Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA MOJOKERTO

DINAS PENDIDIKAN
ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Mata Pelajaran : Tema 3 Nama : _________________________


Hari/Tanggal : Rabu/ 7 Desember 2016 Nomor : _________________________
Kelas : VI (Enam) Nilai : _________________________
Waktu : 07.00 – 08.30

Tema 3: Tokoh dan Penemuan

PPKn KD 3.1 dan 3.2

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang paling tepat!

1. Ani anak yang rajin, setiap hari Ani bangun pagi, menyiapkan peralatan sekolah dan mengerjakan tugas
yang diberikan orang tuanya dengan baik. Sikap Ani menunjukkan sikap seorang anak yang telah
melaksanakan ....nya dengan baik.
2. Menyeberang jalan di sembarang tempat merupakan contoh ....lalu lintas.
3. Sebagai pengguna jalan, kita wajib ... rambu-ranbu lalu lintas.
4. Berangkat sekolah tepat waktu menunjukkan sikap ....
5. Kerja keras merupakan sikap pengamalan Pancasila sila ....

Bahasa Indonesia KD 3.2 , 3.3, dan 3.4

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang paling tepat!

1. Tokoh kakek dan Kanza bersifat fiksi. Sementara, tokoh Guglielmo Marconi bersifat ....
2. Teks yang menggabungkan antara peristiwa bersifat faktual masa lampau dan imajinasi disebut teks ....
3. Teks berisi cerita rekaan atau khayalan pengarang disebut ....

Perhatikan teks bacaan di bawah ini!

Cut Meutia agak termangu-mangu.

........” Tuhan, aku bersumpah akan meneruskan perjuangan bangsa ini sekuat – kuat tenagaku. Tak ada
mati yang kuharapkan hanyalah mati syahid dalam mempertahankan agama, bangsa, dan tanah airku yang suci
ini”.

Dikutip dari : Nur Sutan Iskandar, Mutiara, 1946, dalam buku “ Praktis Bahasa Indonesia 2 “.

4. Tokoh sejarah dalam teks di atas ialah .....


5. Cerita di atas dikutip dari buku ....

IPA KD 3.1

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang paling tepat!

1. Perhatikan gambar alat di bawah ini!


Alat di bawah ini mengubah energi kimia menjadi ....
2. Sepeda motor merupakan alat transportasi , bisa dirasakan manfaatnya apabila terjadi konversi energi.
Konversi energi yang terjadi pada sepeda motor ialah energi ....berubah menjadi energi listrik.
3. Radio merupakan peralatan yang mengubah energi listrik menjadi suara. Radio ditemukan oleh ....
4. Televisi merupakan sarana komunikasi menggunakan sumber listrik. Televisi dapat menyalurkan
informasi berupa gambar dan ....
5. Thomas Alva Edison berjasa dalam penemuan ....

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan lengkap dan jelas!

6. Sebutkan 2 peralatan rumah tangga yang memanfaatkan energi listrik !


________________________________________________________________________________

7. Sebutkan 2 cara menghemat penggunaan energi listrik dalam kehidupan sehari-hari!


________________________________________________________________________________

8. Sebutkan 2 sumber pembangkit tenaga listrik!


_________________________________________________________________________________

9. Apa jasa Alessandro Volta di bidang ilmu dan teknologi?


_________________________________________________________________________________

10. Sebutkan 2 keuntungan kita menggunakan energi listrik!


_________________________________________________________________________________

Matematika

KD 3.7

1. 15 cm
Luas bangun datar di samping adalah _____________ cm2.
16 cm
29 cm

D
2.
A C Luas bangun datar di samping adalah ____________ cm2.
AC =32 cm BD =15 cm
B

3.
16 cm Luas bangun datar gabungan di samping adalah ______ cm2.
8 cm 8 cm
5 cm
22 cm

4. 18 cm
Luas bangun datar gabungan di samping adalah ___ cm2.
11 cm
13 cm

28 cm

5. Bangun datar yang tidak mempunyai simetri lipat tetapi mempunyai 2 simetri putar adalah
_________________________________________

6. Bangun datar yang mempunyai 3 simetri lipat dan 3 simetri putar adalah
___________________________
7. Banyaknya simetri lipat bangun datar layang-layang adalah _____________________

8.
a
Jika diputar dengan pusat O searah jarum jam, sebesar 1200, maka
M
c M menempati _____________
b
n
O
K L

9. S M R
Jika diputar dengan pusat O searah jarum jam, sebesar 2700, maka
L menempati _____________
N O L

P K Q
10.
D M C
Jika diputar dengan pusat O searah jarum jam, sebesar 1800, maka
B menempati ______________
N O L

A K B

SBdP

KD 3.2

1. Dalam sebuah partitur lagu terdapat tanda 4/4. Artinya, dalam setiap birama terdapat ....ketukan.
2. Seruling merupakan alat musik yang memainkannya dengan cara ....
3. Gendang merupakan alat musik yang memainkannya dengan cara ....
4. Paduan suara atau nada yang terdengar harmonis disebut ....
5. Lagu “ Mariam Tomong ialah lagu dari daerah ....

IPS

KD 3.1

1. Pengaruh penemuan ban bagi manusia dalam aspek sosial ialah .....
2. Sita sedang menonton televisi. Ia diminta ibu untuk pergi membeli gula. Sita sebaiknya ...televisi
sebelum pergi berbelanja.
3. Penemuan radio membawa dampak positip di bidang ....
4. Bapak teknologi Indonesia ialah ....
5. Penemuan di bidang transportasi yang membantu kelancaran lalu lintas ialah ditemukannya lampu lalu
lintas. Saat lampu merah menyala maka para pengemudi wajib ....kendaraannya.
Kunci Jawaban

PPKn

1. Kewajiban
2. Pelanggaran
3. Menaati
4. Disiplin
5. Sila ke 5

Bahasa Indonesia

1. Teks sejarah
2. Teks fiksi sejarah
3. Fiksi
4. Cut Meutia
5. Praktis Bahasa Indonesia 2

IPA

1. Panas/kalor
2. Kimia
3. Guglielmo Marconi
4. Suara
5. Bola lampu listrik
6. Mesin cuci, setrika,TV,lampu,komputer dll
7. Mematikan peralatan apabila tidak terpakai, menggunakan lampu henat energi dll
8. PLTU,PLTA,PLTN,PLTD,PLTN,PLTG
9. Menemukan baterai,elemen volta, dan akumulator ( Aki)
10. Energinya bisa diatur,bebas polusi

Matematika

1. 352 cm2
2. 240 cm2
3. 326 cm2
4. 309 cm2
5. Jajar genjang
6. Segitiga sama sisi
7. Dua
8. L
9. M
10. D

SBdP

1. 4
2. Ditiup
3. Dipukul
4. Harmoni
5. Tapanuli

IPS

1. Sarana transportasi
2. Mematikan
3. Komunikasi
4. Prof Dr BJ Habibie
5. Menghentikan

Anda mungkin juga menyukai