Anda di halaman 1dari 30

MINERAL

Oleh :
Dedes Amertaningtyas,S.Pt.,MP
MINERAL

Mineral merupakan bahan anorganik yang


dibutuhkan oleh tubuh untuk pembentukan
jaringan tubuh, proses metabolisme serta
mempertahankan keseimbangan osmotis dan
untuk proses pertumbuhan normal.
Peranan Mineral:
• menyusun struktur rangka,
• transfer elektron,
• regulasi keseimbangan asam basa dan
osmoregulasi.
• komponen penting dari hormon dan enzim,
serta aktivitas enzim.
• Elektrolit Na+, K+, Mg 2+ Ca 2+ , Cl- dan HCO3-
berperan utama dalam osmotic dan regulasi
ionik dari cairan extra dan intracellular.
MINERAL
•Yang dibutuhkan :
Makro mineral :

Calsium (Ca), Fosfor (P), Chlor (Cl),


Magnesium (Mg), Kalium (K) dan Sulfur
(S)
Di alam 100 macam
mineral
Mikro mineral:

Cobalt (Co), Cuprum (Cu), Besi (Fe),


Iodium (I), Mangan (Mn), Selenium (Se)
dan
Zink (Zn).
Calcium
Calsium berperanan penting untuk
• perkembangan dan pemeliharaan system skeletal dan
berperan dalam beberapa proses fisiologis,
• kontraksi otot,
• pembekuan darah,
• transmisi impuls saraf ,
• mempertahankan integritas sel dan keseimbangan
asam-basa
• aktivasi dari beberapa enzim,
• pembentukan tulang dan kartilago
Phosphor

Phosphor penting dalam :


• penyusunan tulang, asam nukleat dan
membran sel serta dalam reaksi seluler.
• metabolisme karbohidrat, lipid dan asam
amino
• sebagai buffer dalam cairan tubuh.
Magnesium

• Magnesium berperan sebagai co-factor


enzyme dalam metabolisme lemak,
karbohidrat dan protein.
• Defisiensi magnesium menyebabkan
penurunan nafsu makan, hambatan
pertumbuhan, tetany.
• Kebutuhan untuk ikan : 500 mg/kg
pakan.
Sodium

Peranan sodium:
• terutama sebagai kation monovalent
antar cairan cellular,
• keseimbangan asam basa dan
osmoregulasi.
Potassium

Peranan Potassium:
• terutama sebagai kation monovalent dalam
cairan cellular, saraf dan osmoregulasi.
Sulphur

• Merupakan bagian integral dari sulphur amino


acids dan collagen,

• detoksifikasi.
Chlorine

• Terutama sebagai anion monovalent dalam


cairan cellular;
• komponen dari pencernaan (HCl),
• keseimbangan asam basa.
Fe (Iron)

• Merupakan bagian essensiil dari haeme dalam


haemoglobin, cytochromes, peroxidase.
• Defisiensi Fe: microcytic, hypochromic
anaemia .
• Kebutuhan: 0,15 – 0,17 gram/kg pakan
Copper

• Merupakan komponen haeme dalam


haemocyanin (pada cephalopods);

• co-factor pada tyrosinase dan ascorbic acid


oxidase.
Manganese

• Co-factor untuk arginase dan enzyme


metabolic ,

• pembentukan tulang

• regenerasi erythrocyte.
Cobalt

• Merupakan komponen dari cyanocobalamin


(B12). ,

• mencegah anaemia.
Pemberian Mineral
• Pemberian Mineral perlu perhatian Karena
• 1. tidak tepat
• 2. bhn pakan ada mineral
• Contohnya:
• - bijian – Ca >>
• - Butiran - P >>
• - Silase batang jagung, shorgum – Ca<<
MINERAL
Berdasarkan kandungan 1. Macam bahan pakan
mineral dari beberapa
bahan pakan tersebut
diatas maka :
2. Kandungan mineral

Kandungan Mineral

Pakan tergantung:
3. Kebutuhan mineral
Formula Mineral
• Agar pemberian mineral sebagai supplement
menghasilkan susunan yang tepat dalam
memenuhi kebutuhan ternak, maka dapat
dibuat suatu formula mineral yaitu
• Mineral Mix dan
• Premix mineral
Pengertian Mineral Mix dan Premix mineral

Mineral mix adalah campuran berbagai bahan


pakan sumber mineral makro
Penggunaannya 1-5 % dari total ransum
Contoh pakan sumber mineral makro :
= garam dapur sebagai sumber Na dan Cl
= Batu kapur/Kalsit sebagai sumber Ca
= Tepung tulang sebagai sumber fosfor
Mis Total ransum 100 Kg dipakai 2% Kalsit  2/100
x 100Kg = 2 Kg Kalsit
• Premix mineral adalah campuran
berbagai bahan sumber mineral
mikro dengan suatu bahan
pembawa sebagai campuran, yang
penggunaannya maksimal 0,5 %
dari total ransum
Premix : campuran satu atau lebih mineral
mikro dengan suatu bahan pembawa

BAHAN PEMBAWA
Guna: membuat campuran menjadi lebih
besar& homogen.
Bahan Pembawa yang biasa digunakan
antara lain : Bungkil kedelai, jagung dan
sekam giling
• Bungkil kedelai giling : lengkap
kandungan nutrisi dan sebagai sumber
protein, tetapi mahal

• Jagung giling : kandungan nutrisi cukup


tetapi kandungan lemak lumayan
tinggi

• Sekam giling kurang baik sebagai


bahan pakan, tetapi awet dan murah
TERIMA KASIH….

Anda mungkin juga menyukai