Anda di halaman 1dari 3

Soal Kuis Pengantar Akuntansi 1

1. Jelaskan pengertian perusahaan jasa menurutmu dan apa saja transaksi keuangannya!

2. Apa peranan bukti transaksi dalam akuntansi?

3. Mengapa bukti transaksi disebut dokumen sumber dan mempunyai arti penting dalam siklus
akuntansi?

4. Jelaskan tentang bukti intern dan bukti ekstren! Manakah yang memiliki kedudukan lebih
kuat, jelaskan alasannya?

5. Gambarkan siklus akuntansi perusahaan jasa !

6. Jelaskan perbedaan akun nominal dan akun riil!

7. Jelaskan fungsi jurnal umum dalam siklus akuntansi !

8. Jelaskan teknik-teknik yang diperlukan dalam penyimpanan bukti transaksi!

9. Jelaskan tujuan jurnal pembalik dan apa saja transaksi yang membutuhkan jurnal pembalik!

10. Pada tanggal 15 September 2017 Gilang memulai usaha di bidang percetakan. Gilang
menginvestasikan uangnya sebesar Rp 22.500.000, kendaraan Rp 1.750.000, perlengkapan
Rp 1.800.000. Diminta: bagaimana analisis transaksinya?

11. Lakukan analisis untuk setiap transaksi yang disebutkan berikut ini. Contoh analisis transaksi
(a) seperti berikut:

Transaksi Nama Perkiraan Bertambah/Berkura Debit/Kredit Jumlah


ng
(a) Piutang Berkurang Debit 30.000.000
Kas Bertambah Kredit 30.000.000
Soal No. 12 & 13
Analisalah bukti transaksi berikut dan berikan pula kode perkiraan yang sesuai!

12.

13.

14. Buatlah format laporan keuangan perusahaan jasa!


15. Diketahui data-data perusahaan PT Bahagia Sejahtera untuk periode akhir Desember
2017 sebagai berikut :
Kas Rp 12.000.000
piutang Rp 2.000.000
Utang Rp 5.500.000
Modal, 1 Januari Rp 45.000.000
Prive Rp 1.500.000
Pendapatan jasa Rp 45.000.000
Pendapatan bunga Rp 800.000
Beban gaji Rp 15.000.000
Beban sewa Rp 3.500.000
Beban perlengkapan Rp 2.000.000
Beban iklan Rp 750.000
Beban penyusutan Rp 500.000
Beban pantry Rp 300.000
Beban premi asuransi Rp 1.000.000
Beban listrik dan air Rp 600.000
Beban administrasi Rp 300.000
Beban bunga Rp 250.000

Diminta:
Buatlah laporan perubahan modal perusahaan diatas!

Anda mungkin juga menyukai