Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan

rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat melaksanakan Praktek Klinik

Laboratorium serta dapat menyelesaikan laporan tepat pada waktunya.

Laporan Prakek Klinik Laboratorium ini disusun berdasarkan apa yang

telah penulis kerjakan pada saat dilapangan yakni pada “Tempat Praktik Klinik

Laboratorium” yang beralamat di Jl. DR. Sumeru No.120, Menteng, Bogor Barat,

Kota Bogor, Jawa Barat yang dimulai dari tanggal 21 Januari 2019 s/d 30 Maret

2019.

Prakek Klinik Laboratorium ini merupakan salah satu syarat wajib yang

harus ditempuh dalam Program Studi DIII Analis Kesehatan. Selain untuk

menuntaskan program studi yang penulis tempuh, kerja praktek ini ternyata

banyak memberikan manfaat kepada penulis baik dari segi akademik maupun

untuk pengalaman yang tidak dapat penulis dapatkan saat berada di bangku

kuliah.

Dalam penyusunan laporan hasil Prakek Klinik Laboratorium ini penulis

banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, oleh sebab itu penulis ingin

mengungkapkan rasa terima kasih kepada :

1. Bunda Ns. Leni Marlina, S.Kep M.Sc selaku Ketua Jurusan Analis

Kesehatan Poltekkes Kemenkes Bengkulu.

2. Bunda Sunita, RS, SKM, M.Sc selaku Ketua Prodi DIII Analis

Kesehatan Poltekkes Kemenkes Bengkulu.

iii
3. Bunda Dira Irnameri, S.Si., M.Si selaku Pembimbing Institusi

Poltekkes Kemenkes Bengkulu.

4. Dr. Eko Bagus Wahyudi,SP.PK, selaku Kepala Instalasi Laboratorium

Klinik dab BDRS Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bogor beserta

staf yang telah membantu dalam pelaksanaan PKL ini.

5. Ibu Riadatul Faizah, Amd.Ak selaku Pembimbing Lahan PKL.

6. Seluruh staf di RSUD Kota Bogor yang berkenan membimbing kami

selama PKL.

7. Keluarga yang senantiasa memberi dukungan moril maupun materil.

8. Serta rekan-rekan Mahasiswa Analis Kesehatan Poltekkes Kemenkes

Bengkulu yang turut membantu dalam pembuatan laporan ini

sehingga dapat terselesaikan tepat waktu.

Penulis menyadari akan kekurangan dalam penulisan Laporan Akhir

PKL ini, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun

demi pembuatan Laporan Akhir PKL ini. Akhir kata semoga laporan Prakek

Klinik Laboratorium ini dapat memberikan banyak manfaat bagi kita semua.

Bogor, 30 Maret 2019

Penulis

iv

Anda mungkin juga menyukai