Anda di halaman 1dari 4

Hasil

Konsistensi penilaian radiografi dan patologis


Hasil dari penelitian ini menunjukkan persamaan yang cukup konsisten
antara CT dan pathology grading. Hasil yang sama ditunjukan oleh pembaca
gambar 1 dan 2 dan evaluasi konsensus yang sama untuk gambar dan penilaian
histologis pada gambar di 39 (52,70%), 41 (55,41%), dan 51 (68,92%) dari 74
aspek persendian. Kesamaan CT dan pathology grading menunjukkan angka
koefisien weighted kappa masing-masing yaitu 0,291, 0,297, dan 0,506 untuk
pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus . Pembaca 1 dan 2 dan evaluasi
konsensus masing-masing menunjukan hasil perkiraan angka terendah sekitar
26 (35,14%), 23 (31,08%), dan 16 (21,62%) dan diperkirakan angka tertinggi
(12,16%), 10 (13,51%), dan 7 (9,46 %) (Tabel 1). Dengan nilai patologis yang
sudah di ditetapkan sebagai standar, yaitu dengan nilai patologis 1 dan 2 yang
diartikan sebagai non degenerasi, dan 3 dan 4 anggap sebagai degenerasi,
bagian-bagian tersebut dinilai sebagai non degeneratif oleh CT, akan tetapi
dinilai sebagai degeneratif oleh pathologic grading pada 19 (25,6 %), 14
(18,92%), dan 8 (10,81%) masing-masing bagian oleh pembaca nomor 1 dan 2
dan evaluasi konsensus. Tingkat negatif palsu (FNR) berkisar antara 31,67,
23,33, dan 13,33%, dan tingkat positif palsu (FPR) berkisar antara 28,57, 42,86,
dan 21,43% untuk masing-masing pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus.
Sensitivitas dan spesifisitas CT adalah 68.33, 76.67, dan 86.67%, dan
71.43,57.14, dan 78.57% untuk masing-masing pembaca 1 dan 2 dan evaluasi
konsensus.

Konsistensi dari penilaian CT dan pathologic grading untuk


degenerasi aspek persendian

Hasil penelitian ini juga menunjukkan konsistensi yang lumayan antara


MRI dan patholo gcding. Hasil yang ditunjukan oleh pembaca 1 dan 2 dan
evaluasi konsensus menunjukan nilai yang sama untuk gambar dan tingkat
histologis di 49 (66.22%), 49 (66.22%), dan 54 (72.97%) dari 74 aspek, masing-
masingyang dinilai. Kesamaan MRI dan pathology grading menunjukkan
koefisien wighted kappa dari 0,458, 0,445, dan 0,561 untuk masing-masing
pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus,. Pembaca 1 dan 2 dan menunjukan
nilai konsensus evaluasi terendah yang berkisar 13 (17,57%), 16 (21,62%), dan
12 (16,22%) aspek (angka), dan yang tertinggi yang berkisar 12 (16,22%), 9
(12,16%), dan 8 (10,81 %) segi (rate), pada masing-masing aspek (Tabel 2).
Konsistensi penilaian MRI dan pathologic grading untuk degenerasi
aspek persendian

Aspek persendian tersebut dinilai sebagai non degenerasi oleh MRI


tetapi sebagai degenerasi oleh pathology grading dalam 9 (15%), 7 (11,67%),
dan 6 (10%) aspek oleh masing-masing pembaca 1 dan 2 dan evaluasi
konsensus. Tingkat negatif palsu adalah 15, 11,67, dan 10%, dan tingkat positif
palsu adalah 50, 42,86, dan 35,71% untuk pembaca 1 dan 2 dan evaluasi
konsensus, masing-masing. Sensitivitas dan spesifisitas MRI masing-masing
adalah 85, 88,33, dan 90%, dan 50, 57,14, dan 64,29% untuk pembaca 1 dan 2
dan evaluasi konsensus, (Tabel 4).

Penilaian pemeriksaan CT yang digabung dengan MRI dan pathologic


grading untuk degenerasi aspek persendian

Angka sensitivitas, spesifitas, negative palsu,, positif palsu dari


masing-masing pemeriksaan
Hasilnya menunjukkan konsistensi yang lumayan sama antara CT yang
dikombinasikan dengan penilaian MRI dan pathologic grading. Hasil untuk
masing-masing pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus yang sama untuk
gambar dan tingkat histologis di 45 (60,81%), 48 (64,86%), dan 55 (74,32%) dari
74 aspek persendian. Kesamaan CT yang dikombinasikan dengan MRI dan
pathology grading menunjukkan koefisien weighted kappa 0,394, 0,426, dan
0,592 untuk pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus. Pembaca 1 dan 2 dan
evaluasi konsensus menunjukan nilai terendah yaitu 23 (31,08%), 20 (27,03%),
dan 14 (18,92%) dari aspek persendian, dan nilai tertinggi 6 (8,11%), 6 (8,11%),
dan 5 (6,76) %) (Tabel 3). Aspek persendian yang dinilai sebagai non
degenerasi oleh CT dikombinasikan dengan MRI tetapi sebagai degenerasi oleh
penilaian patologis dalam 15 (25%), 9 (15%), dan 9 (15% oleh masing-masing
pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus. Tingkat negatif palsu adalah 25, 15,
dan 15%, dan tingkat positifas palsu adalah 28,57, 35,71, dan 28,57% untuk
pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus. Sensitivitas dan spesifisitas CT
dikombinasikan dengan MRI adalah 75, 85, dan 85%, dan 71,43, 64,29, dan
71,43% untuk pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus, masing-masing (Tabel
4).

Konsistensi klasifikasi CT dan MRI berdasarkan penilaian patologis


Dengan pathology grading yang ditetapkan sebagai standar, hasil untuk
pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus menunjukan kesamaan untuk
setidaknya penilaian dari satu dari dua gambar seperti untuk level histologis
pada masing-masing 55, 56, dan 63 dari 74 aspek persendian. Jumlah klasifikasi
CT dan MRI yang sama dengan nilai patologis adalah masing-masing 38, 41,
dan 51, dan 43, 45, dan 54 untuk pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus .
Hasil untuk pembaca 1 dan 2 dan evaluasi konsensus menghasilkan nilai yang
sama untuk CT dan MRI masing-masing 26 (47,27%), 30 (53,57%), dan 42
(66,67%) aspek persendian, dan koefisien weighted kappa adalah 0,212, 0,235,
dan 0,459.

Kesepakatan Intraobserver dan Interobserver


Kesepakatan Intraobserver
Dua pengamat mengevaluas dari penilaian histologis dan radiografik dua
kali untuk menentukan kesepakan intraobserver. Koefisien weighted kappa dari
dua pengamat histologi masing-masing adalah 0,852 dan 0,833, (hampir
sempurna).
Koefisien weighted kappa dari pembaca 1 untuk CT, MRI, dan CT yang
dikombinasikan dengan penilaian MRI masing-masing adalah 0,655, 0,646, dan
0,653 Koefisien tertimbang kappa dari pembaca 2 masing-masing adalah 0,654,
0,656, dan 0,669; semuanya dianggap berhubungan dengan kesepakatan
substansial (Tabel 5).

kesepakatan Interobserver

Koefisien kappa tertimbang dari dua pengamat histologi masing-masing


adalah 0,810 dan 0,812. Untuk percobaan pertama koefisien weighted kappa
dari pembaca 1 dan 2 untuk CT, MRI, dan CT yang dikombinasikan dengan
penilaian MRI masing-masing adalah 0,653, 0,645, dan 0,553.pada percobaan
kedua, koefisien weighted kappa adalah 0,630, 0,615, dan 0,572. Kesepakatan
interobserver dari dua pembaca adalah evaluasi dari berbagai aspek persendian
dengan CT atau MRI, tetapi hanya menilai secara moderat untuk
penggambungan hasil CT dan MRI (Tabel 6).

Anda mungkin juga menyukai