Anda di halaman 1dari 1

Job Descriptions Wakil Kepala Teknik Tambang

Tugas dan kewajiban Wakil Kepala Teknik Tambang adalah membantu Kepala
Teknik Tambang dalam hal sebagai berikut :
 Mengatur dan bertanggung jawab atas terlaksananya seluruh kegiatan tambang,
dari mulai houling, stripping, blasting (peledakan).
 Membuat rencana kerja seluruh kegiatan tambang, melakukan monitoring dan
membuat laporan kegiatan kepada Direktur Operasional.
 Mengatur dan mengkoordinir operasional alat berat (excavator, dozer), dump-
truck, peralatan pengeboran (drilling).
 Membantu Kepala Teknik Tambang dalam mengarahkan dan memastikan
bahwa karyawan telah melaksanakan pengoperasian alat, bahan peledak dan
pengeboran dengan baik , aman dan sesuai dengan klasifikasi dan standar
operasi Keselamatan, Kesehatan Kerja (K-3), dan lingkungan.

Anda mungkin juga menyukai