Anda di halaman 1dari 10

Lembaga Pengelola Zakat

Abu Hurairah r.a. berkata: Nabi SAW bersabda:


Siapa yang merasa pernah berbuat aniaya kepada saudaranya,
baik berupa kehormatan badan atau harta atau lain-lainnya,
hendaknya segera meminta halal (maaf) nya sekarang juga,
sebelum datang suatu hari yang tiada harta dan dinar atau dirham,
jika ia punya amal shalih, maka akan diambil menurut
penganiayaannya, dan jika tidak mempunyai hasanat (kebaikan),
maka diambilkan dari kejahatan orang yang dianiaya untuk Baitul Maal- BMT UAS
Kantor Pusat Lt. II
ditanggungkan kepadanya. Jl. Raya Lasem Km 2
No 27 Pamotan Rembang
(HR. Bukhori, Muslim)
PASTIKAN !!!
Pendapatan & Harta Anda Salam
menjadi bersih & berkah Assalamualaikum Wr. Wb.
Kita
Puji syukur atas Allah SWT yang telah
dengan ber- ZAKAT memampukan kita untuk selalu tercukupi dalam
Sudahkah Anda
menjalankan amanah hidup ini, dan kamipun dapat
menyelesaikan edisi MU ke 64 ini tentunya juga
kuasa-Nya, semoga keberadaan MU tetap Tunaikan?
menjadi nilai kebarakahan pembaca dan mampu
memberiakn pencerahan bagi ummat, amin
Edisi 64 ini kami mengangkat tentang
Perangi Kezaliman, kezaliman memang
menjadi sebuah hal yang biasa terjadi di negara
ini. Tak menjadi sebuah mengejutkan bagi kita
karena kezaliman selalu melingkari dilingkungan
kita. bahkan kita tak sadar setiap kita lakuakn
ternyata kita telah membudayakan kezaliman ini.
semoga dengan diangkatnya tema ini kita akan
Kami siap untuk berkerjasama dapat memahami betul dan mampu untuk
untuk menyempurnakan kewajiban Anda melakukan sebuah perenungan yang diikuti
dengan sebuah gerakan perubahan yang bernilai
lewat program dan pendistribusiannya kebaikan, amain
Selamat membaca
Wassalam
Dalam Majelis MU, ada pertanyaan tentang Uban.
Dalam penjelasan pengasuh uban tidak boleh
disemir hitam ketika usia adalah...
A. 35 tahun keatas C. 45 tahun keatas
B. 30 tahunkeatas D. 40 tahun keatas Tim Redaksi
Dipublikasikan oleh Baitul Maal Usaha Artha Sejahtera
Pelindung: Allah SWT.
Penasehat: dr. H. Imam Mujiyono, Drs. Moh. Irsyad
Majalah ini tidak diperjual- Penanggung Jawab: Drs. H. Purwaningsih
belikan, silahkan untuk Pimpinan Redaksi: M. Zaky Wahyuddin Azizi
menggandakan, mencuplik Redaktur: Kemal Tri Cahyono
Quis ini tidak berlaku bagi pengelola maupun pengurus BMT UAS, Jawab Quis ini atau meng-copy untuk Editor: Eko Budi S, Umi Mulya
cukup dengan SMS ketik: Quis Berbagi Ilmu; (Jawaban) [spasi] nama pengirim dan Repoter; Rokhim, Sunaryo
kepentingan dakwah, Setting Lay Out: Sofyan Adriyano
alamat rumah lengkap, kirim ke nomor; 085225188100. Bagi 3 pemenang pertama Dilarang keras digunakan Divisi Usaha: Uun Undarto
kami sediakan sebuah buku berjudul Keutamaan Istifar, Karya Helmy Laksono untuk komersial murni. Redaksi menerima tulisan, kritikan dan saran
jawaban Anda kami tunggu sampai tgl 17 Maret 2015. Untuk Pemenang Edisi 62; bagi tulisan yang diterbitkan akan mendapatkan
1. Musholin, Bogorejo Sedan 01/03 MENU KALI INI imbalan sepantasnya dari redaksi, kirim ke
KJKS BMT UAS Jl. Raya Lasem Km 2 No. 27 Pamotan
2. Najib, Pragen pamotan 02/02 Sajian Utama ...... [2-10] Rembang 59261
Telp. (0295) 5503021
3. Aliyatun Nur Faizin, 02/02 Pamotan Khazanah ...................[11-13] email: baitulmaaluas@yahoo.co.id
Seputar Kita .........[14]
Bagi yang mendapatkan dapat diambil setelah tanggal 8 Maret 2014 dikantor Pusat Lin-lain............ ................[15]
BMT UAS atau hubungi kantor Cabang terdekat, dengan menunjukkan identitas diri Hikmah/Hikayat.. ..16]
(KTP/SIM/idenitas lainnya yang dapat menerangkan data diri) Taukah Anda..............17]
Rubrik Konsultasi....[18]
Lembaga Pengelola Zakat
Jumadil Ula 1436 2
Edisi 64 Media Ummat
K ali ini kita mengambil tema tentang
Ketentuan Allah yang berlaku
terhadap kezaliman dan orang-
orang yang berbuat zalim. Urgensi tema ini Sajian
yang pertama adalah karena tema ini
merupakan tema alquranul karim. Banyak
kita jumpai di dalam ayat-ayat alquran kata
Utama
gggggggdengan seluruh turunannya seperti

yang terdahulu. Maka sekali-kali
dan lain sebagainya. Menggambarkan
bahwa tema ini adalah tema sangat kamu tidak akan mendapat
penting, karena tidak mungkin alquran penggantian bagi sunnah Allah, dan
sekali-kali tidak (pula) akan menemui
mengangkat tema kehidupan sementara
penyimpangan bagi sunnah Allah itu.
judul tersebut tidak penting.
(Fathir: 43)
Kedua, melihat realitas umat yang Disini kita batasi istilah
ditimpa oleh krisis kezaliman. Krisis
kezaliman lebih berbahya daripada krisis Sunnatullah dalam masalah
ekonomi, politik dan lain sebagainya. Kita kezaliman. Ahli bahasa
mendeskripsikan zalim sebagai wadlu
ketahui adanya kezaliman dalam rumah
tangga, bermasyarakat, kezaliman dalam syai fi ghairi mahallihi atau
meletakkan sesuatu tidak pada
berbangsa dan bernegara, dan jika hal itu tempatnya.
dibiarkan maka akan menyeret umat
manusia kepada lembah kebangkrutan. Menurut terminologi agama,
Karena kezaliman dimanapun terjadi akan para ulama tafsir menjelaskan makna
kata dalam alquran adalah
membinasakan pelakunya. Ketika sebuah
keluarga melakukan kezaliman, mari kita kemashiyatan atau kesyirikan. Jadi,
setiap orang yang berbuat mashiyat
tunggu kebangkrutannya. Meskipun pada dasarnya ia telah berbuat
keluarga tersebut adalah keluarga kaya,
sudah membangun dinasti kekuasaan kezhaliman. Dan kezhaliman yang paling
berpuluh-puluh tahun. besar di dunia ini adalah syirik.
Dan (Ingatlah) ketika Luqman
Oleh karena itu, tema ini kita angkat
berkata kepada anaknya, di waktu ia
pada rubrik ini tujuannya agar kita
memberi pelajaran kepadanya: Hai
mengetahui apa itu kezaliman? Akibat yang
anakku, janganlah kamu
terjadi dari kezaliman berlaku di dunia ini?
kemudian mengetahui sikap yang benar mempersekutukan Allah,
dalam menghadapi kezaliman. sesungguhnya mempersekutukan
(Allah) adalah benar-benar
kezhaliman yang besar. (Luqman: 13)
Makna As Sunnah Dan Azh Zhulm
K ita melihat, betapa banyak
Sunnah secara bahasa adalah jalan
manusia di dunia ini (termasuk sebagian
yang sudah ditentukan oleh Allah
Subhanahu Wa Taala dan tidak akan umat islam) dizhalimi terkait dengan
berubah. perut mereka, semua orang bergerak
dan protes. Tetapi menghadapi
Sebagai sunnah Allah yang berlaku atas
kezaliman yang besar, yaitu syirik yang
orang-orang yang telah terdahulu diiklankan, syirik menguasai dunia dan
sebelum (mu), dan kamu sekali-kali tiada
pemerintahan, sementara tidak sedikit
akan mendapati peubahan pada sunnah
Allah. (Al Ahzab: 62) orang yang hanya diam. Hal ini
menunjukkan bahwa sikap sebagian
kaum muslimin terhadap kezhaliman
Tiadalah yang mereka nanti-nantikan
yang besar adalah diam.
melainkan (berlakunya) sunnah (Allah
3 Jumadil Ula 1436 yang Telah berlaku) kepada orang-orang Jumadil Ula 1436 4
Edisi 64 Media Ummat Edisi 64 Media Ummat
Sorotan Utama Sajian Utama
Akibat Dari Kezaliman nisyn (meninggalkan sesuatu karena Mungkin pernah terbetik di dalam
a. Tidak Akan Dibiarkan Oleh Allah Taala ceroboh atau teledor, bukan karena lupa). benak kita, kenapa kita yang seorang
Kezhaliman yang dilakukan oleh Sedangkan al-zhulm (kezaliman) di sini muslim, hidupnya jauh lebih sengsara,
siapapun di dunia ini, pasti dicatat oleh menurut Abdurrahman al-Sadi, mencakup ketimbang mereka yang hidup di dalam
Allah. Tidak ada satupun kezaliman yang seluruh bentuk kezaliman, baik terhadap kezaliman/kekafiran. Padahal seorang
dibiarkan oleh Allah Taala. Hal ini Tuhannya, dirinya sendiri maupun muslim hidup di atas ketaatan
dijelaskan Allah Taala dalam surat terhadap sesama manusia. menyembah Allah Taala, sedangkan orang
Ibrahim ayat 42-47. Ayat ini memberikan penegasan agar kita kafir hidup di atas kekufuran kepada Allah.
Dan janganlah sekali-kali kamu tidak memiliki anggapan bahwa Allah Apa rahasia dibalik itu? Kenapa
(Muhammad) mengira, bahwa Allah Taala itu lalai terhadap perbuatan orang- seolah-olah Allah Taala membiarkan
lalai dari apa yang diperbuat oleh orang zalim. Hal ini bertujuan agar orang orang-orang yang berbuat zalim tersebut
orang-orang yang zalim. tidak meremehkan sebuah kezaliman, berkuasa berpuluh-puluh tahun, dan
Sesungguhnya Allah memberi baik itu kezaliman yang dilakukan melalui seolah-olah apa yang mereka lakukan
tangguh kepada mereka sampai hari media dan sebagainya. Karena kezaliman adalah benar, sementara apa yang
yang pada waktu itu mata (mereka) adalah haram terhadap siapapun. Allah dilakukan kaum muslimin terkesan salah.
terbelalak. Mereka datang bergegas- Azza Wa Jalla tidak pernah berbuat zalim, Apa buktinya Allah Taala tidak akan
gegas memenuhi panggilan dengan padahal Ia adalah sang Khaliq, apalagi kita membiarkan orang zalim?
mangangkat kepalanya, sedang mata sebagai seorang makhluk. Jadi jangan Jawabnya adalah mereka Tatkala mereka melupakan
mereka tidak berkedip-kedip dan hati sampai ada seorang muslim, meskipun dibiarkan/ditangguhkan balasannya oleh peringatan yang telah diberikan
mereka kosong. (Ibrahim: 42-43) terkadang niatnya baik, tetapi yang terjadi Allah Taala sampai hari yang pada waktu kepada mereka, Kami pun
Allah Subhanahu Wa Taala adalah sebuah kezaliman dengan itu mata (mereka) terbelalak. Karena Allah membukakan semua pintu-pintu
berfirman: (dan janganlah sekali-kali lesannya, perbuatannya, Taala tidak lalai atas perbuatan orang kesenangan untuk mereka; sehingga
kamu mengira, bahwa Allah lalai dari apa keberpihakannya, TVnya, surat kabarnya, zalim, maka balasan atau hukuman itu apabila mereka bergembira dengan
yang diperbuat oleh orang-orang yang ceramahnya dan lain sebagainya. Karena pasti ditimpakan kepada pelakunya. apa yang telah diberikan kepada
zalim). Menurut al-Raghib, kata al- semuanya akan dicatat oleh Allah Hanya saja, pelaksanaan hukuman itu mereka, Kami siksa mereka dengan
ghaflah berarti al-sahwu (teledor, lalai). Subhanahu Wa Taala. Tidak ada satu pun tidak langsung ditimpakan. sekonyong-konyong, maka ketika itu
Dijelaskan Ahmad Mukhtar dalam yang luput dari catatannya. Semua Allah Taala berfirman, mereka terdiam berputus asa. (Al-
Mujam al-Lughah al-Arabiyyah al- tindakan dan perbuatan mereka itu akan Nanti Kami akan menghukum mereka Anam: 44) (HR. Ahmad, Thabrani
Mushirah, kata ghafala al-syay`a diberi balasan dengan balasan yang dengan berangsur-angsur (ke arah dalam Al-Kabir, dan disahihkan Al-
berarti tarakahu ihml[an] min ghayri setimpal. kebinasaan) dari arah yang tidak Albani dalam As-Shahihah)
mereka ketahui. (Al-Qalam: 44) Hal ini perlu kita perhatikan,
Maksud Istidraj adalah pemberian karena ada persepsi yang keliru. Ketika
nikmat Allah kepada manusia yang mana saudara kita dimanapun mereka berada
pemberian itu tidak diridhaiNya. Allah belum. Disaat mereka belum
membuat dia lupa untuk beristighfar, dimenangkan Allah Taala, sebagian
sehingga dia semakin dekat dengan adzab kaum muslimin cepat memvonis bahwa
sedikit demi sedikit, selanjutnya Allah itu adalah bukti bahwa dakwahnya,
berikan semua hukumannya, itulah perjuangannya dan sebagainya keliru.
istidraj. Buktinya sampai sekarang mereka
Dari Utbah bin Amir Radhiallahu belum berkuasa. Kalau ukuran atau
Anhu, Nabi Shallallahu Alaihi Wasallam bukti dari sebuah kebenaran adalah
bersabda, kekuasaan, maka Cina, Rusia dan Eropa
Apabila Anda melihat Allah adalah benar karena mereka sedang
memberikan kenikmatan dunia kepada berkuasa.
seorang hamba, sementara dia masih Begitu juga banyaknya harta
bergelimang dengan maksiat, maka itu dan keturunan bukan ukuran
hakikatnya adalah istidraj dari Allah.
Kemudian Nabi Shallallahu Alaihi
5 Jumadil Ula 1436
Edisi 64 Media Ummat Wasallam membaca firman Allah, Jumadil Ula 1436 6
Edisi 64 Media Ummat
Sajian Utama Sajian Utama
kebenaran. Harta dan kekayaan bukan memohon: Wahai Tuhan kami, berilah
yang akan mendekatkan diri mereka kepada kami kesempatan yang lain lagi akan tetapi kebanyakan manusia
tiada mengetahuinya. (An Nahl: 38) d. Membuat Makar Dan T ipudaya
kepada Allah dan menyebabkan walaupun beberapa saat saja untuk Terhadap Islam Dan Kaum Muslimin
masuk surga. Karena sesungguhnya menaati seruan Engkau dan mengikuti
kaya-miskin merupakan ketentuan ajaran Rasul Engkau dengan Jika kita benar-benar jujur
Dan sesungguhnya mereka telah
Allah. Dia melapangkan rizki kepada mengembalikan kami ke dunia. Jika kepada Allah Taala, maka kita akan cepat
merespon perintah dan laranganNya. membuat makar yang besar padahal di
siapa yang dikehendaki-Nya. Begitu kesempatan itu benar-benar diberikan sisi Allah-lah (balasan) makar mereka
juga sebaliknya, menyempitkan rizki kepada kami pasti kami akan mengikuti itu. Dan sesungguhnya makar mereka
dan membatasinya kepada siapa yang perintah Engkau dan menghentikan c. Tidak Bisa Mengambil Pelajaran Dari
Peristiwa-Peristiwa Sebelumnya itu (amat besar) sehingga gunung-
Dia kehendaki. Dia sengaja membuat larangan Engkau, kami benar-benar gunung dapat lenyap karenanya.
perbedaan itu dengan hikmah yang akan memurnikan ketaatan kepada Dan kamu telah berdiam di tempat-
Karena itu janganlah sekali-kali kamu
Dia ketahui. Engkau saja, kami tidak akan tempat kediaman orang-orang yang
menganiaya diri mereka sendiri, dan mengira Allah akan menyalahi janji-Nya
memperserikatkan Engkau lagi wahai kepada rasul-rasul-Nya; Sesungguhnya
Tuhan kami. telah nyata bagimu bagaimana Kami
telah berbuat terhadap mereka dan Allah Maha Perkasa lagi mempunyai
b. Sulit Menerima Nasehat pembalasan. (Ibrahim: 46)
Kebenaran telah Kami berikan kepadamu
beberapa perumpamaan. (Ibrahim: Allah Taala menerangkan dalam
ayat ini bahwa orang-orang kafir Makkah
Dan berikanlah 45)
Ayat ini memperingatkan telah membuat rencana jahat besar untuk
peringatan mematahkan perjuangan kaum Muslimin
kepada manusia Rasulullah dan orang-orang yang
beriman, bahwa mereka pernah tinggal dan penutup cahaya Islam dan
terhadap hari kebenarannya dengan menegakkan
(yang pada berdiam di negeri orang-orang yang
pernah menganiaya diri mereka sendiri kebatilan. Tetapi mereka tidak menyadari
waktu itu) datang bahwa setiap rencana jahat mereka pasti
azab kepada dan berbuat kebinasaan di muka bumi,
seperti yang pernah dilakukan oleh diketahui Allah, tidak ada yang
mereka, maka tersembunyi bagi Allah sedikit pun.
berkatalah orang- kaum Ad dan Tsamud, kaum Luth, Bani
Israil, Firaun, Raja yang berkuasa pada Karena Allah menggagalkan setiap usaha
orang yang zalim: mereka, sehingga cita-cita dan tujuan
Ya Tuhan kami, masa nabi Ibrahim dan sebagainya telah
jelas adzab yang ditimpakan Allah mereka itu tidak akan tercapai.
beri tangguhlah Sebenarnya usaha mereka itu sangat
k a m i kepada mereka, bekas-bekas yang
besar sehingga jika rencana itu digunakan
(kembalikanlah terdapat di negeri-negeri itu
berdasarkan kisah-kisah yang tersebut untuk menghancur-leburkan gunung
kami ke dunia)
walaupun dalam dalam Alquran. Demikian pula Allah
waktu yang sedikit, niscaya kami Permohonan mereka itu Taala telah memberi kan
akan mematuhi seruan Engkau dan dijawab oleh Allah Taala dengan tegas: perumpamaan-perumpamaan bagi
akan mengikuti rasul-rasul. Bukankah kamu semua, hai orang yang kaum Muslimin tentang akibat yang
(Kepada mereka dikatakan): zhalim, dahulu semasa hidup di dunia akan dialami oleh orang-orang yang
Bukankah kamu telah bersumpah telah bersumpah bahwa jika kamu mati zalim itu di dunia dan di akhirat kelak.
dahulu (di dunia) bahwa sekali-kali nanti tidak akan dibangkitkan lagi tidak Seandainya kaum Muslimin melakukan
kamu tidak akan binasa? (Ibrahim: akan dihisab? tindakan dan perbuatan seperti yang
44) Mereka itu semua dilukiskan telah dilakukan orang-orang yang
Pada ayat ini Allah Subhanahu dalam firman Allah: zhalim itu, pasti mereka akan ditimpa
Wa Taala memerintahkan agar Mereka bersumpah dengan nama adzab pula seperti adzab yang telah
memberi kabar yang menakutkan Allah dengan sumpahnya yang ditimpakan kepada orang-orang
kepada orang-orang yang zalim, orang- sungguh-sungguh: Allah tidak akan dahulu yang zhalim itu. Karena itu,
orang musyrik Makkah, yaitu tentang membangkitkan orang yang mati. wahai kaum Muslimin, ambillah
keluhan dan rintihan yang keluar dari (Tidak demikian) bahkan (pasti Allah pelajaran dari kisah-kisah dan
mulut mereka ketika adzab menimpa akan membangkitkannya) sebagai peristiwa orang-orang dahulu itu.
mereka di akhirat nanti sambil suatu janji yang benar dari Allah
7 Jumadil Ula 1436
Edisi 64 Media Ummat
Jumadil Ula 1436 8
Edisi 64 Media Ummat
Sajian Utama Sajian Utama
yang sangat kokoh pun akan terlaksana. seperti gunung-gunung dalam hal
Tetapi segala rencana mereka betapa pun ketetapan dan keteguhannya.
besarnya tidak akan dapat mengalahkan Menurut suatu qiraat yang lain
mukjizat Allah, tidak dapat menghapuskan litazuula ini dibaca latazuulu, yakni
ayat-ayat-Nya dan tidak mampu dengan harakat fatah pada huruf
menghambat perkem-bangan agama Islam lamnya kemudian akhir fiilnya dibaca
di muka bumi. rafa, maka berdasarkan qiraat ini
Ayat ini mengisyaratkan berarti huruf in di sini adalah bentuk
kemenangan kaum Muslimin dan takhfif atau keringanan daripada huruf
kehancuran orang-orang musyrik Makkah inna yang ditasydidkan huruf nunnya,
dalam waktu yang dekat. Dan ayat ini makna yang dimaksud adalah
berlaku juga bagi kaum Muslimin pada menggambarkan tentang besarnya
masa kini, asal saja mereka meningkatkan makar orang-orang kafir itu terhadap
daya dan usaha mereka, selalu sabar dan diri Nabi Shallallahu Alaihi Wasallam.
tabah menghadapi berbagai penderitaan, Akan tetapi menurut pendapat yang
cobaan yang ditimpakan oleh rencana lain dikatakan, yang dimaksud dengan
jahat orang-orang kafir. lafal al-makru ialah kekafiran mereka.
Dan tidak akan bisa (makar Makna yang terakhir ini sesuai pula
mereka itu) betapa pun besarnya (dapat dengan apa yang disebutkan di dalam
melenyapkan gunung-gunung) firman Allah Taala lainnya, yaitu,
pengertiannya ialah makar tersebut Sesungguhnya Allah memberi pun dapat ditaklukkan dengan
Sajian mudah
Utama
dibiarkan dan tidak memberikan Hampir-hampir langit pecah karena tangguh kepada mereka sampai hari pada Fathu Makkah.
mudharat melainkan hanya terhadap diri ucapan itu (mendakwa Tuhan yang pada waktu itu mata (mereka) Demikian juga yang dialami kaum Yahudi
mereka sendiri. Yang dimaksud dengan mempunyai anak), bumi belah, dan terbelalak. (Ibrahim: 42) di Madinah. Yahudi Bani Qainuqa dan
pengertian gunung-gunung di sini, gunung-gunung runtuh. (Maryam: Bani Nazhir. Mereka harus diusir dari
menurut suatu pendapat adalah hakiki, 90) Pada akhir ayat ini Allah Taala menegaskan Madinah setelah mereka melakukan
yakni gunung yang sesungguhnya, dan Sedangkan pengertian yang bahwa Dia Maha Perkasa dan Maha Keras makar terhadap Rasulullah dan kaum
menurut pendapat yang lain bermaksud pertama sesuai dengan bacaan yang siksa-Nya; tidak seorang pun yang sanggup Muslim. Bahkan Yahudi Bani Quraizhah,
syariat-syariat Islam yang digambarkan tertera. menghindarkan diri dari tuntutan-Nya. Dia karena makar dalam Perang Ahzab,
Sungguh Allah Taala sekali-kali pasti membalas dan menyiksa orang- merekayang laki-laki dewasa
tidak akan memungkiri janji-Nya sekali orang yang menghalang-halangi Rasul- dijatuhi hukuman mati.
pun betapa besarnya rencana jahat rasul-Nya. Realitas ini seharusnya menyadarkan
orang-orang kafir itu, janganlah dikira Oleh karena itu, tidaklah kaum kafir akan kesalahan dan kesesatan
bahwa Allah akan menyalahi janji yang mengherankan jika makar mereka amat mereka sehingga segera bertaubat dan
telah dibuat-Nya dengan para Rasul. mudah digagalkan. Sebab, semua tipudaya mengimani agama-Nya. Selain makar
Janji itu ialah Allah pasti menolong itu berada dalam genggaman kekuasaan mereka dipastikan gagal dan sia-sia,
Rasul-rasul-Nya dan orang-orang yang Allah Taala. Dia mengetahui apa yang mereka juga diancam dengan adzab yang
beriman besertanya, sehingga mereka diusahakan oleh setiap jiwa (Lihat Ar-Rad: pedih.
memperoleh kemenangan. Demikian 42). Balasan Allah Taala itu pasti akan
pula Allah tidak akan menyalahi datang, bahkan tidak lama. Apabila datang sesuatu ayat kepada
tafsirnya di waktu menafsirkan ayat ini, Realitas ini pula yang dialami oleh mereka, mereka berkata: Kami tidak
bahwa yang dimaksud dengan Allah para penentang Rasulullah. Makar kaum akan beriman sehingga diberikan
dalam ayat ini ialah janji Allah kafir Quraisy semuanya gagal. Sebaliknya, kepada kami yang serupa dengan apa
mengadzab orang-orang kafir di akhirat mereka harus menderita kekalahan besar yang telah diberikan kepada utusan-
nanti sebagaimana tersebut di dalam dalam Perang Badar dan berbagai perang utusan Allah. Allah lebih mengetahui
firman Allah Taala dalam ayat melawan kaum Muslim. Akhirnya, mereka di mana dia menempatkan tugas
sebelumnya:
...............bersambung Hal 15........
Jumadil Ula 1436 10
Edisi
Edisi 64 64 Media
Media Ummat
Ummat
9 Jumadil Ula 1436
Edisi
Edisi 64
Edisi64 Media
64Media
MediaUmmat
Ummat
Ummat Edisi
Edisi 64 64 Media
Media Ummat
Ummat
Khazanah
dayaTimbuktu. Didirikan oleh para juga menjadi pusat pembelajaran dan
pedagang sekitar tahun 800M (di dekat ziarah, menarik para pelajar dan peziarah
tempat kota yang yang lebih tua yang sudah yang datang dari seluruh wilayah Afrika
ada sejak 250 tahun sebelum masehi). Barat.
Djenne berkembang kala itu karena
menjadi pertemuan antara pedagang Sejarah Masjid Agung Djenne
pedagang dari gurun sudan dan pedagang Masjid Agung Djenne dipercaya dibangun
dari wilayah hutan tropis Guyana. pertama kali pada tahun 1240 olehsultan
Koi Kunboro, yang masuk Islam lalu
mengubah istananya menjadi sebuah
masjid. Sangat sedikit informasi tentang
bentuk dari masjid pertama tersebut,
namun masjid tersebut dinilai terlalu
mewah oleh Sheikh Amadou, penguasa
Dejene di awal abad ke 19 masehi.
Sheikh Amadoukemudian membangun
masjid kedua tahun 1830 dan
membiarkan masjid pertama runtuh
dengan sendirinya. Masjid yang kini
berdiri mulai dibangun tahun 1906 dan
selesai setahun kemudian di tahun 1907,
di rancang oleh arsitek Ismaila Traor, kala
Dicaplok oleh Emperium Songhai, Soni itu Mali sudah berada dibawah
Ali di tahun 1468 menjadikan Mali sebagai kekuasaan Prancis yang memberikan
pusat perdagangan terpenting selama abad
ke 16. kota tersebut melesat maju karena
menjadi titik temu dari sungai dengan
Timbuktu dan dari situasinya yang menjadi
rute perdagangan emas dan pertambangan
garam.
Diantara tahun 1591 dan 1780 Djenne
berada dibawah kendali Raja Marokodan
selama tahun tahun tersebut pasar disana

D jenne, Kota kecil di negara Mali, pencapaian arsitektur Sudano- berkembang pesat, beragam produk dari
memiliki sejarah yang panjang Sahilian yang luar biasa. seantero wilayah utara dan afrika tengah.
sebagai salah satu peradaban Islam Tahun 1861 kota tersebut di taklukkan
pertama di Afrika Barat. Kota yang sudah Lokasi Masjid Agung Djenne oleh Empirium Tukolor, al-Hajj Umar dan
diresmikan oleh UNESCO sebagai warisan Berada di wilyah Farmantala, kota kemudian di kuasai oleh Prancis di tahun
dunia bersama masjid tua nya itu kini masih tua Djenne, Mopti, Republik Mali 1893. stelah itu fungsi perdagagangan kota
menjadi tujuan para pelancong dari (dahulu bernama Sudan Prancis) tersebut diambil alih oleh kota Mopti yang
mancanegara yang datang untuk sekedar berada di koordinate : 13542 193 berada di pertemuan dua sungai antara
mengagumi keindahannya atau untuk N 4332 203 W sungai Niger dan Sungai Bani, 90 kilometer
beribadah disana. Masjid Agung sebelah timur laut Djenne. Djenne kini
Djennemerupakan bangunan Sejarah Panjang Djenne menjadi pusat perdaganganan komuditas
dengan bahan lumpur terbesar di Djenne kota tertua yang pernah pertanian tanpa mengurangi pamor
dunia, merupakan sebuah dikenal di wilayah sub sahara Afrika kepentinganya dengan beberapa
berada di daerah aliran sungai Niger keindahan nya sendiri termasuk warisan bantuan finansial dan dukungan politik
dan Sungai Bani, 354 kilometer arsitektur Muslim, Masjid Agung Djenne. bagi pembangunan masjid serta
Ramadhan 1432 H/Agustus 2011 sebelah barat Tambahan kepada sejarah pentingnya kota
Jumadil Ula 1436 Djenne dalam hal perdanganan, Djenne Jumadil Ula 1436 12
Edisi
Edisi6464Media
MediaUmmat
Ummat
Edisi 64 Media Ummat
Seputar Kita
sentimeter. Makin ke atas making
menipis. Dinding setebal itu berfungsi
untuk menahan berat dari struktur
masjid juga memberikan insulasi
terhadap sinar matahari gurun yang
menyengat. Di siang hari tembok
tersebut akan memanas secara perlahan
dari luar dan tetap memberikan
kesejukan di dalam masjid. Sebaliknya
dimalam hari udara panas yang
tersimpan di tembok tersebut tetap
memberikan kehangatan di dalam
masjid dari terpaan udara extrim gurun
pasir.
Ruang sholat masjid ini ditopan goleh
sembilan puluh tiang kayu, mampu
menampung hingga 3000 jemaah
sekaligus. Struktur masjid tersebut
memungkinkan untuk tetap
memberikan suasana sejuk di dalam
masjid sepanjang hari. Masjid Agung
Djenne juga dilengkapi dengan ventilasi
udara di bagian atap yang ditutup
dengan keramik hasil karya para wanita
Djenne. Tutup tersebut dapat dibuka
pada malam hari untuk mensirkulasi
udara di dalam masjid.

sekolah islam di dalam Salurkan Dana ZIS Anda


Khazanah
lingkungan masjid tersebut.
Lewat Program Wali Asuh
Arsitektur Masjid Agung Djenne
Masjid Agung Djenne dibangun Baitul Maal UAS Pamotan
dengan lantai yang ditinggikan
dari permukaan tanah
disekitarnya. Keseluruhan
bahan bangunan menggunakan
bahan lumpur yang dikeringkan Setidaknya Anda telah menekan Jumlah
dibawah sinar matahari. Balok
balok lumpur kemudian disusun Angka Anak Putus sekolah
dan direkatkan satu sama lain
menggunakan lumpur basah di Lingkungan Kita
dan diplester permukaannya
juga menggunakan lumpur
basah.
Masing masing dinding memiliki
keterbalan antara 40 sampai 60
13 Jumadil Ula 1436
Edisi 64 Media Ummat
...............Bersambung Hal 15........
...............Lanjutan Hal 10........ Sorotan Utama

Hikmah
kerasulan. Orang-orang yang berdosa, nanti akan ditimpa kehinaan di sisi Allah
dan siksa yang keras disebabkan mereka selalu membuat tipu daya. (Al-Anam:
124)
Dari Anas bin Malik, Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda:
Rencana jahat, tipudaya dan khianat di neraka. (HR. Al-Hakim dalam al-
K
r
halifah Umar bin Al Khattab
a

Mustadrak) suatu hari berkata kepada para


sahabatnya :
Bagi kaum Mukmin, realitas tersebut makin mengokohkan keimanan mereka,
termasuk keyakinan akan kemenangan Islam dan kehancuran kaum kafir. Karena itu Demi Allah, aku tidak tahu apakah
mereka bersabar dan tidak takut sama sekali terhadap semua makar dan permusuhan aku ini khalifah atau seorang raja?
kaum kafir. Allah Taala berfirman: Andaikan aku ternyata adalah
Bersabarlah (hai Muhammad). Tiadalah kesabaranmu itu melainkan dengan seorang raja, tentu hal ini merupakan
pertolongan Allah. Janganlah kamu bersedih hati terhadap (kekafiran) mereka. masalah yang besar (bagi diriku). Di
Jangan pula kamu bersempit dada terhadap apa yang mereka tipudayakan. (An- antara para sahabatnya ada yang
Nahl: 127) menjawab : Wahai Amirul Muminin,
Wallahu Taala Alam tentu di antara keduanya terdapat
perbedaan. Seorang khalifah tidak Kepemimpinan seperti Umar bin
...............Lanjutan Hal 13........ Khazanah mengambil kecuali yang benar dan Khattab perlu menjadi contoh, karakter

KORUPSI
Tembok masjid Agung Djenne juga menggunakan phon pohon palm yang digunakan
sebagai penyanggah masjid dari bahan lumpur tersebut. Kayu kayu tersebut tidak
tidak meletakkan kecuali pada yang
benar. Dengan pujian Allah, begitulah
keadaan engkau. Sedangkan seorang
raja suka menindas manusia. Ia
yang keras tapi tidak identik hatinya
keras. Karakter keras ini di bawa beliau
untuk memenggang prinsip kebenaran.
Terlihat Umar didalam dialog itu begitu

KORUPSI
saja digunakan selama proses pembangunan sebagai penyanggah bagi para tukang
yang membangun masjid tapi juga dipasang secara permanen di tembok masjid dan mengambil dan memberi kepada tinggi nilai sensitivitas beliau untuk
digunakan setiap tahun untuk memplester ulang masjid tersebut dengan lapisan orang semahunya. muhasabah lewat para sahabatnya.
lumpur yang baru. Yang sudah menjadi tradisi tahunan masjid ini. Umar lebih cepat untuk merasa mana
Selain itu batang batang kayu palm tersebut juga berfungsi meminimalisir stess yang Umar bin Al Khattab hanya diam yang kurang tepat sehingga membuat ia
terjadi pada bahan lumpur yang menjadi bahan utama bangunan masjid akibat udara mendengar hal ini, kemudian ia resah dan ini didorong para sahabatnya
panas gurun pasir yang menyengat siang hari dan udara yang dingin di malam hari. bertanya kepada Salman : Khalifah untuk berani memberikan masukan.
Cuaca di gurun memang ekstrim. Fasad masjid sama persis dengan arsitektur rumah atau rajakah aku ini ?
rumah penduduk Djenne yang termasuk tiga menaranya yang dibagian puncaknya Tidak sedikit khalifah dalam
diletakkan telor burung unta Salman al Farisi ra menjawab: Apabila sejarah Islam yang menjadi lupa daratan
engkau mengambil secara paksa satu kerana bergelimang dengan kekuasaan
dirham atau kurang dari itu dari bumi yang besar dan harta yang begitu
orang-orang Islam, kemudian engkau melimpah ruah. Dalam keadaan seperti
letakkan bukan pada tempatnya, ini, perlu ada pihak-pihak yang bersikap
maka engkau adalah seorang raja, kritikal kepada para pemimpinnya.
bukan khalifah! (HR Ibn Saad) Tanpa ada pengawalan yang ketat dan
seimbang, kekuasaan akan sentiasa
Dari kisahini memberikan ibrah membawa kepada kezaliman. Para
(pelajaran) buat kita bahwa seorang ulama dan penegak dakwah memiliki
pemimpin jangan merasa enggan untuk peranan yang sangat penting dalam
meminta saran, kritikan dan sebuah usaha merealisasikan syariat Islam
pemikiran yang nantinya memberikan dalam kehidupan nyata di negara-
nilai tambah kebaikan dan kemaslahatan. negara yang mempunyai penguasa
orang-orang Islam.
Waktu Proses Pembangunan Masjid Mali
15 Jumadil Ula 1436 Jumadil Ula 1436 16
Edisi 64 Media Ummat Edisi 64 Media Ummat
Taukah
Anda

P ara penyelidik yang telah menghabiskan


masa bertahun-tahun menyelidik
serangga dan memantau frekuensi suara
yang dihasilkan oleh serangga. Namun mereka tidak
mampu untuk mengesahkan perkara tesebut kecuali
Pertanyaan;

Assalamualaikum Wr. Wb.


Dalam buku tersebut di
jelaskan Nabi Muhammad SAW
memerintahkan kepada ummatnya
yang belum dewasa (usia 40 tahun)
Pengasuh rubrik tanya jawab yang saya di suruh mewarnai rambutnya
hanya mampu merakam suara yang dihasilkan oleh
hormati, saat ini saya ingin bertanya dengan warna hitam, sedangkan
semut!
Tujuannya adalah untuk mengesan kewujudan tentang uban (rambut yang memutih), ada yang berusia 40 tahun keatas di
semut yang berada pada tanaman pertanian namun mereka yang menjelaskan bahwa mencabut uban perintahkan untuk mewarnai
tidak mencari cara yang lebih berkesan untuk mengesan suara itu tidak boleh, apakah benar demikian? dengan warna coklat.
semut! Bagaimana solusinya menurut Islam?
Namun yang mengejutkan para saintis adalah bahawa frekuensi Mohon penjelasannya. Keterangan ini bisa di
suara yang dihasilkan oleh semut berbeza dari seekor semut ke semut yang simpulkan jika masih muda harap di
lain, dan dari satu jenis semut dengan jenis semut yang lain serta dari satu Wassalamualaikum Wr. wb. warnai dengan warna ketika umur
kedudukan ke kedudukan lain! masih muda. Dan jika sudah lanjut
Dianggarkan 12 ribu spesis semut di dunia ini dan jumlah semut di Antok -Gunem usia harus di warnai dengan yang
bawah tanah lebih banyak berkali ganda dari jumlah manusia. Oleh kerana berbeda dengan warna selain

KORUPSI
jumlah yang begitu besar itulah menyebabkan para penyelidik bingung
bagaimana kah cara untuk berinteraksi dengan suara-suara tersebut.
Mereka cuma mampu merakam suara yang berbeza terhadap semut
dan penyelidikan ini telah diterbitkan pada majalah Journal of sound and
vibration (jurnal tentang suara dan getaran) pada tahun 2006. Suara yang
Jawaban;
Waalaikumussalam Wr. Wb.
Saudara Antok yang di rahmati
hitam. Karena rambut sebelum
memutih biasanya berwarna coklat
muda.
Demikian jawaban yang
pertama kali didengar manusia di dalamnya adalah suara semut! Allah. Mencabut uban bisa tidak di bisa di sampaikan, Insya Allah benar.
Hasil penelitian ini telah menunjukkan bahawa semut perbolehkan juga bisa di perbolehkan. Dan semoga bisa membantu
mengalahkan manusia dalam kemampuan indera pendengaran dan saintis Akan menjadi tidak di perbolehkan jika perseoalan saudara Antok.
menjangkaka semut menggunakan antenna untuk penghantaran dan bertujuan menghilangkan rasa malu
menerima frekuensi suara. karena beranggapan dengan tumbuhnya wallahualam bishowab
Semut menggunakan isyarat suara yang besar seperti peranti uban penampilannya menjadi kurang
penerima suara moden ketika ini, namun berubah selepas kesan dalam Wassalamualaikum Wr.Wb
pede. Dan bisa di perbolehkan kalau yang
proses penapisan atau pemurnian suara, untuk membezakan antara semut bersangkutan merasa kurang nyaman
dengan yang lainnya! Ini adalah sistem yang sangat canggih dalam karena ketika tumbuh uban kepala
berkomunikasi yang tidak diketahui oleh para saintis dan tidak mampu menjadi terasa gatal. Jadi tergantung niat
dijelaskan kecuali pada masa sekarang ini. Namun Al-Quran telah pemilik uban.
membicarakan hal ini dan memberitahu kita bahawa semut boleh bercakap:
Solusi dalam islam, Nabi
Hingga apabila mereka sampai di lembah semut berkatalah seekor Muhammad SAW pernah mewarnai
semut: Hai semut-semut, masuklah ke dalam sarang-sarangmu, agar rambutnya dengan ramuan daun pacar.
kamu tidak diinjak oleh Sulaiman dan tenteranya, sedangkan mereka Hal tersebut terdapat dalam buku
tidak menyedari; kelengkapan tarih Nabi Muhammad SAW
Seorang mukmin tidak mempunyai pengetahuan ini kecuali akan karya beliau Almarhum K.H. Munawar
berkata: Subhanallah! Kholil. Yang mewarnai rambut tersebut
terkenal dengan istilah katan (semir)
Jumadil Ula 1436
17 Edisi 64 Media Ummat
Edisi
Edisi6464Media
Media
Ummat
Ummat

Anda mungkin juga menyukai