Anda di halaman 1dari 1

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PADA ORGANISASI (STUDI KASUS : JACK NELSON

DIREKSI BANK LOKAL X). Pada tulisan ini menganalisa keadaan yang terjadi pada bank X terkait
sumberdaya manusia yang memiliki pertumbuhan yang sangat tinggi. Disinyalir pertumbuhan tinggi ini
terjadi ketika setiap cabang memiliki wewenang dalam perekrutan pegawainya dan adanya angka turn over
yang sangat tinggi pada pegawainya. Dari analisis tersebut dikaitkan pada konsep reorganisasi
manajemen sumberdaya manusia pada tingkat pusat, melakukan perencanaan pegawai, proses
rekruitmen dan strateginya, serta training dan pengembangan pegawai. Sehingga akan muncul sistim baru
yang dibangun baik melalui reorganisasi, perencanaan pekerja, proses rekruitmen secara sistemik, serta
training dang pengembangan pegawai dibina sehingga tidak ada lagi mis komunikasi yang terjadi diluar
prosedur. Kata kunci: reorganisasi, deskripsi tugas, analisis tugas rekruitmen, training, pengembanan
pegawai.

Anda mungkin juga menyukai