Anda di halaman 1dari 4

SOAL APLIKASI SISTEM PERSAMAAN

LINEAR TIGA VARIABEL


(SPLTV)

Matematika Wajib

Disusun oleh :

Agil Amarul Rizki


Kurniawan Wibowo
Teguh Taufiqqurahman
Zodiakbar Sung Putra

XII MIPA 1

SMAN 1 CIKARANG SELATAN


Tahun Pelajaran 2017/2018
Pertanyaan

Sebuah Agen Perjalanan yang beranama Odi Tour menawarkan beberapa paket Tour 1,2, dan 3
untuk pergi ke beberapa destinasi wisata di Indonesia. Paket I menawarkan 4 malam menginap, 3
destinasi wisata, dan 5 kali makan. Paket II menawarkan 3 malam menginap, 4 destinasi wisata, dan
4 kali makan. Paket III menawarkan 5 malam menginap, 7 destinasi wisata, tetapi tidak ada makan.
Dengan biaya paket I sebesar Rp.4.100.000,- biaya paket II sebesar Rp.4.800.000,- biaya paket III
sebesar Rp.4.700.000,- . Jika Agen Odi Tour menawarkan paket spesial dengan 6 malam menginap, 5
destinasi wisata, dan 8 kali makan, berapakah biaya yang harus kita keluarkan jika kita memilih paket
spesial tersebut?

Pembahasannya:

Diketahui:

Paket I = 4 malam menginap, 3 destinasi wisata, dan 5 kali makan

Paket II = 3 malam menginap, 4 destinasi wisata, dan 4 kali makan

Paket III = 5 malam menginap, 7 destinasi wisata, tetapi tidak ada makan

Biaya Paket I = Rp.4.100.000,-

Biaya Paket II = Rp.4.800.000,-

Biaya Paket III = Rp.4.700.000,-

Distribusikan data yang diketahui kedalam bentuk tabel

Spesifikasi Tawaran Paket I Paket II Paket III


Malam menginap 4 3 5
Destinasi wisata 3 4 7
Makan 5 4 0
BIAYA Rp.4.100.000,- Rp.4.800.000,- Rp.4.700.000,-

Misalkan :

Malam menginap =𝑥

Destinasi wisata =𝑦

Makan =𝑧

Distribusikan data dari tabel kedalam bentuk persamaan linear tiga variabel

4𝑥 + 3𝑦 + 5𝑧 = 4.100.000
{3𝑥 + 4𝑦 + 4𝑧 = 4.800.000
5𝑥 + 7𝑦 = 4.700.000
Kemudian, ubahlah sistem persamaan linear tiga variabel menjadi menjadi bentuk matriks

4 3 5 𝑥 4.100.000
(3 4 7) ∙ (𝑦) = (4.800.000)
5 4 0 𝑧 4.700.000

Ditanyakan :

biaya yang dikeluarkan jika memilih paket spesial yaitu 6 malam menginap, 5 destinasi wisata, dan 8
kali makan?

atau 6𝑥 + 5𝑦 + 8𝑧?

Penyelesaian :

Cara Cramer (determinan)

Mencari 𝒙

𝐷𝑒𝑡𝑒𝑟𝑚𝑖𝑛𝑎𝑛
𝑥=
𝐷𝑒𝑡𝑒𝑟𝑚𝑖𝑛𝑎𝑛 𝑥
4.100.000 3 5 4.100.000 3
|4.800.000 4 7| 4.800.000 4
𝑥 = 4.700.000 4 0 4.700.000 4
4 3 5 4 3
|3 4 7| 3 4
5 4 0 5 4
(0 + 98.700.000 + 96.000.000) − (94.000.000 + 114.800.000 + 0)
𝑥=
(0 + 105 + 60) − (100 + 112 + 0)

194.700.000 − 208.800.000
𝑥=
165 − 212
−14.100.000
𝑥=
−47

𝑥 = 300.000

Jadi, Biaya per malam menginap sebesar Rp.300.000,-

Mencari 𝒚

𝐷𝑒𝑡𝑒𝑟𝑚𝑖𝑛𝑎𝑛
𝑦=
𝐷𝑒𝑡𝑒𝑟𝑚𝑖𝑛𝑎𝑛 𝑦

4 4.100.000 5 4 4.100.000
|3 4.800.000 7| 3 4.800.000
𝑦 = 5 4.700.000 0 5 4.700.000
4 3 5 4 3
| 3 4 7| 3 4
5 4 0 5 4
(0 + 143.500.000 + 70.500.000) − (120.000.000 + 131.600.000 + 0)
𝑦=
(0 + 105 + 60) − (100 + 112 + 0)
214.000.000 − 251.600.000
𝑦=
−47
−37.600.000
𝑦=
−47

𝑦 = 800.000

Jadi, Biaya per destinasi wisata sebesar Rp.800.000,-

Mencari 𝒛

𝐷𝑒𝑡𝑒𝑟𝑚𝑖𝑛𝑎𝑛
𝑧=
𝐷𝑒𝑡𝑒𝑟𝑚𝑖𝑛𝑎𝑛 𝑧
4 3 4.100.000 4 3
|3 4 4.800.000| 3 4
𝑧= 5 4 4.700.000 5 4
4 3 5 4 3
|3 4 7| 3 4
5 4 0 5 4
(75.200.000 + 72.000.000 + 49.200.000) − (82.000.000 + 76.800.000 + 42.300.000)
𝑦=
(0 + 105 + 60) − (100 + 112 + 0)

196.400.000 − 201.100.000
𝑦=
−47
−4.700.000
𝑦=
−47

𝑦 = 100.000

Jadi, Biaya per kali makan sebesar Rp.100.000,-

Jadi Biayanya:

Per malam menginap =𝑥 = Rp.300.000,-

Per destinasi wisata =𝑦 = Rp.800.000,-

Per kali makan =𝑧 = Rp.100.000,-

Maka besar biaya paket spesial adalah:

𝑝𝑎𝑘𝑒𝑡 𝑠𝑝𝑒𝑠𝑖𝑎𝑙 = 6𝑥 + 5𝑦 + 8𝑧

𝑝𝑎𝑘𝑒𝑡 𝑠𝑝𝑒𝑠𝑖𝑎𝑙 = 6(300.000) + 5(800.0000) + 8(100.000)

𝑝𝑎𝑘𝑒𝑡 𝑠𝑝𝑒𝑠𝑖𝑎𝑙 = 1.800.000 + 4.000.000 + 800.000

𝑝𝑎𝑘𝑒𝑡 𝑠𝑝𝑒𝑠𝑖𝑎𝑙 = 6.600.000

Jadi, Jika kita memilih paket spesial, biaya yang harus dikeluarkan sebesar Rp.6.600.000,-

Anda mungkin juga menyukai