Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN TAMAN GLOBAL

SMK TAMAN GLOBAL CICURUG


Status : TERAKREDITASI B

SK. BAP-S/M Nomor : 02.00/309/BAP-SM/SK/XI/2016

Jl. Alternatif Tenjoayu Kec. Cicurug Kab. Sukabumi Telp ( 0266 ) 734436 - 081380008695

UJIAN SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (USBN)

TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Mata Pelajaran : Dasar Produktif

Hari/ Tanggal : Kamis,22 Maret

Kompetensi keahlian : Teknik Kendaraan Ringan

Waktu : 10.00-12.00

Pilhlah jawaban yang benar

1. Cabang fisika yang menjadi dasar teknik permesinan adalah....


a. Mekanika. d. Astronomi
b. Dinamika. . e. Geofisika
c.Statika.
2. Pemuain gas terjadi secara cepat diruang silinder sehingga dapat menggerakan piston merupakan
akibat dari gaya....
a. Gaya dorong. d. Gaya sentuh
b. Gaya tarik. e. Gaya tak sentuh
c. Gaya ledak. .
3. Sebuah benda dikatakan dalam keadaan setimbang apabila benda tersebut sepenuhnya dalam
keadaan diam definisi dari....
a. Benda tegar. d. Ruang
b. kesetimbangan. . e. Gaya
c. Keseimbangan.
4. Seal mekanik banyak digunakan pada....
a. Kepala silinder. d. Antara flent dan pipa.
b. Disekeliling torak. e. Antara komponen diam dan bergerak
c. Disekitar poros.
5. Seal yang digunakan disekeliling poros adalah....
a. Seal mekanik. d. Glent terbungkus
b. Seal bibir rotari. e. Komposit logam
c. Seal dinamis. .
6. Jenis bantalan yang terbaik untuk membuat dorongan aksial yaitu....
a. Bantalan rol krucut. d. Bantalan jarum
b. Bantalan jarum. e. Bantalan peluru
c. Bantalan luncur. .
7. Sebuah aplikasi dimana aksesnya hanya dimungkinkan dari salah satu sisi pada sambungan paku
keling. Yang digunakan adalah.....
a. Paku keling kepala rata. d. Paku keling kepala bulat
b. Paku keling kepala panci. e.Paku keling enam
c. Paku keling kepala pop. .
8. Putaran sudut yang dilalui oleh sebuah kem.dengan digerakan oleh pengikut stationer
dinamakan......
a. Sudut tekan. d. Sudut gesek.
b. Sudut dwell. e. Sudut geser
c. Sudut tindih.
9. Baja karbon menengah memiliki kandungan karbon......
a. 0,1%hingga 0,3% d. 0,8% hingga 1.4%
b. 0,2% hingga 0,4%. e. 0,15% hingga 1,5%
c. 0,3% hingga 0,8% .
10. Baja karbon tinggi digunakan pada.....
a. Pegas tap dan snei. d. Mur baut dan balok penopang
b. Poros engkol dan rantai. e. Kawat baja dan paku keling
c. Pahat dingin dan roda gigi. .
11. Ketangguhan suatu material dapat diselidiki dengan menggunakan....
a. Uji tarikan. d. Uji brinell
b. Uji charpy. e. Uji tekanan
c. Uji kebengkokan. .
12. Didalam proses penormalan komponen komponrn baja didinginkan dengan cara.....
a. Mencelupkan kedalam air. d. Mencelupkan kedalam oli
b. Mengangin anginkan diudara terbuka. e. Mencelupkan kedalam air setelah dingin
c. Membiarkan didalam tanur yang dimatikan. .
13. Pengkarburasian adalah proses yang dilakukan terhadap komponen komponen yang terbuat dari....
a. Baja lunak. d. Paduan alumunium
b. Besi cor. e. Baja campuran
c. Baja karbon tinggi. .
14. Sebuah alat yag berfungsi untuk melayani udara atau gas bertekanan adalah.....
a. Kompresor d. Fluida
b. Hidrolik e. Mekanik
c. hand tool
15. Kompresor sistem pelayanan gas tertutup digunakan pada..
a. Lemari pendingin d. Rem angin
b. Tambal ban e. Alat pnematik
c. Ketel uap
16. Berikut ini merupakan aplikasi sistem hidrolik pada bidang otomotif sepeda motor, yaitu…
a. Dongkrak d. Kemudi
b. Kopling. e. Katrol
c. Rem cakram. .
17. Komponen sistem hidrolik yang mengalirkan cairan hidrolik ke seluruh rangkaian hidrolik sehingga
unit penggerak dapat bekerja adalah…
a. Unit tenaga. d. Actuator
b. Unit pengatur. e. Reservoir
c. Pipa saluran. .
18. Hukum pascal menyebutkan besarnya…
a. Gaya. d. Daya
b. Momen. e. Usaha
c. Diameter. .
19. Komponen sistem hidrolik yang berfungsi untuk mengatur batas tekanan kerja sesuai dengan
kebutuhan kerja, adalah…
a. Direction valve. d. Relief valve
b. Throttle valve. e. Fine throttle valve
c. Chwck valve. .
20. Dalam sistem hidrolik yang bertugas sebagai pemindah oli dari tangki ke sistem dan sebagai
pengubah energi mekanis menjadi energi hidrolik adalah…
a. Tangki hidrolik. d. Actuator
b. Pompa hidrolik. e. Akumulator
c. Motor hidrolik. .
21. Tindakan untuk mengangkat atau menaikan kendaraan ketempat yang lebih tinggi dari posisi
lantai.dan tindakan untuk menahan suatu benda tetap pada posisinya diistilahkan sebagai berikut....
a. Mendongkrak. d. jacking and bloking
b. Spring and jacking. e. Dongkrak and jacking
c. bloking and spring. .
22. Sebuah dingkrang menggunakan sebuah roda gigi untuk menambah gaya digunakan operator
untuk mengangkat beban berat disebut
a. Dongrak hidrolik. d. Dongkrak jacking
b. dongkrak mekanik. e. Dongkrak bloking
c. dongkrak manual. .
23. Berikut ini pengerjaan mekanik mesin yang harus diperiksa.Kecuali.
a. Penggangtian termostat.
b. Mengencangkan baut kepala silinder.
c. Mengencangkan baut mur saluran masuk dan buang
d. Penyetelan katup .
e. Pemeriksaan/penyetelan sabuk timing chain/bell
24. Manfaat sistem pendingin pada kendaraan yang tepat adalah...

a. Agar nyaman ketika berkendara.


b. Menyerap pada bagian bagian mesin sehingga mengurangi keausan dan kerusakan.
c. Agar temperatur rendah. e. Menyerap hawa dingin tidak terjadi kebakaran
d. Mendinginkan air pada radiator.
25. Berikut ini cara kerja thermostat ...
a. Panas yang ditimbulkan oleh mesin dipindahkan kedingding silinder.
b. Mesin dihidupkan maka terjadi proses pembakaran temeratur pendingin mesin meningkat.
c. Bila suhu air pendinginnya rendah aliran air keradiator ditutup thermostat / diputus jika suhu
airnya mencapai 80 c - 100 c thermostat terbuka dan air mengalir keradiator.
d. Bila suhu air pendinginnya rendah aliran air keradiator dibuka thermostat jika suhu mencapai 80
c - 100 c thermostat tertutup dan air mengalir keradiator.
e. Bila suhu air pendinginnya tinggi aliran air keradiator ditutup thermostat.jika suhu air mencapai
80 c - 100 c thermostat tertutup
26. Menghubungkan dan memutuskan arus primer agar terjadi induksi tegangan tinggi pada sirkuit
sekunder fungsi dari..
a. Kondensator. d. Distributor
b. Koil. e. Busi
c. Platina. .
27. Berikut ini penyebab busi terbakar.kecuali...
a. Nilai oktan bensin terlalu rendah. d. Tipe busi terlalu panas
b. campuran terlalu kurus. e. Tipe busi terlalu dingin
c. Saat pengapian terlalu awal .
28. Penyebab terjadinya kopling slip adalah :
a. Tekanan pegas penekan terlalu kuat
b. Kampas kopling baru dipasang
c. Jarak antara pedal kopling dengan lantai terlalu pendek
d. Permukaan pelat penekan tidak rata
e. Terdapat kebocoran pada saluran hidroliknya
29. Pada kendaraan yang menggunakan transaxle, urutan pemindah tenaga mesin ke roda penggerak
adalah …
a. Mesin – transmisi - propeleer shaft – differensial - poros penggerak belakang - roda.
b.Mesin – transmisi - transfer – propeleer shaft - poros penggerak belakang - roda.
c. Mesin – transmisi - differensial - poros penggerak belakang - roda.
d.Mesin – transmisi - differensial - poros penggerak depan - roda.
e. Mesin – transmisi - differensial - roda poros penggerak depan
30. Fungsi sistem akselerasi pada karburator adalah...
a. Untuk menambah suplai bahan bakar bensin saat pedal gas diinjak secara tiba-tiba.
b. Untuk menambah suplai bahan bakar bensin saat kondisi mesin masih dalam keadaan dingin
agar campuran bensin dan udara menjadi kaya.
c. Utuk memompa bensin dari tangki bensin menuju ke ruang pelampung pada karburator
d. Untuk mencegah agar mesin tidak berputar setelah kunci kontak ON
e. Untuk mencegah agar mesin tidak berputar setelah kunci kontak OFF.
31. Fungsi dari sistem pelampung pada karburator adalah....
a. Menjaga agar permukaan bahan bakar yang ada didalam ruang pelampung agar tetap konstan
atau stabil
b. Menambah jumlah udara yang masuk ketika keadaan disekitar mesin bertemperatur panas.
c. Memperlambat penutupan dari throttle gas (katup gas) setelah pedal gas dilepas dari putaran
tinggi.
d. Mencegah agar mesin tidak berputar setelah kunci kontak off.
e. Membuat katup jarum menutup sehingga bensin akan tertahan/ tidak bisa mengalir ke dalam
32. Sistem suspensi terdiri dari komponen berikut ini, kecuali……..
a. Shock absorber d. Valve suspension
b. Suspension arm e. Pegas daun
c. Coil spring
33. Nama bagian-bagaian dari sistim pemindah tenaga sebagai berikut, Kecuali
a. Kopling d. Penggerak aksel
b. Tranmisi e. Fly well
c. Poros penggerak
34. Fungsi kopling adalah
a. Menghubung dan memutus putaran / tenaga motor ke transmisi
b. Mengatur perbandingan putaran motor dengan poros
c. Meneruskan putaran / tenaga dari transmisi
d. Mengatur perbandingan putaran motor dengan poros penggerak aksel sehingga menghasilkan
momen puntir yang diinginkan
e. Meneruskan putaran / tenaga dari transmisi ke penggerak aksel dengan sudut yang bervariasi
35. Dibawah ini adalah komponen-komponen differential, kecuali…….
a. Ring gear d. Counter gear
b. Side gear e. Pinon gear
c. Differential pinion shaf
36. Pressure regulator di sistem EFI merupakakan komponen dari sistem
a. ICU d. Sensor
b. Induksi udara e. Bahan bakar
c. Kontrol elektronik
37. Pada rangkaian pararel,tegangan yang mengalir pada setiap beban tahanan adalah…..

a. Sama dengan tegangan sumber d. Tergantung pada tegangan masing masing

b. Lebih kecil dari tegangan sumber e. Sama dengan beban tahanan

c. Lebih besarl dari tegangan sumber

38. Pada rangkaian seri.arus mengalir pada setiap bebantahanan adalah…..

a. Berbeda dengan arus total d. Lebih kecil sama arus total


b. Sama dengan arus total e. Tergantung pada tahanan masing masing

c. Lebih besar sama arus total

39. Tipe listrik dimana electron bebasnya bergerak dengan arah searah disebut…

a. Listrik dinamis d. Listrik DC

b. Listrik statis e. Listrik AC

c. Listrik PLN

40. Alat yang digunakan untuk mengukur tegangan adalah…..

a. Amperemeter d. Avometer

b. Thermometer e. Trafometer

c. Ohmmeter

Anda mungkin juga menyukai