Anda di halaman 1dari 1

RSUD MENGGALA

KAB. TULANG BAWANG


Laporan Kerusakan Alat

No. Revisi: Halaman


No. Dokumen:
800/484.u/III.12/TB/V/2016 0 001/001

STANDAR Ditetapkan
Tanggal Terbit Direktur,
PROSEDUR
OPERASIONAL 10 Mei 2016
dr. Feby Levarina,Sp.PK.,M.Kes
(SPO) NIP. 19680218 200212 1 002
Pengertian Melaporkan dengan cepat dan tepat apabila terjadi kerusakan
alat diagnostik dan alat penunjang diagnostic di Radiologi.
Tujuan Menjelaskan tata cara dalam melaporkan kerusakan alat dengan
cepat kepada unit / personal terkait agar segera diperbaiki.
Kebijakan Kebijakan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah tentang
Pelayanan Pasien yang seragam
Prosedur A. SASARAN
1. Alat Medis dan Non Medis.
B. RINCIAN PELAKSANAAN.
1. Petugas Radiologi yang bertugas pada saat kejadian
rusaknya alat radiologi (alat medis dan nonmedis) harus
segera melaporkan kepada kepala UPM Radiologi yang
dilanjutkan ke IPS Rumah Sakit baik langsung / melalui
telepon.
2. Kronologi kemungkinan tentang kerusakan harus ditulis
dalam buku controlling alat
Unit Terkait IPRS

Anda mungkin juga menyukai