Anda di halaman 1dari 3

RENCANA SESI

SESSION PLAN

NAMA : Melakukan pengadaan KEJURUAN/ : SDM KFA


PELATIHAN Sediaan Farmasi dan Department
Name of training Perbekalan kesehatan

UNIT : Melakukan pengadaan PENYAJIAN : Ke-1


KOMPETENSI Sediaan Farmasi dan Presentation
(KODE) Perbekalan kesehatan
FAR. FK02.002.01 WAKTU (Time) : 168 JP
Competency Unit
(Code) HALAMAN : 1 dari 3
Pages

JUDUL
Melakukan pengadaan Sediaan Farmasi dan Perbekalan kesehatan

TUJUAN INSTRUKSIONAL: Setelah selesai mengikuti pelatihan, peserta pelatihan dapat:


Objective After studying this unit the trainee will be able to

1. Memahami dan mampu melakukan pengadaan sediaan farmasi dan perbekalan kesehatan
di Apotek

METODA MENGAJAR 1. Ceramah bergambar


Teaching methode 2. Tanya jawab

ALAT PERAGA 1. LCD projector


Visual Aid 2. Laptop
3. Flip chart/papan tulis
4. Switch, Adaptor, Connector, Kabel Jaringan
PERSIAPAN 1. Persiapan ruang kelas
Preparation 2. Persiapan alat peraga
3. Persiapan perangkat lunak aplikasi
4. Persiapan mental dan fisik
PENDAHULUAN 1. Memperkenalkan diri WAKTU
Preface 2. Mengabsen peserta pelatihan Time
3. Apersepsi
4. Memperkenalkan judul pelatihan 4 menit
5. Menjelaskan tujuan belajar
6. Menjelaskan manfaat pembelajaran
Halaman 2 dari 3

PENYAJIAN
Presentation
ALAT
SUB POKOK
URAIAN / KEGIATAN PERAGA WAKTU
BAHASAN
Description / activities Teaching Time
Subject matter
aid
1. Melakukan  Dibuat daftar PBF/distributor
pemilihan terhadap yang menyediakan obat
PBF/ distributor
yang sesuai dengan
kebutuhan
 Standar kualifikasi
PBF/distributor ditetapkan
 Dibuat pilihan PBF/distributor
yang sesuai
2. Membuat  Metode pembelian dan
permintaan metoda pengadaan
pembelian ditetapkan sesuai SOP.
barang  Negosiasi dilakukan bagian
Merchandise pusat atau
pengadaan BM berdasarkan
kualitas, jaminan
ketersediaan, pelayanan
purna jual dan harga yang
wajar
 Kesepakatan dalam transaksi
(diskon/trading term/ketentuan
listing, dll) dimonitor
 Jadwal kedatangan barang
dimonitor
 Komplain barang yang tidak
sesuai ditentukan
penanganannya
KESIMPULAN Instruktur menyimpulkan mengenai :
Summary  Pemilihan PBF atau distributor
 Cara membuat permintaan
pembelian barang

APLIKASI Instruktur melempar pertanyaan


Aplication kepada siswa, dan memberi
kesempatan kepada peserta untuk
menjawab soal
Halaman 3 dari 3

SUB POKOK URAIAN / KEGIATAN ALAT WAKTU


BAHASAN Description / activities PERAGA
Subject matter Teaching Time
aid

EVALUASI Instruktur membagikan lembar feedback Lembaran


Evaluation yang harus diisi oleh peserta dan soal
mengumpulkannya kembali.

TUGAS  Buatlah rangkuman dari berbagai Ditayangka


TAMBAHAN sumber mengenai pengadaan sediaan n pada LCD
Additional jobs farmasi dan perbekalan kesehatan Projector
 Tugas dibuat dalam softcopy
dikumpulkan pada pertemuan
berikutnya.

PEMBERESAN  Merapikan peralatan/media bantu.


KELAS  Menghapus papan tulis.
Ending  Ucapan terima kasih dan salam
penutup

........................, ……….……………….
Mentor,

……………………………
NIP .................................

Anda mungkin juga menyukai