Anda di halaman 1dari 21

36.

(Lagu Permulaan)

KJ 17 : 1 – 2 “TUHAN ALLAH HADIR”


TUHAN ALLAH HADIR PADA SAAT INI.
HAI SEMBAH SUJUD DISINI. DIAM DENGAN HORMAT,
TUBUH SERTA JIWA, TUNDUKLAH MENGHADAP DIA.
MARILAH, UMATNYA HATIMU SERAHKAN DALAM KERENDAHAN.

TUHAN ALLAH HADIR, YANG DIMULIAKAN


DALAM SORGA SIANG – MALAM "SUCI, SUCI, SUCI"
UNTUK SELAMANYA DINYANYIKAN MALAK SORGA.
YA ALLAH, T'RIMALAH PUJIAN JEMAAT BESERTA MALAIKAT.

KJ 18 : 1 – 2 “ALLAH HADIR BAGI KITA”


ALLAH HADIR BAGI KITA DAN HENDAK MEMB'RI BERKAT,
MELIMPAHKAN KUASA ROHNYA BAGAI HUJAN YANG LEBAT.

REFF:
DENGAN ROH KUDUS, YA TUHAN, UMATMU BERKATILAH!
BAHARUI HATI KAMI; O, CURAHKAN KURNIA.

ALLAH HADIR, SUNGGUH HADIR DI JEMAATNYA YANG KUDUS;


BIAR KASIH-KURNIANYA, MENYEGARKAN KITA T'RUS
(REFF)
37.

KJ 379 : 1 – 2 “YANG MAU DIBIMBING OLEH TUHAN”


YG MAU DIBIMBING OLEH TUHAN, DAN YG BERHARAP TAK HENTI
AKAN MENDAPAT PERTOLONGAN, BAHKAN DI SAAT TERPEDIH.
TUHANLAH DASAR IMANNYA, BUKANLAH PASIR ALASNYA.

APA GUNANYA TAWAR HATI, HANYA MENANGIS TERSEDU?


APA GUNANYA TIAP PAGI KITA MULAI BERKELUH?
JIKALAU KITA BERSEDIH, TAMBAH BERAT BEBAN SALIB.

KJ 29 : 1 – 2 “DI MUKA TUHAN YESUS”


DI MUKA TUHAN YESUS BETAPA HINA DIRIKU.
KUBAWA DOSA-DOSAKU DI MUKA TUHAN YESUS.

DI MUKA TUHAN YESUS TERSUNGKUR KAR'NA DOSAKU,


KUBUKA KERINDUANKU DI MUKA TUHAN YESUS.

KJ 40 : 1 – 2 “AJAIB BENAR ANUGERAH”


AJAIB BENAR ANUGERAH PEMBARU HIDUPKU!
'KU HILANG, BUTA, BERCELA; OLEHNYA 'KU SEMBUH.

KETIKA INSAF, 'KU CEMAS, SEKARANG 'KU LEGA!


SYUKUR, BEBANKU T'LAH LEPAS BERKAT ANUGERAH!
38.

KJ 64 : 1 – 2 “BILA KULIHAT BINTANG GEMERLAPAN”


BILA KULIHAT BINTANG GEMERLAPAN
DAN BUNYI GURUH RIUH KUDENGAR,YA TUHANKU,
TAK PUTUS AKU HERAN MELIHAT CIPTAANMU YANG BESAR.
MAKA JIWAKU PUN MEMUJIMU: "SUNGGUH BESAR KAU, ALLAHKU!"
MAKA JIWAKU PUN MEMUJIMU: "SUNGGUH BESAR KAU, ALLAHKU!"

YA TUHANKU, PABILA KURENUNGKAN


PEMBERIANMU DALAM PENEBUS, 'KU TERTEGUN:
BAGIKU DICURAHKAN OLEH PUTRAMU DARAHNYA KUDUS.
MAKA JIWAKU PUN MEMUJIMU: "SUNGGUH BESAR KAU, ALLAHKU!"
MAKA JIWAKU PUN MEMUJIMU: "SUNGGUH BESAR KAU, ALLAHKU!"

KJ 36 “DIHAPUSKAN DOSAKU”
DIHAPUSKAN DOSAKU HANYA OLEH DARAH YESUS;
AKU PULIH DAN SEMBUH HANYA OLEH DARAH YESUS.

REFF:
O, DARAH TUHANKU, SUMBER PEMBASUHKU!
SUCILAH HIDUPKU HANYA OLEH DARAH YESUS.

PENGAMPUNAN DOSAKU HANYA OLEH DARAH YESUS;


PENYUCIAN HIDUPKU HANYA OLEH DARAH YESUS.
(REFF)
39.

KJ 33 : 1 – 2 “SUARAMU KUDENGAR”
SUARAMU KUDENGAR MEMANGGIL DIRIKU,
SUPAYA 'KU DI GOLGOTA DI BASUH DARAHMU!

REFF:
AKU DATANGLAH, TUHAN, PADAMU;
DALAM DARAHMU KUDUS SUCIKAN DIRIKU.

KENDATI 'KU LEMAH, TENAGA KAUBERI;


KAUHAPUS AIB DOSAKU, HIDUPKU PUN BERSIH
(REFF)

KJ 178 : 1 – 2 “KAR'NA KASIHNYA PADAKU”


KAR'NA KASIHNYA PADAKU YESUS DATANG KE DUNIA;
IA T'LAH MEMB'RI HIDUPNYA GANTIKU YANG BERCELA.

REFF:
O, BETAPA MULIA DAN AJAIB KUASANYA!
KASIH JURUS'LAMAT DUNIA MENEBUS MANUSIA.

DENGAN SABAR DAN HIKMATNYA YESUS PIMPIN HIDUPKU;


FIRMAN DAN KEBENARANNYA ITULAH PEGANGANKU.
(REFF)
40.

KJ 144 : 1 – 2 “SUARA YESUS KUDENGAR”


SUARA YESUS KUDENGAR, "HAI, MARI YANG PENAT,
SERAHKANLAH KEPADAKU BEBANMU YANG BERAT."
KEPADA YESUS TUHANKU, 'KU DATANG BERSERAH;
JIWAKU YANG LETIH LESU DINUATNYA LEGA.

SUARA YESUS KUDENGAR, "YANG HAUS, DATANGLAH,


DAN AIR HIDUP KUBERI, HAI MARI MINUMLAH."
KEPADA YESUS, TUHANKU, 'KU DATANG BERSERAH;
KUDAPAT AIR ALHAYAT DAN HIDUP DALAMNYA.

KJ 393 : 1 – 2 “KU BERBAHAGIA”


"KU BERBAHAGIA, YAKIN TEGUH: YESUS ABADI
KEPUNYAANKU! AKU WARISNYA, 'KU DITEBUS,
CIPTAAN BARU ROHULKUDUS.

REFF:
AKU BERNYANYI BAHAGIA MEMUJI YESUS SELAMANYA.
AKU BERNYANYI BAHAGIA MEMUJI YESUS SELAMANYA.

PASRAH SEMPURNA, NIKMAT PENUH; SUKA SORGAWI


MELIMPAHIKU. LAGU MALAIKAT AMAT MERDU;
KASIH DAN RAHMAT BESERTAKU.
(REFF)
41.

KJ 292 : 1 -2 “TABUH GENDANG!”


TABUH GENDANG! SAMBIL MENARI NYANYIKAN LAGU YANG MERDU!
BUNYIKANLAH GAMBUS, KECAPI: MARI MEMUJI ALLAHMU!
KARYA BESAR YANG AGUNG BENAR T'LAH DILAKUKANNYA
TERHADAP UMATNYA!

ISRAEL PUN ATAS BERKATNYA RIANG GEMBIRA BERMAZMUR.


IKUT SERTA KITA PERCAYA DAN KEPADANYA BERSYUKUR:
"TUHANLAH BAIK, KASIHNYA AJAIB KEKAL SELAMANYA;
TERPUJI NAMANYA!"

KJ 453 : 1 – 2 “YESUS KAWAN YANG SEJATI”


YESUS KAWAN YANG SEJATI BAGI KITA YANG LEMAH.
TIAP HAL BOLEH DIBAWA DALAM DOA PADANYA.
O, BETAPA KITA SUSAH DAN PERCUMA BERLELAH,
BILA KURANG PASRAH DIRI DALAM DOA PADANYA.

JIKA OLEH PENCOBAAN KACAU-BALAU HIDUPMU,


JANGAN KAU BERPUTUS ASA; PADA TUHAN BERSERU!
YESUS KAWAN YANG SETIA, TIDAK ADA TARANYA.
IA TAHU KELEMAHANMU; NAIKKAN DOA PADANYA!
42.

KJ 388 : 1 – 2 “S'LAMAT DI TANGAN YESUS”


S'LAMAT DI TANGAN YESUS, AMAN PELUKANNYA;
DALAM TEDUH KASIHNYA AKU BAHAGIA.
LAGU MERDU MALAIKAT OLEHKU TERDENGAR
DARI NEG'RI MULIA: DAMAI SEJAHTERA.

REFF:
S'LAMAT DI TANGAN YESUS, AMAN PELUKANNYA; DALAM
TEDUH KASIHNYA AKU BAHAGIA.

S'LAMAT DI TANGAN YESUS, AKU TENT'RAM PENUH;


DOSA PUN DAN COBAAN JAUH DARI DIRIKU.
DUKA, CEMAS DAN BIMBANG, KUASANYA TAK TETAP;
GODA DAN AIR MATA AKAN SEG'RA LENYAP.
(REFF)

KJ 367 : 1 – 2 “PADAMU, TUHAN DAN ALLAHKU”


PADAMU, TUHAN DAN ALLAHKU, KUPERSEMBAHKAN HIDUPKU:
DARIMU JIWA DAN RAGAKU, HANYA DALAMMU 'KU TEDUH.
HATIKU YANG ENGKAU PULIHKAN PADAMU JUGA KUBERIKAN.

DI DALAM YESUS KAUNYATAKAN, YA BAPA, ISI HATIMU:


CURAHAN KASIH, KESUKAAN ENGKAU LIMPAHKAN BAGIKU.
ANDAIKAN ORANG MENYADARI, NISCAYA, TUHAN, KAU DICARI.
43.

KJ 235 : 1 – 2 “KUDENGAR BERKATMU TURUN”


KUDENGAR BERKATMU TURUN BAGAI HUJAN YANG LEBAT,
MENGHIDUPKAN PADANG GURUN DAN MENGHIBUR YANG PENAT.
AKU PUN, AKU PUN, YA, BERKATI AKU PUN!

BAPA, JANGAN KAULEWATI AKU, WALAU 'KU CEMAR;


'KU TAK LAYAK KAUDEKATI NAMUN RAHMATMU BESAR.
AKU PUN, AKU PUN, KASIHANI AKU PUN!

KJ 370 “'KU MAU BERJALAN DENGAN JURUS'LAMATKU”


'KU MAU BERJALAN DENGAN JURUS'LAMATKU
DI LEMBAH BERBUNGA DAN BERAIR SEJUK.
YA, KE MANA JUGA AKU MAU MENGIKUTNYA.
SAMPAI AKU TIBA DI NEG'RI BAKA.

REFF:
IKUT, IKUT, IKUT TUHAN YESUS; 'KU TETAP MENDENGAR
DAN MENGIKUTNYA. IKUT, IKUT, IKUT TUHAN YESUS;
YA, KE MANA JUGA 'KU MENGIKUTNYA!

'KU MAU BERJALAN DENGAN JURUS'LAMATKU


DI LEMBAH GELAP, DI BADAI YANG MENDERU.
AKU TAKKAN TAKUT DI BAHAYA APA PUN,
BILA 'KU DIBIMBING TANGAN TUHANKU.
(REFF)
44.

KJ 439 “BILA TOPAN K'RAS MELANDA HIDUPMU”


BILA TOPAN K'RAS MELANDA HIDUPMU,
BILA PUTUS ASA DAN LETIH LESU,
BERKAT TUHAN SATU-SATU HITUNGLAH,
KAU NISCAYA KAGUM OLEH KASIHNYA.

REFF:
BERKAT TUHAN, MARI HITUNGLAH, KAU 'KAN KAGUM
OLEH KASIHNYA. BERKAT TUHAN MARI HITUNGLAH,
KAU NISCAYA KAGUM OLEH KASIHNYA.

ADAKAH BEBAN MEMBUAT KAU PENAT,


SALIB YANG KAUPIKUL MENEKAN BERAT?
HITUNGLAH BERKATNYA, PASTI KAU LEGA
DAN BERNYANYI T'RUS PENUH BAHAGIA!
(REFF)

KJ 38 : 1 – 2 “T'LAH KUTEMUKAN DASAR KUAT”


T'LAH KUTEMUKAN DASAR KUAT, TEMPAT BERPAUT JANGKARKU.
KEKAL, YA BAPA, KAU MEMBUAT PUTRAMU DASAR YANG TEGUH:
BIARPUN DUNIA LENYAP, PEGANGAN HIDUPKU TETAP!

ITULAH RAHMAT YANG ABADI, YANG MELAMPAUI AKALKU:


TUHAN, KAURANGKUL DALAM KASIH PEDOSA YANG MENJAUHIMU!
HATIMU IBA TERGERAK MENCARI AKU YANG SESAT.
45.

KJ 395 : 1 – 2 “BETAPA INDAH HARINYA”


BETAPA INDAH HARINYA SAAT KUPILIH PENEBUS.
ALANGKAH SUKACITANYA, 'KU MEMB'RITAKANNYA TERUS.

REFF:
INDAHLAH HARINYA YESUS MEMBASUH DOSAKU.
'KU DIAJARI PENEBUS BERJAGA DAN BERDOA T'RUS.
INDAHLAH HARINYA YESUS MEMBASUH DOSAKU.

BETAPA INDAH JANJINYA YANG T'LAH MENGIKAT HATIKU;


KUB'RI KASIHKU PADANYA SERTA MENYANYI BERSYUKUR!
(REFF)

KJ 346 : 1 – 2 “TUHAN ALLAH BESERTA ENGKAU”


TUHAN ALLAH BESERTA ENGKAU SAMPAI BERTEMU KEMBALI;
KASIH KRISTUS MENGAWALI, TUHAN ALLAH BESERTA ENGKAU!

REFF:
SAMPAI BERTEMU, BERTEMU, SAMPAI LAGI KITA BERTEMU;
SAMPAI BERTEMU, BERTEMU, TUHAN ALLAH BESERTA ENGKAU!

TUHAN ALLAH BESERTA ENGKAU, SAYAPNYA PERNAUNGANMU,


SABDA KRISTUS SANTAPANMU, TUHAN ALLAH BESERTA ENGKAU!
(REFF)
46.

KJ 353 : 1 – 2 “SUNGGUH LEMBUT TUHAN YESUS


MEMANGGIL”
SUNGGUH LEMBUT TUHAN YESUS MEMANGGIL,
MEMANGGIL AKU DAN KAU. LIHATLAH DIA PRIHATIN MENUNGGU,
MENUNGGU AKU DAN KAU.

REFF:
"HAI MARI DATANGLAH, KAU YANG LELAH, MARI DATANGLAH!"
SUNGGUH LEMBUT TUHAN YESUS MEMANGGIL,
"KAU YANG SESAT, MARILAH!"

JANGANLAH RAGU, TUHANMU MENGAJAK,


MENGAJAK AKU DAN KAU; JANGAN ENGGAN MENERIMA KASIHNYA
TERHADAP AKU DAN KAU.
(REFF)

KJ 425 :1 – 2 “BERKUMANDANG SUARA DARI SEBERANG”


BERKUMANDANG SUARA DARI SEBERANG, "KIRIMLAH CAHYAMU!"
BANYAK JIWA DALAM DOSA MENGERANG, "KIRIMLAH CAHYAMU!"

REFF:
KIRIMLAH PELITA INJILI MENYENTAK YANG TERLELAP.
KIRIMLAH PELITA INJILI MENYENTAK YANG TERLELAP.

KITA T'LAH DENGAR JERITAN DARI JAUH, "KIRIMLAH CAHYAMU!"


BANTUANMU B'RIKAN, JANGANLAH JEMU, "KIRIMLAH CAHYAMU!"
(REFF)
47.

KJ 400 : 1 – 2 “KUDAKI JALAN MULIA”


KUDAKI JALAN MULIA; TETAP DOAKU INILAH: "KE TEMPAT
TINGGI DAN TEGUH, TUHAN, MANTAPKAN LANGKAHKU!"

REFF:
YA TUHAN, ANGKAT DIRIKU LEBIH DEKAT KEPADAMU;
DI TEMPAT TINGGI DAN TEGUH, TUHAN MANTAPKAN LANGKAHKU!

KU TIDAK MAU MENETAP DI DALAM BIMBANG DAN GELAP;


RINDUANKU, TUJUANKU: TEMPAT YANG TINGGI DAN TEGUH.
(REFF)

KJ 84 : 1 – 2 “YA YESUS, DIKAU KURINDUKAN”


YA YESUS, DIKAU KURINDUKAN, LIPURKAN LARA BATINKU;
SELURUH HATIKU TERBUKA MENYAMBUT KEDATANGANMU.
BAHAGIA, TERANG SORGAWI, ENGKAU HARAPAN DUNIA:
TERBITLAH, SURYA MAHAKASIH, DAN JIWAKU TERANGILAH!

HATIKU BIAR KAUJADIKAN PALUNGANMU YANG MULIA


DAN DALAM AKU KAUCERMINKAN TERANG SORGAWI YANG BAKA,
SEBAB DENGAN KEHADIRANMU KELUHAN BATINKU LENYAP.
KIRANYA LAHIR DALAM AKU DAN TINGGALLAH SERTA TETAP!
48.
KJ 424 : 1 – 2 “YESUS MENGINGINKAN DAKU”
YESUS MENGINGINKAN DAKU BERSINAR BAGINYA,
DI MANA PUN 'KU BERADA, 'KU MENGENANGKANNYA.

REFF: BERSINAR, BERSINAR; ITULAH KEHENDAK YESUS;


BERSINAR, BERSINAR, AKU BERSINAR TERUS.

YESUS MENGINGINKAN DAKU MENOLONG ORANG LAIN,


MANIS DAN SOPAN SELALU, KETIKA 'KU BERMAIN.
(REFF)

KJ 35 : 1 – 2 “TERCURAH DARAH TUHANKU”


TERCURAH DARAH TUHANKU DI BUKIT GOLGOTA;
YANG MAU BERTOBAT, DITEBUS, TERHAPUS DOSANYA,
TERHAPUS DOSANYA, TERHAPUS DOSANYA
YANG MAU BERTOBAT, DITEBUS, TERHAPUS DOSANYA.

PENYAMUN YANG DI SISINYA DI B'RI ANUGERAH;


PUN AKU YANG PENUH CELA DIBASUH DARAHNYA,
DIBASUH DARAHNYA, DIBASUH DARAHNYA,
PUN AKU YANG PENUH CELA DIBASUH DARAHNYA.
49.

KJ 34: 1 – 2 “DI SALIB YESUS DI KALVARI”


DI SALIB YESUS DI KALVARI KUS'RAHKAN DOSA YANG KEJI.
OLEH DARAHNYA AKU BERSIH! PUJI NAMANYA!

REFF:
PUJI, PUJI NAMANYA! PUJI, PUJI NAMANYA!
OLEH DARAHNYA AKU BERSIH! PUJI NAMANYA!

KINI BAHAGIAKU PENUH: YESUS BERDIAM DI DALAMKU.


SUNGGUH 'KU S'LAMAT, 'KU DITEBUS! PUJI NAMANYA!
(REFF)

KJ 438 : 1 – 2 “APAPUN JUGA MENIMPAMU”


APAPUN JUGA MENIMPAMU, TUHAN MENJAGAMU.
NAUNGAN KASIHNYA PELINDUNGMU, TUHAN MENJAGAMU.

REFF:
TUHAN MENJAGAMU WAKTU TENANG ATAU TEGANG,
IA MENJAGAMU, TUHAN MENJAGAMU.

BILA MENANGGUNG BEBAN BERAT, TUHAN MENJAGAMU.


MASA DEPANMU KELAM PEKAT? TUHAN MENJAGAMU.
(REFF)
50.

KJ 426 : 1 – 2 “KITA HARUS MEMBAWA BERITA”


KITA HARUS MEMBAWA BERITA PADA DUNIA DALAM GELAP
TENTANG KEBENARAN DAN KASIH DAN DAMAI YANG MENETAP,
DAN DAMAI YANG MENETAP.

REFF:
KARNA G'LAP JADI REMANG PAGI,
DAN REMANG JADI SIANG T'RANG.
KUASA KRISTUS 'KAN NYATALAH, RAHMANI DAN CEMERLANG.

KITA HARUS MENYANYIKAN GITA MELEMBUTKAN HATI KERAS,


SUPAYA SENJATA IBLIS REMUK DAN SEG'RA LEPAS,
REMUK DAN SEG'RA LEPAS.
(REFF)

KJ 26 : 1 – 2 “MAMPIRLAH, DENGAR DOAKU”


MAMPIRLAH, DENGAR DOAKU, YESUS PENEBUS
ORANG LAIN KAUHAMPIRI, JANGAN JALAN T'RUS

REFF:
YESUS, TUHAN, DENGAR DOAKU;
ORANG LAIN KAUHAMPIRI, JANGAN JALAN T'RUS.

DI HADAPAN TAKHTA RAHMAT AKU MENYEMBAH


TUNDUK DALAM PENYESALAN. TUHAN TOLONGLAH!
(REFF)
51.

KJ 46 : 1 – 2 “BESARKAN NAMA TUHAN”


BESARKAN NAMA TUHAN, HALELUYA;
KASIHNYA TAK BERKURANG, HALELUYA!
SEKALIPUN KELUHAN MENIMPA UMATNYA,
BERKATNYA DITEMUKAN, HALELUYA!

DIB'RINYA HIDUP BARU, GELAP MENJADI T'RANG;


SABDANYA BESERTAMU DI NGARAI YANG KELAM.
HAI KAMU YANG SELALU PADANYA BERPEGANG,
TAK USAH RAGU-RAGU: TUNTUNANNYA TEN'TRAM!

KJ 450 : 1 – 2 “HIDUP KITA YANG BENAR”


HIDUP KITA YANG BENAR HARUSLAH MENGUCAP SYUKUR.
DALAM KRISTUS BERGEMAR; JANGANLAH TEKEBUR.

REFF:
DALAM SUSAH PUN SENANG; DALAM SEGALA HAL
AKU BERMAZMUR DAN UCAP SYUKUR; ITU KEHENDAKNYA!

BIAR BADAI MENYERANG, BIAR OMBAK MENERJANG,


AKU AKAN BERSYUKUR KEPADA TUHANKU.
(REFF)
52.

KJ 355 : 1 – 2 “YESUS MEMANGGIL”


YESUS MEMANGGIL, "MARI SEG'RA!" IKUTLAH JALAN S'LAMAT BAKA;
JANGAN SESAT, DENGAR SABDANYA, "HAI MARILAH SEG'RA!"

REFF:
SUNGGUH, NANTI KITA 'KAN SENANG,
BEBAS DOSA HATI PUN TENT'RAM
BERSAMA YESUS DALAM TERANG DI RUMAH YANG KEKAL.

HAI MARILAH, KECIL DAN BESAR, BIAR HATIMU GIRANG BENAR.


PILIHLAH YESUS JANGAN GENTAR. HAI MARI DATANGLAH!
(REFF)
53. (Lagu Persembahan)

KJ 289 : 1 – 2 TUHAN, PENCIPTA SEMESTA,


TUHAN, PENCIPTA SEMESTA, KAULAH YANG MAHAMULIA;
SUNGGUH BESAR KARUNIA YANG KAUBERI.

KASIHMU NYATA TERJELMA DI SINAR SURYA YANG CERAH,


DI SAWAH DAN TUAIANNYA YANG KAUBERI.

KJ 292 : 1 – 2 “TABUH GENDANG”


TABUH GENDANG! SAMBIL MENARI NYANYIKAN LAGU YANG MERDU!
BUNYIKANLAH GAMBUS, KECAPI: MARI MEMUJI ALLAHMU!
KARYA BESAR YANG AGUNG BENAR T'LAH DILAKUKANNYA
TERHADAP UMATNYA!

ISRAEL PUN ATAS BERKATNYA RIANG GEMBIRA BERMAZMUR.


IKUT SERTA KITA PERCAYA DAN KEPADANYA BERSYUKUR:
"TUHANLAH BAIK, KASIHNYA AJAIB KEKAL SELAMANYA;
TERPUJI NAMANYA!

KJ 302 : 1 – 2 “KUB'RI PERSEMBAHAN”


KUB'RI PERSEMBAHAN PADA TUHANKU SAMBIL
PUJI YESUS, JURUS'LAMATKU.

DENGAN SUKARIA KUB'RI PADAMU DAN


MERASA KAYA DALAM TUHANKU.
54. (Lagu Natal)

KJ 99 : 1 – 2 “GITA SORGA BERGEMA”


GITA SORGA BERGEMA, "LAHIR RAJA MULIA!
DAMAI DAN SEJAHTERA TURUN DALAM DUNIA."
BANGSA-BANGSA, BANGKITLAH DAN BERSORAKLAH SERTA,
PERMAKLUMKAN KABAR BAIK; LAHIR KRISTUS, T'RANG AJAIB!
GITA SORGA BERGEMA, "LAHIR RAJA MULIA!"

YANG DI SORGA DISEMBAH KRISTUS, RAJA YANG BAKA,


LAHIR DALAM DUNIA DAN MARIA BUNDANYA.
DALAM DAGING DIKENAL FIRMAN ALLAH YANG KEKAL;
DALAM ANAK YANG KECIL NYATALAH IMANUEL!
GITA SORGA BERGEMA, "LAHIR RAJA MULIA!"

KJ 109 : 1 – 2 “HAI MARI, BERHIMPUN”


HAI MARI, BERHIMPUN DAN BERSUKARIA!
HAI MARI SEMUA KE BETLEHEM!
LIHAT YANG LAHIR, RAJA BALASORGA!
SEMBAH DAN PUJI DIA, SEMBAH DAN PUJI DIA,
SEMBAH DAN PUJI DIA, TUHANMU!

TERANG YANG ILAHI, ALLAH YANG SEJATI,


T'LAH TURUN MENJADI MANUSIA.
ALLAH SENDIRI DALAM RUPA INSAN!
SEMBAH DAN PUJI DIA, SEMBAH DAN PUJI DIA,
SEMBAH DAN PUJI DIA, TUHANMU!
55.

KJ 119 : 1 – 2 “HAI DUNIA, GEMBIRALAH”


HAI DUNIA, GEMBIRALAH DAN SAMBUT RAJAMU!
DIHATIMU TERIMALAH! BERSAMA BERSYUKUR,
BERSAMA BERSYUKUR, BERSAMA SAMA BERSYUKUR!

HAI DUNIA, ELUKANLAH RAJAMU, PENEBUS!


HAI BUMI, LAUT, GUNUNG LEMBAH, BERSORAKLAH TERUS,
BERSORAKLAH TERUS, BERSORAK-SORAKLAH TERUS!

KJ 120 : 1 – 2 “HAI, SIARKAN DI GUNUNG”


REFF:
HAI, SIARKAN DI GUNUNG DI BUKIT DAN DI MANA JUA,
HAI, SIARKAN DI GUNUNG LAHIRNYA ALMASIH!

DI WAKTU KAUM GEMBALA MENJAGA DOMBANYA,


TERPANCAR DARI LANGIT CAHAYA MULIA.
(REFF)

GEMBALA SANGAT TAKUT KETIKA MENDENGAR


NYANYIAN BALA SORGA GEMPITA MENGGEGAR.
(REFF)
56.

KJ 123 : 1 – 2 “S'LAMAT, S'LAMAT DATANG”


S'LAMAT, S'LAMAT DATANG, YESUS, TUHANKU!
JAUH DARI SORGA TINGGI KUNJUNGANMU.
S'LAMAT DATANG, TUHANKU, KE DALAM DUNIA;
DAMAI YANG KAUBAWA TIADA TARANYA, SALAM, SALAM!

"KYRIE ELEISON": TUHAN, TOLONGLAH!


SEMOGA KIDUNG KAMI TAK BERCELA.
BUNDAMU MARIA DIBERI KARUNIA
MELAHIRKAN DIKAU KUDUS DAN MULIA. SALAM, SALAM!

Anda mungkin juga menyukai