Anda di halaman 1dari 2

Imunisasi Campak Campak

adalah penyakit yang sangat menular Penyebab penyakit campak


pada masa anak-anak dan juga
Penyebab penyakit ini adalah infeksi
menyerang orang dewasa. Gejala-gejala
virus rubeola.
campak cukup menakutkan dan anak-
Gejala Penyakit Campak
anak yang kurang gizi mudah terserang
 Demam tinggi, paling tinggi dicapai
komplikasi yang fatal. Penyebab
setelah 4 hari,
penyakit ini adalah infeksi virus
 Bintik putih pada bagian dalam pipi
rubeola yang kemudian ditularkan
di sebelah depan gigi premolar
lewat batuk, bersin dan tangan yang
 Mata merah, berair
kotor oleh cairan hidung.
 Tenggorokan sakit, pilek, batuk
PICTURE PENYAKIT
 Pada beberapa anak terdapat
CAMPAK
muntah-muntah dan diare
 Bintik yang khas ini muncul di
belakang telinga, menyebar
kemuka kemudian keseluruh
badan.
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN

YAYASAN EKA HARAP PALANGKA RAYA

PRODI S1 KEPERAWATAN

2015
Cara Penularan Pencegahan dengan Imunisasi PICTURE PENYAKIT
CAMPAK
Cara penularan penyakit Imunisasi campak memberikan
campak, ditularkan lewat batuk, kekebalan aktif terhadap penyakit
bersin dan tangan yang kotor
campak. Imunisasi campak diberikan
oleh cairan hidung
sebanyak 2 kali. Pertama, pada saat

pengobatan campak anak berumur 9 bulan atau lebih


Campak 2 diberikan pada umur 5-7
dilakukan untuk mengobati tahun.
gejalanya. Hal ini disebabkan
karena penyebab campak adalah Campak 1 diperlukan untuk
virus. Jadi, bukan mematikan menimbulkan respon kekebalan primer,
virusnya. Karena begitu gejala
penyakitnya timbul virusnya sedangkan Campak 2 diperlukan untuk
sendiri sudah tak ada. Jadi, anak meningkatkan kekuatan antibodi
akan diberi obat penurun panas
untuk demam, obat sariawan
untuk sariawan (bila ada), dan
obat diare untuk mengatasi
diarenya. Dan obat batuk untuk
mengobati batuknya. NAMA :
PRODI :
NIM :
RUANG ;

Anda mungkin juga menyukai