eahrr An l(anDn fr:lcorour


Desrrjps' sebrga l.hpjl penym)

MENGHITUNG WAKTU DAN JARAK


StandarUSpesifikasi Juknis Nama Alat StandarUSpesif ikasi Produk

P,sk^ES ( nre.t) Prnsl;rABS I nre.kJ


(Lufq MerJr Bru Purih
IerCn da' p3p:n r.tgaJam seda;ar!m peilnlu\ yaiq dipar m-qd siaFrun psrnl* y3nq.rapd
ran
d seEkkan d..lrai oda lrigrdrD d

%nraiq = 190.m Lebar' 2cd'

Seiu.uh I arJ ahs d masukran ke d

Bshan : coour
Ds[rs' Seba]ir
^nK.nonFu
Lc,rpatoenyir

ts!s709r.n
Frii: r,:;x-;t{ll"
.,rc"*,,r" pe)7i?'
b.r ic4 o-{ortfri

corer:AdPaper3r0or
HVST0qrarn

ffi; Ufnikk. d.qka;an blrur d emp

: a.ver AdPaper310qr
lrvs 70 q6m
Euku Pdunjuk
Wanid
Unrur k-.r-.ngrrpdi bu(U n dre.roark& pada rus ql nrasrq rol.k rel atJl iv b,r;i p spoa o,r ?.4 !nruk !(e ensrapai riku rn dilehtarkai pada rnas n9 m.sfq r.1.k rcn a:L

covlr Ai

m
Paper3r0 sr
Barran s
"--T'dili
F. Cooi,UV
rrkan tada nas ic{tusnq korak rem a ar (wD MrKP/sP03-04) Llnluk ke erqkapa6 buk! i'r d rempa|n pada iFsir(J.ras iq koEr lem r ar

, Co!e, AdPaper3l0qr c.ver.ArlPJpf3l0sr

.ltian pad:mas ns mas iqrctJr r!m3rrr H:r3;1iiil",".. ffi


Kanon Fu Coolr s:h.
nesr,ps

TIDAR MAS SQUARE D.6


JI. Tidar 308 - 310 Surabaya
Telp. 031 - 5484307 ,5352651 Fax. 5347050
1$venrmen Email : info@verimer.co.id, Website : www.verimer.co.id
ALAT PERAGA PENDIDIKAN

KIT DIAGRAM PRESENTASE/


PECAHAN/ DESIMAL
UNTUK SEKOLAH DASAR

m W w"\4i"
S.v.*tmER
www.verimer.co.id
KIT DIAGRAM PRESENTASE / PECAHAN / DESIMAL
StandarUSpesifikasi Juknis NamaAlat StandarUSpesifikasi Produk

a)Diagram berbentuk batarg segtiga aiau lainnya terbLat dai oiaqram Batang Perseniase/ Pecah.n/ oesimal
paslk celakan, dengar warna-wamiyang mena.ik Bahan :Plastikcetakan
b)Jum ah bataig Sjenis, menampikan maslng'mas ng JumlahbatangrSJenis
pe6rtasr/ pecahan/ deslmar.
c) Landasan balang lelbual dariplasrik cerakan, digunakan Wama : Merah Hija!,6r!, Pulih, Kuning, Ung!,AbL-abu
bersamaan unluk2 ong mund seklgus
d)Lembarkelalrbuatdar bahan Art Carton 360 gram Diagram Batang persentase/ Menampilkan 3 sisiyan9 berbeda masing-masing pe6entase,
(dido!ble sehingsa menjadiT20 gram) separas enpal P..ahan/ D..imrl
warna, dilam nat ng, celak bolak balk, ukuran 15 x 20 cm,
bedumlah l5lembar
iKDB0l)

Landasan Diagram Batang


Bahan :Plasiikcetakan
Ukuran : 22.5 cm x I cm x 16 cm
Terdapat 12l!bang unt!k memasangkan d agram baiang
segill9a persenlase/ pecahan/ desima
Landasan Oiagram Barang
(KDB02)

Bahar :Art Canon 360 gr(didoube sehingga menjadi


720 gr) sparasi empat wa6a dlaminaling
Ukur6n : 18 cm x 21 cm

Lembar Ke4a DiagEm Batans


Persentase/ Pecahan/ Desimal
(KDB03)

a)Diagram berbenluk keping lingkaran leduatdar plastik DiagEm Lingkaran Persentase/ Pecahan, Oesimal
elakan, dengan warna-warni yang menarik dengan Bahan :Plasrikcetakan deigan wama warn yang menaik
Ukuran : Diameter 10 cm
b)Terdir dariSjenls. Muka pertama menampilkan pecahan Jumlah :8 Jens Kepingan
sedangkan muka annya menampilkan peBentase dan

r' leno.r.er.d'eroJar dar An Canon 360 gT, sepasr


empal warna, dilam nal nq ukuran 15 cm x 20 cm. Dlagram Llngkaran Persentase/ [4uka penama menampilkan pecahan, sedaoskan nuka
Ooslmal, Pecahan lainnya meiampilkan peEenlase dan desnral
{KDL01)

Bahan :AnCadon 360 gr, sparasi empai wama

Ukoran : 15 cm x 20 cm
Jumlah :10 Lembar
L.hbar Kerja Diagram Lingkaran
Pe.sentase/ Desimal, P.cahan
(KDLo2)

a) D agram bebentuk keping bljursangkar leduat dan pbstik Oiagram Bujur s.ngkar Persentase/ Desimal, Pecahan
cetakan, dergan wama-wan yang menank, dengan ukuran Bahan Plaslik celakan, dengan warna-wamlyang menaik
b)Terdii darl
S lenis. lMuka perlama menampilkan pecahan,
seda.gkan muka lainrya menampikan persenlase dan

!|Le' bd r e'ir le b! dl dd i 4.1 cadon 360 gram s.p:'ar Muka pedama menampilkan pe@han. sedangkan muka
empat warn, d laminating uklGn 1 5 cm x 20 cn, belum ah ainnya menamplkan pe6entase dan desimal
Diasran B!jur sanskar
D ergkapldengan b!k! panduan guru PeFenlase/ Oesimal. Pcaha.
(KDBJOl)

Bahan :Art erton 3609r, sparasiempal wa.na,

Ukuran : 15 cm x 20 cm
Jlmlah :10 Lenbar

Oiaghm Bujur Sanqkar


Perseniase/Desimal,Pecahan
(KDBJ02)

Buku Petunjuk Ki1 oiagram Persentase/ Pecahan/ Desimal

Bahan Cover: Minimal lvory/AC 210 gram Bahan Cover : Arl Carion 210 gram
Bahan lsi : lV nlmal FIVS 70 gram Bahan lsi : llVS 70 gram
Jijd :Jahlt Kawat, Perlect Binding Jilid :Jahil Kawal
cerak ls : Minimal 1 (salu)wama Cerak lsi 1{satu)warna
r
Celak Cover:FLllCo or cetak cover : Fullcolor

Buku Panduan Pemberaja.an


(BP0r)

TIDAR MAS SQUARE D-6


Jl. Tidar 308 - 310 Surabaya
Telp. 031 - 5484307,5352651 Fax.5347050
$Jenm=" Email : info@verimer.co.id, Websile : www.verimer.co.id

www.verimer.co.id
I
IPA SUPLEMEN
Spesifikasi Juknis NamaAlat Spesifikasi Teknis Alat Spesifikasi Juknis NamaAlat Spesifikasi Teknis Alat

Ukuran lO15 3ch Uklr:n :i1-1scmx4-6cm

Deskrpsi Terdapal ce ah Deskrlps, Te.dapal celah Oeskps Poros tedelak pada Daskripsi : Poros lerllak pada
untdk melerlkken c-arm n lnrur unruk merelakkan cernin enlur, bag ai lengah dudukan. baCirn len!ah dudukan
rerdapal pn sslen @ 05 mm terdaoll pif sisterr O 0.5 mm diengkapi rng penguno dan d e.!kap, i,rg pngdn. dan
unluk ditemp.lkan pada u.l ur dipasaf I ka n pad: lerdapal dua kk pin srsrem O led.pzi dua kakr pn srsrem o
05 cm dapar dlrakkan pada 05 c daPal dielakklf pada
Type KIS SD 001 Fungs Sblqli
dldukan
cermid!laragarberdmlegak Fungs : Peneoanq k.l/o

Ukur.n :t1-2cmx2.5-3 Ukuran 1 3.mx3cm


Ukuran t Panlang: 25 - 35 Ukuran : Panjan! 33,3cm

Deskrpsi r Terprsa.g p ada


Deskripsi Te.dapat 2 kaki pin Deskps Terpasang pad a
Oeskps : Terdapat 2 kak pLn sLsten o 0 5cndapar d lerakkan Fungs Penghobung anra
s stem o 0.5 cm dapard'letakkan 0eda andsa. serbag!na baremidana ar stk annya
pada landasan serbagun. Fungs Sebagar peflep t
seLanq, pipa plaslik boGei /

Ukuran lPanlangr25-35 Uklran Panians 33,3cm


Bah.n Sllndaumun
Oeskrpsi Terpasan9 pada
Fungs Model !ntuk Deskps Terpasang pad a
mengubahenerq slrikke energr
I Fungs Penghubuno anta
Aerak dan media pe.lbalran baler.idafa atlslrk a nnya

Ukuran 3 SVol (Nlode UkuEn : rBingkail 5 -2 cm


10) E 101 x3,5-4 cn. Kairo sekiirrO2m I 3cmi 3 7cfl KalrolO2cm
Bahan : Geras kunLnq:n Bahan : Paslk nlekPeABS B.han PasliknlekPP.ABS
Wama : Bngk! dengan Vr'am! B.gka dengan
qa.na (Kontas),
Fungs Listr k menjadi KalroL Belbda Kalro! Berben. warna {Kontras)

D6kripsr : Brnqkai karrol Deskrps:Bngkai kalrol


paslk 2 Bmh kalrc! dap.r phsrll 2 Buah kat6 dapar
beqiutar bebas / lancar. pad, be.ljltar aebas I ancar. plda
bagian atas baLlah Ierdapal bagL.n ar.s bawah lerdapal

FuiQsi [4enuf]ukkan
pes\rei *dernana yanq dapal
Deskrlpsl r Tal
'v.ma
dil kan pada Rod.
puth,
Pasrik rnlek
C Deskripsi : Tah war.a pulih.
d liilkan pada Roda Pasliklnjek
n.trbLal Pkeaaan rebih nudah
Fungsi : Seb.qai roda
berga0dar untuk henunluk:n
terubahan errgi ge.ak ke

Ukuran r lBiiqk. 15- I


cmx 3 5-4cm. Karrorsekilaro 2 1 a- i 3 7cn KalrolO 2o

uku6n : r 1- 2 ch, sistm o &-ar Pas:k nlekPPAaS


Bahan Plastrklnlek PP ABS B nqkai densan
Wama : Bingkai denqan (::m 3er.e.aMrfa(Konlms)
KatD Berbda warna (Konlras)
D4kros B ngka karror
Dskripsi rBigka karro ::s:. (;to tapar beDular
paslk Kalrol dapal berpular 5e*s :dr !:da ba!,an ala.
bebas / ancar, padabagian aras !a4ah lerdaoar lerqln da
bawah terdapal peng.ir dar
Furgs [1efu.]uIlan
.eena :ededran. yang datal
LJkuran :17- 10cm,pada Ukuren : 7 cd pada kedua ner5L31 F:ieaa.n ebih mudarr
kedua ulungd ber ogam/solder ujungdiberilo9amsoder

Funqs : Sebagar penqhrnlar


Ukuran : !7@x7 scm
,0. li-al
B!;
t.
Desknpsl : Pada bagian basari .' !t D*k,ps Pada bag an bawah
ad: s mbolkutub baleE *caE ::a s ra.. rurub bale seca.a
Ukuran : t17-20cm
kedua ulung d beri logam
pada UkLr.n : l7 5 cm. pada kedua
ulungdiberilogamsoder
pemenen untuk meerakkan 4
(empal)Buah salera AA r 5vol s er. 9b reranei Unllk meerakkan ,l
*p:l,Au6t Ba:era AA I 5 voit
Fufqi Tenpal d!lukan
!areG catar rerhLbun! nelarui
Fungsi : Sebaqa penqha.lar '(abe cen9a.aarlarnnya

Panjans

Uklran : l O5 cm PanJa.g l5 Ukudn O 5 cm Panjang

Desknpsl : Pada Badan Katrot Deskrps P.d! Badan Katrol


lerdapal @ arr !nluk delelakkan brnapal elah unluk m elakkan Flngs Mn9 denl rikasi
lali, d.n terdap3t llbang 1@ 0.7 sifaliekanaoudara
mm perlnjuk ararr dan pn O 0,7 mm petlnluk arah dan p n

Fungsi rMem.hamr Ukutan Panlan! 15 - 13 cm Ukuran Panjang 1s cm r


hlbungan anl.rgay. gerar dan
I

Deskrips : Kompelibel dengan


ta -)
Fu.gs : Berfungsi sebaoar
o6k psiPada Balan Kalrr Deskrps r Pad. Badan Kalrol
terdapar cereh untlk herelakkan ler!aPal el.h uduk me elakkan
bl . dn redapal llbang rO0.7
mm. plunJuk arah dan pln O 07 mm petlnlukarah danpn

Funqsi Menjeleskantungsl

1
I
Ukuran t1-2 cn x 3- scm Ukuran :1.3cnx3cn Ukuran :4-6cmx4-6cm
Eahan : Lardasan Plastik Sahan Landasan P asrik aahan : Plastik Transpa.an

Deskrps r Sak ar lekan On / Otr \* Deskips SaklarleklnOn/Oll


Wama Merah, terdapat
terPasano Pada lafdaen Plastrk, terp4ang pada landasan p asllk
terdapat 2 pin sistem o 0,5 cm. ledapal2 pin sslem @ 0.5 cm.
P atldikualkandenqan baul plal Plat dikuatkan dengan brul plat
ll menempel, pada alas sejalar ll menempel. Pada aras sejatar
dengan plat I diklalkan dengan dengan plat I dikualkan dengan ukurai : 4- 6cmx4 - 6
Bahan Plaslik Tra.sparan
Funes Mempraktkkan Bahan r Plastik Transpa6n
lungsi ek ar sebaqa pemdus Wama r Hrja! terdapat
dan penyambung arus isirik Wama : H ija u, terdapar
Uklran :13-9cmx9-10 lkuran : a5cnx95d Fungs Menyel diki sifat

D6krips : Terdapal 4 buah Ukuran : 4-6dt4-6.m


Deskripsi : Terd.pat 4 buah soket spid Pin ssleh Pengail Baha. : Pastik tansparan
jar.sklarO. Of danskalanilar
Flngsi :S e b a g a i Wafra : Biru le.dapal
pen9uku.an, menyaj kan
idodas lntang peFlndahan
dan perubahan enerqi lsl k

Ukuran :4-6mx4-6cm
Baha. : Plastik Transparan Bahan Plastik Transparan
Deskdpsi : Trd3pal dudukan Bsifg
Waoa rKuninS, ierdapal Wama : Kun ng lerdapat
Flngsi : Pemegang alal /
komponen alai pada saat
percobaan penlepit d namG Fungsi Menyelidiki silal
mele. cerfrin @kung besar

Llkurn : l1-1.5cmx25-3 Uku6n : I 2cmx2.a6 Ukuran : t7,5cmx15m Uku.an :7,5cmx156


Bahan : Plaslik Lntur / Bahan : Plastik Lenl!. /

D6kips : Terdap.l cela h


lntrk menjepit kaki p n sists o Fungsi : Menjelaskan pos6
05 cfr untuk dipa*ng pada pencermlnan / pemantulan,
menqidenliflkasi sifat-sitat
Fungsi : Sebaga penjepit
oenumpu bentuk A oada sar
percobaan menq9unakan Behan : Kaaor6iLikat !Y---' ' Bahan : KacaBorcsilkal
Uku.an : 14 cmx4 cm Funssi :Mengidentrlkasi
Bahan : L4DF/Plastik

Dekipsi : Te.dapat ubang / oAknps : Terdapar lubang /


Uklran :15cnx12cm
Fungsi : lempal melelakkan

Deskrpsi : Dapat frentepil Dakripsi : Dapat menjep I


labunq Reaks, didudukan pada labugReaksi.d dudukan pad.

FunAEi :Alal banlu


Ukuran :11icmx9m penegs.g labung rks yang
irdapal dllingkungan dan sifat-
Wama :Bdi.gTnslusen Wana : BeningTBnslusen
Fungsi :Menangkap Uk!6n : 50d,betskala
bayangan atau berkas Ehaya
yang dihasikan membuklikan 4P*,i",'r*
sifat cahaya merambat lutus

LJkuran :14dx4cm Uklran :4cmx4@


ukuran
Bahan rMDF/Plastik g .l
: 10 cc, beFkala

Fungsi :l'rsyelidiki
Dskrps r Terdapar Dekipsi : Tedapal dLtukan Sldng Kecil
dud!kan !nt!k metetakkan Laya.
Funqsl Menangkap
barnlqn ala! berkas haya
y3.g dihasilkan memblklikzn ur",""-ffif!"Y.n s, Ukuran : Pmb6aBn3r
silblcahaya meramballlrus aahan PlastikB6ni.g/Kaca Bahan : P aslikBenlnq

Fungsi : lUmlokuska
Ukura. r 11-2 cmx3-5cm
Bahan r Aas Plasuk lnlek. Bahan Alas Plastjk lnjek.
P atLdsn Plallldad Logam Plal ldan Plat ldad Logam

O6kps rDudukan La mpu Deskipsi D!dukan lampu LJkuran :114cm Ogmm Ukuran : l4m Oamm
lerpasang Pada landae. plaslk. lerpEano oada l4daef plastk.
Tsdapal2pinsstema05m. lerdapal dla pin sisled O0 5 cm Deskipsi : Salah stu ujung di Desknpsi : Salah satu ulung dl
P atldikuatka.dengan baut. p at Pal dikualkandenga. baul plal bed lubang untlk diqanlLngkan bed lubang untuk dganlunqkan
ll menempel, pada aas sejajar ll menempel, pada aas seiatar
dengan plal I dikuatkan dengan densa. plat I diklalkan denqan Funosi :t\ienyelid k
peng.tuh panjang pendek kolom
Fungsl Nlenunjukkan udara pada linqg iendah buny
petubatun enerql liJnk meniadl

lkuran :i12cm OBmm 12d O3mm


LJkuran :0,5-1,5mx5-6 UklEn :0,7cmx6cm
06kipsi : Salah stu
ujunq di Dsknpsi Salalr $lu ujung dl
ben lubang lnluk digantlngkan be.i llbang untuk d qantungkan
Deskripsi : Te.dapal ce
ah
D6krlps : Terdapai cela h unluk mefegEkks. papan Fungsi r[,ienye diki
!nt!k men6gakkan papan pengatuh panjan9 pendek kolom
Fungsi : Sebagai penldpu udarapadalingg rendahbuny
Pada Papan seloagu.a kelika dl
gunaka. pada saatporagaan

2
Ukuran : 17dm,@8mm Ukuran r 7cm OSmn Uku.an : 12,5cfr,@4 5cm
D6krlpsl : Salah *tu rlunq di Dskipsi : Salah satu !j!ng di
bed llbang uluk diganllngkan bed lubang untuk digantungkan Fungsi : lr,4 en d is krip s ike n
silalsiial c.haya. r\4ehbuat
Fungsi :Menye dikl suatu kerya / model da.i bahan
p6nqa.uh panjang pendek kolom sederhana dengan mene6pkan
udara pada Ii.gqlre.dah bunvi

Ukuran : 120,5 x29.s xl cm Ukuran r 20,5129.5xi ch Ukud. 1O4,5cmx7cm Ukuran : O4 5.mx7cm


Bahan Plasltk Benrnq Bahan : Plaslik Ber ing
Dekripsi : Pada la.dasan Oskrpsl: Pada andasan
Iedapal lubang dengan slsleo ierdapal lubang dengan sistem Funes : i,lendtskr ps kan
O 0,5 cm, 6ebanyak 330 Jarak @ 0,5 cn sebanyak 330. Jarak s tar-sifal cahaya. Membuat
anLr lubang kon palibe I dengn anlar ubang konpaubel dengan sualu karya I model darj bahan
Penjep ( selano, Sakar Tekan Penjepit seLang, Saklar Tekan, sederhana dengaf meneEpkan

Fufqsi : Sebaga i papa n yans


dssan jak
beriunqsi qanda
lubans kompatibel denoan Ukun : lO4cmx2,5cm ljklr.n r O4mx2.5cm
Pentepit selang, Saka lekan
Bahan r Plasrik Transpan Baha. PlaslikTransparan

Uklran :17cmx1,5cm Ukurai : 7cmrl,5m Fungsl Mendiskripsikan


sifat-siial cahaya l'lembuar
sualu karya / model dad bahan
sederhana deng.n frenepkan
Flngsi : Menye idiki sitat

Ukuran :144,2mx1m Ukuran : O4.2cmt1cm


Bahan : Plasiik TGnsparan Bahan : Plasllk T.ansparan

Fu.qsi : Mend is kr psikan


sifal-sifat cahaya Memblat
suatu karya / model dah bahan
sederhana denqan men6pkan

gahan K!alltas baik


standar pengglnaan um!fr Uklran 13.mx 12 5 cm Ukuran r 3cmx12,5cm

D6kpsi : D paeigkan pana Desk psi : @min di llakkar


pa da Iabung kale doskop
Funqsl Mefdiskripsikan
sifal s lal cahaya Liembual
Bahan : Pasrk nlekdikrum Bahan : Pl.stiklnjekdikrum su:lu karya / modl dad bahan
sderhan. dengan mnopkan
Oesknpsl : Bedenluk paraboa D6k psi : Beloenrlk parabola
terdapal pegafgan pada ka.an terdapat p&anoan oada kanan
dan kli yang kompetibel dnlan
penteplpenumpu bentukA Bahan : P astik soid wama Bahan : PLaslik Solid wama
Flngs : Pelpaduaf warna
Fun96i :Ogunakan pada
percobaa. sif als'lrl cahaya
aaha. : Ptastk/Kaca

&*
Bahan
aty
:Plastik Be.ln9
:l Buah
(D Aahan : Paslik Bening
qty : I Blah
Funqs : Drgunakan
percobaan silal slial cahaya
pada

ii;:'?.)

Flngsi r Sebagaialalbant!
O
!y,1:?
Bahan :Paslk

Fuigs' : Digunakan
Beninq

percobaan silat's fat cahaya


pada

Ukuran :1O6.3cm,T: 16 Uklran : O6,5.m T: r76


Bahan : P asl klransparan
aahzn : PrastikTr.isparan Fungsi :Dgunakan pada
Fungsi :Menqidenilkasi percobaan sifal-siiatcahaya

Uklran t 10cm.O3cm Ukuran i0 cm O3cm


Deskpsi r Tedapal 3lublng Dskripsi : Tedapal 3 lubang
Bahan PhsnklnjekPP !nluk ganlungan mangkok unl!k ganlungaf manqkok
neca dan 4 ubana untuk tali ne6ca dan 4 lubang untuk lal
Deskips r Dpasangkan pada D6knpsi Dpasangkan pada
senier (sebagai pen!lup senler) senler(sebaga penuUp senler) Funqs, Sebagai mangkok
F!nlsi il en grd enrilikas Type :K]S'SD460 atau lempat mel6takkan
sifal calraya merambal lurus dud!kan aLat dan beban

3
Bahar : Tanqkai Logam Bahan : Tangka Logam
be ruju n g bandu dengan berutung band!l deng an
Deskripsi : Pada posisi lengah O6klpd : Pada posisi lenoah
terdapal luban9 unluk JepilT!as terdapal l!bang unbrk Jepit luas
Fungsi Sebagai alat banlu
Fungsi : Menjelaskan
pesawat sederhana dapal
mmbua1 pekerjaan lebih mudah

Ukuran : Oammx2cm
otv Flngs : MenJe askan

,k,r D6kps : Terdapat penahan berbag:i ener9i dai


agarluas I dak mudah lenePas
Fungsl : Menjelaskan
pesawal ssderhana dapal Ukuran lA O,4 mm, \ !12 Ukuran : O 04mn,t126
memblat pekeriaan lebih nudah

Funqsi :Menyelidiki
bayzngan yang dibenluk cemrn
aahan : PlasliklnjekPP Bahan PLaslik njekPP

Dskipsi : Dillapujungtedapat oskripsi : Ditjap ujung ledapal


pengait yang kohpalibel dengan penqan rng komp3hbel d6ng6n

FLngsi : lr,len jelaskan Uklran :1004mmx16 Uku6n : O 0 4mh,xBcm


pesawal sederhana dapat
hefrbuat pekerlasn lL'ih mudah
f-lngsi : Sebaqa objek
Uklran : !17cm x 11 cm xg Llkuran :17cfr x11cmx9o
Bahan : Plasl k Tra.s paraf
-l
'I
Bahan PlaslikTransparan

i Bahan ; Plasrik lnjek / Kadon


Flngsi : Sebagar alat bantu
O6kripsl Papan dengan Dskrlpsi : Terdapal dla kaki
Skala ierdap6t dua pin sisrem O pin slstem O 0.5 mm lnluk
0,5 mm unr!* dierakkan pada dipasangkan pada landasan
Funqsi : Menlelaskan daya

1tr'.' hubuigan dengan lekanan a r

DeskiiFs : Te.dapal 16n9ka


untuk mem!1ar secara manual
,.* d D6knpsi : Terdapat tanokai
!nfrkrefrutarstfttunual
Ukuran : l0-11m.o2-35 Ukura. : l0,6cm,O356m
Bahan : Logamdlkrch
Flngsi :Perpaduan Aahan : Logamdikom
Ca*bh wdna 5em bebepa warna menjadi wama
Fungsi Mendeskrips kan
2 O bunyi yang terdapat di
Li.qkungan sekilar seda silal
sifat ya, menleaskan berbagai
energi a ternatif dan cara

Uku.an : Oalas 4- 5cmxT5 Uklran : Oalas4,Tcmx


Oeskripsi r Terdapat tangk.i O6knpsi : Terdapal langkai -6.m,Obawah5-55mm T5,7cm,Obuwah55mm
unl!k fr emular scara manuai
2'J
C.i(nn 2 Warna O 3.m
unluk menular*cara nanual
Fungsi :Perpaduan
beberapa warna menladi wama
oeskpsi :Mulul corong Deskipsi . lvlulut Corong
beloent!k Keruot, InOgi teher2 bebnluk Krucut, Inqq leher

Flngs r Menje askan saya


Type r KIS-SO{77 hubhgan nya den9n lekanan
Mei( :lCU

D6k psi : Terdapat tanqkai


UkuEn : tO0,5cm,r1freter Ukur.n @05cm r 1 meler
Deskrps : Terd.pal langkai Bahan : PlastikPE Lunak Bahan : PlasllkPE Lunk
untukmemular secara manLa unluk medutarsec.ra maNal ff it
Fungsr :Perpaduan Fungsi :sebagai media
beberapa Mrfa menjadi wana sar!Enairdan ansin dalan gaya

Type :KIS-SD-067

Bahan Landas.n Plaslik


Deskrpsi : Terd.pal langkai Deskripsi r Terdapai langkai
untuk mmLlar secaE manual
Fungsi :Perpaduan
beberapa warna menjzd wama
-'h" oeskrips r Speaker re4asafg
pada landasan Plaslik dkuran

Fungsi Sbaqai sumb6r

ur"." -,Ffj$S-". t--. Ukun : Panlanq 30cm

Bahan : Kzdond vemis gahan . Karton divem s Funosi Sebaaa a atukur


Deskps : Penyamblng Plaslrk D6k.ipsi : Penyambung P aslik
! O 1,5 cm terdapar pin uruk
*. njek * O i.5 cm lerdapat pin
u.t!k d Pa*ngkaf ke dlnamo.
FLnqsi :Perpaduan
bebe.apa warna mefjadi wama
Fungsi r Alal ukur s!d!t

Bahan : Kadondivemis Bahan r KanondiVemis Ukuran !A7,5cr


Bahan Karel/Plastik
Oeskripsi r PenyambunqPl6uk Dskipsi : Penyambung Plaslik
to 1,5 cm ledapar pin, unruk lnjek! O 1 5 cm le.dapal pln, Deskrpsi Sbaga
unlukdDasrgkanke dinamo
Fungsi :Perpaduan Fu.qs : Penqqek Kalro
beberapa warna menFdi wama
Ukuran r6maOcm,P:40
Baha. P asl k PP, Aahan :Plasllk PP
D6kripsi : Terpasa.q pada oeskrpsi : Terpasafg pada
landasan plastik. lldapal 2 pin la.dasan plastik tedapat 2 pin
slstem O 0,5 cm. Plat pat tt slslem O 0.5 cm Plal pal I Dekips 2 buah kotak :2 buah kot!k
Deskripsi
dikualkan dengrn sistem baut, dikualkaf dengan sislem baut Periskop, Ierdapal celah periskoP terdaPal ce ah
penarniai, dudukan ehin penginlai. dud!kan cermin
Flnqsi : Sebagai hafrbalan Fungsl : Penggambaran
prcsespemanlulanehaya

Bahan : KacaCemin

Deskrpsi : Terpasang pada D*kps : Terpasang pana Flnqs :Sebasaipembiasan


andasan plasllk terdapat 2 pln andasar paslk terdapat 2 pn
sstem o 05 cm. Plal plal ll sstem o 05 c6. Plal
plal rl
dikualkan dengan sislem baul, dikuatkan dengan sislem baul,

Fungsl Sebagaih.mbrizn

Uklran : r0 3mx6cfr
Bahan : PatKunngan
Uklran :0,3cmx6cm
Bahan : P at Kun ngan
Dskrpsi : PIastik, Standar
* oekipd :S I a n d a r

Desk.ps r Salah salu ujunq Deskipsi : Salah salr uju.g FunssL : Sebagai penanda
lerdapat 2lLbanq !j!ng lainnya tedapal 2 llba.q !j!ng lainnya pen9h runqan waktu dalam

Flngs : Seba@l kondlklor /

Ukur.n t0 Scmr 6cm Ukuran 0.acmx6cm


Bahan : PtatTehbaoa Bahan : PlalTembag.
Uk!6n : iO3mmx1,5-2,5 Ukuran : Oghmx40mfr
0eskripsi : salah sal! uj!ng Deskripsi . Salah satu ujunq
lerdapat 2lubanq ujung lain.t lerdapal 2 lubanq, ujunq lainnt
Deskpsi : Terdapal pengalt
Flngs : Sebagal konduklor / D6kipsi : Terdrpat pengait
Fungsi :SebagaiPefrberal

Ukuran r0 ScnrOcm Uku.an 0,acnx6m

Dskripsi r Salah satu uilng Dekipsi I Sarah salu uju.q


ledapat 2luban9, ujung l.lnnya le.dapat 21ubang, ujung lain.ya

Fug6i : Sebaqai kondukto. / Funosi SebaoaiPenQikat

Ukuran 103mx6cm lkur6n 08cmx66

Dekipd Sarah salu utung 06kdpsi : Salah satu ulung


terdapal2luban9, ulung la nnya terdapat 2lubans, utung lainnF Ukuran : 13chx12m
Bahan : KawallLogam
Type :KLS SD 088 Fu.gsi : Sebagai konduklor 7

Dekips : Sebagai pengait Dskripsi r Sebagrl pengalt

:10,8nxGcn
LJkuran Ukuran : 0 Scmx6cm
Flngs : Sebaga penga t
untuk percobaan cem n cekunq
Bahan : PlalAllminium B.han : PlatAluminilm

Deskipsi : Salah saiu ujung 06knpd : Saah satu utung


niya
terdapar 2lubanq, ulung a tedapal2lubang. ulung a nnya

Fu.gsi : SebaAai konduklor / Fuiesi : Sebagal sumber


haya pehggantiboalempu

Ukuran i0.8mxCcfr &&;+ Ukuran :o,Acmx6cm

oGkrlpd r Saah salu ljung Dskrpsl r Salah salu ujung


lerdapat 2 ubang. ujung rainnya terdapal 2 lubang, ujune lainnya Behan r Plaslik lra.sparan
Fungsi r Sebagai konduld.r /
Funosi : PenyihPanan
peElai?n kecil dan alat bantu
Ukuran : 10,3mx6cm Uku.n : 0,8cmx6cm

O6klpd : Sa ah salu ljung D4kripst : satah satu ujung


terdapat 2 lubang. ujung lainnya terdapal 2 llbang. ujune lainnya

Funesr Sebagu i kondLktor / ffiit<\ouoo *, " 0,... UkuEn : 500cm,O0,3mm

Dekipd : Kawal berisolasi


O*krpsi Kawat brsolasi le.gulunO pada klosan Plast k
Uklran : r0,3dx6cfr Ukuan :0,8cmx6cm sl k
tergullna pada klos.n P Fun!6i : Koiduklor nedang

oeskrpsl : Salah salu ujuns Dskips : Salah sal! ujung

-*b
lerdapal2 lub.ng, ujung lainnya ierdapat 2llbang !j!ng lainnya

Funqsi : Sebaoai konduklor /


Ukuran rlvefruat 2 blah Uk!n :Memust 2 buah

o- Aahan S ka la sa blo n Flngsi : Sebagai sumber


pemanen Peg4 terolal dai
e baja pegas, pengganllng dai
stainless stee. tablng dari
DeskripsL Pada saal diam
tanpa beba. menunjlk pada
Fungsi : Sebagai sumber

Fungs Menenlukan
besariya lekanan terhadap

5
-:---..
VEBIMEFI

Spesifikasi Juknis NamaAlat Spsilikasi Teknis Alat SpesifikasiJuknis NameAlat Spesif ikasi Teknis AIal

Baha. : L oga nr Standar Ljkudn 16x3r3cm,lbat


-,\]N. Fungs Percobaan medan
Bahan P ast kBentnO B.lran Pasbk Aeing lrdak

Fungsi Sebaqa wadah dan


medra pembiasan.ah.ya

Ukud. r4 cm x4 cm

Fungsi D q!.rk. n p.da


percobaan mdan nra9f er

Bahan LoqamBemaa.el A.hai :Loganrbermagner


Ukun 1O 3.m x 5.m UkL/an O3 cmx5cm
Deskripsi Tednidadduakutub Deskrps : Terdr darlduakullb Deskrips r Serbuk berada
maqncl (Kutub uiara Kurub magnet (Klrub urara Kutlb da am wadah Fraslik lransparanl Deskps Serbuk besi berada
da adwadeh paslk transparanl
Funqsi Nlendisk.ipskan Fufgsi Mendiskripsikan
hubufga. anlar. grya qerak hubungan antara 9aya qerak
dan eneQi mealuL perobaan danenerg melalur9ayamaCnel

Deskrps : Terp.sang p ada


aidasa. paslk defgan dua pn

Pat . Pal dikualkan den9an


systembaur pad! a as selalar Dskips : Terpasanq pada FunSsi D g una kan pada
per.obaan pnnslp keria m.ror
landasai paslik. lerdapal 2 pin

Fungs :DAunakan pada

Dskripsi Terpasanq pad. Balran Sland..Umlm


lendasan plaslik dengan lua pin
Fuigsi Penunjuk arah
Pai .1, dikLalkan defgan
sistembaul pedaal.sselaFr Deskpsr : Terpasang pada
landasan plast k lerdapal2 pn

Fungsi : Digunaka. pada


Aahan LogamlNyro.
Oeskps Te.p.sang ada
Deskripsi Sarah *lu ujung d
F
andasan piastk defgln dua pn

Pral LlLll dlkuarkan denean Funosr SLmberbuny


sslembaut,padaaassejajar Deskips : Trpasang pada
andasan paslk lerdapal2 pn
Fungs : D!unakan pada

2warna berbda

Deskrpsi Terdapat pengunc


yanq m!dah d buka-lulup
Funqsl Sebaga pngait
Flngs Sebaqa dLdukei drgun!kan pada percob!ao
kaw.tmeinqkarda.parbural

F!ngs : Sebagai nd,kalor

,*
t0
Fungsi :Dqunakan
percobaan p.jnsrp keta
pada
molor
Ukuran ! l cmx4cm
Desk.psi Penye am defgan
peamF!ngyanOdapaldlepas Oeskrpsi Pe.yelam dengai
pe afr pd.9ya.g napat'liePas
Fungsr riln njukkaf
pross lenaae am dan lerapun'l

Bahen : Plasrrklnlsk

Fungs Digun.kan pada

c Fungs Diq!.akanbe'sama

Deskps Te rpE sa n! pada oeskrps Trpasanq pad. Aahan PaslikLentut Bahan : P astkLntur
andasan plasl k derqan dua pn andasan pl.suk. defqan d!a pir Ukuran :i20x7cm.tinqg Uklran :20 r 7 cm llnggi
sstem o 05.m Pral L phl
Pl.t . pLal d*larkan deigan dlkuatkan dengan srslem baut
5slembaut,padaaasseraiar Deskrps r Dapar dika lkan
Fungs D gunaka. pada unluk membent!k llngkaran Deskrpsi Dapat d kaitk a n
untu(membenluklngkaEn
Fungsi Png9amba.an
proses pen9uiaian cahaya

Fungs rDqdnakan pada


percobaa. pdis,p kerla dolor

6
Nama Alat Sp*itikasi Teknis Alat Spesifikasi Juknis NamaAlal Spesif:kasi Teknis Alat

B.hai s, HVS 70 g.
si nrn m:ll-lVS 70 gr
Fungs' Sehao.,DeanDung Cover mn'nalAdCarof Cover Adlrad.i2r0!r
c.rak s 1(salu)trd ra
cetak s: m.ma r GaU Co?.r

Cover Funls Pandu.. oeraklan

D4krps, sirih satu ulun!


lerdaD.! 2lubanq u unq l:ii.ya
Ljklrar 16 5cmx e 5cm Lrkdran 6.5.m i6 5.ni
DeskrOs Terpasanq pada oskripsi : Terpasa.9 p.da
lafdr5an F.sr* aas Terdapar Ukuran 3',nx,1.5.m
kabl lsrr k berllung olam 8l
p.ng:il ranqka an her;ia Fada +)
oesknps Terdapat2(du!)pin
Fungsi MemDraklekian
pola penggdnaan dan energ' Funls UilLkmonglra3ikaf

Brhan Paslk PVC aaha. Paslk PVC

Wama aetuarn. Wama . Be Jam!


Fungsi :Tempal lnluk
Lekukan'ekukan lcoakanl

ekukarL lekukan (.oakan)


BahanCove' d,nnarlvo.trAc

Bahan si mnmalHVS 70 9r
LJkLran 60 -61 cm x25 Ukuran 6.4 5.nr i27.m J id J:h r kawar pdcl J id Jahr kaw.i perfecr

Bahan mpraboard cetak rs mnmarr (sal!) ceral< ls llsalu)wama


c.rak cover Ful coo, d vernis
Funqs Tempatunluk FLnls : Pardu.i peiakran

@-"-E-HmFB
TIDAR MAS SQUARE D.6
Jl. Tidar 308-310 Surabaya
Telp. 031 - 5484307,5352651
Fax. 031 - 5347050
Emaii : info@verimer.co.id
Website : www.verimer.co.id

7
jl

L
KIT IPS

a Ukuran bahan :87 x 118 crn a Ukoranbahan :87


b. Ukurangamba. :76x111
x 118 cm
m
b- Ukuran garnbar : 76 x 111 cm c Skalasekltar :1:4.750.000
c.Skalasekilar :1:4.750.000 d.Jenisbaha. :AdCarton230gram/Plex 260gram
d. Jenis bahan :ArtCadon230gm
e.r|m2h 11 blah
P"or p;u le.le% ldra perusclra- oa' clJr oen b-errl
Ketelangan: Bingkai Plaslik(lnjeck)
Pada Peta harus terlera nama perusahaan dan tahun
pembuatan minimal tahun 2006.
Bingkai :KaYU r M"rJ.u1\d-possar.L lotu -oo-eqad oer-utaa1

FungsiAlat I
I ve- 06a'adaluru a4L ro.dar la'rl d.1a'.4 4do_e'ia
1 I\,,lenujukkan posisi atau lokasi lndonesia di r.t,l"riqa- oanaroercL oerrro perL\acr bJn seoelr
neqara.qunLng s!nqa danbenl!l benlul la nnvad
2 Mempenihatkan uku.an (luas dan jarak) dan arah
lndonesiadengan skala 4 A.r unl!r mempelatad hubungan t mba balilarlara
3 l\,lenggambarkan benilrk - beniuk di permukaan lenomena - lenome.aqeoqrar drpem!laan b!m
bumi seperli negara, gunung, sungai dan khususryawilayah indones a
bentuk- bentuk lainnya di lndonesia
4 Alat untuk mempelajai hubungan timbal balik
antara fenomena - fenomena geografi di
permukaan bumi khususnya wilayah Indonesla

KIT BENTANG ALAM


r M;-',r,h"-n c.wa menoenal nama nam. DenlJra blrr
2. Memudahkai siswa me;Fkipsikan nama _.rma be.lukanbunl
J Nle-uoa.kar qrsr me4senai.ara oenlL'al mairs.
4 Verroarhan srsc r-ldFl 1pstsa1 oenrLi a' lrdr!s a

a.Ukuran i 36 x 38 cm a. Ukuran r38 x39 cm


b.Bahan r plaslik
. w.rna r BeMarna dan menar k
. warna r BoMarna d. Temoatoenv mpanan : dus corugated
d. Tempat peryimpanan : dus comgaled
e. Jumlah : l buah Men\- k"n 60 ee.d" o: aa oe1lJl T dr ere r.n I d"p"l
Mervaikan 44 leqenda daam bentuk 3 dimetsi lnluk dapat n"nr trl"ar.Ja.;oelutdr drF bL" "a oar It oq|Fldal
menunjukkai suat! bentukan ( alam/ buaian) dar tinssi idah
Keterangan tegenda tedin dan bahasa lndones adan bahasa
Inggns
Keteranga. legenda lediri dad 2 bahasa
' ukLd Pec 3 o mFrsr -n dro ber la_q aldr ebl'bpsat
. Junlah isgenda lebih banyak dibandingkan Juknis
3 DimensiTentang Bentang Alam
(APP 3a-00r )

a Uk!.an : 2Ax20x7.n
a.ukLran :28r19x6cm b. Bahan : PLastk(lrieck)
b.Bahan : Plastik (lnjeck) c. Warna :Full Colour da. menark pewarnaa.
c Warna : Full Colour dar menark. oewar.aan menggunakar leknik Painl bdsh
nengg!nakan tek.ik pa ntbrush P5d2 kedua sisi mode terdaoai s!sunan lapisan taoah

Pada ked!a sisi model lerdapat susunan lapisan tanah


. Ukuran :32x34 x 1cm
'. Bahan :P asl k(lnjeck)
Warna Btuamadanmena.k
:

. Ukuran : dissuaika.denqanukunmode
. UkuranModelEliidaralanlebihbesardarijLknis
. Bahan r MDF
. Terdapal legenda PequnLngan. Gunung, Gunug
. warna : NaluraVkonkasdengannodel
berapi
Jumlah : 1 Blah Sunoai. Danau H!lan Delra, Laur
. ALa;odelre fd.ralan lerbuardan P asL I ( .jecl)
Relief Daratan
Pada permLkaan Reliel dapal dtisi ah unt!k mengganbarkan a. Pada permukaan
Lapisan pada ke 4 sisinya menggamba*an susunn / tapisan b. Lapisan pada ke 4 sisinya menggambarkaa susuran /
. Ukun : 30x18x8cm
. Ukuran 29xl8x8cm .Bahan :Plastik(lnteck)
. Bahan r Raisin/Pl6ric . Wama : Berwarna dan mena.ik, pewarnaan
. Warna : BeMamadeigah pewamaan mengguoakan mengg!nakan ieknik painl b.ush
. UkuEn Mode dasarlalllebihbesarda juknis
Jwlah I Buah . Terdapai legenda: Daralan Panlai Ambang Laol, Peg.
Laul, Palu.g, Laul dalam. Punggung la!l, Le,eng benla,

. Aas model relii dasar Lad dl buat leBendiri dari plaslic


seh ngga aI lidak mudah lumpah/bocor
Model Relief Dasar Laut . r,lodelrelierdasarlaullerbuatdaiPlaslik(lnjeck)

.Uklran 95x65cm ' Uklran r S5x66 cm


. Bahan
.Wama
A.lCarlon230gram, varnish UV '. Bahan r Ancarlon23ogram, vamish UV
BeNarna,lelasdanhenark Warna : Beryarna jeasdanmena.ik
Poste.dilengkapi dengan bingkai Postordilengkapidenganb ngka senq
Jumlah : 1Boah

a E.t'
Poster Gelombang Laut

. Ukuran : 95 x 65m . Ukumn :95x66m


. Bahan : Ancanof 230gram, varnish UV . Bahaf rA'loarlon230gram,vamishUV
. Warna : Betuama,jelasdan menadk . Wama : BRama.jelasdan menarik
Poslrd engkapi denga. bingkai K.lebihan dibandingkan dengan Juknis
Jumlah l Buah Poslerd ngkapidenganbingkaiPastik(hjeck)

Posler Zona Kedalamah Laut


(APP BA OO5)

a Uklran :60x92m a. Ukuran : 60 x 92 crn


b. Bahan : Arl Canon 230 gram, vamt6h UV b. Bahan : A4 Canon 230 gram, vamlsh UV
c. Wana : &.wama,lta6 dan me.adk c. Warna : Blwama,jela6dan m3naik
Postddll6r'gkapldsngan bingkai Klebihan dibandlngkan dengah Juknis
Jumlah : l Buah Poster dilengkap dengan bingkai Plasllk (lnjeck)

Poster Balas Laut indonesia


1APP8A.006)

a Ukuran r 80 x 65 cm a. Uku.an : 84x6 dn


b. Bahan : An Cadon 2309n, vamiEh Uv b. Bahan : Ad Canon 230gram, vamlsh UV
c. warna : 8erwsn., Flas dan mgnarjk c. Warna : 8lwama, JlaB dn msnadk
Poslordil.rEkapidongan bingkai Porlff d'lrEl(apldongan blngl(al 36ng
J6lah : l Suah

Posle. Tentang Bentang Alam


(APP BA OO7)
StandarUSpesilikasl Juknis Nama Alat StandarUSpesif ikasi Produk
a.Ukuran r 80x 65 cm a. Ukuran : 84x 66 m
b.Baha. Arr Canon 230gram, vamish UV b. Bahai : An Cadon 230qm, vamish UV
c Warna : BeMama,jelasdanftenaik c. Warna : EeMama, jelas dan mena.ik

Posler dilergkapi dengan blngkai Poster dllenqkapi dengan bingkai eng


Jlmlah l Burh

Poster lrisan Kulit Bumi

a. Llkuran :A4l85/A5 a. Ukuran :A4


b. Bahan lsl : HVS 70 gm b. Sahan lsi : HVS 70 gram
c BahanCover :A.tCarlon 210g.am c. Bahan cover :tulcarlor 210 gram
d Wamalsi :Be amajelasdanmenarlk d. Warna ls : Berwama dan nrenarik
e.Wama Co!*: FUI Colour, Vemish e.WamaCover :FullColour.Vemish
f Juhlah :1Blrh

Modul pembelajaran

a Uklran r A4/85/A5 a. Ukun :A4


b. Bahan lsi : NVS 70 qram b. Bahan lsi : HVS 70 g.am
c. BahanCover :ArtCarton210gram c. BahanCover :Art Carton 210 gEm
d Wamalsi :Betuamajerasdan meaik d. Warna isi : BeNama da. menarik
e. Wama Cover: Full Colour, Vemlsn 6.WemaCover :FullCo olr Vemish
f.Jumlah : l Buah

Lembar Kerja Siswa

a.Ukuraf : 40 x 38 x13 cm Tempai penyimpanan poster benlans aam


b.B3han r Plastik Corrugated a. Ukuran : l0 x l0 x 105 cm
c Warna : Be ama b Bah.n : Dls Cornroaled
d Jlmeh : I Buah c. warna : Betuama ilan menadk

Tempatpeny mpanan/Set
a. Ukuran :41,5 x41,5 x13,5cm
h Bahrn Plrslik Codrdateri
c. wama : BeMmada;menadk
Tempal peny mpanan/ Pakei
a. ukuran : 42,5 x43,5 x28,5 cm
b Bahan DLs Corruoaled
. warna BeMmaJanmenanl,

Tempat Penyimpanan

O-YF*RIffiFn
TIDAR MAS SQUARE D-6
Jl. Tidar 308-310 Surabaya
Telp. 031 - 5484307, 5352651
Fax. 031 - 5347050
Email : info@verimer.co.id
Website : www.verimer. co. id
itan

84il4e$e

,5venrmER
vt-
VCRIMER
BAHASA INDONESIA INTERAKTIF DASAR

Bahan : Minimal Plastik Bahan : Plastik


Ukuran : i.,linirnal 35 x 22 X 15 cm Ukuran : 35 x 22 X 15 cm
Oty : 1 Buah KotakAlai Peraga adalah tempat penyimpanan lembar
KotakAlat Peraga adalah lempat penyimpanan lembar (badge) keping huruf, gambar, kata, CD/Buku Petunjuk
(badge)keping huruf, gambar, kala, CDlBuku Petunjuk Gutrr

Kotak Alat
Peraga Siswa
ss-KA-sD{01

Ukuran I Minimal45 x 60 cm Ukuran : 45 x 60 cm


Bahan : MinimalKain nylex Bahan : Kaln nylex
System : Bordir System : Bordir
Oty: 1 buah Ablad dibordir dengan sistem tatami
Abjad dibordir dengan sisiem tatami Warna : berwarna dan menarrk
Wama: benvama dan menarik

Lembar Pe.aga
MengenalAbjad
ss"MA-sD{02

Ukuran : I\4inimal35 x 75 cm Ukuran : 35 x 75 cm


Bahan : [,iinimalkain nylex Bahan r Kain nylex
System : Bordir System : Bodir
Qty : 1 buah Wama r berwarna dan menarik
Wama : berwama dan menarik

Lembar Peraga
Mengenal Kata
ss-MK-sD403

Ukuran : l,{inimal 7 xScm UkuranrTxgcm


Bahan i l\,linlmalkain Flanel Bahan : kain Flanel
System : Bordir System : Bodir
Qty : 48 buah Wama: berwarna dan menarik
Wama : berwama dan menarik
Bisa ditempelke lembar peraga dan sysiem lekat dilem
dan dijahit. ft,r:t Bisa ditempel ke lembar peraga dengan sistem lekat
dilem dan dijahit

Lembar Keping (Badge)


Huruf Kecil
SS-HK.SD-OO4

Ukuran : I\,linimal 7-5 x 8.5 cm Ukun:7,5x 8,5 cm


Bahan : Minimal kain Flanel Bahan : kain Flanel
System : Bordir Syslefir : Bordir
Wama: belwama dan menank Warna : beMama dan menarik
Qty : 26 buah Bisa ditempel ke lembar pega dengan system lekat
Bisa ditempelke lembar peraga dengan system lekat dilem dan dijahit
dilem dan dijahit

Lembar Keping (badge)


Gambar
ss-LK.sD.005
Ukuran: Minimal4 5x 19 5.m ukuran :4,5 x 19,5 cfi
Bahan : I\,,linimal kain Flanel Bahan : kaln Flanel
Systern : Bordir System : Bordir
Wama r berwarna dan menarik Wama : berwama dan menarik
Qty r [,linimal 26 buah Bisa diternpelke lembar peraga dengan sysiem lekat
Bisa dilempel ke iembar peraga dengan system lekat dilem dan dijahit
dilem dan dijahii

Lembar Keping (Badge)


Kosa Kata
ss-KK-sD-006

Ukuran : Minimal4.5 x I cm Ukuran:4,9 x 9cm


Bahan : l\,4inimal kain Flanel Bahan : kain Flanel
System : Bodir System : Bordir
Wama : berwarna dan menarik Wama : berwama dan menarik
Qiy : 190 buah Bisa ditempelke lembar peraga dengan system lekal
Bisa diiempel ke lembar peraga dengan syslem lekat dilem dan dijahit
dilem dan dijahit
-9{ $ter

Suku Kata
ss-sK-sD-007

uk!ran : MinimalT5 x 80 crn Ukuran :75 x 80 cm


Bahan : L4inimal lmpraboard dilapisi kain perekat Bahan : da.i papan lmpraboard dilapisikain perekat
dengan bingkai bahan dari plastik densan binqkai bahan dariplastik
Oty : I buah

Papan Klasikal
ss.PK-sD.008

ukuran : l\,linimal 50 x 100 cm dengan ketinggian bisa Ukuran i 50 x 100 cm dengan ketinggian disesuaikan
Bahan:Aluminium
Bahan : IVinimal A uminium
Qty :1 buah

Ukuran : A4lA5/85 Ukulan : A4lA5/85


Bahan lsi : Min mal HVS 70 gr Bahan lsi : HVS 70 gr
Bahan Cover: Minimal lvorylAC 210 gt Bahan Cover: lvory/Ac 210 gr
Jilid : Jahit Kawat, Perfecl Binding Jilid i Jahit Kawat, perfect binding
Cetak lsi : Minimal 1 (satu) wama Cetaklsi:1(saiu)wama
Cetak Cover: Full Colour Cetak Cover I Full Colour
Jumlah Buku : 1 Eks
--

Buku Petunjuk Guru


ss-PG-sD-010

Uklran : A4/A5/85 Ukuran : A4|A5/B5


Bahan lsi : Minimal HVS 70 gr Bahan Isl : HVS 70 gr
Bahan Cover: [4inimalAC 210 gr Bahan Cover: lvory/Ac 210 gr
Jilid : Jahii Kawat, Perfect Binding Jilid : Jahit Kawat, perfect binding
Cetak lsi : Be arna dan Bergambar Celak lsi : Berwama dan Bergambar
Cetak Cover : FullColour Cetak Cover : Full Colour
Jumlah buku : Minimal5judul

Buku Penunjang
Pengayaan
ss-BP-sD-0'11
StandarUSpesifi kasi Produk

Ukuran Compact Disk (CD) Diameter lvlinlmal 12 cm ljkuran Compact Disk (CD) Diameter 12 cm
Bahan CD : Polycarbonile Bahan CD : Polycabonite
Cetak LabelCD: Full Colour Cetak Label CD : FullColour
Qty:1CD Oty:1CD

CD Petunjuk Guru
ss-cDPG-sD-012

Ukuran Compact Disk (CD) Diameter l\/inimal 12 cm Ukuran Compacl Disk (CD) Diameier 12 cm
Bahan CD : Polycabonile Bahan CD : Polycarbonite
Cetak LabelCD I Full Colour Cetak Label CD : Full Colour
Oty:3CD Oty:3CD

CD Petunjuk?engayaan
ss-cDs.sD-0'13

,, -^. - , tt-.,,
'. : .rj
'.. +.--;:-1. i :- -
!, - *.r----

etYF-mmHH
TIDAR MAS SQUARE D.6
Jl. Tidar 308-310 Surabaya
Telp. 031 - 5484307, 5352651
Fax. 031 - 5347050
Email : info@verimer.co.id
Website : www.verimer. co. id

l.
ALAT PERAGA PEN DIDI I(AN
JASMANI. OLAH RAGA&
I(ESEHATAN
UNTUK SEKOLAH DASAR

www. wardhana'co.id
,t't I
.. at e
"$t wRRDHANA I
' AL,r#.iennbn pEruororrnfi
JASf{IIANI. oLAH RAGA &
I(ESEFIATAN
UNTUK SEKOLAH DASAR

NAMA ALAT

I Bola Kaki No. 5

Bahan terbuat dari kLrlil sintetis PolyLrrethan m crcfiber,


Bahan terblat darikullt s ntetis Polyurelhan m croJiber.
dljahittangan rapi menggunakan boadalam Butyl 80%.
Bentuk bulat pada sem!a sisi, kelillng 68 s.d. 69 50 crn,
dijahit tafgan rapi menggunakan boa dalarn ButylS0%. dan berat 420 s.d.440 gr
Bentuk bir at pada semua sisi, keljl ng 6B s.d. 69,50 cm Bahan dan !kuran sesuaiketentuan F FA
I
dan beral420 s.d.440 gr. sNl 2180 - 2014
I Bahan dan ukuran sesuai keteniuan FIFA
SNL:2180'2014
Bola KakiNo.5
u/RDioR/NS/01
I

Bola Futsal No.4


I
Bahan : Kulit sintetis Polyurethan microfiber, dijahit

i
Bentuk
SNI
r
rcpi dengan tangan rnenggunakai bola
dalarn Hans / Butyl 80%
bulat, keliling 60 s.d.66 cm, beral400 -440
gr
:7817-1-2013
@6n
BoLA FUTSAL No.4
il.11'-,ffi"i:I:#,l
WRD/OR]H F/02
I
BolaVoli Bahan : Kulit sntetis PoyLrrethan microfber, d enl
i rapi menggunakan bola dalam Butyl 80%,
Bahan : Kulit sinteus Polyurethan microfiber, dllem ,F.Wj lunak dan eniur, warna cerah, kelilinq 65 s.d.
i rapi, menggunakan bola dalarn Butyl B0%, ::-/
1$!";7 D ku I
67 cnr, berat260'280 gr.
uar tercelak ukuran tekanan ang n min. 0.30 kg/cm2.
lunak dan lentur, wama cerah, keliling 65s.d.
67cm, berat260 -2B0gr. Bahandan ukuran sesua ketentuan FIVB
Dikulit luartercetak r.rkumn tekanan angin rnin. 0.30 kg/cm2. SN i121286 2014
i
I Bahan da n ukuran sesuai k-Atentlra n FIVB BOLAVOLI
SNI:12-1286-2014 WRD]ORVC.5iO3

l Net Bola Voli Berbenukra-rq de"qa ebdr drrg 0 9- I T. panjarg

W
jaing g '
10 m terbuat dafi bahan ny on ata! kalun
Berbe.t,k jari,'rg dengan'eba' a-ing 0,9 -'
m pan a-g beMama gelap pada bagian alas ditutup dengan kaln
I - 10 m terbuat darl bahan nylon alau katun
jaring kanvas sebagaisamng taliperentang dengan lebar T cm
betuama gelap pada bagian alas diiutLrp dengar kain dan bag an bawah ebar 5 cm.
kanvas sebagaisarung la i perentang dengan lebar 7 cm Net direnlangkan dengan dengan kawat s ng dan ta i
dan bagian bawah lebar5 cm. untuk mengikat dan meregangkan bagian bawah.
Neidireniangkan dengan dengan kawat sling daf lali Panlang laliatas minimum 1,2 m, panjarlg talibawah
unluk meng katdan meregangkan bagian bawah. rnlnrnlm12m.
Panjang ta atas minlmum 1,2 rn, panjang tali bawah lJkumn Lubang laring 10 x 10 cm.
minimum 1,2 m.
NET BOLAVOLI sNt 12-0457-1996
Ukuran lubangjaring 10 x 10 crn.
WRD/OR/JVC/04
SNI :12-0457.1996

Matras Senam Bahan r


BLrsa super lrcbounded) density 90%
Ketebalan 15 cm dilapsibusa karetatas dan bawah tebaL
Bahan : Busa super (rebounded) density 90% 2 cm dibungkus bahan tdpolin.
Ketebalan 15 cm dilapisi busa karet atas dan bawah leba ljkuran panjang x lebarx tingg - 200 x 100 x 15 cm,
2 cm d bungkus bahan t polin. dilengkapl perekat samping dan pegangaf bahan trpo in.
Ukuran panjang x ebar x tinggl = 200 x 100 x 15 cm,
dileng kapi perekat samping daf pegangan bahan ifpolin.

I!'IATRAS SENAM

ASqYS f,

v'

www. wardhana.co.id
*
ffii:;;' &
u$. wR*oHANA

NAMA ALAT

P pa alurn n um elektropatling, bagian


Tongkat Estafet
pangka dan ujungnya diiek!k kedalam,
{set isi lima warna berbeda) tar'rpa sisitajam dan tanpa tllup.
tr/Jasing-mas ng wama berbeda
Bahan : Pipa alum nium elektropatting, bagian
Berat : 20 gram
panqkaL dan ujungnyaditekuk kedalam,
UkLrran : Panlang 28 cm, d arnetel luar2 cm
tanpa sisitajarn dan tanpa tulup.
: tr/Jasing"mas ng wama berbeda
Berat : 20 gram
lJk!ran r Panjang 28 crn, diameler iuar 2 cm

TONGKAT ESTAFET
WRD/ORITSi22

Catur Beftuk : 64 kolak perseqi(B bars dan B koom)


yang tersusun dalam 2 wama
berse ang se lng (hilam PLlt h)
Bentuk i 64 kotak perseg (8 bais dan B kolom)
Llkuran Callr : 8 nch
yang tersusLrn dalam 2 wama
berse ang seling (h lam Putih)
Bahan Kayu

Catur :
Ukuran Blnch
Bahan i Kayu

CATUR
wRDroRici2T

Tali katun kuat, kokoh lentur, rngan dan mudah d bawa


Tali Pramuka
panjang 5 m, d ameter 0,5 cm

Talikatun kuat kokoh, lentur, fingan dan mudah dibawa,


panjang 5 m, dlameter 0,5 cm

TaliPramuka

PEMLATAN P3K Kolak P3K : Berbentuk kotak pafjang 40 cm, ebar


15 20 'n -gg' 30 (n le'o-oL dd'
trlp eks / MDPYafg dilapisjdengan
1. Kotak P3K r Berbeniuk kotak panjang 40 cm.lebar
p astik / PVC Yanrl bers h dan raP
15 - 20 crn, t nggi 30 cm, terbuat dari
tripleks i MDP yang dllapisidengan
Beisi : - Obat sakjt kepa a dan demam seperli
pa'l,h. ovc Yd g oersiq d"l raPi aspirir, paracetamo atauPun
acetaminoPhen (!rntuk anak anak)
2. Berisi : - obat sakit kepala dan demam, seperii
- obat luka, Perban dan Plester
aspi n, paracelamol ataLlPun
. Ooaldz'e o,' Per, Foal de"d',s,
acetamlnophen (unt!k anak anak)
seperl oralit
- obat luka, Perban dan Plester
- obat batuk dan flu baik untuk bat!k
- Obat diare dan pencegah dehidrasi
kering dan berdahak
seperti orallt
- N4inyak penghangat, misalnya m nyak
- Ohat bat!k dan flu. baik untuk batuk
keirg dan berdahak
kay. P. tih. nlnYallawon r-\al'
teJon dan sebaga nya.
- N4 fyak penghangat misalnya minyak
- Bedaldloton Penghilang gatal
kayu putih, m nyak iawon, minyak
lelon dan sebagainya.
' Cotton Bud untuk rnemberslhkan luka
kec
- Bedaldlotion Penqhilang gatal
- Cotton Bud untuk membeGihkan luka - AnlisepUk dan antibiotlk

kecil
- Sabu
"'lrsep
l da arhol"o'cebaga:
- Antseptk dan ant botik Pembersih luka
- - Se mut uklral'r sekitar 180 x 90 crn
Sabun aniisep|k dan alkoholsebagai
- Handuk katLln Llkuran 50 x 100 cm
pembersih luka
- Kain rn le a I kain bebal
- Selirnut uk!ran sekiiar 180 x 90 fir
' Handuk kalun ukr.lran 50 x 100 cm Peralatan P3K
- Kain mitela / ka n bebat

www. wardhana.co.id
j'" ,!$. wn*oHANA I
,
6

PERATATAN O.I,AH "RAGA ANAI( IPOAI


Peralatan olahraga anak harus aman dipergunakan dan
sesuai standart keamanan peralatan permainan anak
yaitu aspek K3L (kesehatan, keamanan, dan kelestarian lingkingan hidup)
NAMA ALAT

TAS POA Ukuran : px xt = 100x20x60cnl


B ru - merah

Uk!rcn : px lx t : 'l00 x 20 x 60 cm
: Bku - merah Kantong
Bahan : Kaln sintetik

Kantong Ukuran : or rt 25x15x20cm


25 x25 x 40 crn
Bahan r Kain siniellk
UkLrmn : pxlxi = 25x15x20cm = 60x33cm
25 x 25 x40 cm
30x29cm
60x33cm Bahan : Kain Pataslt

30x29cm
Bahan r Kain Parasut
Tas PoA
WRDITJOl

Kulit sinteiis Poyurelhan microfiber, diem


BOLA POA
i.:'&i ra!, mengg!nakan bola da am Buty B0%,
11rnak dan lentur, wama cerah, kelllnq 65
Ukuran 3, diameter 2l cm, iahitlangan *L .., s.d.67 cm, berat 260 - 280 qr.
Bahan

lnflate
Kllit sintelis segi lima
putih - brru
6 - 8lbs
\$
Daya pantul 60% BOLA POA
WRDJBP/03

BolaBesar
BOLAAYUN
lJkuran Diameter 13 crn
Berat 0,5 kg
BolaBesar
32 cm, jahit kuat kanan dan klr
Ukuran : Diameter l3 cm
Pegangan
Bahan Kain sintetis d isi kain perca
Beral 0,5 kg
lVerah biru, hjau, kuning
Pegangan 32 cm, jahit kuat kanan dan kirl
Bahan : Kain sinletis diisi kain perca
BolaKecil
Nilerah, bjru, hijau, kuning
lJkuran diameter 10 crn
Berat 0,3 kg
BolaKecil
28 cm, jahit kuat kanan dan klr
L]kuran : diameterl0 cm
Pegangan
Kajn sintetis dlisl kain perca
Berat : 0,3 kg
Bahan
Merah, bir!, hljau, kuning,
Pegangan : 28 cm, jahit kuat kanan dan kid
Bahan : Kain sintetis dllsi kain perca BOLAAYUN
l\,4erah, biru, hitau, kufing, WRD//BA/04

ROKET / RUDAL Ukuran : paniang kese lruhan 45 cm, diameter 3

t cm

ljkuran : panjang keseiuruhan 45 cm, diameter 3


cm
t Beral
Bahan
i I 100 gram
i Praion kualitas balk, bagian ulung dan
ekor/ sirip darikarct, pegangan dar karet
Berat : t100gram
: merah 'kLrning
Bahan I Pralon kualitas baik, bagian ujung dar
ekot/ sidp darlkarel, pegangan darikaret
Wama I merah - kuning

ROKET / RUDAL
WRD/RKT/O5

t:
\q0

www. wardhana.co.id
6.
T.? - r o$, wnnoHANA
r. "'
I
,a '!r
,'.. {p

I NAMA ALAT
I
I
GAWANG AMAN Uk!Gn Seleltingg 50 cm /45 cmi25 crn.
Panjang 50 cm
I
Ukuran Seteltinggi50 cm /45 cm/ 25 cm. Bahan mpraboad
Panjang 50 cm [4erah biru, kun ng (masing-masing 2
I
Bahan lmpraboard buah)
I
I i\,4erah, biru, kuning (masing'rnasing 2
buah)
I

I GAWANG AMAN

PETAK LOIIIPAT Ukuran : 40 x 40 crn


Tebal : 6 mm

Ukuraf: 40 x 40 cm
Bahan : Spon hat

Teba : 6 mm
Wama i fi4erah (5), biru (5)

Bahan : Spon hat


Wama N,4erah (5), biru (5)
!

PETAK LONIPAT
WRD/PUl]7
i
t:
I
: CLAPPER
:
ljkuran 30 cm x 10 cm
Teba : 12 mm
j
UkL]ran r 30 cm x 10 cm
Bahan : Kayu

) Tebal : 12 mm
Warna i Biru-merah {komb nasi)

i Bahan I Kayu
Warna : Biru-rnerah (kombinas)

l
CLAPPER
WRDlCLL/08

BILAH :
Uklran Panjang 90 cm. Lebar 2 cm Tebal 2 cm
Bahanr Karet

Ukuran : Panlang 90 cm, Lebar 2 crn, Tebal2 cm


Wama i Bk! (5), [,4elah (5)
Bahaf : Karct
Warna : Bitu (5), Merah (5)

BILAH
WRDi BLH/09

CONES Uku6n I T nggi40 cm, Diameter Dasar 19 cm


Bahan : Plastk
Uklran r Tinggi40 cm, Diarneter Dasar 19 cm Warna r Klning
Bahan : Plastik
Wafira : Kunrng

CONES
wRu/cNS/10

OH
\EO

www. wardhana.co.id
,*l
I .?$. *,n*oHANA I
a

NAMA ALAT

GELANG RAJA Ukuran : pxlxt ='l00x20x60cm


Wafira I Biru - merah
Ukuran : Diameter 17 cra
Bahan i Karet Kanlong
:
Wama I Kuning Bahan
r
Kalf sintetik
px xt = 25x15x20cm
Ukuran
= 25x25x40cm
= 60x33cm
= 30x29cm
Bahaf : Kain Parasut
GELANG RAJA
WRD/GR/]1
Warna : Wama -warni

BUKU POA 50 halaman berludul : Peralaian olahraga Arak (PoA)


untuk pengembangan Nlultilatera
50 halaman berjudul : Peralatan olahmgaAnak (POA)
untuk pengembangan [4ultilaieral

BUKU POA
WRD/BP/12

CD POA Berls ar.rdio visual pemainan olahga !nluk anak dan


Kld Alteiics
Eedsi audio visual pennainan olahraga untuk afak dan
KidAltetics

CD POA
WRD'CD]]3

?' .i'
5
www' wardhana.co.id - ,i\
*i ' ..* .t' i
GITAR ACOUSTIC 3 BUAH
Back body : Sengon
Top body Plywood (tripleks )
:
Neck : Mahogany ( kayu mahoni )
Headstock : Mahogany
Fingerboard : Rosewood (sonokeling )
Bridge : Rosewood

Tu ners : Die-cast crome


Saddle & nut : Hard plastic/tulang
Body Depth : 80 - 110 mm (3.00"-3.94")
Senar :String/Nylon 1.2.3.4.5.5.
(terpasang lset& cadangan lset)
Finish :Glossfinish

tv
WARDTIANA
INDUSTRI ALAT PERAGA PENDIDIKAN

Jl. Kalibutuh No. 58 - 62 Surab aya 60173


Telp.031 - 5460804 (Hunting) Fax.031 - 5341868
E-mail ; info@wardhana,co.id website : www.wardhana.co.id
Nomor : 003/S.P/LOTIM-SD/CL/2015
Perihal : Surat Pernyataan Kesanggupan

Kepada Yth. :

Pokja ULP Kabupaten Lombok Timur


pada Paket Pengadaan Peralatan Pendidikan SD
di
Selong

Yang bertandatangan di bawah ini :


Nama : NOVITA FEBRIANI
Jabatan : Direktur
Alamat : Kompleks Hotel Istana Permata Kav.302 Jl.raya Juanda Ds.sawotratap
Kec.gedangan
Perusahaan : CV. CAHAYA LESTARI

Dengan ini menyatakan bahwa :


Sanggup memberikan pelatihan tentang penggunaan barang kepada Kepala Sekolah dan
Guru penerima Alat bantuan DAK 2015.

Untuk kegiatan pengadaan Pekerjaan Pengadaan Peralatan Pendidikan SD yang diadakan oleh Dinas
Pendidikan, Pemuda Dan Olahraga Kabupaten Lombok Timur.

Demikian Surat Pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya, untuk dapat dipergunakan
sebagaimanamestinya.

Sidoarjo, 26 Oktober2015
CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
DIREKTUR
Nomor : 004/S.P/LOTIM-SD/CL/2015
Perihal : Surat Pernyataan Distribusi

Kepada Yth. :

Pokja ULP Kabupaten Lombok Timur


pada Paket Pengadaan Peralatan Pendidikan SD
di
Selong

Yang bertandatangan di bawah ini :


Nama : NOVITA FEBRIANI
Jabatan : Direktur
Alamat : Kompleks Hotel Istana Permata Kav.302 Jl.raya Juanda Ds.sawotratap
Kec.gedangan
Perusahaan : CV. CAHAYA LESTARI

Dengan ini menyatakan bahwa :


Sanggup mendistibusikan Barang/Alat sampai ke Sekolah Penerima bantuan DAK 2015
dengan baik.

Untuk kegiatan pengadaan Pekerjaan Pengadaan Peralatan Pendidikan SD yang diadakan oleh Dinas
Pendidikan, Pemuda Dan Olahraga Kabupaten Lombok Timur.

Demikian Surat Pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya, untuk dapat dipergunakan
sebagaimanamestinya.

Sidoarjo, 26 Oktober2015
CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
DIREKTUR
PAKTA INTEGRITAS

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

1. Nama : NOVITA FEBRIANI


Jabatan : Direktur
No. Identitas :3515176602890002
Bertindak untuk : CV.CAHAYA LESTARI
dan atas nama

2. Nama : MUNIDEH
Jabatan : Komanditer
No. Identitas : 3515164604810001
Bertindak untuk : CV.CAHAYA LESTARI
dan atas nama

Dalam rangka pelaksanaan paket pekerjaan :PENGADAAN PERALATAN PENDIDIKAN SD pada Pokja
ULP Kabupaten Lombok Timur , menyatakan bahwa:

1. Tidak akan melakukan praktek Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN);


2. Akan mengikuti proses pengadaan secara bersih, transparan, dan professional untuk
memberikanhasil kerja terbaik sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan;
3. Apabila melanggar hal-hal yang dinyatakan dalam PAKTA INTEGRITAS ini, bersedia
menerimasanksi administratif, menerima sanksi pencantuman dalam DaftarHitam,digugat
secara perdatadan/atau dilaporkan secara pidana.

Sidoarjo,26 Oktober 2015

CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
FORMULIR ISIAN KUALIFIKASI
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : NOVITA FEBRIANI


Jabatan : Direktur
Bertindakuntuk : CV.CAHAYA LESTARI
Danatasnama
Alamat :Kompleks Hotel Istana Permata Kav.302 Jl.raya Juanda Ds.sawotratap
Kec.gedangan
Telepon/Fax.
Emai : cv.cahayalestari302@gmail.com

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa:

1. Saya secara hukum mempunyai kapasitas menandatangani kontrak berdasarkan Surat Akte
Pendirian Perusahaan, notaries, ISMARIYANI SH,M.Kn.02/10/2012
2. Saya bukan sebagai pegawai K/L/D/I atau saya bukan PNS/Anggota TNI/POLRI;
3. Saya tidak sedang menjalani sanksi pidana;
4. Saya tidak sedang dan tidak akan terlibat pertentangan kepentingan dengan para pihak yang
terkait, langsung maupun tidak langsung dalam proses pengadaan ini ;
5. Badan usaha yang saya wakili tidak termasuk dalam Daftar Hitam, tidak dalam pengawasan
pengadilan, tidak pailit atau kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan;
6. Salah satu dan / atau semua pengurus badan usaha yang saya wakili tidak masuk dalam Daftar
Hitam;
7. Data-data saya/perusahaan saya wakili adalah sebagai berikut:

A. DATA ADMINISTRASI

1. Nama Perusahaan : CV.CAHAYA LESTARI


2. Status Perusahaan : PUSAT CABANG

3. Alamat Perusahaan :Kompleks Hotel Istana Permata Kav.302 Jl.raya Juanda


Ds.sawotratap Kec.gedangan
Telepon :
Fax : -
E-mail :cv.cahayalestari302@gmail.com

4. Alamat Perusahaan : Kompleks Hotel Istana Permata Kav.302 Jl.raya Juanda


Ds.sawotratap Kec.gedangan
Telepon :: -
Fax :cv.cahayalestari302@gmail.com
E-mail

B. IZIN USAHA

1. SIUP (NomordanTanggal) : 510/642-573/404.6.2/2015


MasaBerlaku : Sampaidengan04/03/2018
InstansiPemberiIzin :BADAN PELAYANAN PERIJINAN TERPADU KABUPATEN SIDOARJO

2. TDP (NomordanTanggal) : 13.17.3.47.10077


MasaBerlaku :Sampai dengan 05/03/2018
InstansiPemberiIzin : BADAN PELAYANAN PERIJINAN TERPADU KABUPATEN
SIDOARJO
C. LANDASAN HUKUM PENDIRIAN PERUSAHAAN

1. AKTE PENDIRIAN
a. NOMOR AKTA :03
b. TANGGAL : 02 Oktober 2012
c. NAMA NOTARIS : ISMARIYANI,S.H., M.Kn.

2. AKTE PERUBAHAN TERAKHIR


a. AKTA : 173
b. TANGGAL : 28 Agustus 2015
c. NAMA NOTARIS : MYRNA MEINAR MARDIANA, S.H., M.Kn.

D. PENGURUS PERUSAHAAN

1. Komisaris (untuk PT)

No. Nama No. KTP Jabatandalamperusahaan

1 MUNIDEH 3515164604810001 Komisaris

2. Direksi / PenanggungJawab / Pengurus Perusahaan

No. Nama No. KTP Jabatandalamperusahaan

1
NOVITA FEBRIANI 3515176602890002 DIREKTUR

E. DATA KEUANGAN
1. SUSUNAN PERSERO
Nama No. KTP Alamat Persentase
No.
1 NOVITA FEBRIANI 3515176602890002 Ds. Bangsri Rt.06/Rw.02 Kec. 60%
Sukodono Sidoarjo

2 MUNIDEH 3515164604810001 Jl. Mandala No.404 40%


Rt.015/Rw.004 Kel. Semambung
Kec. Gedangan - Sidoarjo

F. PAJAK

1. NomorPokokWajibPajak :31.608.453.2-643.000

2. BuktiPelunasanTahunTerakhir : 643-05-01001006 / 30 April 2015

G. DATA PERSONALIA

Pengal
Tahun
Tingkat Jabatan aman
Profesi / sertifika
NO NAMA Tgl.Lahir Pendidika dalam kerja
Keahlian t/
n Pekerjaan (tahun
Ijazah
)
1 Kennya Malang, S1 Tenaga Ahli 2 Perakitan 2010
Vanaringan 27/04/198 Tahun Mesin,
8 Instalasi
Jaringan,
Office,
2 Nusantara Sidoarjo, S-1 I.T 2 Admin, 2005
Prasetya Yuda 15 /12/ Informati Tahun Multimedia
Putra wijaya 1979 ka
3 I wayan Ariawan Denpasar,1 SMA Tenaga Ahli 2 OFFICE, TEKNIK 2009
1/11/ 1985 Tahun KOMPUTER
DAN JARINGAN,
ACCOUNTING

H. DATA FASILITAS /PERALATAN/PERLENGKAPAN


KAPASITAS BUKTI
JENIS TAHUN KON LOKASI
OUTPUT MERK & STATUS
NO FASILITAS/PERALATAN JUMLAH PEMBU DISI SEKAR
PADA SAAT TYPE KEPEMIL
/PERLENGKAPAN ATAN (%) ANG
INI IKAN
1 Meja 4 2012 90% Kantor
2 Komputer 3 Acer 2012 95% Kantor
3 Printer 2 Epson 2012 100% Kantor
4 Filling Cabinet 2 2011 100% Kantor
5 Mobil Mitsubishi 2010 100% Kantor
1
Strada
6 Kursi 3 2012 80% Kantor

I. DATA PENGALAMAN PERUSAHAAN

PEMBERI Tgl.
TUGAS/PENGGUNA Kontrak *) SelesaiMenurut
B.A.
NAMA PAKET BIDANG/SUB
No. NAMA No Nilai Kontrak Serah
PEKERJAAN BIDANG LOKASI
ALAMAT Kontrak
PEKERJAAN
Terim
a
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
DINAS
PENDIDIKA Jl. AHMAD
303/D/PPK
PENGADAAN ALAT N PEMUDA YANI ,
Pengadaanbaran - 15/12/2
1 PERAGA PENDIDIKAN SD Kab.Seruyan DAN KUALA 830.000.000 19/12/2013
g DISDIKPOR 013
DAK SD TAHUN 2013 OLAHRAGA PEMBUANG-
A/XI/2013
KABUPATEN KALTENG
SERUYAN
DINAS
PENDIDIKA Jl. AHMAD
PENGDAAN ALAT 304/D/PPK
N PEMUDA YANI ,
PERAGA PENDIDIKAN SD Pengadaanbaran - 15/12/2
2 Kab.Seruyan DAN KUALA 988.175.590 19/12/2013
DAK INFRASTRUKTUR g DISDIKPOR 013
OLAHRAGA PEMBUANG-
PENDIDIKAN THUN 2013 A/XI/2013
KABUPATEN KALTENG
SERUYAN
Jl. lintas
Sumatera
DinasPendid
Belanja Modal KM.3,5 425/39/SP
Pengadaanbaran Kab. ikanKabupat 08/09/2
3 Pengadaan Alat-Alat Lab. Talang K/DIK/201 594.000.000 09/09/2014
g EmpatLawang enEmpatLa 014
SMA banyu 4
wang
Tebing
Tinggi
Jl. lintas
Sumatera
DinasPendid
KM.3,5 425/40/SP
Belanja Modal Alat Alat Pengadaanbaran Kab. ikanKabupat 08/09/2
4 Talang K/DIK/201 494.283.500 09/09/2014
Olahraga SMA g EmpatLawang enEmpatLa 014
banyu 4
wang
Tebing
Tinggi
Jl. lintas
Sumatera
Belanja Modal DinasPendid
KM.3,5 425/42/SP
Pengadaan Peralatan Pengadaanbaran Kab. ikanKabupat 08/09/2
5 Talang K/DIK/201 394.000.000 09/09/2014
Praktek Keahlian Dan g EmpatLawang enEmpatLa 014
banyu 4
Teknologi SMK wang
Tebing
Tinggi
J. DATA PEKERJAAN YANG SEDANG DILAKSANAKAN

PemberiTugas/ Tgl.
Nama Bidang/Sub PenggunaJasa Kontrak *) SelesaiMenurut
No. Paket Bidang Alamat/ B.A.
Lokasi
Pekerjaan Pekerjaan Nama Telepon No/Tanggal Nilai Kontrak Serah
Terima
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

NIHIL

Demikian surat pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan penuh rasa tanggung jawab.
Apabila dikemudian hari, ditemui data / dokumen yang kami sampaikan tidak benar dan pemalsuan,
maka kami bersedia dikenakan sangsi administrasi yaitu dimasukkan dalam daftar hitam perusahaan
dalam jangka waktu selama 2 (dua) tahun dan sangsi perdata dan pidana sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
Nomor : 015/Daftar.fasilitas/CL/X/2015
Perihal : Surat Keterangan Fasilitas

Kepada Yth.:

Pokja ULP Kabupaten Lombok Timur


pada Paket Pengadaan Peralatan Pendidikan SD
di
Selong

Dengan hormat,

Yang bertandatangan di bawah ini ;

Nama : NOVITA FEBRIANI


Nomor KTP : 3515176602890002
Jabatan di Perusahaan : DIREKTUR

adalah sebagai Pimpinan atau Direksi Perusahaan, bertindak atas nama dari:

Nama Perusahaan : CV. CAHAYA LESTARI


Alamat Perusahaan : Kompleks Hotel Istana Permata Kav.302 Jl.raya Juanda
Ds.sawotratap Kec.gedangan

Untuk mengikuti kegiatan paket pekerjaan : Pengadaan Peralatan Pendidikan SD pada Pokja
ULP Kabupaten Lombok Timur .

Dengan ini kami menyatakan memberikan daftar dan keterangan Fasilitas / Peralatan
/Perlengkapan, meliputi:

KAPASITAS OUTPUT
NO Uraian Alat JUMLAH MERK & TYPE
PADA SAAT INI
1 Meja 4
2 Komputer Core I3 3 Acer
3 Printer 2 Epson
4 Filling Cabinet 2
5 Mobil 1 Mitsubishi Strada
6 Kursi 3
Demikian Surat Pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya.

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
Direktur
Nomor : 014/S.K/Lotim-SD/CL/2015
Perihal : SURAT KETERANGAN

Kepada Yth.:
Pokja ULP Kabupaten Lombok Timur
pada Paket Pengadaan Peralatan Pendidikan SD
di
Selong

Sehubungan dengan kegiatan Lelang Paket Pekerjaan pada Pokja ULP Kabupaten
Lombok Timur , yaitu:
Pengadaan Peralatan Pendidikan SD

Maka dengan ini kami memberikan daftar dan keterangan daftar tenaga personalia CV CAHAYA
LESTARI yang bersedia bekerja secara penuh waktu CV CAHAYA LESTARI selama pelaksanaan
pekerjaan sampai dengan selesai.

NO NAMA JABATAN PENDIDIKAN


1 Kennya Vanaringan De Side TENAGA AHLI S1-TEKNIK ELEKTRO
2 Nusantara Prasetya Yudha Putra Wijaya TENAGA AHLI S1-TEKNIK INFORMATIKA
3 I Wayan Ariawan TENAGA AHLI S1 SARJANA SAINS

Demikian Surat Keterangan ini kami buat dengan sebenar-benarnya, untuk dapat
dipergunakan sebagaimanamestinya.

Sidoarjo, 26 Oktober 2015


CV. CAHAYA LESTARI

NOVITA FEBRIANI
DIREKTUR
DOKUMEN PENGADAAN
PEMERIIINTAH KABUPAttEN SERUYAN
PENGADAAN ALAI PERAGA PEND:D AN SD DAK INFRASttRUKttUR
PENDDll lKAN TAHUN 2013

PROGRAM : AR PENDIDIKAN DASAR SE lBILAN TAHUN


WAJ13 BELA

GATAN : P NINGKATAN SARANA DAN PRASARANA SEKOLAH

PEKERJAAN : PENGADAAN ALAtt PERAGA PENDIDIKAN SD DAK


IN RASTRUK R PENDDIDIKAN ttAHUN 2013

LOKASI : : KA13UPATEN SERUYAN

NILAI KONttRAK : Rp 988,175,590.00

TERBILANG : ( SEMBILAN RAttUS DELAPAN PULUH DELAPAN JUTA


SER lTUS TU UH PULUH LILtA RIBU LIMA RATUS
SEMBILAN Pt LUH RUPIAH)

NOMOR KONTRAK : 304 D PPK DISDIKPORA XI 2013

TANMAL KONTRAK : 04 NOPEMBER 2013 .

SUMBER DANA : DAK INSFRASiR KttUR Pl:NDIDIKAN TAHUN 2013 DAN


DAU 2013

WXIU PELAKSANAAN : 45(EMPAtt PULUH LIMA)IARII ALENDER

u g wAKTU : MUL 1 04 NOPI:MI)LR 2013

SELESAI 1 19 DESEIll l 2013

ttUN ANGGAPNAN : 2013

PELAKmNA : CV,CAHAYA LESTARI

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


KABUPATEN SERUYAN
PE lERINTAH KABUPATEN SI]RljYAN
DINAS PENDIDIL AN PEL71UDA DAN OLAHRAGA
(74212)KalinlP Cngah ltan
a' in Ah11lad Yani N()Kllllla PcIIlbuall
il.pdkSCrtl)an
mJl_co m
1 icpOn(0538)2707643 Fax(0538)2022102,2022103,1


SURAT PERJANJIAN KONTRAK
304 D/PPK DISDIKPORA XI 2013


N() l() :




Tahun
r
1 : Wrrlib Br;lajar Per,didrkan Dasar SenrLrilan
ljekclah
981a
, PrrrrittUkat ln Sarana dan Prasaratta
t,t:rrcJdidrkan Tahun 2013



Alat Perirr;a Pent,idikarr l;D DAK lnsfritsttttklttt


10 J
: Pi,rtgarJltan

18 : KirbuPalen SerruYan

ala
KOntrak )01 :110(ln di tandatangarli di K
rat Perlani an inl bOnku semua la
lpllannya t sOlar)lutnya di seblll
2013),kamiyan9
nttang paca han Sonin tang(lal Ennpat bulan Nopember talltl1l Dua Ribu T190 8olas(04-11
-.j,,,iEt'.:';a- a Dawall lni :

fl6rrrB MOLKRISYAOI,S.Pi
dan olahraga Kabupaten
pr labat Pemiruat Kr.,trtttmen (PPK) Drr,ts Petldrclrkittt l'utttLltla
J|t,tlttrn
SltuY;tn TahLrn Angqlran 2013'

: J;riirrr Ahmad Yani


(.L,ala Pembtr,rrr,; ll Telp (05llt1 ?/0/043 Fax' (01)38) 202210?'
fJ6rrr rt
2(,;22103

Pengguna
perrr0rrrrtah Republik lrrtlonesia c11 l'}orrrerintah Kalrtrl"rttrtt l')trruyan sebagai
r.rndak untu( dan atils lama
i3ng yang selanlutnya disebut PIHAK KESATU

Nama i SURY OKTOFANI


Jabatan I D iektul CV.CAHAYA LESTARI
Derubahan el(lklllI
PCrt sahaan yang di keluarkai
B( rdast rkan Akte Pclldi ian Akt

olt:lt :

Notarts i lSM RYANI,S IM Kn

Nr.imor . 03

Tanggal : 02 Uktober 201 2

AL at : Kompleil lstana Perrnata No 302 lt tiaya Juanda liirwotrattap - Gedangan sidOarjo

r)0lragar pen,,r)trr;r [jarar;q / Jasa yang seranjutnya


_ la nt K a S nama perrrsaha;rn cv.cAH AyA LESTATtT
01
PIHAK KEDU
MEN(31NGAT BAH VAl
J leian rnnDaca c3i', r'itrnSl,crml scara penuh t,eleniuan K0ntt'al\ ll ,

{1 totan rnendapafian kesempatan yang memadai untuk memeriiisa dan mengkonfirmasrkan semua ketentuan dalam
Kontrak ini besorta semua fahta dan korrdisi yang terkait;

arl oloh karena itu, PIHAK KESAIU dan PIHAK KEDIJA dengan ini bersepakat urrtuk rrronyotujui hal- halsetragai berikul

Total harga Kontrak dan Nilai K rntrak termasuk Palak Pertambalrirrr Nilai ( PPN ) yrurg diperoleh berdasrkan kuantitas
dsn harga satuan pekerjaan sebagaimana torcantum dalarn Daftar Kuantitirs dan Harga adalah sebesar
Rp.988 175.590,- ( Sembilan Ratus Delapan Puluh Delapan Jula Seralus TuJuh Puluh Lima Ribu L,lma Ratus
Sembilan Puluh Rupiahl dengan sunrber clana dari Dana Alokasi Khusus ( DAK ) lnsfrastruktur Pendidikan tahun 2013
thanngdenganDanaAlokasiUmurn(DAU /APBD)20l3denganrinciansebagaiberikut:

a Sumber Dana Alokasi Khusur; ( D\K ) lnsfrastruktur Pendidikan tahun 2013 : Rp 957,027,921

b. Sumber Dana Alokasi Umum i DA J / APBD ) 2013 : Rp 31,147,669


JULTUH .. Rp 988,175,590

Persitilahan dan ungkapan dalarn Sur rt Perjanjian ini memiliki arti dan makna yang sama seperti yang tercantum dalam
hmpiran Surat Perjanjian ini ;

Dokumen - dokumen berikut rnerupakirn satu - kesatuan dan bag'an yang tidak terpisalrkan dari Kontrak ini :

a, addendum Surat Perjanjian,


b. pokok perjanjian;
C. Surat Penawaran ;

d, Daftar Kuantitas dan Harga ( apacila ada );


l, Byarat - syarat khusus kontrak;
f, eyarat - syarat umum kontrak;
g, Spesifikasi khusus;
h, Spesifikasi umum;
L gambar- gambar; dan
! dokurnen lainnya seperti : jaminan - jaminan, SPPBJ, BAHP, UAPP.

Dokunren Kontrak dibuat untuk saling menjelaskar satu sama lairr, dan jika terjadi pertentangan antara ketentuan dalam
ttu dokurnen dengan ketentuan yatr lain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam dokumbrl yeng lebih tinggi
bedasarkan urutan hierarkipada angl,a 3 diatas ;

llat dan kewajiban timbal balik PIHAX, KESATU dan PIHAK KEDUA dinyatakan dalam kontra yang meliputi khususnya

r PlllAX KESATU mempunyaihak dan kewajiban untuk :

1) mengawasldan rnemeriksa pekeqan yang dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA


2) meminta laporan - laporan mengenai pelaksanaan pekerjaan yang dilaksarrakan oleh PIHAK KEDUA
3) mentberikan fasilitas berupa srrana dan prasarana yang dibutuhkan oleh PIHAK KEDUA untuk kelancaran
pelaksanaan pekerjaan sesuai ltetentuan Kontrak ;

4) membayar pekerjaan sesuai dongan harga yang te'cantunr dalanr Kontrak yang telah ditetapkan oleh PIHAK
KEOUA;

!. PIHAK KEDUA mempunyailrak dan kewajiban untuk:

1) rnererima pombayaran urrtuk polaksanaan pekejaan sesuai rlengan harga yarrg telah ditentukan clalarn Kontrak;

2) rneminta fasilitas -fasilitas dalanr bentuk sarana dan prasarana dari PIHAK KESATU untuk kelancaran
pelaksanaan pekerjaan sesuai kstentuan Kontrak,

3) nrlaporkan polaksanaan pekerjaan secara pedodik kepada ptHAl( KESATU


1) nElaksanakan dan menyolosaikan pekerjaan sesuai dongan jadwal pelaksanaarr pekerjaaan yang telah dl
tetapkan dahm Kontrak;

5 melaksanakan dan menyolosaikan pekorjr an secara corrra(, akurat cJarr porruh tanggung jawab dengan
menyediakan tenaga korl;r, bahan - bahan per-alatan, angkutan ke atau cltrri lapangan, dan segala pekerjaan
perrnanen maupun serntrtara yang diperlukan untuk pelaksanaan, penyolel;urarr darr perbaikan pekr;rjaan yang
diritrcidalarn Kontrak;suaidengirn jadwal pelaksanaan pekorjaaan yang tolalrdrtotapkan dalam Kontrak;
: -i::'ran tsie'a'Ean kete angan yang diperlukan untuk pemeriksaan polaksanaan
(ESATU; yang drlakukan pIHAK
- -t-,'e'alkan lastlpeker;artse
suaijadwalperryerahan pekerjran yang telah ditotapkcn
dalam Kontrak;
: -ergambil langkah - langkah Tang cukup memadai untuk nrclindungi ringkungan tompat
perusakan dan gangguan kepa la masyarakat kerja dan membatasi
maupun mitiknya akibat kegiatan pIHAK KEDUA;

9l iika setelah dilakukan audit ( pt'rnsliksaan


)oleh tim audit ditemukan kekurangan
pekeryaan yang mengakibatkan
xerugian negara, maka PIHAK KEDUA waj;b
untuk nrengcnrbarikan kerugian tersebut ke
Kas Negara.

i/*--'a'rr mllalbsrlkuefektifterhitungsejaktanggalyangditetapkandalamsyarat-syaratUmum/KhususKontrak
3e-;:- langgal mulaidan penyelesaiern keseluruhan pet<erlaan sebagaimana
di atur dalam syarat - syarat Umunr /
'.- -:- .lnfak;

:-ria* lsmiKlan' PIHAK KESATU dan PIHAK KEDUA


telah bersepakat untuk mcnandatangani Kontrak
->8)'': atasa dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan ini pada tanggal
ketentuan peraturan pcrundang - undangan
- )': .a di Republik

Kutrl..r Pembuang 0,1 Nopcmber 2013

PIHAK KEDUA
PIHAK KESATU
Kontraktor Pelaksana
irejabat pembuat Kornitrrren / ppK
CV,CAHAYA LESTARr Dinas PonCidikn pemuda rlirn Olahraga Kab.Seruyan
Talrun Anggararr 20 j3

Direktur
NIP.19661223 199802 1 oo3
D( KUMEN PENGADAAN
PEMER IttAH KABUPAttEN SERUYAN

PENGADAAN ALAT PERAGA PEND:DIKAN SD DAK SD TAHUN 2013

PROGRAM : WA 11B BELA R PENDIDIKAN )ASAR SEMBILAN ttAHUN

KEGIATAN : PENI IGKAttAN SARANA DAN I)RASARANA SEKOLAH

PEKER AAN : PEN()ADAAN AIAtt PERAGA PENDIDIKAN SD DAK SD


AHUN 2013

LOKASI : KABUPATEN SERUYAN

NILAI KONTRAK Rp. 830,000:000.00

TERBILANG (DELAPAN RAttUS TIGA P LUH JUttA RUPIAH)

NOMOR KONTRAK 303 D PPK DISDIKPORA XI 2013

ANGGAL KONttRAK 04 NOPEMBER 2013


SUMBER DANA DAK SD TAHUN 2013 DAN DAU 2013
WAKTU PELAKSANAAN 45(EMPAtt PUL H LIMA) IARI KALENDER

JANGKA WAKttU MULAI 1 04 NOPEMBER 2013

SELESAI : 19 DESEBl:R2013

TAHUN ANGGARAN 2013

PELAKSANA : CVo CAHAYA LESTARl

DINAS PENDIDiKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


KJ BUPAttEN SERUYAN
PE IERINTAH KABUPATEN SERUYAN
DINAS PENDH)IKAN PEMUDA DAN OLAHRACA
Jaltln Allmad Y lr iNo.Ktl I Pcnlbllan3(74212)Kalilnantan Tcngall
1

TclcpOn(0538)2707643 ax_(0538,2022102,2022103,E mail_pdkscruyan@gm I COm


SURAtt PERJANJIAN KONttRAK


Nomor: 303/D I PPK-DISDIKPORA I Xl I 2013

19ram : Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun


131 aLn : Peningkatan Srrrana dan Prasarana Sekolah

'Attn
: Pengadaan Ala'. Peraga Pendrdihan SD DAK SD 1 ahun 2013
_3(aSl , Kabrrpaten Seruyan

S:zt Per;anjian ini berikut semua lamJrirannya (sclanjutnya di sebut " Konlrak")dibuat dan di tanrlatangani di Kuala
Futbuang pada hari Senin tanggal Empat bulan Nopember iahun Dua Ribu Tiga Belas (04- 11-2013), kamiyang
:'arlda tangan dibawah ini :

Nama MOt.KRISYADl,S.Pi
abatan Pelabat Pembuat ttrllkmen([)PK)Dinas Pen(1111kan Pomuda dan Otahraga Kabupalen
Seruyan Tahun Anggaran 201(3

Alarllat alan Ahma(l Yar I Kuala Pcmbuang ll, ell (0538)2707643 Fax.(0538)2022102,
2022103

Sertndsk untuk dan atas nama [)emerrntah Republ'k lndonesi'r Cq.Pemerintalr KabuJraten Seruyan sebagai Pongguna
Sarang yang selanjutnya disebutPIHAK KESATU,

2 N8ma : SUIIYA OKTOFANI


batai : Direlrtur C;V. CAHAYA LEST,\Rl
Bort asarkan Akte Pendirian / Akte Perubaharr I erakhrr Perusahaan yang di keluarkan
oleh :

Note ri'; : ISMARYANI SH


Non or : 03
Ianr gal : 02 oktober 2012
Alamat : Kor rplek lstana Permata No. 302 JL. Raya Juarrda, Sawotratap - Gedangan Sidoarjo

ndak dan unttk abs nama P3 sahaan C y LEST R ,Sebagal Pcnyedia Barang
asa yang sehttumya
ds3but PIHAK KEDUA.

[NG G tt B riAr

.a)Pengguna Barang telah memlnta Penycdla untuk menyediakan Barang sebagalmana diterangkan dalam Sya a
3yarat nlum Konlrak yang tedam lr dalam Konrak lnl(selaniuinya dlsebut"Pekelaan Pengadaan Barang
)

R L seb almana dhyata`an kepada Pengguna Barang,memrk keahran PrO sbnJ,pesonrdansumbOrdayl


ttL blah menyetulul untu(menyedlakan Barang sesualdengan persyaratan dan ketentuandalam Konttaklnll

il
b m ttnanganttmenanmaniKon ttmT
lm

Dmg dan Penyedia rnengakuldan


lenyataka l bahWasehubungandengan penandatanganan Konttakinl

F" Pihak:

p dibnkan k empabn unhk dttarn,n deh advok [
iTntrakWttbbhmend secbtt pa :

FlT
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini ;

1) leiah mendapatkan kesempatar yang memadai untuk memeriksa dan mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam
Kontrak ini beserta semua fakta dan kondisi yang terkait;

Uara oleh karena itu, PIHAK KESATI. dan PIHAK KEDUA dengan ini bersepakat untuk menyetujui hal - hal sebagal
}airut:
1 Total harga Kontrak dan Nilai Kontr lk termasuk Pajak Pertambahan Nilai ( PPN ) yar.g diperoleh berdasarkan kuantitas
dan harga satuan pekerjaan set agaimana tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Harga adalah sebesar Rp.
830.000,000,- ( Delapan Rafus Ti11a Puluh .tuta Rupiah,i dengan sumber dana dari Dana Alokasi Khusus ( DAK )
SD tahun 2013 sharing dengan Dana Alokasi L'mum ( DAU / APBD ) 2013 dengan rincian sebagai berikut:

a, SumberDana AlokasiKhusus(Dl\K)SD tahun 2013 : Rp 745,882,940

b, Sumber Dana Aloka',i Umum ( DAIJ / APBD ) 2013 : Rp 84,117,060

JgilUH .' Rp 830,000,000

2 Pensitilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti dan makna yang sama seperti yang tercantum
dalam lampiran Surat Perjanjian ini ;

3 Dokumen - dokumen berikut merupakan satu - kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Kontrak ini :

a, addendum Surat Perjanjian;


b, pokok perjanJlan;
c, Surat Penawaran ;

d, Daftar Kuantitas dan Harga , (apabita ada );


e, eyarat - syarat khusus kontrak;
l syarat - syarat umum kontrak;
g, Spesifikasi khusus;
h, Spesifikasiumum;
l, gambar - gambar ; dan
J, dokumen lainnya seperti :jaminan - jaminan, SPPBJ, BAHP, BAPP.

J Dokunren Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sarna lain, dan jika torjadi pertentangan antara ketsntuan
dEiam safu dokumen dengan ketentuan yan larn maka yang berlaku adalah kotcntuan dalam dokumen yong leblh
0nggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 diatasi o.
: l'tak dan kewajiban timbal balik PlHl\K KESATU dan PIHAK KEDUA dinyatakan dalam kontra yang moliputi
khusu:,rya :

a. PIllAK KESATU mempunyaihi.rk dan kewajiban untuk ,

1) mengawasi dan memeriksa pekerjan yang dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA


2) meminta laporan - laporan nrengenai pelaksanaan pekerjaan yang dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA
3) memberikan fasilitas berupa sarana dan prasarana yang dibutuhkan oleh PIHAK KEDUA untuk kelancaran
pelaksanaan pekerjaan se suai ketentuan Kontrak;

4) membayar pekerlaan sestraidengan harga yang tercantum dalam l(ontrak yang telah ditetapkan oleh PIHAK
KEDUA;
b. Pll'lAK KEDUA mempunyai hak dan kewajiban untuk:
1) rnenerima pembayaran t ntuk pelaksanaan pekejaan sesuai dengan harga yang telah ditentukan dalam
Konfak;
2t rneminta fasilitas -fasilitas dalam bentuk sarana dan prasarana darl PIHAK KESATU untuk kelancaran
pe,aksanaan pekerjaan s su?r ketentuan Kontrak;

3 reaporkan pelaksanaan pekerlaan secara periodik kepada PIHAK KESATU


I reaksanakan dan menyalesaikan pekerlaan sesuai dengan jadwal pelaksanaan pekerjaaan yang telah dl
eapkan dalam Kontrak;
5, n'eaisanakan dan menr elesaikan pekerjaan secara cermat, akurat dan penuh tanggung jawab dengan
renyediakan tenaga kerj;r, bahan - bahan, peralatan, angkutan ke atau dari lapangan, dan segala pekerjaan
pemailen maupun sementara yang diperlukan untuk pelaksanaan, penyelesaian dan perbaikan pekerjaan
5-+'g dirincr dalam Kontra r;suai denoan jadwal pelaksanaan pekerjaaan yang telah di tetapkan dalam Kontrak;
'l newtkan keterancan- <eteranoan dioerlukan untuk
7) menyerahkan hasil pokorjan ses;uai jadwal penyerahan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam Kontrak;
S) mengambll langkah - langkah yiang cukup memadai untuk melindungi lingkungan tempat ktlria dan mombatael
perusakan dan gangguan kepacla masyamkat maupun nriliknya akibat kegiatan PIHAK KEDUA;

g) jika setelah 6116krikan audit ( pemeriKsaan ) oleh tim audit tlitornukan kekurangan pekerjaan yang
mengakibatkan kerugian negara, nraka PIHAK KEDUA wajib untuk nrorrgernbalikan kerugian tersebut ke Kas
. Negara,

i l6ntrak ini mulal berlku efektif tort,itung sejak tanggal yarrg ditetapkan dalarn Syarat - Syarat Umum /Khusus Konhak
dengan tanggal mulai dan penyele saian keseluruhan pekerjaan sebagaimarra cli atur dalam Syarat - Syarat Umum /
Khusu Kontrak;

ler-an demikian, plll,AK KESATU dar PIHAK KEDUA telah t'ersepakat untuk menandatangani Kontrak ini pada tanggal
esebut di atasa dan melaksanakan l(ontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang - undangan di Republik
.-rlCI}9Si8.

Kuala Pembuang,04 Nopember 2013

PIHAK KEDUA PIHAK KESATU


Kontraktor Pelaksana Pelabat Pembuat Kom me PPK
CVo CAHAYA LESTARI Dinas Pendldikn Pemuda dan()lahraga Kab.Seruyan
Tahun Anggarq! 2013

Direktur NIP.196612231998021003

Anda mungkin juga menyukai