Anda di halaman 1dari 1

PELAYANAN PASIEN RESIKO TINGGI

No Dokumen : No Revisi : Halaman :


019/KSI-MEDRI/02/15 0

Ditetapkan
STANDAR Tanggal Terbit Direktur

PROSEDUR 16 Februari 2015

OPERASIONAL dr. Emi Sulistiyani


NBM. 1115974
Pengertian : Pelayanan yang diberikan pada pasien dengan berbagai variasi seperti pasien

anak, usia lanjut, pasien ketakutan, bingung ataupun koma dan berbagai

variasi kebutuhan pelayanan kesehatan misalnya memerlukan peralatan medis

seperti pemberian darah dan dan penyakit menular

Tujuan : Sebagai acuan penatalaksanaan pelayanan pasien resiko tinggi


Kebijakan : 1. Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum
Muhammadiyah Metro Nomor : 1656/ KEP/
III.6.AU/0/2015 tentang kebijakan pelayanan pasien risiko
tinggi
Prosedur : • Pasien anak-anak, lanjut usia dengan keterbatasan fisik yang
tergantung dan memerlukan bantuan orang lain akan diberi bantuan
sesuai dengan kebutuhannya.
• Mengatur penanganan, penggunaan dan pemberian darah serta
produk darah
• Pasien dengan resiko tinggi menular akan di rujuk ke fasilitas yang
lebih memadai
• Pasien emergency
• Penanganan pelayanan resusitasi
• Pelayanan pasien dialis dan kemoterapi akan dirujuk ke fasilitas
yang lebih memadai
• Pelayanan pasien restraint
Instalasi terkait : IGD, Ruang Isolasi dan rawat inap

Anda mungkin juga menyukai