Anda di halaman 1dari 2

LK 1 EDP

Pembuatan Jembatan R-JLS


Motto:
“Tanpa sebuah Konsep yang jelas tidak akan mampu menopang segala masalah ”
1. Perancangan Jembatan R-JLS

Gambar 1. Rancangan Jembatan R-JLS

Rancangan Desain Jembatan dengan mempertimbangan kekuatan. Tahan terhadap banjir dan
beban berat. Landasan jembatan dibuat sekuat mungkin. Dalam Uji coba kmren terbukti kokoh
dan kuat, bahkan ditambah beban lagi masih mampu menahannya. Dengan konstruksi Pinggir
melindungi pengguna dari bahaya.dan konstruksi atas untuk mengkaitkan kedua sisi jembatan agar
tambah kuat .
Ukuran landasan jembatan 40 cm
Bahan Stick 90 biji. Dengan bahan paling sedikit diantara kelompok yang lain
2. Hasil jembatan R-JLS

Gb 2. Hasil jembatan R-JLS

Berikut ini gambar hasil jembatan Manding yang sudah di buat. Terlihat kokoh dan sudah teruji

Anda mungkin juga menyukai