Anda di halaman 1dari 8

BAHAN KAJIAN DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN

PROGRAM PENDIDIKAN DIPLOMA III KEPERAWATAN

AKADEMI KEPERAWATAN DHARMA WACANA METRO

No Capaian Pembelajaran Bahan Kajian


Pengetahuan Keterampilan Khusus

1. Memahami konsep Mampu melaksanakan 1. Penatalaksanakan


dan prinsip prosedur BHD pada pasien Keperawatan pada pasien
pelaksanaan dengan kegawatdaruratan pada dengan kegawatdaruratan
kegawatdaruratan bidang medikal bedah, anak, bidang medikal bedah
pada kondisi khusus obstetri ginekologi, dan akibat:
psikiatri - Gangguan Pernafasan
(Respiratory distress,
Asthma, Edema Paru)
- Gangguan
Kardiovaskuler (Akut
Miocard Infark, Shock)
- Gangguan Pencernaan
(Keracunan)
- Gangguan Endokrin
(Hipoglikemi, Diabetik
ketoasidosis)
- Gangguan Saraf
(Stroke, trauma kepala)
- Gangguan
Muskuloskeletal
(Fraktur, dislokasi)
- Gangguan Integumen
(Luka bakar, gigitan
binatang)
2. Penatalaksanakan
keperawatan pasien dengan
gawatdaruratan bidang
obstetri ginekologi akibat
eklamsi dan perdarahan.
3. Penatalaksanakan
keperawatan
kegawatdaruratan bidang
anak akibat kejang deman,
aspiksia, dan kesedak.
4. Penatalaksanakan
keperawatan
kegawatdaruratan bidang
psikiatri akibat tentamen
suicide.
2. Memahami konsep Mampu memberikan promosi 1. pengantar promosi
prinsip promosi kesehatan kepada pasien kesehatan
kesehatan dan sebagai individu, keluarga, 2. konsep dasar promosi
menerapkan promosi kelompok dan masyarakat di kesehatan
kesehatan pada tatanan klinik untuk 3. konsep belajar dalam
pasien sebagai meningkatkan derajat promosi kesehatan
individu, keluarga, kesehatan 4. konsep prilaku manusia
kelompok dan dalam kesehatan
masyarakat di 5. prinsip-prinsip promosi
tatanan klinik kesehatan pada pasien
sebagai individu,
keluarga, kelompok dan
masyarakat
6. mengkaji kebutuhan
promosi kesehatan
7. membuat rancangan
promosi kesehatan
8. penerapan promosi
kesehatan kepada pasien
sebagai individu,
keluarga, kelompok dan
masyarakat

3. Mampu memahami Mampu memberikan asuhan 1. Konsep komtik pada


tentang konsep keperawatan jiwa dengan keperawatan jiwa
keperawatan masalah NAPZA, masalah 2. Teori gangguan
kesehatan jiwa dan kesehatan jiwa di masyarakat psikososial dalam
masalah kesehatan keperawatan jiwa
jiwa 3. NAPZA dalam proses
keperawatan jiwa
4. Masalah keperawatan
jiwa di masyarakat
5. Konsep psikofarmaka
dan ECT dalam
keperawatan jiwa

4. Mampu Memahami
tata bahasa Inggris, 1. Mahasiswa diharapkan Greeting and Introduction
kosa kata, mampu menggunakan - Formal and informal
percakapan, tekhnik salam dan tegur sapa dalam greeting
berkomunikasi Bahasa Inggris dengan - Introducing ourselves
dalam Bahasa benar - Introducing other
Inggris, membaca - Mahasiswa diharapkan
sumber bacaan mampu
Bahasa Inggris, mengidentifikasi salam
melakukan formal dan non formal
percakapan singkat - Mahasiswa mampu
guna menunjang memperkenalkan diri
asuhan keperawatan sendiri dan orang lain
2. Mahasiswa mampu Personal History
mendeskripsikan diri - Spelling
sendiri dalam Bahasa - Telling about Physical
Inggris Appearance
- Mahasiswa mampu
mengeja nama benda
- Mahasiswa mampu
untuk menyebutkan
ciri-ciri fisik diri dan
orang lain

3. Mahasiswa keperawatan Names Of Professions in the


diharapkan mampu Hospital
memahami beberapa - Identifying professions
profesi yang ada di Rumah who work in the Hospital
Sakit
- Mahasiswa diharapkan
mampu
mengidentifikasi dan
menjelaskan fungsi
dari masing-masing
profesi yang ada di
Rumah Sakit

4. Mahasiswa diharapkan Listening Section I


mampu memahami isi (At The Hospital)
percakapan dalam Bahasa
Inggris dengan baik
- Mahasiswa diharapkan
mampu
mengidentifikasi
percakapan dengan
menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang ada
- Mahasiswa diharapkan
mampu menceritakan
kembali isi cerita
dalam Bahasa Inggris
- Mahasiswa diharapkan
mampu memahami
Grammar Focus yang
berhubungan dengan
materi Listening

5. Mahasiswa Keperawatan Role Play


diharapkan mampu Of departements.
memahami Ruangan-
Ruangan yang ada di
Rumah Sakit/ Klinik
- Mahasiswa diharapkan
mampu memahami isi
bacaan tentang Ward
and Departement at the
Hospital dengan baik
dan mampu menjawab
pertanyaan-pertanyaan
yang ada

6. Mahasiswa diharapkan Ward and Departements at


mampu memahami the Hospital
ruangan-ruangan yang ada - Understanding a reading
di Rumah Sakit berikut passage
fungsinya dan mampu - Identifying Departements
menjelaskannya ke dalam at the Hospital and
Bahasa Inggris mention the usages

7. Mahasiswa keperawatan Number


diharapkan mampu - Cardinal Number
menyebutkan angka dalam - Ordinal Number
Bahasa Inggris dengan - Mathematic Symbol
benar
- Mahasiswa
keperawatan
diharapkan mampu
menyebutkan angka
dalam bahasa Inggris
dengan benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu menyebutkan
bilangan bertingkat
dalam Bahasa Ingggris
dengan Benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu
mengidentifikasi
symbol
matematik/hitungan
dalam Bahasa Inggris

8. Mahasiswa mampu Telling about telephone


berkomunikasi dalam Number
Bahasa Inggris dengan baik - Making appointment
dan benar - Getting the wrong
- Mahasiswa diharapkan Numbers
mampu membuat janji - Leaving and taking a
melalui telephone message
Dalam Bahasa Inggris
- Mahasiswa diharapkan
mampu menjawab
telephone dalam
Bahasa Inggris dengan
benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu menerima dan
memberi pesan dalam
Bahasa Inggris

9. Mahasiswa dharapkan Telling about time


mampu mengidentifikasi
waktu dalam Bahasa
Inggris
- Mahasiswa diharapkan
mampu menyebutkan
waktu dan
memperagakan
percakapan tentang
waktu dalam Bahasa
Inggris dengan benar

10. Mahasiswa diharapkan Telling about day, date,


mampu menyebutkan hari, months and year
tanggal, bulan dan tahun
dalam Bahasa Inggris
dengan benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu menyebutkan
hari-hari dalam Bahasa
Inggris
- Mahasiswa diharapkan
mampu menyebutkan
nama-nama bulan
dalam Bahasa Inggris
dengan benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu menyebutkan
tanggal dan tahun
dalam Bahasa Inggris

11. Mahasiswa diharapkan Telling about Temperature


mampu menghitung - Converting C to F
pengkorversian suhu dari - Converting F to C
derajat celcius ke dalam
derajat Fahrenheit dan
sebaliknya dalam bahasa
Inggris dengan benar.
- Mahasiswa diharapkan
mampu mengitung
pengkonversian suhu
- Mahasiswa diharapkan
mampu membaca
perhitungan suhu
dalam Bahasa Inggris
dengan benar

12. Mahasiswa diharapkan Listening Section II


mampu memahami isi
percakapan dalam Bahasa
Inggris dengan baik
- Mahasiswa diharapkan
mampu
mengidentifikasi isi
percakapan dengan
menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang ada
- Mahasiswa diharapkan
mampu menceritakan
kembali isi cerita
dalam Bahasa Inggris
- Mahasiswa diharapkan
mampu memahami
Grammar Focus yang
berhubungan dengan
materi Listening

13. Mahasiswa diharapkan Translation


mampu menterjemahkan - Theory of Translation
bacaan Basa Inggris ke - English to Indonesian
dalam Bahasa Indonesia - Indonesian to English
dengan benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu memahami
teori penterjemahan
- Mahasiswa diharapkan
mampu
mengidentifikasi text
dan kemudian
menterjemahkannya ke
dalam Bahasa
Indonesia
- Mahasiswa diharapkan
mampu
menterjemahkan isi
text dan
menterjemahkannya ke
dalam Bahasa Inggris
dengan benar

14. Mahasiswa keperawatan Reading Speed


diharapkan mampu
memahami bacaan yang
berhubungan dengan teori
keperawatan dalam Bahasa
Inggris dengan cepat dan
tepat.
- Mahasiswa diharapkan
mampu memahami
teori pemahaman
bacaan
- Mahasiswa diharapkan
mampu
mengidentifikasi isi
bacaan dalam Bahasa
Inggris
- Mahasiswa diharapkan
mampu menjawab
pertanyaan-pertanyaan
yang berhubungan
dengan isi bacaan
dengan tepat

15. Mahasiswa diharapkan Offering a Help


mampu menggunakan
ekspresi-ekspresi yang
berhubungan dengan
menawarkan bantuan
dalam bahasa Inggris
dengan benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu memahami
penggunaan kosakata
tentang offering a help
dengan benar
- Mahasiswa diharapkan
mampu berperaga
dalam penggunaan
ekspresi-ekspresi
tersebut secara benar

5. Mengajarkan etiket Menerapkan konsep prinsip 1. Pengertian etiket


yang harus dimiliki etiket keperawatan 2. Pengaruh globalisasi
oleh mahasiswa terhadap etiket
perawat baik di 3. Etiket di lingkungan kampus
kampus maupun di 4. Etiket dalam pergaulan
luar kampus sehari-hari
a. Etiket pria dan wanita
b. Etiket berbusana
c. Etiket makan dan minum
d. Etiket terhadap barang
pribadi dan orang lain
e. Etiket istirahat, tidur,
mandi, buang air
f. Etiket berkendaraan
g. Etiket berbicara, sikap
dan postur tubuh
h. Etiket terhadap orang lain
i. Etiket di fasilitas umum
5. Prinsip table manner
6. Prinsip etiket dalam askep

6. Menguasai konsep Mendokumentasikan dan 1. Pengertian Karya Tulis


teoritis praktik menyusun laporan tentang hasil Ilmiah (KTI)
keperawatan berbasis kerja dan proses kerja dengan 2. Tujuan penulisan KTI
bukti (Evidence akurat dan sahih, 3. Aspek legal KTI
Based Practice), dan mengomunikasikan secara 4. Penyusunan KTI
berperan serta dalam efektif kepada pihak lain yang a. Identifikasi masalah
melaksanakan membutuhkannya b. Rumusan masalah
penelitian deskriptif c. Sistematika penulisan KTI
sederhana untuk d. Teknik Penulisan KTI
pengembangan 5. Metodologi penelitian
keperawatan 6. Teknik Pengolahan Data dan
analisis data

7. Mampu memahami Mampu melaksankan 1. Kebijakan nasional tentang


tentang konsep pencegahan dan pemberantasan pencegahan dan
pencegahan dan anti korupsi dalam kehidupan pemberantasan korupsi
pemberantasan sehari-hari 2. Peran mahasiswa dalam
Korupsi di Indonesia pemberantasan korupsi
3. Ruang lungkup korupsi
4. Pemberantasan korupsi
5. Nilai-nilai dan prinsip-
prinsip anti korupsi
6. Tata kelola pemerintah
yang baik dan bersih
7. Tindak pidana korupsi

8. Menguasai tehnik,
prinsip, dan prosedur
pelaksanaan asuhan
keperawatan yang
dilakukan secara
mandiri atau
kelompok

Anda mungkin juga menyukai