Anda di halaman 1dari 2

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Dari kelima penyebab terjadinya penyakit akibat kerja pada diagram fishbone
yaitu :
1. Man : Kurangnya kesadaran untuk menggunakan APD secara
benar dan mengganti APD jika tidak layak dan Kurangnya pengetahuan
pasien tentang penyakit DKI
2. Machine : Tidak adanya alat bantu untuk pemupukan
3. Money : Kurang fasilitas kesehatan untuk melakukan pemeriksaan
patch test
4. Method : Kurangnya pengawasan penggunaan APD di lapangan dan
kurangnya kegiatan penyuluhan PAK dan penggunaan APD di
lapangan
5. Material : Kandungan pupuk dan enzim dalam plant care pisang serta
APD yang berbahan kaos dan mudah robek

B. Saran
Saran Bagi Karyawan Bagian Sortir dan Pemotongan Nanas
Menghindari kontak langsung dengan pupuk
Mencuci tangan setelah terkena paparan bahan iritan.
Menjaga agar tangan tetap kering

Saran Bagi Pihak Manajemen planting PT.GGP


Menyarankan pemakaian APD dan pakaian yang baik dan benar
Memberikan pengetahuan tentang APD dan kapan untuk menggantinya
Memberi pelatihan dan penyuluhan khusunya kepada karyawan yang
pekerjaannya kontak langsung, proses kerja yang aman dan nyaman, serta

45
pentingnya penggunaan APD dengan benar dan perilaku hidup bersih dan
sehat selama bekerja.
Melakukan pengawasan yang lebih ketat mengenai penggunaan APD yang
baik dan benar serta pemberian sanksi apabila tidak dijalankan dengan
baik.

46

Anda mungkin juga menyukai