Anda di halaman 1dari 1

Pada penelitian yang dilakukan oleh peneliti yeng berjudul tentang Pengaruh Economic

Value Added (EVA) dan Market Value Added (MVA) terhadap kinerja keuangan, peneliti menemukan
adanya pergerakan Property & Real Estate Index cenderung bergerak stagnan. Desember 2017 lalu
pergerakan saham property dan real estate terkoreksi 7%, dari level 523, 96 menjadi 486, 89 pada 17
Desember 2017, seperti pada PT. Citra Development Tbk. (CTRA) yang menunjukkan gejala-gejala
kinerja yang kurang baik dari perusahaan jasa di Indonesia khususnya pada Perusahaan Property &
Real Estate.

Peneliti menggunakan Economic Value Added (EVA) sebagai X1 dan Market Value Added
(MVA) sebagai X2, dan kinerja keuangan sebagai Y yang diukur dengan menggunakan Price To Book
Value yaitu Harga Pasar Per Saham dan Nilai Buku Per Saham. Dalam penelitian ini metodologi
penelitian yang peneliti gunakan adalah penelitian eksplanatory (explanatory research).

Populasi dalam penelitian ini adalah sub sektor Property dan real estate yang terdaftar di
Bursa Efek Indonesia (BEI) periode tahun 2013-2017. Sedangkan metode penarikan sampel dilakukan
dengan menggunakan teknik Purposive Judgement Sampling. Perusahaan SubSektor Property dan
Real Estate yang tidak mempublikasi laporan keuangan yang telah diaudit pada BEI periode 2013-
2017 tidak menjadi bagian dari sampel penelitian.

Anda mungkin juga menyukai