Anda di halaman 1dari 1

Rumusan sementara Jadwal Tanam dan Rencana Panen untuk tanaman Kentang adalah :

Musim Tanam 2017/2018 (MT I)

 Tanam : 15 Juli – 30 Agustus 2017


 Rencana Panen : 15 November – 30 Desember 2017

Varitas yang dianjurkan untuk MT. 2017/2018 adalah :


 Varitas Granola

Musim tanam 2018 (MT II)

 Tanam : 15 Maret – 30 April 2018


 Perkiraan Panen : 15 Juli – 30 Agustus 2018

Varitas yang dianjurkan untuk MT. 2018 adalah :


 Varitas Granola

Hama/penyakit yang perlu diwaspadai adalah :


 Penggerek Umbi
 Ulat Tanah
 Ulat Grayak
 Kutu daun
 Busuk daun
 Layu Bakteri dan
 Penyait Fusarium

Jarak tanam anjuran adalah 80 cm x 40 cm atau 70 x 30 cm dengan


kebutuhan bibit + 1.300-1.700 kg/ha (bobot umbi 30-45 gr)

Penggunaan pupuk :
 Pupuk Urea : 150 Kg / Ha
 Pupuk ZA : 300 Kg / Ha
 Pupuk NPK : 200 Kg/ Ha
 Pupuk Organik : 2 Ton/ Ha

Aplikasi penggunaan pupuk 3 kali yaitu umur 0 sampai 7 hst (pupuk dasar),
umur 21 sampai 28 hst (pemupukan susulan) dan umur 38 sampai 45 hst

Anda mungkin juga menyukai