Anda di halaman 1dari 1

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 KESIMPULAN

Stress merupakan salah satu faktor psikososial penyebab terjadinya penyakit jantung
koroner, karena dapat meningkatkan resiko disfungsi jantung. Stres psikologi
mengaktivasi SNS yang mengatur denyut jantung dan pelepasan katekolamin dan HPA
aksis yang mengatur pelepasan kortikosteroid dari kelenjar adrenal. Pada stress psikologi
akut katekolamin secara dominan mempengaruhi sirkulasi sel NK. Hubungan antara stress
akut, SNS dan leukosit.. Pada stress kronik, aktivitas HPA aksis mungkin berkurang,
merangsang lelah dan peningkatan aktivasi inflamasi yang dimediasi oleh imun.Respon
yang terjadi adalah peningkatan denyut jantung.

Penyakit jantung koroner adalah salah satu penyakit kritis yang harus di tangani secara
holistic. di rumah sakit dan ditempatkan ruang ICCU (Intensif Coronary Care Unit),
dimana ruangan ini menyediakan perawatan yang intensif bagi pasien. Selain dilakukan
pengobatan dan pemantauan fungsi vital, di dalam ICCU petugas juga memberikan
bantuan psikologis. Penyembuhan penyakit jantung coroner ini dengan menggunakan
koping yang adaptif..

5.2 SARAN

1. menghindari faktor penyebab stress


2. rutin melakukan olahraga ringan
3. Istirhat yang cukup
4. Mengajarkkan tekhnik relaksi tiap mengalami stress
5. berikan informasi kepada paien tentang faktor penyebab PJK

Anda mungkin juga menyukai