Anda di halaman 1dari 2

DIAGNOSIS

Pendekatan perawatan pasien dengan RA dapat digolongkan menjadi 2 grup:

1. RA dini (early RA/ERA) didefinisikan sebagai pasien dengan gejala yang terjadi kurang
dari 3 bulan

2. Pasien dengan penyakit tetap yang mempunyai gejala yang timbul karena inflamasi
dan/atau karena kerusakan sendi.

Membedakan arthritis dengan inflamasi dari arthritis tanpa inflamasi

Cirri-ciri Dengan inflamasi Tanpa inflamasi


Nyeri sendi Dengan aktivitas dan pada Dengan aktivitas
saat istirahat
Pembengkakan sendi Jaringan lunak Pada banyak tulang
Erythema local Kadang-kadang Tidak ada
Panas local Berkali-kali Tidak ada
Kekakuan pagi hari >30 menit <30 menit
Gejala sistemik Umum, khususnya keletihan Tidak ada
(Aleteha, et al, 2010).

Membedakan RA dari Arthritis dengan inflamasi lainnya

Kemungkinan RA Diagnosis pembeda Anjuran cirri-ciri diagnosis


alternative
 Kekakuan pada pagi hari  Kristal arthrophaty  Mucosal ulcer, fotosensitif,
>30 menit psoriasis, ruam pada kulit
 Raynaud’s

 Pembengkakan atau nyeri  Psoriatic arthritis  Raynaud’s


sendi pada 3 atau lebih  Lupus  Inflamasi
sendi okulariritis/uveitis
 Urethritis
 Keterlibatan simetris dari  Reaktif arthritis  Inflammatory bowel
tangan dan kaki  Spondyloathropaties disease
(khususnya  Polyarticular sepsis  Infeksisus diare
metacarpophalangeal,  Nephritis
metatarsophalangeal)  Isolated distal
interphalangeal joint
inflammation
 Durasi 4 minggu atau
lebih
Source : www.BCGuidelines.ca (BCGuidelines.ca : Rheumathoids Arthritis : Diagnosis,
Manajemen and Monitoring, 2012)
Diagnosis Reumathoid Arthritis (RA) dilakukan secara klinis didasarkan terutama pada
temuan pemeriksaan fisik. Kriteria klasifikasi yang diterbitkan pada tahun 1987 oleh
American College of Rheumathology (ACR), sebelumnya American Rheumatism
Assosiation, telah dikritik untuk focus mereka pada identifikasi pasien dengan penyakit RA
lebih pasti (yaitu, mereka yang telah mengembangkan erosive kronis penyakit), sehingga
criteria yang dibuat tahun 1987 gagal mengidentifikasi pasien dengan penyakit dini, yang
memberikan keuntungan, bisa mendapatkan manfaat paling banyak dari terapi yang tersedia
(Aleteha et al,2010).

Ada beberapa perbedaan penting antara kriteri RA 1987 dan criteria 2010 untuk RA. Criteria
1987 dipersyaratkan score minimal 4 dari keseluruhan 7 domain meliputi : kekakuan di pagi
hari, jumlah keseluruhan sendi yang terlibat, presence of symmethry, rhemathoid nodule, uji
factor remathoid positif (RF), dan tes perubahan radiografi. Dalam criteria 2010, penilaian
pasien ditujukan bagi mereka dengan sinovitis klinis setidaknya satu sendi tidak dijelaskan
oleh penyakit lain. Joint yang terlibat didefinisikan sebagai pembengkakan sendi atau nyeri
sandi pada pemeriksaan indikasi sinovitis aktif. Sendi besar meliputi bahu, siku, pinggul,
lutut, dan pergelangan kaki. Sendi kecil mengacu pada metacarpophalangel (MCP), proximal
interhalangeal (PIP), dua sampai lima metarshophalangeal (MTP), sendi interhalangeal
jempol, dan pergelangan tangan, dan sendi metatarsophalangeal kecual dari assessment karna
tergabung dalam ostheoarthritis (Aleteha et al 2010).

Anda mungkin juga menyukai

  • Anestesi
    Anestesi
    Dokumen9 halaman
    Anestesi
    agungtp
    Belum ada peringkat
  • Bab 123 PUA
    Bab 123 PUA
    Dokumen46 halaman
    Bab 123 PUA
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Cover 2
    Cover 2
    Dokumen1 halaman
    Cover 2
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Surat Pernyataan
    Surat Pernyataan
    Dokumen1 halaman
    Surat Pernyataan
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Jadwal Penulisan Skripsi
    Jadwal Penulisan Skripsi
    Dokumen2 halaman
    Jadwal Penulisan Skripsi
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • LAMPIRAN
    LAMPIRAN
    Dokumen125 halaman
    LAMPIRAN
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Laporan Kasus PV
    Laporan Kasus PV
    Dokumen19 halaman
    Laporan Kasus PV
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Fixxxx Cetak
    Fixxxx Cetak
    Dokumen103 halaman
    Fixxxx Cetak
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Cover Lengkap
    Cover Lengkap
    Dokumen3 halaman
    Cover Lengkap
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Bab 2 PV
    Bab 2 PV
    Dokumen4 halaman
    Bab 2 PV
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Absen Agustus
    Absen Agustus
    Dokumen2 halaman
    Absen Agustus
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Bab 2 PV
    Bab 2 PV
    Dokumen9 halaman
    Bab 2 PV
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Case Kista New Edit
    Case Kista New Edit
    Dokumen29 halaman
    Case Kista New Edit
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Askep Pneumonia
    Askep Pneumonia
    Dokumen32 halaman
    Askep Pneumonia
    Akhmad Zaelani
    Belum ada peringkat
  • Pelecehan Seksual
    Pelecehan Seksual
    Dokumen4 halaman
    Pelecehan Seksual
    Huda Fauzi
    Belum ada peringkat
  • Combotio Fix
    Combotio Fix
    Dokumen37 halaman
    Combotio Fix
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Pelecehan Seksual
    Pelecehan Seksual
    Dokumen4 halaman
    Pelecehan Seksual
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Lembar Pengesahan
    Lembar Pengesahan
    Dokumen1 halaman
    Lembar Pengesahan
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • PERPAJAKAN 1 Pertemuan Ke 5
    PERPAJAKAN 1 Pertemuan Ke 5
    Dokumen9 halaman
    PERPAJAKAN 1 Pertemuan Ke 5
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat
  • Kapita Bedah
    Kapita Bedah
    Dokumen25 halaman
    Kapita Bedah
    Novia Handaini
    Belum ada peringkat