Anda di halaman 1dari 10

RANDOMIZED

COMPLETE
BLOCK DESIGN
(RCBD)

BY:
P U P U T R A H AY U
DEKA HERDANI K.
H E R M A N H I D AYAT
M . R E Z A PA H L E V I
M . I Q B A L WA F I
RCBD
■  Rancangan untuk mengontrol variabilitas yang timbul akibat unit percobaan yang
tidak seragam (homogen), sehingga perlu dilakukan blok.
■  Pada rancangan ini semua blok mengandung semua treatment, sehingga disebut
rancangan blok lengkap.
■  Pengacakan dilakukan pada masing – masing blok

HIPOTESIS

H 0 : µ1 = µ2 = µ3 = ... = µa H 0 : µ1 = µ2 = µ3 = ... = µa
H 1 : Paling tidak terdapat 1 mean H 1 : Paling tidak terdapat 1 mean
antar perlakuan berbeda antar blok berbeda
MODEL RCDB
• 

BATASAN :
DESAIN RCDB
ANOVA
CONTOH RCDB:
Sebuah eksperimen dilakukan untuk menguji kekuatan. Terdapat empat tip dan empat lempeng
logam yang tersedia. Masing2 tip diuji sekali pada masing-masing lempeng, menghasilkan
randomized complete block design. Urutan data tip mana yang diuji, ditentukan secara random.
HIPOTESIS
H 0 : µ1 = µ2 = µ3 = ... = µa
H 1 : Paling tidak terdapat 1 perbedaan antar tipe tip

H 0 : µ1 = µ2 = µ3 = ... = µb

H1 : paling tidak terdapat 1 mean pada blok berbeda


PERHITUNGAN
SSTotal = ∑𝑖=1↑4▒∑𝑗=1↑4▒𝑦   ij2 – ​ ​y..↑2 /𝑁 

= 1483.54 - ​ ​(154)↑2 /16 
= 1.29
SSTreatment = ​1/𝑏 ∑𝑖=1↑4▒𝑦 i2 - ​ ​y..↑2 /𝑁 
= ​1/4  [(38.3)2 + (38.4)2 + (37.8)2 + (39.5)2] - ​ ​
(154)↑2 /16 
= 0.385
SSBlok = ​1/𝑎 ∑𝑗=1↑4▒𝑦 j - ​ ​y..↑2 /𝑁 
= ​1/4  [(37.6)2 + (37.7)2 + (38.9)2 + (39.8)2] - ​ ​(154)↑2 /16 
= 0.825
SSE = SSTotal - SSTreatment - SSBlok
= 1.29 – 0.385 – 0.825
= 0.08
ANOVA KESIMPULAN
Terdapat
perbedaan antar
tipe tip dan antar
blok
•  Tolak H0 jika F0 > Fα,b -1, N -a
maka menggunakan α = 0.05 maka F0.05,3,15 = 2.87
keputusan adalah Tolak H0 karena 14.44 > 2.87

•  Tolak H0 jika F0 > Fα,b -1, N -a


maka menggunakan α = 0.05 maka F0.05,3,15 = 2.87
keputusan adalah Tolak H0 karena 30.94 > 2.87
PERTANYAAN

Penanya : Ahmad Afkar Umam


Apakah memungkinkan untuk perlakuan atau blok berbeda?
Penjawab : Puput Rahayu & Reza Pahlevi

Penanya : Roby Kurniawan


Kenapa antar blok dibandingkan, tujuan dibuat blok?
Penjawab : Herman Hidayat

Anda mungkin juga menyukai