Anda di halaman 1dari 6

I.

ANALISA DATA
NO DATA PENYEBAB MASALAH

1. DS : -Klien mengatakan nyeri Proses inflamasi Nyeri akut skala 5


pada kepala dan susah
beraktifitas/bergerak
-klien mengatakan nyerinya
seperti ditusuk-tusuk

DO : -k/u lemah,pucat,dan
kesakitan
-ekspresi wajah meringis
-skala nyeri 5
-Klien terlihat gelisah
-Bibir kering

Gangguan pemenuhan
2. DS : Klien mengatakan tidak Nafsu makan kebutuhan nurisi
nafsu makan berkurang

DO:
- K/u lesu dan lemah
- Porsi makan tidak habis

3. Penurunan cardiac Intoleransi aktifitas


Ds : Klien mengatakan output
badanyan terasa lemas dan
susah untuk melakukan
aktivitasnya secara mandiri

DO: -Klien terlihat bedres


-klien terlihat dibantu keluarga
dan perawat ruangan untuk
melakukan aktivitas karena
lelah dan
II. PRIORITAS MASALAH
1. Ganggguan rasa nyaman nyeri berhubungan dengan luka operasi
2. Resiko infeksi berhubungan dengan insisi pembedahan
3. Gangguan pola tidur berhungan dengan nyeri post operasi
III. RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN
No DiagnosaKeperawatan Tujuan/KriteriaHasil IntervensiKeperawatan Rasionalisasi

1. Nyeri akut berhubungan Tujuan : 1.kaji tingkat nyeri dan skala nyeri 1. untuk mengetahui tingkat nyeri
dengan luka operasi Nyeri berkurang 2.jelaskan penyebab nyeri 2.disebabkan oleh proses luka post operasi
Kriteria hasil: 3.anjurkan tekhnik distraksi relaksasi 3.melakukan tekhnik nafas dalam dapat
-melaporkan nyeri 4.posisikan klien senyaman mungkin memberikan rasa relaksasi pada psien.
Terkontrol 5.kolaborasi dengan tim medis pemberian obat 4.posisikan klien miring kanan dan kiri agar
-tampak rileks analgestik lebih nyaman dan rileks
-mampu istiraahat 5.untuk membantu klien agar cepat sembuh
dengan tepat

2. resikoinfeksi Tujuan : 1.kaji tanda tanda infeksi 1.mengetahui tanda tanda infeksi dan
berhubungan Resiko infeksi tidak 2.gunakan teknik septic dan antiseptic menentukan intervensi selanjutnya
dengan insisi bedah terjadi 3.berikan penjelasan tentang cara pencegahan infeksi 2.dapat mencegah terjadinya kontaminasi
Kriteria hasil: 4.penatalaksanaan pemberian obat antibiotik dengan kuman penyebab infeksi
-luka sembuh dengan 3.memberikan pengertian kepada klien agar
baik dapat mengetahui tentang perawatan luka
-verband tidak basah 4.obat antibiotik dapat membunuh kuman
-tidak ada tanda tanda penyebab infeksi
infeksi
3. gangguan pola tidur Tujuan: 1.kaji pola tidur klien 1.untuk mengetahui bagaimana pola tidur
berhubungan dengan Klien tidak mengalami 2.minimalkan suasana lingkungan klien
nyeri luka operasi gangguan pola tidur 3.anjurkan klien untuk minum air hangat sebelum 2.lingkungan yang tenang dapat membantu
Kriteria hasil: tidur klien untuk beristirahat
-klien mengatakan 4.ajarkan klien relaksasi dan distraksi sebelum tidur 3.minum air hangat dapat membantu klien
tidurnya cukup 5.pemberian obat analgesik untuk beristirahat
-klien mengatakan 4.membantu klien untuk mengurangi
tidurnya nyenyak persepsi nyeri atau mengalihkan perhatian
-tidunya sampai klien dari nyeri yang menghambat tidur
dengan 7 sampai 8 klien
jam 5.membantu mengurangi nyeri

.
IV .IMPLEMENTASI DAN EVALUASI
No DiagnosaKeperawatan HARI/TGL Implementasi Evaluasi (SOAP-SOAPIE) Paraf
JAM
1. Nyeri akut berhubungan Senin 1.mengkaji tingkat nyeri dan skala nyeri S: klien mengatakan nyeri pada bagian luka
dengan luka operasi 12.02. 2018 2.menjelaskan penyebab nyeri
operasi
13.00 wib 3.menganjurkan teknik distraksi relaksasi
4.memposisikan klien senyaman mungkin O: -k/u lemah
5.mengkolaborasi dengan tim medispemberian
-wajah klien tampak meringis kesakitan
obat analgestik
-skala nyeri 5
A: masalah belum teratasi
P: intervensi dilanjutkan

2. resiko infeksi Selasa 1.mengkaji tanda tanda infeksi S: klien mengatakan nyeri pada bagian luka
berhubungan dengan 13.02.2018 2.menggunakan teknik septic dan antiseptic
operasi sudah sedikit berkurang tapi klien
insisi bedah 10.45 wib 3.memberikan penjelasan tentang cara
pencegahan infeksi merasa gatal
4.menatalaksanakan pemberian obat antibiotik
O :- terlihat ruam kemerahan di daerah luka
operasi
-verband operasi terlihat basah dan lembab
A : masalah teratasi sebagian
P : intervensi dilanjutkan

Anda mungkin juga menyukai