Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN ORIENTASI

No. Dokumen : SOP/ADMIN/KEPEGAWAIAN/


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 16/01/2017
Halaman :1/2
Puskesmas drg. Lies Anggriani
Kelurahan
NIP. 196206061988022002
Pegangsaan Dua B
1. Pengertian ABAT adalah sebuah kampanye edukasi. Program ini bertujuan untuk memberi
pengetahuan kepada kaum muda usia 15-24 tahun itu tentang HIV dan AIDS secara
benar dan komprehensif.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan pendidikan dan memberikan informasi
yang tepat dan benar tentang HIV/AIDS kepada siswa agar dapat
mengembangkan sikap dan perilaku positif untuk melindungi dirinya dan orang
lain dari penularan HIV
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Kelurahan Pegangsaan Dua B Nomor 2
Tahun 2017 tentang ABAT Puskesmas Kelurahan Pegangsaan Dua B

4. Referensi Permenkes No. 21 Tahun 2013

5. Alat dan - Buku


- Papan Tulis
Bahan
- Spidol
- Lembar balik
6. Langkah 1. Petugas kesehatan mempersiapkan dan menyusun materi tentang HIV dan
langkah AIDS
2. Petugas kesehatan mendatangi sekolah
3. Petugas kesehatan melapor kepada pihak sekolah untuk memberikan
penyuluhan tentang HIV/AIDS
4. Petugas kesehatan memperkenalkan diri
5. Petugas kesehatan memberikan Pre test
6. Petugas kesehatan memberikan materi tentang pengertian HIV/AIDS,
penyebabnya, bahaya dan cara pencegahannya. Serta memberi penjelasan
bagaimana cara bersikap kepada orang yang terkena HIV/AIDS
7. Petugas kesehatan memberikan Post test untuk mengetahui sejauh mana
pemahaman siswa tentang materi HIV/AIDS yang sudah diberikan.
8. Petugas kesehatan mencatat hasil kegiatan ABAT
7. Bagan Alir
Melapor kepada pihak
Mempersiapkan materi
sekolah untuk memberikan
tentang HIV/AIDS
penyuluhan kepada siswa

Menyampaikan materi tentang Memeberikan Pre Test


HIV/AIDS kepada siswa

Mencatat hasil
Memberikan Post Test
penyuluhan ABAT
8. Hal hal yang
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait
1. Sekolah
2. Petugas Kesehatan

10. Dokumen - Surat tugas


Terkait
- Undangan

- Laporan hasil kegiatan


11. Riwayat Tanggal
Perubahan No Yang Diubah Isi Perubahan
diberlakukan
Dokumen

Anda mungkin juga menyukai