Anda di halaman 1dari 1

SPO

LARANGAN MEROKOK
No. Dokumen No. Revisi Halaman
Banjararum Selatan No. 3
Singosari – Malang 00 1/1

DitetapkanOleh :
Direktur RS. Prima Husada
ProsedurTetap TanggalTerbit :

K3
dr. Sadi Hariono, MMRS
Pengertian Proses untuk memastikan bahwa bangunan dan fasilitas Rumah Sakit
aman dari bahaya asap rokok yang mengganggu pengunjung serta pasien
dan seluruh karyawan Rumah Sakit.
Tujuan 1. Untuk menghindari risiko tempat yang mudah terjadinya kebakaran
akibat putung rokok.
2. Untuk menjaga ketertiban, keamanan, kenyamanan gedung fasilitas di
lingkungan rumah sakit.
3. Untuk menjaga kenyamanan pengunjung, pasien, staf serta karyawan
Rumah Sakit
Prosedur 1. Petugas K3RS memberikan label atau tanda larangan merokok di
setiap lorong dan ujung Rumah Sakit serta di sekitar lingkungan
Rumah Sakit.
2. Petugas mengontrol pengunjung atau tamu dari luar yang merokok
disekitar lingkungan Rumah Sakit.
3. Petugas menegur pengunjung atau tamu dari luar yang merokok
disekitar lingkungan Rumah Sakit.
4. Petugas mengarahkan pengunjung agar merokok ditempat yang telah
disediakan Rumah Sakit untuk merokok
5. Petugas mengontrol pejual makanan ataupun kantin yang menjual
rokok agar tidak menjual rokok dilingkngan Rumah Sakit
Unit Terkait 1. Seluruh unit Rumah Sakit Prima Husada
Literatur 1. Pedoman K3 Rumah Sakit
2. Panduan larangan merokok

Anda mungkin juga menyukai