Anda di halaman 1dari 44

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PROGRAM KERJA

DSI
(Departemen Syiar Islam )

AL-KAHFI PH
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS ANDALAS
2013-2014
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN PROGRAM KERJA
DEPARTEMEN SYIAR ISLAM
UNITKEGIATAN MAHASISWA AL KAHFI PH
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA KELUARGA MAHASISWA
FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS ANDALAS 2013/2014

I. PENDAHULUAN
Alhamdulillahirabbil ‘alamin. Tiada henti lisan ini mengucapkan kalimat puji dan
syukur ke hadirat Allah yang Maha Pengasih dengan segala kenikmatan yang diberikan
kepada hamba-Nya. Dialah tempat kita berharap dan meminta pertolongan dan sudah
sewajarnya kita bersyukur kepada-Nya dimana kita masih bisa mengharapkan kepada Allah
apa – apa yang tidak bisa didapatkan oleh orang – orang kafir.
Shalawat beserta salam semoga tetap dicurahkan untuk murabbi sepanjang zaman,
manusia pilihan, yang dengan berkat kegigihan usaha beliau, kita semua bisa merasakan
manisnya iman dan indahnya Islam. Shalawat merupakan salah satu bentuk kecintaan kita
sebagai umat kepada Rasulullah, cinta tulus seorang kekasih kepada dambaannya. Maka,
sudah sepantasnya kita sering mengucapkan shalawat agar di akhirat kelak kita termasuk
barisan panjang umatnya yang mendapatkan syafaat beliau nanti. Amin.
Hari ini, izinkanlah kami dari departemen Syiar Islam (DSI) untuk menyampaikan
laporan pertanggungjawaban selama satu tahun kepengurusan, sebelum nantinya
pertanggungjawaban yang sebenarnya akan disampaikan dihadapan Allah kelak.
Sebelum kami melaporkan Laporan Pertanggungjawaban ini, kami mohon ampun
kepada Allah SWT Yang Maha Melihat lagi Maha Mendengar, baik yang zhahir maupun
yang batin, Yang Maha Melihat apa-apa yang tidak terlihat oleh manusia, Yang Maha
Mendengar apa-apa yang tidak didengar oleh manusia, Yang Maha Mengetahui isi hati dan
pikiran kami. Kami juga memohon kepada Allah agar terhindar dari hisab-Nya yang maha
dahsyat di akhirat kelak.
Kami mohon maaf pada ikwatifillah semua, apabila amanah kepengurusan yang
diserahkan kepada kami ini belum maksimal dan belum sesuai dengan cita-cita dan harapan
ikhwatifillah, walaupun kami telah berusaha dengan segala kemampuan dan kesanggupan.
Semoga amanah ini tidak menjadi pemberat timbangan dosa bagi kami, dan kami sangat
berharap amanah ini merupakan salah satu aset kami untuk memperberat timbangan pahala di
yaumil hisab nanti.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Allah berfirman “ Sesungguhnya Kami telah menawarkan amanat kepada langit,
bumi dan gunung-gunung, tetapi semuanya enggan untuk memikul amanat itu dan mereka
khawatir tidak akan melaksanakannya (berat), lalu dipikullah amanat itu oleh
manusia.Sungguh manusia itu zhalim dan bodoh”, (QS:33;72).
Pada hakikatnya, suksesnya kita menjalankan amanah tidaklah hanya dilihat dari
terlaksananya semua proker-proker yang telah kita rancang. Tapi juga dari sejauh mana
totalitas dan perubahan kearah kebaikan yang telah kita buat. Sejauh mana kedekatan para
pelaku penyeru-penyeru kebaikan ini kepada Allah, sejauh mana ia dapat mejalankan syariat
yang telah ditetapkan-Nya dan sejauh mana ia telah mampu meninggalkan larangan-Nya.
Semoga kita termasuk orang-orang yang berlomba-lomba dalam kebaikan dan selalu waspada
akan kelalaian diri dengan tekad kuat berjuang dan istiqomah.

1.1. Latar Belakang

“Dan hendaklah takut kepada Allah orang-orang yang seandainya meninggalkan


dibelakang mereka anak-anak (generasi) yang lemah, yang mereka khawatir terhadap
(kesejahteraan) mereka. Oleh sebab itu hendaklah mereka bertakwa kepada Allah dan
hendaklah mereka mengucapkan perkataan yang benar.”(QS : An-Nisaa’ : 9)
“Sesungguhnya orang-orang yang beriman itu hanyalah orang-orang yang percaya
(beriman) kepada Allah dan Rasul-Nya, kemudian mereka tidak ragu-ragu dan mereka
berjuang (berjihad) dengan harta dan jiwa mereka pada jalan Allah. Mereka itulah orang-
orang yang benar.”(QS : Al Hujuraat : 15)
Departemen Syiar Islam (DSI) merupakan salah satu departemen yang ada di Al-
Kahfi yang bergerak di bidang Syiar baik itu untuk pengurus Al-Kahfi maupun untuk waraga
kampus fakultas kesehatan masyarakat. Setiap organisasi untuk keberlanjutannya
memerlukan generasi – generasi penerus yang diharapkan dapat melanjutkan sebuah
organisasi tersebut menjadi lebih baik. Selain itu, minat dan bakat yang ada di mahasiswa
perlu di asah dan dikembangkan. Atas dasar itulah, kinerja departemen DSI dibutuhkan
dalam menjawab tantangan tersebut dalam setiap kepengurusan.

1.2. Deskripsi Umum

Kegiatan – kegiatan yang dilaksanakan departemen DSI dalam penyelenggaraan Syiar


Islam dapat digambarkan sebagai berikut :

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


1. TURKI (Taklim Fakultas bersama Al Kahfi PH)
2. BOSNIA (Bouletin of Syiar islam Al- Kahfi PH)
3. MAROKO (Mari Robah koleksi Foto)
4. GERAM (Gema Muharram)
5. MADINA (Moeslem Day Celebration and Anniversary)
6. KOKAFI (Komik dan Kaligrafi)
7. SAUS (SMS Tausiyah)
1.3. Visi
Mewarnai kehidupan kampus dengan kegiatan – kegiatan yang Islami dan kondusif bagi
jalannya syiar dakwah demi membina mahasiswa menjadi muslim sejati.

1.4. Misi
1. Melakukan kajian-kajian rutin keislaman secara berkala.
2. Menciptakan dan meningkatkan peran media dalam membangun opini public
tentang Islam.
3. Meningkatkan Ukhuwah Islamiyah baik di civitas akademika maupun non civitas
akademika.
4. Memberikan penuansaan hari besar Islam di lingkungan Fakultas Kesehatan
Masyarakat UNAND
1.5. Motto
”Bersatu dalam Ukhuwah,Dengan syiar dakwah kita raih Jannah Allah”

II. STRUKTUR KEPENGURUSAN KPSDM


Koordinator : Andre Rahmadani
Sekretaris : Tiffany Sasmita
Bendahara : Yovani Suci R.
Staff : Harry Pratama

Rahmad Ridwan

Etria Fatrina

Wira Fajriani

Suci Adilla

Friska Amelia R.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


No Nama BP TTL Alamat Telp/HP

1 Andre Rahmadani

2 Tiffany Sasmita

3 Yovani Suci R.

4 Harry Pratama

5 Rahmad Ridwan

6 Etria Fatrina

7 Wira Fajriani

8 Suci Adila

9 Frieska Amelia R.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


III. LAPORAN PERKEMBANGAN KEGIATAN
3.1.Umum
Dari awal terbentuknya kepengurusan sampai berakhirnya kepengurusan Al-Kahfi,
sungguh pergerakan DSI masih jauh dari yang diharapkan. Kami mohon ampun kepada Allah
atas kelalaian dan kelupaan kami. Kadang – kadang jika sedang semangat – semangatnya maka
program kerja yang direncanakan bisa dilaksanakan. Namun, kadang – kadang juga sering
ditemui dalam beberapa waktu program DSI tidak berjalan seperti yang telah direncanakan.
Sebenarnya ini tidak boleh menjadi alasan, maka dari itu kepada Allah SWT kami memohon
ampun dan kepada manusia kami memohon maaf.

3.2.Per kegiatan
1. Nama kegiatan: TURKI (TAKLIM Fakultas bersama Al Kahfi PH)
Tujuan : 1. Meningkatkan pemehaman dalam keislaman
2. Menjalin hubungan keakraban/silaturahmi
Sasaran : 1. Civitas akademika
2. Warga/Mahasiswa FKM UNAND
Indikator Keberhasilan : Terlaksananya minimal 2 kali selama masa kepengurusan
Waktu Pelaksanaan : Menyesuaikan
Estimasi Biaya : Dana kas Al-Kahfi
Penanggung jawab : suci adila
Sumber Dana : Kas Al-Kahfi dan Insert Peserta
Realisasi : Taklim Fakultas tidak dapat direalisasikan/dilaksanakan karena
kepanitiaan yang kurang dalam kordinasi
Persentase Keberhasilan :
Kendal :
Saran : 1. Hendaknya kedepannya kordinasi Antara semua pihak terkait lebih terjalin
2. Mempersiapkan kegiatan tersebut sematang-matangnya terlebih dahulu
Rekomendasi :
Penanggungjawab : Suci Adila

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


2. Nama kegiatan: BOSNIA (bouletin of syiar islam Al-Kahfi PH)
Tujuan : 1. Menyebarkan syiar islam melalui media tulis/cetak
2. menginfokan tentang hal-hal yang berhubungan dengan keislaman pada
warga FKM UNAND dan sekitarnya.
Sasaran : Mahasiswa FKM UNAND dan sekitarnya
Indikator Keberhasilan : minimal terbit 1 kali selama kepengurusan
Waktu Pelaksanaan : Menyesuaikan
Estimasi Biaya : Dana kas Al-Kahfi

Realisasi : proker ini tidak dapat dilaksanakan karena keterbatasan sumber daya
baik dari orangnya, kemampuan, maupun dana dan peralatan
Kendala : keterbatasan baik dari kemampuan serta peralatan
Saran : kedepannya tetap dilanjutkan dan dipersiapkan matang-matang
Penanggungjawab : Yovani

3. Nama kegiatan : MAROKO ( mari robah koleksi foto)


Tujuan : mengimarohkan dan menunjukkan kekompakan dalam menyemarakan
hari- hari besar islam dan kegiatan lainnya
Sasaran : Blog/Fb al-kahfi, BEM dan yang lainnya yang berkaitan
Indikator Keberhasilan: terlaksananya pada setiap diadakannya
kegiatan/peringatan kegiatan- kegiatan keislaman
Waktu Pelaksanaan : Pada peringatan/hari-hari besar islam maupun pada acara-acara yang
digalangkan Al-Kahfi PH
Estimasi Biaya : ....
Sumber Dana : …..
Realisasi : sudah terialisasikan seperti pada saat ada iven-iven yang diperingati
oleh al-kahfi yaitu dengan merobah foto-foto pada profil maupun
sampul pada social media berupa fecbook pengurus dan anggota al-
kahfi
Persentase Keberhasilan : 85%
Kendala : terkadang penginfoan atau kordinasi keseluruh pengurus atau anggota terlambat
Saran : Kedepan tetap dilanjutkan dan diperbaiki dalam hal kordinasi mapun
penginfoannya
Penanggungjawab : wira Fajriani

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


4. Nama kegiatan : GERAM (gema muharam)
Tujuan : Memperingati bulan/peringatan muharram tahun baru islam
Sasaran : Mahasiswa FKM maupun kampus-kampus kesehatan lainnya di kota padang
Indikator Keberhasilan : Terlaksananya dengan baik
Waktu Pelaksanaan : 4 november 2013
Estimasi Biaya : proposal, insert, dana kas al-kahfi
Sumber Dana : terlampir
Realisasi : Terealisasikan
Kendala : kordinasi Antara ketua panitia dengan inti panitia serta anggota masi kurang
Saran : kedepannya kegiatan ini dalam mengmbil keputusan sekecil apa pun hendaknya
dikordinasikan dulu kepada ketua departemen maupun ketua al-kahfi sendiri
Penanggungjawab : Friska

5. Nama kegiatan : MADINA (moeslem day celebration and anniversary)


Tujuan : Memperingati hari-hari besar/perayaan hari-hari besar islam
Sasaran : Mahasiswa FKM maupun kampus-kampus kesehatan lainnya
Indikator Keberhasilan : Terlaksananya kegiatan-kegiatan tersebut sesuai keputusan yang
disepakati
Waktu Pelaksanaan : Menyesuaikan sesuai hari-hari besar islam
Estimasi Biaya : proposal, insert, dana kas al-kahfi
Realisasi : Terealisasikan, misalnya peringatan tahun baru islam
Kendala :
Saran :
Penanggungjawab : Harry Pratama

6. Nama kegiatan : KOKAFI (komik dan kaligrafi)


Tujuan : menyebarkan syiar islam melalui media komik dan kaligrafiyang berisi
unsur-unsur syiar yang baik
Sasaran : mahasiswa FKM UNAND
Indikator Keberhasilan : Terlaksananya minimal 2 kali selama kepengurusan
Waktu Pelaksanaan : pada awal-awal bulan selama kepengurusan
Estimasi Biaya : dana kas al-kahfi
Penanggung jawab : andre
Sumber dana :
Realisasi : Terealisasikan dengan terpasangnya koafi pada madding al-kahfi

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Kendala : pembuatnya pj sendiri sehingga terkadang penempelan tidak teratur
atau tidak secara rutin karena terkadang terhalang dengan beberapa
kesibukan akademik dan lainnya
Saran :
Penanggungjawab : Andre

7. Nama kegiatan : SAUS (sms tausiah)


Tujuan : menyampaikan syiar/pesan-pesan islam melalui media sms
Sasaran : warga/mahasiswa fkm dan anggota al-kahfi
Indikator Keberhasilan : Terlaksananya selama kepengurusan
Waktu Pelaksanaan : 2 minggu sekali dalam 1 bulan selama kepengurusan
Estimasi Biaya : dana kas al-kahfi
Sumber Biaya : kas dsi
Realisasi :terealisasikan beberapa kali
Persentase Keberhasilan : 69%
Kendala : karena pj yang ditetapkan sebelumnya tiba-tiba tidak pada biro atau
departemen dsi lagi, ditambah kordinasi yang kurang sehingga agak
terbengkalai
Saran : kedepan anggota yang sudah ditetapkan menjadi anggota alkahfi
maupun biro departemen jangan lah ikut terlibat pada ukm
ataupun organisasi lain yang mengakibatkan terbengkalainya di
salah satu pihak
Penanggungjawab sms tausiyah yang baru : wira fajriani

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


IV. LAMPIRAN
Lampiran LPJ GERAM

LEMBARAN PENGESAHAN

PADANG,14 NOVEMBER 2013

PANITIA GERAM 1434 H

AL KAHFI PH FKM UNAND

Ketua Sekretaris

Harry Pratama Tiffany Sasmit

Menyetujui,

Ketua Ketua Al-Kahfi PH

BEM KM FKM UNAND BEM KM FKM Unand

Ade Mulya Nasrun Debri Rizki Faisal

Mengetahui,

Wakil Dekan III FKM Unand

Nizwardi Azkha,SKM,MPPM,MPd,Msi

NIP. 195510201976071001

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


PENDAHULUAN

I.Latar Belakang

Segala puji bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunianya sehingga
tercapainya penyelesaian laporan pertanggungjawaban kegiatan Gema Muharram(GERAM) 1435 H
dengan tema “Dengan Muharram,sucikan hati,Jalin Ukhuwah dan Pererat Silahturahmi”. Salawat dan
salam tercurah untuk Nabi Muhammad SAW yang dengan segala pengorbanan memperjuangkan
jiwa,raga,harta demi kejayaan islam

Akhirnya,dengan berjalannya waktu sampai pulalah saat dimana kita akan menjelang kejayaan
tersebut dalam tahun yang baru 1 Muharram 1435 H. 1435 tahun islam berkibar dan menjadi rahmat
bagi seluruh umat.Suatu kebahagiaan luar biasa bertemu kembali dengan tahun baru islam dengan
nikmat yang terus mengalir dari-Nya. Untuk itu,Al-kahfi (Al-lajnah Ukhuwah Fii Sabilillah) PH BEM KM
FKM Unand,sebagai organisasi dakwah kampus mengangkatkan gegap gempita datangnya tahun baru
islam ini.Agar indahnya bulan Muharram menggema ke dalam rongga hati kita.

II.NamaKegiatan

Kegiatan ini bernama :GERAM 1435 H (Gema Muharram Al-Kahfi PH BEM FKM Unand)

III.TemaKegiatan

“Dengan Muharram,sucikan hati,Jalin Ukhuwah, Pererat Silahturahmi”.

VI.Tujuan

1. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah Subhanahu wa ta’ala.


2. Meningkatkan kembali semangat anggota Al-Kahfi PHFakultas Kesehatan
Masyarakat, dan mahasiswa/i kesehatan sekota Padang pada umumnya dalam
menyambut bulan Muharram
3. Mempererat tali silaturahmi anggota Al-Kahfi serta segenap civitas akademika
kesehatan yang ada di kota Padang.
4. Menggugah kesadaran mahasiswa/i kesehatan sekota Padang untuk mengamalkan
nilai-nilai Islam secara baik dan benar

V.Sasaran Kegiatan

Gema Muharram (Geram) 1435 H berlangsung dalam ruang lingkup mahasiswa sekota
Padang.

a. Universitas
Universitas Negeri Padang
Universitas Andalas

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Universitas Baiturrahmah
b. Sekolah Tinggi
1. STIFI Padang
2. STIFI Perintis Padang
3. STIKES Alifah Padang
4. STIKESI Padang
5. STIKES Perintis Padang
6. STIKES MercuBakti Jaya
7. STIKES RanahMinang
8. STIKES YPAK Padang
9. STIKES Alifah Padang
10. STIKES Indonesia Padang
11. STIKES SyedzaSaintika
12. IAIN Padang
13. STMIK Indonesia
14. STKIP PGRI Padang
c. Akademi
1. AkperBaiturrahmah
2. AkademiGizi Padang
3. AkbidAlifah Padang
4. AkademiAnalisKesehatanPerintis
5. AkfarRanahMinang
6. AkperKesdam I
7. AkbidMercuBakti Jaya
8. AkperMercuBakti Jaya
9. AkbidDarmaLandbau
10. AkbidLenggogeni
11. AkbidMitraHusada
12. AkperAisyiyah
13. AkbidPutriAndalas
14. Apikes IRIS
15. Akademi Analisis Farmasi Dan Makanantaman Siswa Padang
16. ATIP
d.Politekkes/Politeknik

1. Poltekkes Kemenkes Padang


2. Politeknik Negeri Padang

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


VI.KonsepKegiatan

Nama Kegiatan

Kegiatan yang akandilangsungkanadalahGema Muharram (Geram) 1435 H dengantema“Dengan


Muharram,Sucikan Hati,Jalin Ukhuwah,Pererat Silahturahmi”

Penyelenggara Kegiatan

PenyelenggarakegiatanGeram 1435 H ini adalah Al-LajnahUkhuwahFiisabilillah Public Health


(Alkahfi PH) Fakultas KesehatanMasyarakat UniversitasAndalas.

Peserta Kegiatan
Peserta Geram 1435 H adalah seluruh mahasiswa/i se-kota Padang.

Gambaran Kegiatan

Dalam Geram 1435 H iniakandiselenggarakanrangkaian kegiatan yang terdiridari:

 MTQ
 MFQ
 Hifzil Quran
 PidatoIslami
 Nasyid
 TTS
 MKQ/Kaligrafi

Pelaksanaan Kegiatan

Geram 1435 H ini dilaksanakan pada:

Tanggal : 8-10 November 2013


Tempat :Aula Fakultas Ekonomi UNAND

Contact Person
Email:alkahfi.ph@gmail.com
Telepon : 085668950288 (Ronny)
083181193010 (Firnando)
087896069432 (Tiffany)
081993457558 (Utary)

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


II.SusunanPanitia

Pelindung :Dekan FKM UNAND

Prof. dr. NurIndrawatiLipoeto, MmedSc, PhD, SpGK

Pembina :Wakil Dekan FKM UNAND


dr. AdilaKasniAstiena, MARS
Penanggung Jawab: Ketua BEM KM FKM Unand

Ade Mulya Nasrun

KetuaUmum AL Kahfi PH BEM KKM FKM Unand

Debri Rizki Faisal

Steering Comitee :

 Debri Rizki Faisal


 Nurie Syazwani
 Monalisa
 Syefrinaldi
 Yudi Febrian
 Andre Rahmadani
 Arnild Augina Mekarisce
 Dayu Mahyuni
Organizing Committee

Ketua : Harry Pratama

Sekretaris : Tiffany Sasmita

Bendahara : Etria Fatrina

Kestari

Koordinator : Sasmita

Anggota :

 Ega Masfina
 Asmelya Eka Fitri
 Yessy Fitriani
 Novi Ratna Sari

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Publikasi, Dokumentast

Koordinator : Suci Adilla

Anggota :

 Firnando Azia Pratama


 Dekha Zulmi Ramadani
 Feny Melinda
 Mike Liliana
Hubungan Masyarakat

Koordinator : Utary Rezki Sakinah

Anggota :

 Febri Fernanda
 Ronny Efdia
 Ulfa Hanim
 Fivi Susanti
 Yuliani Elfita
 Gita Andriana
 Zahra Katrina
Dana dan Usaha

Koordinator : Wira Fajriani

Anggota :

 Debi Sentia Novela


 Vrischa Gusfinandia
 Chytia Novari
 Elsanita Faiza AT
 Siska Diana Sari
 Yatmi
Konsumsi

Koordinator : Sumri Utami

Anggota :

 Ridatul Musren
 Shalihatul Putri
 Shintia Novari
 Ayu Saputri

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Lomba MTQ (MusabaqohTilawatil Quran)

Koordinator: Akbar Hidayat Koto

Anggota :

 Syukri Septiafaani
 Latifah Husniati
 Faizah Alwi
 Cici Yuliza Putri
Lomba MFQ (MusabaqohFahmil Quran)

Koordinator : Onetusfifsi Putra

Anggota :

 Rahmadania Sari
 Anikmatul Fitri
 Fani Putri Nandes
 Rezka Harnanda
Lomba Pidato Islami

Koordinator : Henrini Dwi Putri

Anggota :

 Kharisma Muhammad
 Nisa Fitri Yanti
 Husna Tri Marseli
 Resti Hertika
Lomba TekaTeki Silangdan Hifzil Quran

Koordinator : Imelia

Anggota :

 Susi Febrianti
 Elvisa Rahmi
 Wahyuni Rizki Putri
 Fitri Aulia
 Nining Fajri
 Widy Nur Utami

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


LombaNasyid

Koordinator : Nurul Fitri

Anggota :

 Alim Nuzuar
 Rinatul Hayati
 Nengsih Purnama Sari
Lomba MKQ (MusabaqohKhatil Quran)/Kaigrafi

Koordinator : Rahmad Ridwan

Anggota :

 Eva Anati Bintu


 Silvia Argameli
 Sri Mita Dewi
Perlengkapan

Koordinator : Eko Syahendro

Anggota :

 Rauf Arrahman
 Yudi Pratama
 Diar Andika Putra
Opening Closing

Koordinator : Adyan Jannata Mardi

Anggota :

 Wilva Yonelisa
 Resi Arifa Yurnal
 Fatimah Jannah
 Fadhilah Habibul Hamda

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


A. Musabaqah Tilawatil Quran
1. Nama Acara : Lomba MTQ Geram 1435 H
2. Ketentuan Lomba

1. Perlombaan MTQ terbuka untuk mahasiswa/mahasiswi se kota Padang


2. Masing-masing institusi maksimal mengirim 2 peserta (1 putra dan 1 putri)
3. Masing-masing peserta mewajibkan anggotanya untuk technical meeting.
4. Pengambilan surat dan ayat sudah bisa di ambil saat technical meeting
5. Bagi peserta yang tidak hadir saat perlombaan dianggap mengundurkan diri.
6. Bagi pemenang perlombaan mendapatkan hadiah: tropi, alquran, sertifikat.
7. Insert peserta Rp. 30.000/orang
3. Deskripsi Kegiatan

Tanggal : 8 November 2013


Waktu : 13.30 - selesai
Tempat : Aula FEKON Unand
4. Rundown acara

- 13.30 – 13.40 Pembukaan oleh MC


- 13.40 – 13.45 Pembacaan aturan lomba oleh dewan juri
- 13.45 – 16.00 MTQ
- 16.00 –16.10 Pemberian kenang-kenangan kepada dewan juri
- 16.10 – 16.30 Penutupan oleh MC
5.Nama juri : 1. Wahyu Srianti
2. Ulya Fikri
6.Jumlah peserta : 15 orang
7.Nama peserta :

No urut Namapeserta Institusi Keterangan


tampil
1 Rahmat Mulyadi FKM Unand Lunas
2 Fajar Tri Oktondayani FISIP UNP Lunas
3 Indah Rahayu PIKA Unand Lunas
4 Randi Yandri Yunas SISKOM Unand Lunas
5 Vicky Satria Politeknik Negeri Padang Lunas
6 Doki Wardiman Unand Lunas
7 Akmal Halim Ilmu Adm Negara Unand Lunas
8 Deddy Septian FIS UNP Lunas
9 Yossi Novita Sari FT Unand Lunas
10 Fitria Kamta Poltekkes Padang Lunas
11 WildanRasyid FarmasiUnand Lunas
12 Meisya Fadhillah Putri IAIN IB Padang Lunas

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


13 Siti Fadillah Munawarah ATIP Lunas
14 Rachmi Kasman FKM Unand Lunas
15 Gus Setria Budi STMIK Indonesia Lunas

8.Nama pemenang lomba MTQ :

- Juara I : Indah Rahayu dari PIKA Unand


- Juara II : Wildan Rasyid dari Farmasi Unand
- Juara III : Vicky Satria dari Politrknik padang
9.Realisasi

- acara dimulai tepat waktu, pelaksana acara dari panitia GERAM sendiri
- peserta lomba 15 orang
- tempat pelaksanaan Aula Fekon Unand Jati,

10.Kendala

1.MCnya sedikit tegang dan grogi.

2.Pemanggilan peserta lomba MTQ menyebutkan nomor urut dan nama peserta.

3.Tidak adanya lampu sorot yang mengarah pada Al- qur’an sehingga sedikit mengurangi penglihatan
peserta lomba dalam membaca Al- qur’an tersebut.

4.Acara dilaksanakan saat perkuliahan masih berlangsung sehingga bentrok dengan jadwal kuliah
panitia dan peserta.

5.Hal ini diketahui karena waktu acara, ada peserta yang izin terlambat datang karena ada ujian di
kampusnya.

11.Saran

1.MCnya perlu dilatih lagi.

2.Pemanggilan peserta lomba cukup menyebutkan nomor urutnya saja.

3.Perlu adanya lampu sorot yang mengarah ke Al-qur’an agar peserta dapat membaca Al- qur’an
dengan jelas dan benar.

B. Musabaqoh Fahmil Quran(MFQ)


1. Nama Acara
Lomba MFQ Geram 1434 H
2. Ketentuan Lomba
 Setiap sesi akan mempetandingkan 3 group, dimana group dengan nilai tertinggi akan lolos ke
babak berikutnya.
 Group yang lolos akan di perlombakan kembali, hingga pertandingan final.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


 Final mempertemukan 3 group yang telah lolos sebelumnya.
3. Deskripsi Kegiatan

Tanggal :12-13 November 2012


Waktu :14.00-selesai
Tempat :Aula FEKON Unand

4. Rundown Acara
 1-8 November : PendaftaranPeserta
 9 November

16.00-16.15 : Pembukaan oleh MC

16.15-16.50 : Pembacaan ayat suci Al-qur’an oleh Dian Purnama

16.50-17.25 : Penyisihan grup 1

17.25-18.00 : Penyisihan grup 2

 10 November

11.30-11.40 : Pembukaan oleh MC

11.45-13.30 : Final

5. Nama Juri
- Fauzan Arisyi Koto
- Riko Narputra
- Satria Jaya Perkasa
6. Jumlah Peserta : 9 Tim
7. Nama Peserta
1. FKM Unand
- Qurratu A’yunin
- Eva Anati Bintu
- Nisa Fitri Yanti
2. PIKA UNAND
- Nia Atmalini
- Desti Rahmayani
- Dian Lestari
3. UKK UNP
- Jefriansyah
- Dody Irawan
- Rezi Herman
4. FKM UNAND
- Debri Rizki Faisal

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


- Ade Mulya Nasrun
- Yudi Febrian
5. FKM UNAND
- Wira Fajriani
- Mursyida
- Arnild Augina M
6. FARMASI UNAND
- Habibie Ghiffari
- Nanda Putra
- M. Ariful Fikri
7. Fakultas Ilmu Sosial UNP
- Tri Zahra Ningsih
- Siti Khadijah
- Raudhatul Jannah
8. FKM UNAND
- Dian Purnama
- Aidil
- Diar Andhika Putra
9. FKM UNAND
- Apri Uci Lestari
- Sasmita
- Tiffany Sasmita
8. Pemenang
-Juara 1:UKK UNP
-Juara 2:FARMASI UNAND
-Juara 3:FAKULTAS ILMU SOSIAL UNP
9. Realisasi
 Pada hari pertama pelaksanaan lomba yang seharusnya jam 16.00 diundur menjadi 16.25
karena keterlambatan juri.
 Pada hari kedua kesalahan pada hari telah bisa di perbaiki,sehingga pada hari kedua mulainya
bisa ontime
 Target sebenarnya dari peserta MFQ itu adalah 32 group, tapi yang mendaftar itu hanya 11
group, dan untuk yang bisa tanding itu hanya 9 group dan group lagi tidak dapat ahdir karena
ada masalah perkuliahan dan uian di institusinya.
10. Kendala
1. Waktu sedikit molor pada hari pertama
2. Kurang koordinasi dari panitia.
3. Kurangnya koordinasi dari semua lini seperti bidang mfq dg konsumsi, danus, dan orany yamg
memberikan kenang-kenangan terhadap dewan juri.
4. Kurangnya pengetahuan panitia MFQ tentang peraturan MFQ yang sebenarnya yang telah
ditetapkan oleh pemerintah dalam skala nasional.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


5. Peserta MFQ jauh dari target, sehingga dari 32 group yang direncanakan itu menjadi 9 group
6. Terlambatnya pembagian kenang-kenangan kepada dewan juri, seperti honor dan sertifikat.
11. Rekomendasi
1. Semoga GERAM tahun depan, MFQ khususnya lebih meriah dan pesertanya lebih banyak.
2. Diharapkan kepada anggota agar kepeduliaannya lebih ditingkatkan lagi untuk kedepannya
3. Koordinasi antara anggota dan koord, antara bidang yang satu dengan bidang yang lain agar
lebih ditingkatkan lagi.
4. Intinya, setiap panitia MFQ harus niat dalam hati bahwa kita harus berusaha marayakan tahun
baru Islam, sehingga dengan niat yang ikhlas, insya Allah, Allah akan membantujalannya acara
kita dan dibalas oleh Allah SWT .
C. Pidato Islami
1. Nama Acara
Pidato Islami Geram 1435 H
2. Ketentuan Lomba
a) Berstatus mahasiswa aktif
b) Melampirkan KTM (Kartu Tanda Mahasiswa)
c) Peserta harus hadir setengah jam sebelum acara
d) Paling lama berpidato 10 menit
e) Isi pidato harus berkaitan dengan tema yang telah di tentukan
3. Deskripsi Kegiatan

Tanggal : 11 November 2012

Tempat : 09.00-selesai

Waktu : Aula FEKON Unand


4. Rundown Acara
09.00 – 09.10 Pembukaan acara pidato islami oleh MC
09.10 - 12.00 Penampilan dari para peserta
12.00 – 12.10 Penyerahan kenang-kenangan dari panitia kepada juri
12.20 Penutupan Lomba oleh MC
5. Nama Juri

1. Deni Pratama, S.hum

2. Elly Delfia, S.S, M.hum

6. Jumlah Peserta : 9 orang


7. Nama Peserta
1.Nella Ika Puspa Dewi FKM UNAND
2.Zulfan Rahmadhani Putri FKM UNAND
3.Desvi Jayanti ATIP
4.Rahma Rabiatul R ATIP
5.Adnan Yunadi Latief FK UNAND

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


6.Hazimah Stikes Lenggogeni
7.Hidayatul Islamiyah Akbid Mitra Husada
8.Hanifa Ramadhani Stikes Ranah Minang
9.Romaya Sari Stikes Lenggogeni
10. Alif Abri Oktano FK UNBRAH
11.Aida Rahmadani FKM UNAND
12.Rima Akbid Alifah
8. Pemenang
Juara 1 : Hazimah Stikes Lenggogeni
Juara 2 : Hidayatul Islamiyah Akbid Mitra Husada
Juara 3 : Desvi Jayanti ATIP
9. Realisasi
-keterlambatan mulai acara karena acara lomba Hifzil terlambat selesai
-peserta sebanyak 12 orang
10. Kendala

1. Peserta mengundurkan diri secara mendadak di hari H perlombaan sehingga sulit


mengkondisikan form untuk juri

2.Peserta banyak yang tidak datang saat TM,sehingga lot dicabut saat registrasti

11.Saran

 semua panitia masing-masing bidang harus komitmen terhadap batasan waktu sehingga tidak
menimbulkan keterlambatan
11. Rekomendasi
 Ditentukan satu orang koordinator acara secara keseluruhan yang bertugas mengontrol dan
mengawasi kinerja masing-masing bidang acara.
 Koordinator acara membuat rundown global jalannya seluruh rangkaian acara dan perlombaan
selama 3 hari lengkap dengan pengisi acara, penanggung jawab, kerja masing-masing bidang
dalam pelaksanaan acara dan tentukan korlap masing-masing perlombaan agar tidak terjadinya
miss komunikasi antar sesama panitia.
D.TTS
1.Nama Acara
Lomba Teka-Teki Silang Geram 1435 H

2.Ketentuan lomba:

a. Ruang lingkup lomba kalangan mahasiswa kesehatan se unand (fk,fkm,fkg,fkep)


b. Soal terdiri dari 2 paket (a dan b)
c. Masing-masing paket terdiri dari 20 soal (60%agama 40% umum), bagi 24 pengisi pertama
diberi kenang-kenangan pena cantik, dan setiap peserta mendapatkan sertifikat peserta.
d. Insert peserta @ rp 10.000,
e. Hadiah pemenang secara umum,hp,plakat,sertifikat pemenang.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


f. Pendaftaran peserta bisa melalui sms sms denan format(nama_bp_jurusan_fakultas).
g. Daftar ulang bisa langsung pada hari H
h. Waktu pengisian maksimal 20 menit
i. Peserta tidak dibenarkan mencontek, searching,dan kecurangan lainnya, yang ketauan
panitia hanya mrnegur 1 kali untuk selanjutnya peserta langsung dikualifikasi secara sepihak
oleh panitia.

3.Deskripsi Kegiatan

Tanggal : 9 November

Waktu : 13.00-17.00 wib


Tempat : aula fekon unand

4.Rundown Acara

Lomba tts dilaksanakan selama hari Sabtu,9 November 2012.di Aula Fekon Unand mulai dari
pukul 09.00-16.00

5.Jumlah Peserta:40 orang

6.Nama Peserta

1. Sasmita 14. Nurie Syazwani


2. Wira Fajrina 15. Fathia Azzahra
3. Eva Anati Bintu 16. Ridatul Musren
4. Elrisa Thiwa Nadella 17. Mutia Acnita
5. Suci Adilla 18. Romi Ronaldo
6. Amanda Yasmin 19. Dinasti Mularsih
7. Nurul Annisa 20. Suci Permata Sari
8. Melisa Yenti 21. Dayu Mahyuni
9. Fitri Anita Esman 22. Yovi Alfitria N
10. Mutiara Syukria 23. Sasmita
11. Tiffany Sasmita 24. Meilisa
12. Apri Uci Lestari 25. Sri Ridha Hasanah
13. Asfahani Latiefah 26. Rahma Ella Fitri
27. Risa Trovi 34.Septio Nelko Pranata
28. Eko Syahendro 35. Kevin Putri Bunga
29. Suci Adilla 36. Ibnu Razief
30. Ariska Silviana 37. Ade Mulya Nasrun
31. Rifki Hidayat 38. Ringga Rahmi Prima
32. Shalihatul Putri 39. Rhaditya Azhari
33. Mira Susanti 40. Lala Roza Kusuma Wardani

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


7.Pemenang

Juara 1 : Eva Anati Bintu


Juara 2 : Elrisa Thiwa Nadella
Juara 3 : Suci Adilla

8.Realisasi

Lomba tts dilaksanakan 1 hari tanggal 9 November 2013 dari jam 13.00- 17.00 wib. Stan dibuka
di 1 tempat di aula fekon jati, diikuti oleh 40 orang peserta yang semula ditargetkan 60 orang.

9.Kendala

a. Awalnya lomba dilaksanakan jam 09.00 namun ternyata terkendala soal yang akan ji jawab
ternyata tidak ada nomornya, akhirnya perlombaan diundur sampai zuhur.
b. Panitia tts banyak yang izin berhalangan hadir di hari perlombaan.
c. Peserta tidak mencapai target semula.

10.Rekomendasi

Untuk geram berikutnya direkomendasikan tetep dilanjutkan, dan sebaiknya soal diprint
minimal 1 hari sebelum perlombaan untuk menghindari kendala.

E. MKQ

1. Nama Acara
Lomba Musabaqoh Khattil Qur’an (MKQ) Geram 1435 H
2. Ketentuan Lomba
1. Panitia hanya menyediakan kertas karton, dan peralatan lainnya disediakan oleh peserta.
2. Kriteria penilaian:
 Kaidah Khat 35%
 Keindahan Khat 25%
 Keindahan Hiasan 40%
3. Peralatan yang dibawa peserta:
 Air/akrilit
 Tidak boleh memakai cata minyak
 Warna minimal 3 macam
 Tidak boleh menggunakan patrol untuk tulisan, tapi dibolehkan untuk iluminasi
4. Hal yang diperhatikan:
 Minimal menggunakan 2 jenis pilihan kata:
a. Nasqhi
b. Tsulus
c. Riq’ah
d. Farisi

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


e. Diwani
f. Diwani jali
g. kufi
5. Waktu: 4 Jam
3. Deskripsi Kegiatan

Hari/Tanggal Pelaksanaan : Jum’at /8 November 2013

Pukul : 13.00-17.00 WIB

Tempat : Aula Fekon UNAND Jati

Target Peserta : 30 orang

4. Rundown Acara

Registrasi Peserta : 12.00 WIB

Mulai Lomba : 13.00 WIB

Selesai : 17.00 WIB

5. Nama Juri

-Nes.Afdhal Ramadi,S.Kep

6. Jumlah Peserta : 6 0rang


7. Nama Peserta
1. Andre Rahmadani (FKM Unand)
2. Puti Sarah Annisa (FEKON Unand)
3. Sahad Halomoan (FKG Unand)
4. Serli Yumita (STMIK Indonesia)
5. Nugroho Tundun Wibowo (FKM Unand)
6. Syerli Eka Putri (PIKA Unand)
8. Pemenang
1. Puti Sarah Annisa (FEKON Unand)
2. Andre Rahmadani (FKM Unand)
3. Sahad Halomoan (FKG Unand)
9. Realisasi

1. . Waktu pelaksanaan lomba satu jam lebih telat dari yang direncanakan

2. Peserta lomba hanya 5 orang dari 30 orang yang ditargetkan

3. Tanggal dan tempat pelaksanaan kegiatan terealisasi dengan baik

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


10. Kendala

1.Peserta yang mengikuti lomba jauh dari sasaran yang ditargekan.

2. Adanya peserta yang telah mendaftar namun tidak hadir pada saat lomba dilaksanakan

3.Waktu pelaksanaan lomba satu jam lebih telat dari yang direncanakan, karena berdekatan
dengan waktu selesai shalat jum’at dan menunggu peserta yang belum datang.

4. Kurangnya koordinasi antara panitia MKQ dan pembagian tanggungjawab yang tidak jelas

11. Rekomendasi

1. Kedepannya diharapkan pencatatan peserta direkap dengan benar dan dikonfirmasi minimal H-2

2. Rundown acara dibagikan merata kepada seluruh panitia tanpa terkecuali.

3. Meningkatkan kerjasama antara panitia dan pembagian tanggung jawab yang jelas sehingga
semua panitia terlibat dalam pelaksanaan lomba

F.Nasyid

1. Nama Acara
Nasyid Geram 1434 H
2. Ketentuan Lomba

Peserta membayar insert Rp.45.000/team

*Peserta menyanyikan 2 buah lagu, satu lagu wajib dan satu lagu pilihan

Lagu wajib : Edcoustic: Sebiru Hari ini

Maidani: Kaca yang berdebu

Edcoustic: Muhasabah Cinta

Lagu Pilihan : Fitri: Muslimah

Maher Zain: Number One

Edcoustic: Cinta Berkawan

Opick: Alangkah Indah

Justice Voice: Rumus Canggih

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


*boleh menggunakan alat / acapella

*Satu group terdiri dari minimal 3 orang dan maksimal 7 orang

*Durasi penampilan 20 menit

3. Rundown Acara
Akhwat

Hari/Tanggal Pelaksanaan : Sabtu/9 November 2013

Pukul : 12.45-15.45 WIB

Tempat : Aula Fekon UNAND Jati

Target Peserta : 20 group (ikhwan dan akhwat)

Ikhwan

Hari/Tanggal Pelaksanaan : Minggu/10 November 2013

Pukul : 07.00-11.30 WIB

Tempat : Aula Fekon UNAND Jati

Target Peserta : 20 group (ikhwan dan akhwat)

4. Nama Juri
Akhwat:
- Friska Riyanti
- Yulia Okta Vera
- Dara Puspa

Ikhwan:

- Ade Putra, S.

- Ferri Irawan S.Hum

5. Jumlah Peserta : 5 group akhwat dan 8 group ikhwan


6. Nama Peserta
Akhwat
- Zahra Voice
- Bintang
- Keluarga Nasyid FKM

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


- Tim Foksia (pi)

Ikhwan

- Alkhair

- Sky borne

- Tim Foksia Nasyid (pa)

- Rizkan

- Muhammad Riduan, dkk

- Moh. Agung Laksolo, dkk

- Ridho Illahidaredmi, dkk

- Galaxy

7. Pemenang
Akhwat:
1. Zahra Voice (Poltekes Kemenkes)
2. Bintang (UNP)
Ikhwan:
1. Sky borne (ATIP)
2. Galaxy (Asrama Menpera Unand)
8. Realisasi
1. Sudah menentukan rundown acara nasyid yang sudah dibagikan kepada anggota panitia nasyid.
2. Telah menentukan estimasi dana yang diperlukan, sesuai dengan pengeluaran yang diperlukan.
3. Telah menentukan syarat dan ketentuan lomba nasyid yang telah diterangkan kepada peserta
lewat pamflet dan di saat TM.
4. Sudah menentukan dan memfollow-up juri untuk ikhwan dan akhwat.
5. Sudah merekap nama dan no hp peserta lomba nasyid yang telah mendaftar kepada humas.`
6. Telah menjarkom informasi penting sekitar perlombaan nasyid kepada peserta terkait mengenai
syarat dan ketentuan serta mengingatkan kembali jadwal lomba.
7. Telah melakukan koordinasi dengan koor perlombaan lain mengenai waktu perlombaan
8. Telah melakukan koordinasi dengan koor perlengkapan mengenai hal-hal yang diperlukan untuk
pelombaan nasyid, seperti gedung, sound system, microfon,dll
9. Telah melakukan koodinasi dengan konsumsi mengenai snack peserta.
10. Telah menentukan dan menyediakan hadiah bagi peserta berupa sertifikat, uang dan trofi.
11. Telah memastikan sertifikat telah selesai oleh kestari untuk juri dan peserta.
12. Telah mengkoordinasikan agar acara perlombaan berjalan lancar.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


9. Kendala

Standing mick yang sudah rusak, sehingga menyusahkan peserta yang menggunakannya.

Juri yang telat datang sehingga menunda dimulainya acara.

Hadiah yang baru fix di hari H.

Nama juri yang baru didapat H-1, sehingga tidak sempat meminta tandatangan wadek III.

10. Rekomendasi

Diharapkan kedepannya panitia lebih persiapan mengenai hadiah dan sertifikat peserta.

Diharapkan kedepannya panitia merekap berapa jumlah peserta per group, lagu yang dinyanyikan
dan jenis penampilan yang akan ditampilkan.

Diharapkan kedepannya panitia menyediakan musik instrumen bagi peserta yang menampilkan
minus one.

Menyediakan kabel penyambung gitar kepada loudspeaker untuk mempermudah peserta yang
memakai gitar.

G.HIFZIL

1.Nama kegiatan : Hifzil Quran 1435 H

2.Ketentuan Lomba :

A. Perlombaan hifzil terbuka untuk mahasiswa /mahasiswi sekota padang angkatan 09-13. Syarat
peserta menyerahkan fotocopy ktm.
B. Masingg- institusi maksimal mengirim 2 peserta hifzil (1 putri, 1 putra)/ 2putra/2putri saja.
C. Peserta dikenakan insert rp 20.000 per orang.
D. Masing-masing peserta wajib untuk ikut technical meeting.
E. Bagi peserta yang tidak datang pada saat prlombaan dianggap gugur dan insert tidak
dikembalikan.
F. bagi pemenang perlombaan mendapatkan hadiah: tropi, alqur’an(bingkisan), sertifikat dan
bingkai sertifikat.
G. Pengambilan no lot diambil pada saat tm.
H. Mekanisme perlombaan:
a. Juri menentukan ayat dan surat yang akan dilafdzkan pesertasecara acak dalam juz yang
ditentukan.
b. Peserta menyambung ayat yang dibacakan juri.
I. Penilaian diserahkan kepada juri (kebenaran bacaan ayat serta bacaan

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Tajwidnya)
J. Waktu maksimal tampil 10 menit tiap peserta

3. Deskripsi kegiatan:

Tanggal : 9 november 20013(5 muharam 1435 h)


Tempat : 07.30-09.00

4.Rundown Acara

07.00-07.30 persiapan dan brefing panitia


07.30-07.50 registrasi
07.50-08.00 pembukaan oleh mc+ tilawah alqur’an
08.00-08.05 pembacaan aturan lomba oleh juri
08.05-09.00 hifzil+pemberian kenang-knangan juri+ penutupan.

5.Nama Juri

1. Ulya fikri,siq,sth.i

2. Lea fatimah

6.Jumlah Peserta: 3 orang

7.Nama Peserta:

Ika Rosmayanti Farmasi Unand

Dhena Marichy Putri Farmasi Unand

8.Nama Pemenang: Ika Rosmayanti Fakultas Farmasi Unand

9.Realisasi Kegiatan:

Lomba hifzil dilaksanakan pada hari sabtu tanggal 9 n0vember 2013, di aula fekon jati jam 07.30-
09.00 diikuti oleh 3 orang peserta

kendala:

Terjadi penundaan waktu tampil peserta, akibat peserta banyak yang terlambat.

10. Rekomendasi:

pastikan peserta datang lebih awal dari rundown pelaksanaan acara yang telah dibuat, terus
hubungi peserta yang belum dating minimal setengah jam sebelum acara.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


G.Pubdokmas

1. Nama Bidang: Publikasi, Dokumentasi,


2. Deskripsi Kegiatan
1. Mendokumentasikan perjalanan kepanitiaan dari awal sampai pembubaran panitia
2. Membuat movie maker kilas balik geram untuk ditampilkan pada penutupan acara
3. Membuat design spanduk, leaflet per acara, dan pamflet kegiatan
4. Membuat sarana publikasi dunia maya (grup dan email resmi panitia)
5. Melakukan kerjasama dengan media cetak dan elektronik (untuk publikasi dan peliputan)
6. Mendokumentasikan semua kegiatan selama acara
7. Mendesain kokarde panitia
8. Membuat design gantungan kunci, pin dan sticker

3.Realisasi

Semua jobdesk dilaksanakan dengan baik

4.Kendala

1. Koordinator kurang cakap dalam mengkoordinasi anggotanya. Koordinator tidak bisa


mengikuti ikut selama acara berlangsung, karena koordinator izin,sehingga anggota pubdok
berkurang kinerja tidak maksimal

2. Kurangnya komunikasi yang mendalam tentang pembagian tugas dan PJ.

3. Bidang ACARA yang terlalu lambat dalam memberikan konten-konten yang perlu dalam acara
mereka masing-masing, padahal bidang PUBDOK harus menyel;esaikan pamfletnya, sehingga
waktu yang diperlukan dalam pembuatan pamflet terkesan terdesak dan tergesa-gesa.

4. Terkendala persiapan acara GERAM yang bertepatan dengan UTS, sehingga para anggota
fokus UTS dan pekerjaan pubdok terkesan sedikit ditinggalkan dulu, mengakibatkan kinerja
kurang optimal.

5. Keterbatasan SDM, karena bidang Pubdok hanya terdiri dari 5 orang anggota, padahal acaranya
terbilang besar dan beberapa anggotanya juga kurang berpengalaman.

5.Saran

1. Pembagian jobdesk yang jelas dari awal konsolidasi, tidak ada tambahan jobdesk di kemudian
hari. Karena itu sangat menyulitkan koordinasi dan penambahan PJ kepada anggota.

2. Harapan agar semua bidang dalam kepanitiaan saling bekerja sama, tidak hanya mengurusi
bidangnya, tapi juga membantu bidang lain yang mengalami kesulitan.

3. Penunjukan koordinator dan perekrutan anggota melihat kepada kesungguhan mereka dalam
kepanitiaan dan juga kompetensi mereka terhadap bidang yang mereka pilih.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


6.Rekomendasi

1. Dibutuhkan ketua yang tidak hanya pandai dan tegas dalam memimpin tetapi juga
yang mau bekerja.
2. Penunjukkan koordinator berdasarkan kemampuan kepemimpinan, komunikasi,
pengalaman organisasi dan kompetensi yang mumpuni terhadap bidang yang ia
koordinir.
3. Perekrutan anggota bidang berdasarkan kesungguhan dan memiliki rasa yang tinggi
terhadap PJ yang diberikan dalam kepanitiaan.
H.Konsumsi

1.Nama bidang : Konsumsi

2.Rundown acara pembagian konsumsi:

Minggu/11 November 2012: jam 10:00 dan jam 14:00

Senin/12 November 2012 : jam 15:15

Selasa/13 November 2012 : jam 15:15

Kamis/14 November 2012 : jam 10:00 dan jam 14:00

3.Realisasi:

 Panitia hanya diberi konsumsi saat opening


 Semua peserta, juri dan undangan mendapatkan konsumsi sesuai dengan yang telah
direncanakan

4.Kendala:

1. Jumlah peserta yang tidak pasti membuat pemesanan konsumsi tidak akurat
2. Keterbatasan yang bisa membawa motor di konsumsi, sehingga sedikit terkendala untuk
membeli perlengkapan konsumsi
3. Panitia tidak seluruhnya mendapatkan konsumsi, karena banyaknya panitia yang tidak berada di
tempat selama acara

5.Rekomendasi

1. Memastikan peserta lomba sehari sebelum acara, agar pemesanan lebih akurat
2. Sebaiknya beberapa anggota konsumsi bisa mengendarai motor

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


3. Koordinasi antara semua bidang lebih ditingkatkan, dan setiap hari H pelaksanaan ada evaluasi.

I.Danus

1.Nama Bidang :Dana Usaha(Danus)

2.Deskripsi Kegiatan

Membuka stand danus dan mengirim proposal permohonan dana .

3.Realisasi

Stand dibuka dari jam 07.00 – 17.00 setiap hari senin hingga jumat

4.pemasukan dari danus

-uang proposal : Rp. 965.000

-uang jualan : Rp. 820.000

Jadi Total Pemasukan dari Danus

= Uang proposal + uang jualan

= 965.000 + 820.000

= Rp 1.785.000

Total Pengeluaran Danus (transportasi)

= Rp. 20.000

5. Kendala

 Beberapa instansi menolak proposal yang diajukan,karena waktu pengiriman terlambat yakni 3
minggu sebelum acara.
 Anggota danus banyak pulang kampong sehingga proposal banyak yang terbengkalai.
6.Rekomendasi

 Proposal dibuat jauh-jauh hari


 Kepanitiaan dibentuk dua bulan sebelum acara
J.Kestari

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


1.Nama Bidang : Kestari

2.Deskripsi Kegiatan :

a. Bersama dengan sekrataris mempersiapkan proposal kegiatan


b. Mengedit dan memperbanyak proposal sesuai kebutuhan
c. Menyiapkan surat-surat yang dibutuhkan
d. Merekap absen panitian selama rapat
e. Membuat kokarde untuk panitia dan peserta
f. Menyiapkan sertifikat panitia, peserta dan SC
g. Menyiapkan hal-hal lain yang dibutuhkan terkait adminidtrasi acara
h. Pasca acara: LPJ kegiatan umum dan bidang
i. Berkoordinasi dengna semua pihak trekait terutama SC.

3.Pelaksanaan Job Desk Kesekretariatan

a. Telah selasai dan terlaksanakannya pembuatan proposal bersama sekretaris 1 minggu sebelum
UTS.
b. Perbanyakan proposal sebanyak 25 buah dan diberikan ke bidang
c. Adapun surat-surat yang dibuat oleh kesekretariatan adalah
- Surat peminjaman gedung Aula Fekon
- Surat peminjaman Gedung GH FK Unand untuk tempat pelaksanaan acara.
- Surat peminjaman Gedung IJ FK Unand untuk tempat pelaksanaan acara.
- Surat peminjaman bunga ke FKM Unand
- Surat pengiriman utusan perlombaan ke institusiyang ada di kota Padang sebanyak 50 Surat.
- Surat peminjaman Mic ke bagian Alat dan perlangkapan FKM Unand
- Surat peminjaman Bel dan Lampu perlombaan MTQ ke bagian UKM PIKA Unand
- Surat permohonan menjadi juri dan pengamat dalam setiap perlombaan
- Surat kerja sama dan permohonan bantuan dana
- Surat peminjaman sound system, speaker dan mic dan perlengkapan ke bagian Rumah Seni
BEM KM FK Unand
- Surat peminjaman satu set proyektor ke bagian FKM Unand
- Surat undangan untuk Opening dan Closing sebanyak …. buah dengan rincian: dosen FKM
Unand… surat, ketua BEM KM FKM Unand, ketua DPM/UKM yang ada di FKM Unand, ketua
GIC Dentist, NIC keperawatan, ketua FSKI BEM KM FK Unand, dsb.
d. Perekapan absen selalu ada dan lengkap setiap rapat sampai penutupan.
e. Pembagian kokarde penitia dan peserta serta SC pada waktu briefing.
f. Pembuatan sertifikat juri, panitia, SC, dan peserta lomba.

4.Kendala

1.Sulitnya meminta syarat peraturan-peraturan perlombaan pada setiap bidang acara untuk
penyelesaian proposal karena kurangnya berkoordinasi pada masing-masing acara

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


2.Pembuatan surat untuk permohonan delegasi terdesak karena libur sebelum UTS.

3.Sulitnya menemui wakil dekan III untuk minta tanda tangan surat maupun sertifikat.

4.Sarana yang kurang melengkapi (printer)

5.Rekomendasi

- Diharapkan kerja sama tiap masing-masing bidang, SC lebih di tingkatkan lagi.


- Terselasainya pembuatan proposal lebih awal lagi sebaiknya 3 bulan sebelum hari H
proposal sudah fiks.
- Surat pemohonan peserta lomba di kirim ke institusi langsung tanpa adanya campur tangan
orang ke tiga.
- Pembuatan surat-menyurat lebih awal dan langsung terperinci lengkap didalam surat
tersebut.
- Setiap surat yang telah dikirim/keluar sebaiknya dicatat tanggal pengeluarannya.

K.Perlengkapan

Rencana :
a. Bekerja sama dengan bidang lain dalam hal perlengkapan
b. Mempersiapkan perlengapan dibutuhkan
c. Mengirim surat perlengkapan dibutuhkan ke instansi terkait
d. Menghubungi dan follow up surat perlengkapan
e. Membuat laporan pertanggungjawaban umum dan bidang

Realisasi :
Terealisasi cukup baik
Kendala :
a. Kurangnya koordinasi,sehingga terlambat untuk mendapatkan surat peminjaman alat
perlengkapan
b. Kurangnya komitmen anggota perlengkapan dalam bekerja
c. Karena keterlambatan memasukan surat peminjaman,akhirnya susah mendapatkan
alat&gedung
Saran :
a. Hal2 mengenai surat baik untuk peminjaman/undangan agar dipersiapkan segera
b. Dalam hal pemilihan anggota sebaiknya perlu dipertimbangkan kapabilitas,serta sebaiknya
jangan ada yang sama jurusan sehingga bila terbentur jadwal kuliah bisa digantikan anggota
lain

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


L.Opening Closing ( OC)

1.Nama bidang : Opening Closing(OC)

2.Deskripsi Kegiatan :

Opening (08 November 2013)

09.00-09.10 Pembukaan dr MC
09.10-09.15 Tilawah Qur’an
09.15-09.20 Sambutan dari ketua panitia (Harry Pratama)
09.20-09.25 Sambutan Dari Ketua Al-Kahfi (Debri Rizki Faisal)
09.25-09.30 Sambutan Dari Ketua Umum KM FKM UNAND (Ade Mulya Nasrun)
09.30-09.50 Sambutan Dari Wakil Dekan 3 (Bpk. Nizwardi Azkha, SKM, MPPM,
M.Pd, M.Si
10.05-10.15 Do’a
10.15-10.25 1. Mc mengarahkan Peserta Lomba MTQ, Pidato, untuk tetap di
ruangan, Peserta MKQ langsung Ke Bagian Blkg panggung, Peserta
lomba lainnya bleh menonton boleh tidak.
2. Menutup Acara Opening serah terima MC ke MC MTQ

10.30-11.00 Penampilan Nasyid Fathurrisalah


13.30-17.00 Lomba MTQ, Pidato, MKQ

Closing (10 November)

13.30-13.35 : Pembukaa Oleh MC

13.35-13.40 : Tilawah Alqur’an

13.40-13.45 : Sambutan Ketua Panitia

13.45-13.50 : Sambutan Ketua Al-Kahfi

13.50-13.55 : Sambutan Ketua Umum BEM KM FKM Unand

13.55-14.15 : Sambutan Sekaligus Penutupan Acara Gema Muharram secara Formal

14.00-15.00 : Tausiah dari Ustad (Ust. Sigit Sudiarto)

Moderator ( Syefrinaldi)

15.00-15.30: Sholat

15.30-15.50 : Penampilan Movie Maker dari Panitia Gema Muharram 1434 H

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


15.50-16.00 : Pengumuman Juara semua Cabang Lomba

16.00-16.10 : Pembagian hadiah

16.10-16.25 : Nasyid dari pemenang nasyid Ikhwan (tim UNP)

16.25-16.30 : Do’a

16.30-16.35 : Penutupan oleh MC

1. Kendala
-Kurangnya dana untuk membeli bahan-bahan untuk dekorasi ruangan, sehingga bahan-bahan
yang digunakan tidak mencukupi/menggunakan bahan-bahan se-adanya
-Surat Undangan lambat diberikan, sehingga banyak undangan yang tidak hadir pada OC
Ceremony
2. Saran
-Untuk lebih baiknya acara Geram ini kedepan, mohon panitia berikutnya agar lebih siap lagi dan
lebih bekerja keras dalam menjalankan amanahnya. Tidak saja terpaku pada bidang masing-
masing, tapi juga “care” dengan teman-teman bidang lainnya.
-Khusus untuk Kestari, agar jauh-jauh hari sudah mempersiapkan segala macam surat yang
dibutuhkan, sehingga tidak terjadi ke”kalang kabut”an dari bidang-bidang yang membutuhkan
surat tersebut.

IX. Keuangan

LAPORAN KEUANGAN

 Uang Pemasukan
1. Danus : Rp. 1.465.000
2. Kestari : Rp. 2.156.000
3. Konsumsi panitia : Rp. 350.000
4. Pin panitia : Rp. 300.000
5. Pin yang terjual : Rp. 300.000

Jadi jumlah total pemasukan adalah Rp. 4.571.000 ( empat juta lima ratus tujuh puluh satu ribu
rupiah)

 Uang Pengeluaran
1. Kestari : Rp. 549.000
2. Konsumsi : Rp. 856.000
-makan unt bpk yg punya gedung
-parsel
-snack
3. Piala : Rp. 926.000
4. parsel : Rp. 205.000

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


5. sekretaris : Rp. 550.000
6. OC : Rp. 350.000
7. MKQ : Rp. 100.000
8. Sewa gedung : Rp. 700.000
9. Hadiah nasyid : Rp. 800.000
10. Hadiah TTS : Rp. 300.000
11. Uang honor juri : Rp. 600.000
12. Honor juri nasyid(akhwat) : Rp. 300.000
13. Honor juri nasyid(ikhwan) : Rp. 400.000
14. Honor juri pidato islami : Rp.150.000
15. Uang pin : Rp.1.150.000

Jadi total pengeluran adalah Rp. 7.936.000 (tujuh juta tujuh ratus tiga puluh satu ribu rupiah)

Pemasukan – pengeluaran

= 4.571.000 – 7.936.000

= -3.365.000

 Pinjaman
Danus munas : Rp. 2.300.000

3.160.000 – 2.300.000= 860.000

Jadi dalam keuangan geram minus -860.000

 uang yang terpakai selama acara


1. Uang dayu : Rp. 450.000
2. Uang wira : Rp. 800.000
3. Uang vani : Rp. 55.000
4. Uang kak vani : Rp. 115.000
5. Uang mita : Rp. 35.000
Jumlah total adalah Rp. 1.455.000

Uang baju geram yang belum bayar: 6 orang x 60.000= Rp.360.000

Total

Pemasukan : Rp. 4.571.000

Pengeluaran :Rp. 7.936.000 -

Total : Rp.- 3.185.000

Pinjaman :Rp. 860.000

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


Uang Pinjaman : Rp.1.455.000 +

Total : Rp.-2.315.000

Pemasukan baju geram : Rp.360.000-

Total :Rp.-1.955.000

Defisit Anggaran sebesar : Rp.1.955.000

X. Evaluasi dan Saran

Secara Umum

Kendala :
a) Kurangnya koordinasi antar bidang.
b) Ada panitia/koord yang anggotanya hadir 1 orang saja pada saat acara berlangsung
c) Pelaksanaan lomba kurang maksimal
d) Panitia tidak semua yang hadir pada rapat pleno
e) Sulitnya penyesuaian jadwal untuk mengadakan rapat dan kegiatan.
f) Setiap bidang hanya memperhatikan kepentingan bidangnya masing-masing, sehingga kurang
tahu kendala dari bidang yang lain
g) Ada yang senang menyalahkan bidang lain saja,tanpa ikut membantu
Saran:
a) Koordinasi antar bidang lebih ditingkatkan lagi ke depannya.
b) Usaha untuk mencari dana agar lebih ditingkatkan lagi.
c) Mendampingi peserta lomba yang hadir agar mereka merasa dihargai
d) Sebelum acara lomba dimulai sudah menelfon juri .
e) Panitia terutama inti agar mewajibkan semua pengurus Al-kahfi yang lain untuk hadir.
f) Untuk kedepannya, setiap rapat pleno di jarkom sehari sebelum kegiatan dan pastikan semua
panitia dapat informasi tentang rapat.
g) Untuk pengrekruitmen panitia harus secara tegas menjelaskan yang jadi panitia yang mau
berkomitmen menjalankan tugasnya nanti.
h) Berikan sanksi atau iqob pada panitia yang datang terlambat.

XI.Kuitansi Keuangan

Terlampir

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


XII.Dokumentasi

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014


AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014
AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014
PENUTUP

Demikianlah laporan ini kami sampaikan sebagai pertanggungjawaban dari kegiatan Gema
Muharram 1434 H(GERAM). Terima kasih kami ucapkan atas dukungan dan partisipasi dari berbagai
pihak. Dan akhirnya, kepada ALLAH SWT jualah kita berlindung dan memohon, semoga ALLAH selalu
meridhoi semua langkah kita dan mencatatnya sebagai ibadah kepada-Nya. Amin.

AL-KAHFI PH BEM KM FKM UNAND 2013/2014

Anda mungkin juga menyukai