Anda di halaman 1dari 1

Upaya untuk memasukan nilai budaya dalam pendidikan bukanlah hal yang baru.

Setidaknya
pemuatan Bahasa daerah sebagai muatan local dalam pembelajaran di sekolah adalah salah satu
ukuran tersebut. Jawa Timur misalnya memutuskan untuk memasukkan Bahasa Jawa sebagai salah
satu muatan lokal yang harus diselenggarakan dari mulai jenjang Pendidikan sekolah dasar hingga
menengah. Upaya yang lebih besar dapat dilihat dari pemerintah Riau. Madrasah di Riau, meskipun
tidak lebih dari 30 persen yang memasukkan unsur-unsur budaya melayu, baik konsep diri masyarakat
Melayu, Aspek kemasyarakatannya hingga sastra Melayu1

1
Syahraini Tambak & Desi Sukenti, Implementas Budaya Melayu dalam Kurikulum Pendidikan
Madrasah Ibtidaiyah di RIAU, dalam Jurnal MIQOT V0l XLI No.2, 2017

Anda mungkin juga menyukai