Anda di halaman 1dari 3

8.

1 Hubungan Pasar dengan Koperasi


1. Pasar Sebagai Sumber Daya Koperasi
Pada prinsipnya, pasar merupakan suatu tempat yang mempertemukan penjual dan pembeli
sehingga terjadi permintaan dan penawaran atas suatu produk. Permintaan merupakan rencana
jumlah produk yang diminta pada periode waktu tertentu, sedangkan penawaran merupakan
rencana produk yang akan ditawarkan pada periode tertentu. Jika permintaan bertemu dengan
penawaran maka akan terjadi transaksi yang ketika disepakati jumlah yang diminta dan
ditwarkan atas produk tersebut maka akan terbentuk titik keseimbangan pasar. Pasar
dikelompokkan menjadi 5 jenis, yaitu pasar barang, pasar tenaga kerja, pasar uang, pasar modal
dan pasar luar negeri. Kelima jenis pasar ini dapat dimanfaatkan koperasi sebagai sumber daya
yang bermanfaat bagi pertumbuhan koperasi.

a. Pasar Barang
Pasar barang merupakan pertemuan antara permintaan dan penawaran akan barang.
Koperasi dapat bergerak di pasar dengan menawarkan barang hasil produksi koperasi atau
anggota dan dapat pula melakukan permintaan akan produk yang dibutuhkan oleh koperasi atau
anggota.
Di pasar barang, produk – produk yang dijual koperasi akan bersaing dengan produk –
produk lain dari pesaingnya. Tugas manajemen koperasi dalam hal ini adalah memenangkan
persaingan itu. Paling tidak ada dua hal yang diperlukan guna memenangkan persaingan itu,
yaitu:
a. Koperasi harus kreatif dan inovatif sehingga dapat menawarkan kelebihankhusus
yang berbeda dan tidak dimiliki oleh pesaingnya.
b. Manajemen harus mampu memotivasi anggotanya agar dapat berpartisipasi aktif
dalam koperasi sehingga semakin banyak yang berpartisipasi akan lebih banyak
konsumen yang diperoleh.

b. Pasar Tenaga Kerja


Pasar tenaga kerja merupakan pertemuan antara permintaan dan penawaran akan tenaga
kerja. Pertemuan ini akan menghasilkan konsep upah dan jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan.
Koperasi sebagai badan usaha juga membutuhkan tenaga kerja untuk kegiatan operasionalnya,
artinya tenaga kerja yang terlepas dari keanggotaan koperasi. Untuk itu tugas utama pengurus di
pasar tenaga kerja ini adalah merekrut tenaga kerja dan menempatkannya sesuai dengan
keahliannya, serta memberikan insentif yang layak bagi tenaga kerja tersebut. Di samping itu,
pengurus koperasi harus mempertahankan tenaga kerja yang ada denga jalan memberikan
kesempatan untuk berkembang. Koperasi harus sedapat mungkin menurunkan tingkat perputaran
tenaga kerja untuk meningkatkan efisiensi kerja.
Di pasar tenaga kerja koperasi juga akan bersaing dengan pesaingnya dalam rangka merekrut
tenaga kerja yang berkualitas. Untuk itu paling tidak koperasi harus :
1. Memberikan insentif yang relatif lebih baik dibanding dengan pesaingnya
2. Memberikan kesempatan pengembangan karier yang relatif lebih baik dibanding dengan
pesaingnya.
c. Pasar Uang
Pasar uang adalah pertemuan antara permintaan dan penawaran akan uang. Dalam pasar
uang yang ditransaksikan adalah hak untuk menggunakan uang untuk jangka waktu tertentu.
Jadi di pasar uang akan terjadi pinjam meminjam dana, yang selanjutnya menimbilkan hubungan
utang piutang.
d. Pasar Modal
Dalam arti sempit, pasar modal identik dengan bursa efek. Tetapi dalam arti yang luas
pasar modal adalah pertemuan antara mereka yang mempunyai dana dengan mereka yang
membutuhkan dana untuk modal. Bagi koperasi sendiri, memasuki pasar modal adalah suatu
fenomena yang jarang dilakukan, sebab koperasi bukan kumpulan modal tetapi kumpulan orang
– orang atau badan hukum koperasi.
Dalam konteks ini bukan berarti koperasi bukan tidak boleh memasuki pasar modal, bisa
saja koperasi membeli surat – surat berharga di pasar modal jika memang ada dana menganggur
dan untuk sementara tidak dapat diinvestasikan ke dalam proses produksi di unit usaha koperasi
atau unit usaha anggota dan keputusan pembelian saham itu disetujui oleh anggota.
e. Pasar Luar Negeri
Pasar luar negeri menggambarkan hubungan antara permintaan dalam negeri akan produk
impor dan penawaran dalam negeri akan produk ekspor.
Dalam rangka pengembangan koperasi, pemerintah sangat menganjurkan koperasi untuk
bergerak di pasar luar negeri, artinya melaksanakan kegiatan ekspor impor.
Beberapa koperasi telah mengadakan kegiatan ekspor, terutama koperasi – koperasi yang
bergerak dalam industri kerajinan.
Dafpus:

Oggy Pratama. 2014. Hubungan Pasar dengan Koperasi.


http://oggypratama.blogspot.co.id/2014/03/hubungan-pasar-dengan-koperasi.html. Diakses
tanggal 5 Maret 2018

Anda mungkin juga menyukai

  • Kas Dan Rekonsiliasi KLP 5
    Kas Dan Rekonsiliasi KLP 5
    Dokumen13 halaman
    Kas Dan Rekonsiliasi KLP 5
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 5
    Sap 5
    Dokumen1 halaman
    Sap 5
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Kop Sap 11.1
    Kop Sap 11.1
    Dokumen2 halaman
    Kop Sap 11.1
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Perilaku Organisasi Kelompok 4
    Perilaku Organisasi Kelompok 4
    Dokumen11 halaman
    Perilaku Organisasi Kelompok 4
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 4
    Sap 4
    Dokumen14 halaman
    Sap 4
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Kepemimpinan Sap 8
    Kepemimpinan Sap 8
    Dokumen9 halaman
    Kepemimpinan Sap 8
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Ak Hotel Sap 7
    Ak Hotel Sap 7
    Dokumen10 halaman
    Ak Hotel Sap 7
    Aprilia Widiantini
    Belum ada peringkat
  • RMK Hak Merek
    RMK Hak Merek
    Dokumen9 halaman
    RMK Hak Merek
    Cok Istri Pradnya Ningrat
    Belum ada peringkat
  • Ak LPD 12
    Ak LPD 12
    Dokumen8 halaman
    Ak LPD 12
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • LPD 13
    LPD 13
    Dokumen10 halaman
    LPD 13
    Vazria Ulfa Liandini
    Belum ada peringkat
  • Sap 8 Bagian 1
    Sap 8 Bagian 1
    Dokumen3 halaman
    Sap 8 Bagian 1
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Kajian Literatur
    Kajian Literatur
    Dokumen10 halaman
    Kajian Literatur
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Audit Bab 21
    Audit Bab 21
    Dokumen13 halaman
    Audit Bab 21
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Audit Bab 19
    Audit Bab 19
    Dokumen3 halaman
    Audit Bab 19
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 3 Audit
    Sap 3 Audit
    Dokumen7 halaman
    Sap 3 Audit
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 11
    Sap 11
    Dokumen6 halaman
    Sap 11
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 3
    Sap 3
    Dokumen8 halaman
    Sap 3
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Audit
    Audit
    Dokumen8 halaman
    Audit
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Ak LPD 12
    Ak LPD 12
    Dokumen8 halaman
    Ak LPD 12
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • COSO
    COSO
    Dokumen9 halaman
    COSO
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Ringkasan
    Ringkasan
    Dokumen6 halaman
    Ringkasan
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • RMK Sap 9 Fix
    RMK Sap 9 Fix
    Dokumen12 halaman
    RMK Sap 9 Fix
    Cok Istri Pradnya Ningrat
    Belum ada peringkat
  • Metod
    Metod
    Dokumen3 halaman
    Metod
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Proses Dan Kronologis Penetapan Sfas
    Proses Dan Kronologis Penetapan Sfas
    Dokumen5 halaman
    Proses Dan Kronologis Penetapan Sfas
    Azizi Ahmad
    Belum ada peringkat
  • Sap 3
    Sap 3
    Dokumen5 halaman
    Sap 3
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • BINTER
    BINTER
    Dokumen18 halaman
    BINTER
    YOGA DARMA
    Belum ada peringkat
  • Sap 8
    Sap 8
    Dokumen8 halaman
    Sap 8
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 5
    Sap 5
    Dokumen7 halaman
    Sap 5
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat
  • Sap 3 Audit
    Sap 3 Audit
    Dokumen7 halaman
    Sap 3 Audit
    Tania Magetsu Putri
    Belum ada peringkat