Anda di halaman 1dari 4

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL

PATOLOGI Ny. P G2P1AOAH1 UMUR 30 TAHUN UK


32 MINGGU DENGAN SOLUTIO PLASENTA

DI PUSKESMAS PAUH
No. Register

Masuk RS tanggal / jam : 2 Agustus 2018 / 14.00 wib

S : SUBJEKTIF

Ibu mengatakan :
- Nama Ny “P” umur 30 tahun,hamil anak ke-2 dan tidak pernah abortus

- Umur kehamilan 8 bulan

- HPHT: 14 d esember 2017 TP:

- Perut terasa tegang terus menerus dan nyeri tekan

- Keluar darah merah kehitam-hitaman dari vagina

- Pergerakan janin berkurang

- Ibu habis jatuh di kamar mandi.

O : OBJEKTIF

1. Pemeriksaan umum

K/U : lemah
Kesadaran : compos mentis
TTV :
TD : 90/60 mmHg
:
Nadi 100 X/menit
RR : 30 X / menit
Suhu : 35,7 0C

2. Pemeriksaan Fisik

 Inspeksi : - Pasien gelisah dan kesakitan.


- Pucat, sianosis dan berkeringat dingin.
- Terlihat keluar darah kehitaman

 Palpasi : - Tinggi fundus tidak sesuai dengan usia kehamilan.


- Uterus tegang keras seperti papan.
- Nyeri tekan.

 Auskultasi : - BJA bayi tidak teratur dan Lemah

A : ANALISA

Ny. P umur 30 tahun G2P1AOAh1 umur kehamilan 32 minggu dengan solusio plasenta.

P : PENATALAKSANAAN

1. Menjelaskan hasil pemeriksaan pada ibu

2. Kolaborasi ke faskes Rujukan.

3. Mengukur TTV ibu dan pantau DJJ


4. Memberikan infus NS/RL untuk restorasi cairan dengan memberikan 500 ml guyur.

5. Pemberian O2.

6. Melakukan rujukan segera untuk tindakan persalinan.

Anda mungkin juga menyukai