Anda di halaman 1dari 5

KUMPULAN SOAL–SOAL AKUNTANSI DAN KUNCI

JAWABANNYA
4141) Laporan yang menunjukkan perubahan posisi keuangan pada tanggal tertentu, biasanya
terdiri dari Aktiva, Utang dan modal disebut:
a) Balance sheet
b) Income statement
c) Cash flow
d) Statement of Financial Changes
e) Fixed Asset
4242) Diantara cost flow assumption berikut, manakah yang menghasilkan nilai persediaan
yang mendekati harga pasar:
a) FIFO
b) LIFO
c) Average
d) Rata – rata tertimbang
e) Rata – rata bergerak

4343) Diantara cost flow assumption berikut, manakah yang menghasilkan penilaian laba yang
terlalu besar
a) FIFO
b) LIFO
c) Average
d) Rata – rata tertimbang
e) Rata – rata bergerak
4444) Metode tersebut di bawah ini yang betul-betul menunjukkan historical cost secara murni
adalah:
a) LIFO
b) FIFO
c) Identifikasi Khusus/metode tanda pengenal khusus
d) Rata – rata tertimbang
e) Rata – rata bergerak

4545) Pada penyajian persediaan di dalam laporan keuangan, diantara berikut ini yang
dicantumkan sebagai penjelasan (disclosure) adalah:
a) Pengaruh inflasi pada persediaan
b) Cara penentuan kuantitas/jumlah persediaan
c) Komposisi persediaan
d) Metode penilaian persediaan yang digunakan
e) Pengaruh Retur
46) Diantara elemen berikut ini, tidak termasuk elemen kas adalah:
a) Cek langganan
b) Cek mundur
c) Bilyet giro
d) Uang logam
e) Rekening giro
4747) Di suatu perusahaan saudara menemui item berikut: koin Rp. 50.000, Rekening giro Rp.
500.000, Cek mundur Rp. 40.000, perangko Rp. 2.000, Voucher pengeluaran Rp. 10.000,
deposito berjangka Rp. 200.000 dan uang kertas Rp. 180.000, maka jumlah keseluruhan
yang termasuk dalam elemen kas adalah:
a) Rp. 982.000
b) Rp. 780.000
c) Rp. 980.000
d) Rp. 730.000
e) Rp. 900.000
4848) Fluctuating fund system dalam petty cash menetapkan saldo rekening kas kecil:
a) Berubah-ubah
b) Makin lama makin kecil
c) Makin lama makin besar
d) Tidak berubah
e) Fisik
4949) Tujuan pembentukan kas kecil (petty cash) adalah:
a) Untuk penukaran cek gaji pegawai
b) Untuk menerima kas penjualan tunai
c) Untuk membelanjai pengeluaran yang bersifat rutin dan jumlahnya kecil

d) Mengajukan penggantian pada kas pusat


e) Semua benar

50) Deposit in transit dapat menyebabkan perbedaan saldo kas menurut perusahaan dan bank
berbeda, mengapa demikian?
a) Karena dalam buku perusahaan saldo kas sudah dikurangi, tetapi dalam buku bank
belum
b) Karena dalam buku perusahaan saldo kas sudah ditambah, tetapi dalam buku bank
belum
c) Karena dalam buku perusahaan saldo kas tidak berubah, tetapi dalam buku bank
ditambah
d) Karena dalam buku perusahaan saldo piutang bertambah, tetapi bank belum

e) Karena dalam buku bank saldo piutang bertambah, tetapi perusahaan belum
51) Biaya administrasi bank dapat menyebabkan perbedaan saldo kas menurut perusahaan
dan bank berbeda, mengapa demikian?
a) Karena dalam buku perusahaan saldo kas sudah dikurangi, tetapi dalam buku bank
belum
b) Karena dalam buku perusahaan saldo kas sudah ditambah, tetapi dalam buku bank
belum
c) Karena dalam buku perusahaan saldo kas tidak berubah, tetapi dalam buku bank
ditambah
d) Karena pengeluaran yang sudah dicatat oleh bank tetapi belum dicatat oleh
perusahaan.
e) Karena kesalahan mencatat pengeluaran terlalu rendah.
52) Berikut di bawah ini adalah rekonsiliasi bank yang dapat digunakan untuk mencari saldo
kas yang tepat/benar adalah rekonsiliasi:
a) Dua kolom dan empat kolom
b) Enam kolom dan delapan kolom
c) Dua kolom dan delapan kolom
d) Enam kolom dan tujuh kolom
e) Dua kolom dan Sembilan kolom
53) Berikut di bawah ini adalah rekonsiliasi bank yang digunakan untuk mencari saldo awal,
penerimaan/pengeluaran satu periode dan saldo akhir yang sesuai dengan catatan
perusahaan adalah rekonsiliasi:
a) Delapan kolom
b) Dua kolom
c) Enam kolom
d) Empat kolom
e) Sepuluh kolom
54) Dalam pembelian kredit sering disertai syarat, misalnya: 3/7-n/30.
Angka 7 yang terdapat dalam syarat tadi mempunyai arti:
a) % potongan yang mungkin dapat dimanfaatkan
b) Tenggat waktu pembayaran (dalam satuan hari)agar dapat
menikmati potongan
c) Jatuh tempo utang harus dilunasi
d) Tanggal dimana transaksi itu harus dilakukan
e) Semua salah
55) 1 April 2006 PT. APEL melakukan transaksi pembelian barang
dagangan Rp. 1.000.000 dengan syarat 2/10 – n/30. Apabila
digunakan metode kotor, bagaimanakah pencatatan transaksi di atas
….

a) Persediaan Rp 980.000
Utang dagang
b) Persediaan Rp. 980.000 -
Cadangan Potongan Pembelian Rp. 20.000 -
Utang dagang -
Rp.1.000.000
c)
Persediaan Rp 1.000.000
Utang dagang
d) Persediaan
Kas Rp. 1.000.000
e) Utang dagang
Kas Rp. 1.000.000

56) Berkaitan dengan soal no. 55 di atas, bila pada tanggal 5 April 2006
PT. APEL membayar Rp.500.000,- dari utangnya, maka bagaimanakah
jurnal yang harus dibuat:

a) Utang dagang Rp. 500.000


Cadangan pot. Pembelian - Rp. 10.000
Kas - Rp 490.000
b) Utang dagang Rp 490.000
Kas
c) Utang dagang Rp. 500.000 -
Potongan pembelian - Rp. 10.000
Kas - Rp. 490.000
d) Persediaan Rp. 500.000
Kas
e) Utang dagang
Persediaan Rp. 500.000

57) Dalam menyusun rekonsiliasi bank, jumlah cek yang masih beredar akan…
a) Menambah saldo bank di rekening koran
b) Mengurangi saldo bank di rekening koran
c) Menambah saldo kas di pembukuan
d) Mengurangi saldo kas di pembukuan
e) Menambah saldo kas perusahaan

58) Dana kas kecil adalah …


a) Digunakan untuk membayar jumlah relatif kecil
b) Ditetapkan dengan memperkirakan jumlah uang tunai yang diperlukan untuk
pengeluaran-pengeluaran relatif kecil.
c) Diisi bila jumlah dana telah berkurang sampai jumlah minimum yang ditentukan
d) Uang yang disediakan untuk membayar pengeluaran-pengeluaran yang jumlahnya
relatif kecil dan tidak ekonomis bila dibayar dengan cek.
e) Membuat catatan intern
59) Bila persediaan barang dagangan pada akhir tahun dilaporkan terlalu tinggi (over state)
sebesar Rp15.000, kesalahan ini mengakibatkan …
a) Harga pokok barang dijual lebih dilaporkan Rp15.000
b) Laba kotor tahun itu kurang dilaporkan Rp15.000
c) Laba bersih tahun itu lebih dilaporkan Rp15.000
d) Laba bersih tahun itu kurang dilaporkan Rp15.000
e) Harga pokok barang dijual kurang dilaporkan Rp 15.000

60) Sistem persediaan menggunakan catatan akuntansi yang secara berkesinambungan


mengungkapkan jumlah persediaan, disebut …
a) Secara berkala
b) Secara perpetual
c) Secara fisik
d) Secara eceran
e) Secara tunai

Anda mungkin juga menyukai