Anda di halaman 1dari 1

KUNJUNGAN RUMAH PASIEN

DIARE
No.Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :
Kepala UPT. Puskesmas Kebonsari

Pemerintah Kota Pasuruan Tanda Tangan : dr.Ahmad Shohib


Dinas Kesehatan
NIP. 19680327 200212 1 005

1. Tujuan 1. Pengendalian penyebaran dan penurunan kasus baru diare


2. Peningkatan penanganan yang holistic dan menyeluruh pada
kasus diare yang ada
2. Kebijakan Kunjungan pada penderita diare dilakukan oleh petugas program,
Dokter, Pembina Desa
3. Definisi
4. Prosedur 1. Pengumpulan data pasien dengan diare
2. Jumlah pasien diare yang mendapat terapi obat
3. Jumlah kelompok yang telah mendapatkan pengetahuan tentang
diare
4. Pelaksanaan rujukan kasus diare ke rumah sakit
5. Pelaksanaan kunjungan rumah penderita diare
6. Pelaksanaan penyuluhan diare yang dilakukan selama 1 tahun

1. Diagram Alir
Pengumpulan data diare

Pelaksanaan kunjungan rumah penderita diare

Pelaksanaan rujukan kasus diare

pasien diare yang


mendapat terapi obat

Anda mungkin juga menyukai