Anda di halaman 1dari 7

3.

Nama alat : termohigrograf Fungsi : Digunakan untuk mengukur suhu


kelembaban secara otomatis pada kertas pias.

4. Nama alat : Pan Evaporimeter Fungsi : Digunakan untuk mengukur penguapan


air (evaporasi).

5. Nama alat : Termometer Air Six Bellani Fungsi : Digunakan untuk mengukur
suhu dalam air di Pan Evaporimeter.

6. Nama alat : Hook Gauge Fungsi : Digunakan untuk menjaga kestabilan air
dalam pan evaporimeter.

7. Nama alat : Cup Counter Anemometer Fungsi : Digunakan untuk mengukur


kecepatan angin rata-rata harian dalam satuan km/jam.
8. Nama alat : Campbell Stokes Fungsi : Digunakan untuk mengukur lamanya
penyinaran yang ditandai dengan terakarnya kertas pias.
9. Nama alat : Ombrometer Observarium Fungsi : Digunakan untuk mengukur
curah hujan.

10. Nama alat : Penakar Hujan tipe Hellman Fungsi : Digunakan untuk
mengukur curah hujan.

11. Nama alat : Anemometer Fungsi : Digunakan untuk mengamati kecepatan


angin.
12. Nama alat : Seismograf Fungsi : Sebagi alat pencatat gempa bumi secara
otomatis dalam satuan skala richter

13. Nama alat : JISNET Fungsi : alat sebagi komunikasi sesama BMKG seluruh
indonesai (nasional)

14. Nama alat : JIS VIEW Fungsi : alat untuk melihat tinggi rendahnya gempa pada
suatu daerah

15. Nama alat : Laptop Fungsi : alat untuk menjelaskan macam-macam awan
z

Anda mungkin juga menyukai