Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN DANA KULIAH


DI KING KHALID UNIVERSITY
SAUDI ARABIA

MAHASISWA
MUHAMMAD SYUKRAN ABDU SYUKUR
KING KHALID UNIVERSITY
ARAB SAUDI
2019
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji beserta syukur kehadirat Allah SWT. Yang telah
memberikan kita Nikmat Iman, Rahmat, Taufik serta Inayahnya juga sehingga
Alhamdulillah penulis dapat menyelesaikan proposal bantuan dana kuliah ini.
Sholawat dan Salam kita haturkan kepada junjungan kita sang reformasi, Nabi
Besar Muhammad SAW, yang telah membimbing kita sebagai umatnya dari alam
kegelapan
menuju alam yang terang benderang.
Selanjutnya penulis mengucapkan terima kasih Kepada semua pihak yang
telah banyak membantu mengeluarkan tenaga dan pikiran sehingga proposal bantuan
dana kuliah ini dapat terselesaikan. Untuk itu penulis menyampaikan rasa hormat dan
penghargaan serta
ucapan terima kasih yang setinggi- tinginya.
Akhirnya, semoga proposal ini dapat bermanfaat, di terima oleh Bapak / Ibu,
instansi pemerintah, para donatur, sponsor atau lembaga-lembaga terkait yang
penuh perhatian
kepada pendidikan

Pangkep, 1 Januari 2019


Hal : Permohonan Bantuan Dana Kuliah
Lamp : 1(satu) bundel proposal

Kepada
Yth, Bapak / Ibu
di
Pangkajene

Assalamu’alaikum. Wr.Wb.
Dengan Hormat
Doa dan salam saya sampaikan semoga Bapak dalam lindungan dan
rahmat Allah SWT. serta sukses dalam menjalankan aktivitas sehari-hari amin ya
Robbal’alamin.
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Muhammad Syukran Abdu Syukur
Tempat/Tanggal Lahir : Makassar, 12 April 1998
Fakultas : Syariah
Jurusan : Bahasa Arab
Institusi Pendidikan : King Khalid University, Saudi Arabia

Maka dengan ini saya mengharapkan bantuan biaya akomodasi yang akan
Bapak berikan demi kelancaran dalam menyelesaikan studi dan menjalankan
perkuliahan sebagai Mahasiswa Manajemen Syariah.
Demikian Surat permohonan bantuan dana kuliah ini saya buat.
terimakasih yang sebesar-besarnya atas kebersedian untuk menberikan bantuan.

Pangkep, Januari 2019


Hormat Saya

Muhammad Syukran abdu Syukur


Tentunya dalam Keberangkatan tersebut kita tidak terlepas dari kebutuhan-
kebutuhan, oleh karena itu di cantumkan kebutuhan-kebutuhan tersebut yang tertuang
dalam Rencana Anggaran Biaya seperti dalam table berikut :

RENCANA ANGGARAN BIAYA


Tanggal JENIS KEBUTUHAN HARGA
Tiket Pesawat Makassar-Jakarta
Rp. 1.544.000,-
((Medical Check-Up dan Visa)

1 Januari 2019 Biaya Pengurusan Visa Rp. 1.500.000,-


Biaya Visa Rp. 3.000.000,-
Medical Check-Up Rp. 970.000,-

AKOMODASI SELAMA DI JAKARTA


Penginapan Rp. 800.000,-
10 Januari 2019 Transfortasi Rp. 500.000,-
Konsumsi Rp. 1.000.000,-

12 Januari 2019 Tiket Pesawat Rp. 7.500.000,-


Jakarta - Jeddah

Tiket Pesawat
14 Januari 2019 Rp. 3.500.000,-
Jeddah - Abha
Total Biaya Rp. 20.314.000.-
Dua Puluh Juta Tiga Ratus Empat Belas Ribu Rupiah

Adapun tujuan dari proposal pengajuan dana kuliah ini adalah:


1. Mengembangkan pengetahuan dalam bidang Syariah
2. Bisa lebih menguasai syariah dengan pendekatan bahasa arab
3. Setelah mendapatkan ilmu pengetahuan tentang Syariah, Insya Allah saya bisa
menularkan ilmu yang telah saya peroleh tersebut kepada sesama putra bangsa
Indonesia lainnya.

C. NAMA PERGURUAN TINGGI/JURUSAN


Nama Perguruan Tinggi : King Khalid University, Saudi Arabia
Fakultas : Syariah
Jurusan : jurusan Bahasa Arab
Alamat Perguruan Tinggi : Abha, Saudi Arabia
D. LAMA STUDI

In syaa Allah Apabila semua rencana study berjalan sesuai rencana, maka studi kami di
King Khalid University, Saudi Arabia akan berlangsung selama 8 (delapan) semester atau 4
tahun.

PENUTUP

Demikianlah proposal pengajuan bantuan Akomodasi Keberangkatan ini, diajukan


dengan harapan mendapat perhatian dan bantuan dari instansi pemerintah, para
donatur/sponsor/masyarakat maupun berbagai pihak yang peduli dengan dunia
pendidikan demi keberlanjutan saya menyelesaikan studi Strata Satu (S1) pada Program
Manajemen Syariah di King Khalid University, Saudi Arabia.
Atas segala perhatian, bantuan dan kemurahan hati Bapak/Ibu kami
mengucapkan terima kasih dan menyampaikan penghargaan yang setulus-tulusnya.
Akhirnya, atas perhatian serta dikabulkannya proposal saya ini, saya ucapkan banyak
terima kasih.

Pangkep, 1 Januari 2019

Mengetahui
Mahasiswa yang Bermohon

MUHAMMAD SYUKRAN ABDU SYUKUR

Anda mungkin juga menyukai