Anda di halaman 1dari 2

KULIAH KERJA NYATA No : 40/SOP/KKN

PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT Tanggal : 08-03-2013


KKN PPM UNIVERSITAS ANDALAS Mengganti No : -
Tanggal : -
DOK M.6
RENCANA KERJA (RENJA)

A. IDENTITAS
Nama Refi yana Nagari Limau Puruik
No. BP/No. Reg 1110113176 Kab/kota Padang Pariaman
Fakultas Ilmu Hukum DPL Elly Delfia

B. UMUM
Program Nagari Sehat
Jenis Kegiatan A.1
Judul Program memberikan pengetahuan tentang arti penting hukum kepada masyarakat

C. TOR ATAU KERANGKA ACUAN KEGIATAN


1 LATAR BELAKANG
Hukum merupakan suatu aturan yang ada dalam kehidupan masyarakat yang mana tidak dapat
dipisahkan antara keduanya. Karena dimana ada masyarakat disanalah ada hukum. Hukum adalah
suatu aturan yang ada dalam kehidupan masyarakat baik tertulis maupun tidak tertulis yang
mengikat seluruh masyarakat untuk menaati aturan tersbut. Bilamana aturan tersebut dilanggar,
maka ada sangsi bagi yang melanggarnya. Tujuan dari hukum yaitu untuk menciptakan suatu
keteratutan social dan kesejahteraan bagi masyakat itu sendiri. Namun kesadaran masyakat akan
hukum bisa dibilang jauh dari apa yang Negara cita citakan. Terutama pada masyarakat daerah.
Bisa saja karena pendidikan yang kurang ataupun karena akses yang masyrakat miliki tidak
mampu untuk memberikan pemahaman arti penting hukum dalam masyarakat sehingga
keteraturan social dan kesejahteraan yang dimaksud menjadi tujuan hukum itu belum tercapai
secara maksimal. oleh karena itu, Kuliah Kerja Nyata oleh mahasiswa Universitas Andalas
merupakan suatu peluang bagi masyarakat untuk mendapatkan pengetahuan pengetahuan serta
diharapkan dapat mengakses yang mungkin belum ada dalam masyarakat dapat tercipta. Peluang
mendapatkan pengetahuan tidak hanya berguna bagi masyarakat akan tetapi brguna juga bagi
mahasiswa dalam menimba ilmu dari masyarakat serta merupakan suatu wujud realitas bagi
mahasiswa berada dalam lingkungan masyarkat. karena mahasiswa dituntut tidak hanya cerdas
dalam pengetahuan teoritis saja akan tetapi juga dituntut mempunyai kemampuan dalam
mempraktekkan teori teori yang telah dpelajari di bangku perkuliahan. Penjelelasan di ataslah
yang menguatkan mahasiswa untuk memberikan pengetahuan tentang arti penting hukum n
bersaha untuk merealisasikan dalam bentuk kegiatan kegiatan yang kemudian menjadi suatu
bentuk pengabdian juga kepada masyarakat sesuai yang tercantum dalam tri dharma perguruan
tinggi.
TUJUAN
2 1. Memberikan pengetahuan kepada masyarakat apa defenisis hukum
2. Meningkatkan pengetahuan masyarakat akan arti penting hukum dalam masyarkat
3. Mengajak masyarakat untuk memlikiki kesadaran akan hukum

3 SASARAN/PESERTA KEGIATAN
Sasaran atau peserta kegiatan sosialisasi ini adalah masyarakat pada umumnya, remaja pada
khususnya(SMA) Nagari Limau Puruik
4 MATERI/AGENDA KEGIATAN DAN NARASUMBER
1. Pembukaan
2. Kata sambutan dan penyampaian materi
3. Tanya jawab dan dorprize
4. penutupan
Adapun narasumber dari materi sosialisasi ini adalah mahasiswa Fakultas Ilmu Hukum universitas
Andalas.

5 JADWAL/VOLUME KEGIATAN
1 kali pertemuan ( disesuaikan)

6 PERLENGKAPAN
Disesuaikian
7 KEPANITIAAN
Jumlah anggota yang dibutuhkan 7 orang, terdiri dari:
1. Ketua panitia : Refi yana
2. Sekretaris :
3. Dokumentasi :
4. Perlengkapan :
5. Konsumsi :
8 RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)
Fotokopi Modul/buku : Rp.100.000,-
Sewa beli perlengkapan : Rp.100.000,-
Biaya Konsumsi : Rp.100.000,-
Biaya Transportasi : Rp. 50.000,-
Biaya-biaya lainya : Rp. 50,000-
Rp.400.000,-

9 PROSEDUR KEGIATAN
a. Tahap persiapan
- Persiapan agenda acara
- Sosialisasi pada ketua jorong, kepala sekolah dan wali korong atau wali nagari
- Persiapan perlengkapan
b. Tahap pelaksanaan
- Pembukaan
- Penyampaian materi
- Tanya jawab dan dorprize
- penutup
c. Tahap evaluasi
Adanya sikap antusiasme siswa/i untuk mengaplikasikan materi yang disampaikan.

Anda mungkin juga menyukai