Anda di halaman 1dari 3

POSBINDU PTM

Ditetapkan Oleh
SPO No. Kode : Kepala Puskesmas
Terbitan : Muara Wahau I
No. revisi :
Tgl Mulai :
PUSKESMAS berlaku dr. Adianto Lebang
MUARA WAHAU I Halaman : NIP:19780905 200604 1 008

1. Pengertian Peran serta masyarakat dalam melakukan kegiatan deteksi dini dan pemantauan
faktor resiko PTM utama yang dilaksanakan secara terpadu, rutin dan periodik.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan Posbindu
3. Kebijakan SK Puskesmas
4. Ruang Lingkup Masyarakat usia 15 tahun ke atas
5. Prosedur 1. Alat
a. Buku Register Posbindu
b. Pulpen
c. Posbindu Kit
d. KMS Posbindu PTM
2. Langkah – langkah
a. Melaporkan ke RT/RW setempat dan melampirkan jadwal Posbindu
PTM
b. Pemberitahuan kepada masyarakat melalui pengeras suara
c. Melaksanakan kegiatan 5 langkah
d. Register pemberian nomor kode/urut yang sama serta pencatatan ulang
hasil pengisian KMS FR-PTM ke buku pencatatan di langkah I
e. Melakukan wawancara di langkah 2
f. Pengkuran TB,BB,IMT, Lingkar perut di langkah 3
g. Pengkuran tekanan darah di langkah 4
h. Konseling, edukasi, dan tindak lanjut di langkah 5
7. Bagan Alur
Masyarakat Pendaftaran Wawancara Pengukuran

Rekomendasi

Rujuk ke Konseling/
Puskesmas Edukasi

Pencatatan

Pulang/ Rujuk

6. Referensi Buku Pintar Kader Penyelenggaraan Posbindu PTM Kementerian Kesehatan RI


tahun 2003
7. Dokumen terkait Laporan Posbindu
8. Unit terkait 1. Pemegang Program PTM
2. Kader Posbindu
3. Lintas Program ( Gizi, Bidan IVA, Promkes )
PEMBENTUKAN DAN PELATIHAN KADER
Ditetapkan Oleh
POSBINDU PTM Kepala Puskesmas
SPO No. Kode : Muara Wahau I
Terbitan :
No. revisi :
PUSKESMAS Tgl Mulai : dr. Adianto Lebang
MUARA WAHAU I berlaku NIP:19780905 200604 1 008
Halaman :

1. Pengertian Pelatihan Kader Posbindu adalah pe;ayihan yang dilakukan yang berfokus pada
Kader Posbindu sebagai tangan pertama pelaku kesehatan di Posbindu. Kader
posbindu sebagai pelaksana kegiatan di Posyandu perlu terlebih dahulu tentang
petunjuk teknis di posbindu PTM dengan meningkatkan pemahaman,
pengetahuan, dan kemampuan kader di Posbindu PTM dalam melakukan deteksi
dini Faktor resiko PTM
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah – langkah petugas dalam melakukan
kegiatan Pelatihan Kader
3. Kebijakan SK Puskesmas
4. Ruang Lingkup Kader Posbindu dan Bidan Desa
5. Prosedur 1. Menetukan jadwal pelatihan kader
2. Membuat undangan dan menyampaikan ke kepala desa
3. Mengumpulkan kader pada tempat dan waktu yang telah ditentukan
4. Membuat Absensi peserta pelatihan kader Posbindu
5. Kepala Puskesmas memberikan kata sambutan dan Membuka acara
pelatihan
6. Penyampaian materi Posbindu PTM dan jenis kegiatan Posbindu PTM
7. Praktek pelaksanaan Posbindu PTM dan cara pengisian format laporan hasil
kegiatan Posbindu PTM
8. Melakukan idskusi dan tanya jawab
9. Menentukan rencana tindak lanjut
10. Menutup Acara

6. Referensi Buku Pintar Kader Penyelenggaraan Posbindu PTM Kementerian Kesehatan RI


tahun 2003
7. Dokumen terkait Laporan Posbindu
8. Unit terkait 1. Pemegang Program PTM
2. Lintas Sektor
3. Lintas Program ( Gizi, Bidan IVA, Promkes )
Ditetapkan Oleh
Kepala Puskesmas
Muara Wahau I
SURVEY MAWAS DIRI
PROGRAM PTM
PUSKESMAS dr. Adianto Lebang
MUARA WAHAU I NIP:19780905 200604 1 008

1. Apakah Anda menderita tekanan darah tinggi ( Hipertensi )


Ya Tidak
2. Bila Ya apakah mendapat pengobatan darah tinggi ?
Ya Tidak
3. Apakah Anda menderita penyakit gula darah ( Diabetes Melitus )?
Ya Tidak
4. Bila Ya apakah mendapat pengobatan penyakit Gula ?
Ya Tidak
5. Adakah Posbindu di sekitar tempat tinggal Anda ?
Ya Tidak
6. Apakah Anda selalu memanfaatkan Posbindu tersebut ?
Ya Tidak

Anda mungkin juga menyukai