Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL USAHA KERAJINAN DARI LIMBAH

BAB 1

LATAR BELAKANG

Limbah kardus di tempat saya sangat banyak dan baiasanya terbuang sia sia atau bahkan dibakar dan
dapat menyebabkan polusi udarah. Oleh karena itu kami memanfaatkannya dari yang dibuang sia sia
menjadi barang yang berguna unuk kebutuhan sehari hari dan jika dijual mempunyai harga ekonomis
yang tinggi.

VISI

Menjadi pengusaha kerajinan kotak tisu yang kreatif,inovatif,dan inspiratif.

MISI

a) Menciptakan dan menghasilkan produk yang bermanfaat


b) Memanfaatkan limbah untuk diubah menjdi barang yang berguna
c) Meningkatkan kreatiitas generasi muda
d) Mengurangi pengangguran

TUJUAN USAHA

1. Mengemangkan potensi kerajinan dari limbah


2. Mencitakan usaha yang kreatif,inovatif, dan ramah lingkungan
BAB 2

JENIS USAHA : Kotak tisu merupakan jenis usaha baru karena jarang dijumpai disekitar lingkungan kami

NAMA PERUSAHAAN : PT KOTAK TISU BAHAGIA

LOKASI PERUSAHAAN : JL Tebo selatan mulyorejo kota malang saya memiih rumah saya sendiri untuk
membuka biaya untuk sewa tempat.
BAB 3

NO NAMA JABATAN TUGAS GAAJI


1 RICKY WICAKSONO Bagian pemasaran Mempromosikan
produk kepada
pembeli melalui
media cetak
2 MUCH MAULANA AKBAR Bagian produksi Sebagai pencari
bahan dan
pembuat kerajinan
atau produk
BAB 4

JENIS PRODUK

Jenis produk yang kami buat adalah kotak tisu yang berbahan dasar kardus dan untuk membunngkus
bagian luarnya terbuat dari kain perca kemudian kedua bahan tersebut dijadikan satu atau digabungkan

PROSESPEMBUATAN

Memilah kardus yang layank pakai kemudian memilah kain perca yang layak pakai setelah itu
memotonng kardus sesuai pola yang telah dibuat sebelumnya kemudian kemudian tempel kardus yang
telah di potong tadii dengan lem sesuai dengan polanya setelah semu sudah berbentuk sesui polanya
selanjutnya menempelkan kain perca sebagai pembungkus setelah semua selesai selajutnya diberi
hiasan.

KEUNGGULAN PRODUK

1. Produk ini sangat ringan dan mudah dibawah dibawa kemana mana karena terbuat dari kardus
2. Tampilannya lebih menarik dan simple
BAB 5

TARGET PASAR

A. SEGMENTASI PASAR PRODUK

Kami memilih konsumen untuk kelas menengah ke bawah karena nilai jual kotak tisu ini sangat murah
dan terjangkau bagi para konsumen yang kurang mampu

B. TARGET PEMASARAN PRODUK

Target pemasaran produk kami adalah menawarkan kepada ibu rumah tangga dan warung warung
pinggir jalan disekitar lingkunngan produksi
BAB 5

PROMOSI PEMASARAN

Promosi yang kami lakukan dengan media cetak karena dengan cara menjual lewat media cetak ini kita
dapat bertemu langsung dengan konsumen yang minat dengan produk kami untuk biaya promosi
Rp.5000/Minggu. Dan juga personal selling warung warung dan ibu rumah tangga

Anda mungkin juga menyukai